Apa makna katolik menurut ajaran gereja lg art 13

Jawaban:

untuk tempat sembayg bagi agama mereka

apa makna ham berdasarkan pedoman gereja katolik​

Jawaban:

Hak Asasi Manusia dlm jelas anutan gereja yakni hak yg melekat pada diri insan sebagai insane, ciptaan Allah

Apa makna katolik menurut ajaran gereja (L.G art 13)

Jawaban:

untuk mengenal & lebih mendekatkan kita pada Yesus

Pertanyaan : 1. Semangat apa yg pantas diteladani dr Mgr. Bergoglio? 2. Apa makna Kristen menurut fatwa Gereja? 3. Mengapa Gereja disebut Kristen? 4. Bagaimana mewujudkan kekatolikan Gereja di dunia ?​

Jawaban:

ngk ngertiiiiiiiiii iiiiiiii

apa makna katolik berdasarkan pemikiran gereja?

Kata Katolik berasal dr kata sifat bahasa Yunani, (katholikos), artinya “universal”.Dalam konteks eklesiologi Kristen, kata Katolik memiliki sejarah yg kaya sekaligus beberapa makna. Bagi sebagian pihak, perumpamaan “Gereja Katolik” bermakna Gereja yg berada dlm persekutuan sarat dgn Uskup Roma, terdiri atas Ritus Latin & 22 Gereja Kristen Timur; makna inilah yg biasa dimengerti di banyak negara. Bagi umat Protestan, “Gereja Kristen” atau yg sering diterjemahkan menjadi “Gereja Am” bermakna segenap orang yg yakin pada Yesus Kristus di seluruh dunia & sepanjang masa, tanpa menatap “denominasi”. Umat Gereja Ortodoks Timur, Gereja Anglikan, Gereja Lutheran & beberapa Gereja Metodis percaya bahwa Gereja-Gereja mereka adalah katolik, dlm arti merupakan kesinambungan dr Gereja universal mula-mula yg didirikan oleh para rasul. Baik Gereja Nasrani Roma maupun Gereja Ortodoks percaya bahwa Gerejanya

masing-masing ialah satu-satunya Gereja yg asli & universal.

Apa makna katolik menurut ajaran gereja lg art 13


Gereja merupakan persekutuan umat Allah yang berciri universal. Universalitas persekutuan ini berarti Gereja Katolik membuka diri dan terbuka bagi semua orang, juga kepada orang yang non-Katolik. Melalui persekutuan inilah Gereja mengajak semua orang beriman untuk terlibat dalam Tritugas Kristus dan panca-tugas Gereja. Persekutuan umat beriman pertama-tama dibangun dan dibina di kalangan internal Gereja sendiri. Persekutuan internal dibangun melalui partisipasi aktif semua umat beriman dalam berbagai kegiatan Gerejawi, baik pembinaan iman dan peningkatan kualitas hidup rohani bersama (doa, ekaristi, dan lain-lain) maupun dalam berbagai aksi konkret (pelayanan dan kegiatan sosial karitatif) sebagai perwujudan iman itu. Persekutuan memantapkan rasa persatuan dalam melayani jemaat dan semua orang. Gereja sebagai persekutuan umat Allah juga dipanggil dan diutus kepada semua orang. Gereja menjangkau untuk semua orang, tanpa terkecuali. Inilah ciri universal Gereja Katolik. Gereja yang berciri universal ini bersifat terbuka kepada semua orang. Oleh karena itu, kehadirannya ditujukan kepada semua orang dan disebarluaskan ke seluruh dunia agar semua manusia berada dalam kesatuan dengan Yesus Kristus, yaitu keselamatan oleh karya dan kurban Yesus Kristus. Dengan demikian, persekutuan tersebut berarti membangun suatu relasi yang mendalam antara Allah dengan semua manusia melalui Yesus Kistus, Sang Kepala Gereja. Umat Allah diutus ke seluruh dunia untuk mewartakan keselamatan semua orang yang ada di dunia. Pada akhirnya perseketuan ini Allah sendiri tertuju pada persekutuan sempurna dalam Kerajaan Surga, yaitu Kerajaan yang masih dinantikan. Allahlah yang menghendaki agar semua orang berada dalam persekutuan dengan-Nya.


Series Title

-

Call Number

262 BER u

Publisher STFT Widya Sasana : Malang., 2016
Collation

ix + 68hlm: 21,5x28cm

Language

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Classification

262

Content Type

-

Media Type

-

Carrier Type

-

Edition

-

Subject(s)
Specific Detail Info

-

Statement of Responsibility

-

No other version available




RECORD DETAILBack To PreviousXML DetailCite this


Umat Allah sebagai Persekutuan Universal (Menurut Lumen Gentium Artikel 13) Gereja merupakan persekutuan umat Allah yang berciri universal. Universalitas persekutuan ini berarti Gereja Katolik membuka diri dan terbuka bagi semua orang, juga kepada orang yang non-Katolik.

Apa konsekuensi Gereja yang katolik bagi para warganya?

Jawaban: Konsekuensi gereja sebagai umat Allah dalam hidup menggereja dewasa ini adalah gereja harus melakukan tindakannya sesuai dengan perintah Allah. Tindakan gereja tidak boleh dilakukan atas dasar keinginan pribadi atau tuntutan masyarakat. Semua tindakan harus dilakukan semata-mata berdasarkan ajaran Kristus.

Kegembiraan dan harapan duka dan kecemasan orang-orang zaman sekarang terutama kaum miskin dan siapa saja yang menderita?

Konsili Vatikan II menyebutkan bahwa kegembiraan, harapan, duka, dan kecemasan orang-orang zaman sekarang, terutama kaum miskin dan yang menderita merupakan kegembiraan, harapan, duka, dan kecemasan para murid Kristus. Murid Kristus adalah umat beriman yang berkumpul (Mat 18:20).

Apa yang dimaksud dengan Gaudium?

Jawaban: Gaudium et Spes atau Konstitusi Pastoral tentang Gereja di Dunia Dewasa Ini adalah dokumen puncak dari Konsili Vatikan Kedua. Konstitusi ini disetujui oleh para Uskup dalam sebuah pemungutan suara 2.307 berbanding 75, dan diresmikan oleh Paus Paulus VI pada 7 Desember 1965.

Apa arti gereja menurut teks kitab suci?

Gereja adalah bait Allah yang tidak dibuat dengan tangan manusia (1 Korintus 3:16, 17; Kisah Rasul 7:48). Gereja adalah rumah tetapi bukanlah bangunan. Gereja adalah rumah tempat Allah bertahta. Gereja adalah keluarga Allah yang dibangun atas landasan batu yang hidup yaitu Yesus Kristus.

Apa isi ajaran Gereja tentang Gereja sebagai umat Allah?

Jawaban: Gereja sebagai umat Allah merupakan persaudaraan/paguyuban keluarga dari orang-orang yang dipanggil oleh Sabda Allah, dikumpulkan bersama-sama menjadi Tubuh Kristus dan hidup dari Tubuh Kristus. Sebagai umat Allah, semua anggota Gereja mempunyai martabat yang sama, tetapi berbeda di dalam fungsi.

» PA Katholik dan BP Buku Siswa Kelas XI

» Memahami Arti dan Makna Gereja

» Makna Gereja sebagai Umat Allah menurut Ajaran Gereja

» Menghayati Makna Gereja sebagai Umat Allah dalam Hidup Sehari-hari. Releksi :

» Perubahan Cara Pandang Gereja

» Ajaran Gereja tentang Gereja sebagai Persekutuan yang terbuka Model Gereja setelah Konsili Vatikan II

» Menghayati Gereja sebagai Persekutuan Umat Bersifat Terbuka

» Makna Kesatuan Gereja dalam Pengalaman Hidup Kita

» Ajaran Kitab Suci Kesatuan Gereja menurut Ajaran Kitab Suci dan Ajaran Gereja

» Ajaran Gereja Kesatuan Gereja menurut Ajaran Kitab Suci dan Ajaran Gereja

» Upaya Memperjuangkan Kesatuan Gereja

» Makna Kekudusan Gereja Segi-Segi Kekudusan Gereja

» Ajaran Kitab Suci Tentu saja bahwa kekudusan Gereja bersumber pada ajaran Kitab suci. Dapatkah

» Ajaran Gereja Simaklah ajaran Gereja tentang kekudusan Gereja berikut ini

» Usaha Memperjuangkan Kekudusan Gereja

» Makna Kekatolikan Gereja dalam Hidup Kita

» Makna Kekatolikan dalam Dokumen Ajaran Gereja

» Rencana aksi Upaya untuk Mewujudkan Kekatolikan a. Releksi

» Makna Keapostolikan Gereja Gereja yang Apostolik

» Makna Keapostolikan menurut Kitab Suci

» Ajaran Gereja tentang Keapostolikan

» Upaya untuk Menghayati Keapostolikan Gereja

» Apa itu Hierarki Gereja Katolik?

» Ajaran-Ajaran Kitab Suci tentang Panggilan dan Pilihan Tuhan untuk Menjadi Gembala Umat Hierarki

» Ajaran Gereja tentang Hierarki Gereja Katolik

» Menghayati dan Menghormati Hierarki dalam Gereja Katolik Releksi

» Pemahaman tentang Makna Kaum Awam dalam Gereja Katolik

» Makna Awam dan Kerasulan Awam dalam Ajaran Gereja Katolik

» Hubungan Kaum Awam dan Hierarki

» Menghayati Hubungan Awam dan Hierarki Relieksi

» Doa sebagai Sarana Pengudusan

» Makna Doa menurut Ajaran Gereja

» Makna Sakramen Sakramen sebagai Sarana Pengudusan dalam Gereja

» Sakramen adalah Lambang atau Simbol

» Sakramen-Sakramen Mengungkapkan Karya Tuhan yang Menyelamatkan

» Sakramen-Sakramen Meningkatkan dan Menjamin Mutu Hidup Kita sebagai Orang Kristiani

» Pembagian Sakramen-Sakramen Gereja Sakramen sebagai Sarana Pengudusan dalam Gereja

» Ketujuh Sakramen Gereja Pertama: Sakramen PembaptisanPermandian

» Sakramentali Devosi Sakramentali dan Devosi-Devosi dalam Gereja Katolik

» Menghayati Liturgi Gereja Gereja yang Menguduskan Liturgia

» Makna Tugas Gereja yang Mewartakan

» Ajaran Kitab Suci tentang Tugas Pewartaan

» Ajaran Gereja tentang Tugas Pewartaan Kerygma

» Menghayati Tugas Pewartaan dalam Hidup Sehari-Hari sebagai Orang Katolik.

» Makna menjadi Saksi Yesus Kristus

» Pesan Kitab Suci tentang Kesaksian Martyria sebagai Murid Yesus

» Kesaksian sebagai Pengikut Yesus Kristus melalui Kesaksian Hidup PengamalanPenghayatan Releksi:

» Makna Gereja yang Membangun Persekutuan

» Ajaran Kitab Suci tentang Persekutuan Umat Komunitas Basis Gerejani.

» Menghayati Persekutuan dalam Gereja Refleksi

» Makna Melayani Gereja yang Melayani Diakonina

» Semangat Pelayanan Gereja dalam Terang Kitab Suci

» Menghayati Tugas Gereja yang Melayani Refleksi

» Identiikasi permasalahan-permasalahan dunia saat ini.

» Masalah perdamaian umat manusia di dunia

» Masalah Keadilan dalam Hidup Manusia di Dunia

» Masalah lingkungan alam di dunia

» Ajaran Kitab Suci tentang Perdamaian dan Keadilan. Simaklah kisah Kitab Suci berikut ini

» Ajaran Gereja tentang Perdamaian dan Keadilan serta Kesejahteraan

» Ajaran Gereja tentang Kelestarian Lingkungan Alam

» Menghayati Keadilan, Kedamaian, dan Kesejahteraan

» Makna Hubungan Gereja dan Dunia Menghayati Makna Hubungan Gereja dan Dunia Relkesi

» Keprihatinan Sosial Kaum Pekerja di Sekitar Kita

» Makna Ajaran Sosial Gereja

» Ajaran Sosial Gereja dari Masa ke Masa

» Ajaran Sosial Gereja di Indonesia

» Menghayati Ajaran Sosial Gereja Refleksi

» Makna Hak Asasi Manusia

» Deklarasi atau Piagam PBB tentang Hak Asasi Manusia

» Menghayati HAM Hak Asasi Manusia

» Mengamati Situasi Hak Asasi Manusia di Tanah Air

» Mengamati pemahaman peserta didik tentang ajaran HAM dalam Kitab Suci

» Ajaran Gereja tentang HAM

» Kisah Beberapa Tokoh Pejuang HAM Katolik

» Upaya Gereja Katolik dalam Memperjuangkan HAM di Indonesia.

» Menghayati HAM sesuai Ajaran Yesus Releksi

» Mengamati dan Menganalisis Konlik dan Kekerasan di Tanah Air

» Mengembangkan Budaya Non-Violence dan Budaya Kasih

» Ajaran Kitab Suci tentang Budaya Kasih

» Menghayati Budaya Kasih di Tengah Konlik dan Kekerasan Releksi

» Mengamati Kasus-Kasus Pengguguran Kandungan

» Tindakan Preventif untuk Mencegah Tindakan Pengguguran Kandungan

» Mengamati dan Mendalami Kasus Bunuh Diri dan Euthanasia

» Tindakan Euthanasia Bunuh Diri dan Euthanasia

» Pandangan Gereja tentang bunuh diri 1 Kitab Suci:

» Menghayati Ajaran Gereja tentang Bunuh Diri dan Euthanasia

» Berbagai cara praktik hukuman mati

» Ajaran Kitab Suci tentang hukuman mati

» Ajaran Gereja tentang hukuman mati Katekismus Gereja Katolik

» Meresapi teks Menghayati Ajaran Gereja tentang Hukuman Mati

» Releksi dan Rencana Aksi Releksi :

» Masalah Narkoba di Kalangan Remaja

» Arti dan Jenis Narkoba Narkoba adalah singkatan dari narkotika, psikotropika dan bahan adiktif Jenis-Jenis Narkoba

» Tahap-Tahap dan Gejala Orang Kecanduan Narkoba

» Tanda-Tanda Pecandu Narkoba Narkoba apakah itu?

» Tanda-Tanda Sakaw Narkoba apakah itu?

» Latar Belakang Orang Terlibat Narkoba 1 Faktor Intern

» Penyakit HIVAIDS Bebas dari HIVAIDS dan Obat Terlarang

» AjaranPandangan Gereja Katolik tentang Hubungan Narkoba dan HIVAIDS

Show more