Apa yang harus dilakukan jika sagu mutiara sudah mengental tetapi belum matang

Parapuan.co - Sagu mutiara adalah bahan makanan yang dibuat dari tepung sagu, memiliki bentuk bulat kecil dan tekstur kering.

Sebelum diolah menjadi sajian manis dan gurih, sagu mutiara harus dimasak terlebih dahulu hingga matang.

Jika tidak dimasak dengan tepat, sagu mutiara akan cenderung lengket atau masih memiliki titik putih di tengah yang belum matang.

Untuk itu, ada cara tersendiri untuk mengolah sagu mutiara agar tidak lengket dan menggumpal.

Baca Juga: 5 Kue Tradisional Isi Gula Merah Khas Indonesia, Sudah Pernah Coba?

Melansir Kompas.com, berikut tips memasak mudah sagu mutiara agar kenyal dan tidak lengket. Coba, yuk!

1. Rebus di air mendidih

Rebus air terlebih dahulu hingga mendidih. Untuk takaran setengah gelas atau sekitar 35 gram biji sagu mutiara, sebaiknya siapkan 3 gelas atau 700 mililiter air.

Setelah mendidih, masukkan sagu mutiara. Biarkan kompor terus menyala sambil sesekali mengaduk.

Masak sagu mutiara di air mendidih sekitar lima menit. Selanjutnya, matikan api kompor dan dinginkan.

Bagi beberapa orang, dessert sangatlah penting untuk melengkapi rangkaian apa yang dikonsumsi. Dessert merupakan hidangan yang disuguhkan di paling akhir dalam susunan menu yang berfungsi sebagai makanan penutup atau pencuci mulut karena fungsinya memang untuk menghilangkan kesan dari rasa hidangan terdahulu.

Dalam sebuah restoran atau hotel berbintang pembuatan menu dessert biasanya dilakukan oleh chef professional, karena tampilan dari dessert haruslah menarik baik dari komposisi bahan, warna dan rasa yang ditonjolkan dalam menu hidangan dessert yaitu manis atau sedikit masam tapi menyegarkan.

Ttik Membuat Bubur Mutiara agar Tidak Menggumpal

Apa yang harus dilakukan jika sagu mutiara sudah mengental tetapi belum matang
Foto: Ladiestory.id

 

Seperti yang kita ketahui ada berbagai macam jenis dan macam dessert dengan rasa dan tampilan yang sangat menarik. Salah satu contoh dessert adalah bubur mutiara. Bubur mutiara merupakan cemilan atau hidangan penutup yang memiliki rasa manis.

Apa yang harus dilakukan jika sagu mutiara sudah mengental tetapi belum matang

Apa yang harus dilakukan jika sagu mutiara sudah mengental tetapi belum matang

Bubur mutiara terbuat dari sagu mutiara yang berbentuk bulat-bulat kecil berwarna merah muda seperti namanya. Sagu mutiara berbahan dasar tepung sagu yang teksturnya terasa lembut. Anda dapat membeli sagu mutiara tersebut di pasar.

Sagu mutiara ini ini dijual dalam bentuk kering, kamu perlu merebusnya terlebih dahulu. Setelah selesai direbus, sagu mutiara yang semula kering berubah menjadi butiran-butiran kenyal dan lengket berwarna pink.

Baca Juga : Tips Memilih Cheesecake Terenak, Dari Bahan Baku Hingga Topping

Nah biasanya, kendala yang dihadapi dalam membuat dessert ini adalah bubur mutiara yang menggumpal. Oleh sebab itu, berikut cara membuat bubur mutiara agar tidak menggumpal bubur mutiara bubur mutiara resep sagu mutiara dessert

DapurLagi - Mutiara atau yang sering disebut sebagai pacar cina merupakan salah satu bahan yang banyak digunakan untuk campuran es campur, bubur, pudding maupun aneka kue. Mutiara dibuat dari bahan sagu yang memiliki bentuk bulatan kecil-kecil berwarna putih dan merah dan memiliki tekstur kenyal menggoda ketika sudah direbus. Merebus mutiara bisa dibilang cukup mudah, namun sayangnya tidak semua orang berhasil melakukannya, karena salah langkah akan membuat mutiara jadi mentah didalamnya yang ditandai dengan munculnya bintih putih, mutiara jadi lengket dan hancur tak berbentuk. Resep dan Cara Membuat Ayam Lodho Khas Tulungagung yang Gurih 


Apa yang harus dilakukan jika sagu mutiara sudah mengental tetapi belum matang
cara masak sagu mutiara/tokopedia.com

Alangkah tidak menyenangkan, bukan? Sudah capek-capek memasak, eh hasilnya jadi tidak maksimal. Agar Anda tidak gagal memasak mutiara, sebaiknya simak tips dan cara masak mutiara yang matang, tidak lengket dan tidak hancur berikut ini : Tips dan Cara Mengolah Kolang Kaling yang Empuk, Kenyal, dan Tidak Bau

Didihkan air secukupnya

Langkah pertama yang harus dilakukan adalah mendidihkan air secukupnya sesuai dnegan berapa banyak sagu mutiara yang akan dimasak. Pastikan air benar-benar sudah mendidih ya, karena memasukkan mutiara pada saat air belum mendidih akan membuatnya hancur tak terbentuk. Tips Dan Cara Membuat Bakso Sapi Kenyal, Enak, dan Sehat

Masukkan sagu mutiara

Setelah air benar-benar mendidih, Anda bisa memasukkan sagu mutiara. Anda bisa menambahkan daun pandan agar aroma mutiara jadi harum.

Jangan terlalu sering diaduk

Setelah mutiara dimasukkan, tutup panci dan biarkan selama 10-15 menit. Jangan terlalu sering diaduk-aduk agar mutiara tidak hancur/lengket. Ketika bentuknya sudha mulai mengental, Anda bsia mengaduknya perlahan agar hasilnya jadi berbiji-biji.

Tambahkan 1 gelas air dingin

Setelah mutiara mulai mengental, Anda bisa menambahkan air dingin sebanyak 1-2 gelas. Cara ini dilakukan untuk menyingkat waktu perebusan dan menghindari lengket. Cara ini juga membuat sagu mutiara jadi cepat matang dan berwarna bening transparan. Rebus kembali hingga mendidih.

Matikan apinya dan diamkan dalam kondisi tertutup

Setelah mendidih, Anda bisa matikan apinya dan biarkan sagu mutiara dalam kondisi tertutup hingga dingin. Dijamin mutiara akan matang dan bentuknya indah sempurna.

Tuang air matang

Ketika hendak digunakan, Anda bisa mengambil mutiara ke dalam wadah dan tambahkan air matang agar bentuknya berbiji-biji dan teksturnya sesuai keinginan. Setelah proses ini, Anda bebas mau mengolah mutiara menjadi apa saja, dari mulai es, bubur, pudding dan lainnya.
Ternyata memasak mutiara yang matang sempurna dan tidak lengket serta hancur snagat mudah sekali ya. Semoga informasi diatas dapat menginspirasi Anda semua.


Tags : cara merebus mutiara agar cepat matang, cara memasak mutiara yang benar, cara memasak mutiara agar tidak menggumpal, cara memasak mutiara untuk es, cara memasak sagu mutiara kering, cara membuat mutiara mengembang, cara membuat bubur mutiara mekar, cara memasak biji mutiara

Berapa lama waktu memasak sagu mutiara?

Masak terus biji sagu mutiara di dalam air mendidih selama kurang lebih lima menit.

Kenapa memasak sagu mutiara hancur?

Siram sagu mutiara dengan air dingin Meski sudah keluar dari panci, sagu mutiara dalam keadaan panas sebenarnya masih bisa melakukan proses pematangan. Selain itu, sagu mutiara yang dibiarkan dalam keadaan panas bisa menyebabkan teksturnya lembek dan hancur.

Kapan Gula dimasukkan kedalam rebusan sagu mutiara?

Siapkan teflon, masak air rebus hingga mendidih, lalu masukkan sagu mutiara. Rebus 5 menit lalu matikan kompor dan tutup atau diamkan 30 menit. Rebus kembali 7 menit kemudian, lalu masukkan gula pasir, pewarna makanan merah. Aduk rata sampai matang, kemudian tiriskan.

Apakah sagu mutiara bisa basi?

Jika sudah dimasak, sagu mutiara sebaiknya segera diolah karena mudah sekali basi.