Apakah Blackberry bisa pakai paket internet biasa

Blackberry hadir dengan segudang fitur dan fungsi yang menunjang kegiatan bisnis, terutama dengan fitur Push Email dan Blackberry Messenger-nya.

Jika anda membeli Blackberry yang memang harganya mahal anda juga harus membayar lebih untuk berlangganan paket Blackberry Internet Services ke operator yang lumayan menguras kantong, minimal Rp. 5.000 (XL) per hari atau kalau pas promo bisa Rp 30.000 per 7 hari (IM3).

Mitos yang berkembang di kalangan pengguna seluler kalau kita tidak berlangganan maka Blackberry yang kita beli dengan harga mahal cuma menjadi handphone biasa plus PDA yang tidak bisa dipakai untuk mengecek emai, instant messenger dan internet.

Saya mempunya Blackberry Bold dan mencoba mengaktifkan koneksi internet tanpa berlangganan data plan Blackberry ke operator. Dalam hal ini kartu yang saya pergunakan adalah IM3 pra bayar yang biaya akses internetnya sangat murah cukup Rp 1 per kb. Caranya dengan melakukan seting APN di menu ==> Option ==> Advanced Option ==> TCP/IP , Contreng pada APN Setting Enabled kemudian isi APN nya dengan indosatgprs username dan password kosong setingan untuk berlaku untuk IM3, Mentari dan Matrix, kemudian pilih menu – Save.

Nah sekarang Blackberry anda bisa terhubung ke internet tanpa berlangganan Layanan Blackberry.
Saya juga mencoba dengan kartu AXIS yang dapat diperoleh gratis kalau berbelanja minimal Rp. 25.000 di Alfamart. seting APN untuk AXIS adalah APN : axis tanpa user name dan password. Jadi walaupun AXIS belum mengeluarkan paket Blackberry hingga bulan Juni ini tetapi saya sudah bisa ber Blackberry dengan kartu AXIS gratisan.
Untuk browsing saya menggunakan Opera mini browser, sedangkan untuk ber messenger saya mempergunakan Nimbuz yang bisa dipakai untuk YM, GTALK, facebook, twitter bahkan Skype. Untuk Push email saya menggunakan Morange.
Cara lain untuk terhubung ke Internet adalah menggunakan fasilitas WIFI, jika Blackberry anda dilengkapi dengan konektifitas WIFI.

Tentusaja Blackberry tanpa mendaftar ke layanan Blackberry di operator masih banci karena tidak bisa ber BBM (Blackberry Messenger) dan PUSH Mail.

Daftar paket internet blackberry tanpa merestart HP. Untuk mengaktifkan paket internet blackberry pada hp blackberry kita harus melakukan registrasi terlebih dahulu. Cara registrasi paket tergantung dari kartu seluler yang kita gunakan. Biasanya setelah melakukan registrasi kita harus merestart hp blackberry agar paket yang kita daftar dapat digunakan. Namun ternyata ada cara lain yang dapat kita lakukan untuk menghemat waktu restart agar paket tersebut langsung aktif.

Cara mengaktifkan paket blackberry tanpa merestart hp adalah dengan menonaktifkan jaringan selulernya dan kemudian diaktifkan lagi. Untuk menonaktifkannya pilih icon manage connections dan hilangkan centang Mobile network, tungguh hingga gambar sinyal di hp anda menjadi off dan kemudian centang kembali. setelah dicentang kembali tunggu hingga pencarian jaringan selesai dan coba untuk browsing atau menggunakan bbm.

Apakah Blackberry bisa pakai paket internet biasa

Cara ini biasa saya lakukan ketika akan mendaftarkan paket blackberry di hp saya. Dan sangat menghemat waktu tanpa melakukan restart hp blackberry.

AYOSEMARANG.COM -- Berikut kami bagikan daftar HP BlackBerry yang masih bisa dipakai pada 2022 ini. Tentunya dengan memakai ponsel ini akan Anda bisa tampil beda dengan orang lain.

Pada 2022 ini, kamu masih bisa mengandalkan beberapa HP BlackBerry sebagai gadget keseharian kamu. Meski demikian, kamu perlu memastikan jika HP BlackBerry tersebut mengusung OS Android.

Tercatat, ada tujuh tipe HP BlackBerry masih masih mendukung WhatsApp, Instagram dan berbagai aplikasi yang biasa dimanfaatkan oleh pengguna smartphone dewasa ini.

Sebelumnya, smartphone dengan sistem operasi BlackBerry dihentikan dukungannya pada Januari 2022. Bahkan tidak lagi bisa mengakses internet.

Baca Juga: POCO M4 Disebut Usung Layar 90 Hz dan Kamera Ciamik

Namun tenang, keputusan ini hanya berlaku pada sistem operasi BlackBerry . Bagi beberapa BlackBerry dengan sistem operasi Android masih bisa digunakan.

Dilansir dari Hitekno--jaringan Ayosemarang, berikut daftar HP BlackBerry yang bisa dipakai pada 2022:

Nextren.grid.id - BlackBerry merupakan sebuah perusahaan perangkat telekomunikasi dan nirkabel asal Kanada.

Kiprahnya di dunia gadget tanah air mungkin diawali dari pesona BB Curve beberapa tahun yang lalu.

Pasalnya, kala itu BlackBerry datang dengan membawa fitur khasnya yang bertajuk BlackBerry Messenger (BBM).

BBM merupakan salah satu pesan aplikasi instant messanging yang cukup baru saat itu.

Pengguna dapat memanfaatkan aplikasi ini untuk bertukar pesan teks, audio, gambar, bahkan data.

(BACA: AWAS! Cara Rahasia Menyusup Ke Grup WhatsApp yang Baru Ditemukan)

Bahkan meski kini telah banyak berkembang aplikasi chatting serupa, BBM tetap punya penggemarnya, apalagi saat aplikasi ini sudah bisa di download di Android.

Namun beberapa waktu yang lalu, tanah air dihebohkan dengan pemberitaan pencabutan dukungan aplikasi WhatsApp dari hape OS Blackberry 10 ke bawah.

Oleh karena itu, banyak yang akhirnya berbondong-bondong menjual hape OS Blackberrynya tersebut dengan harga murah.

Memang beberapa hape dengan OS Blackberry sudah bisa dipaketkan dengan paketan Android, tapi tetap saja, hape tersebut masih mengusung OS Blackberry meski sudah OS 10 ke atas.

(BACA: Huawei P20: Hape 3 Kamera Belakang 40 MP dan RAM 6GB Rilis Februari)

Nah, buat kamu yang pengen tahu hape BlackBerry apa saja yang sudah bisa menggunakan paket data android tapi sebenarnya masih berjalan pada OS BlackBerry, tim Nextren bakal kasih tahu jawabannya.

1. BlackBerry Z10

Dilihat dari penampakannya yang full touchscreen, mungkin banyak orang menyangka bahwa produk ini adalah android.

Pasalnya, pabrikan telah menyematkan ukuran layar 4.2 inci, kamera 8MP, dan RAM 2GB.

Apalagi, banyak pengguna BlackBerry Z10 ini menggunakan paket data android dalam urusan internetnya.

Tapi ternyata BlackBerry Z10 masih menggunakan BlackBerry OS 10 yang bisa diupgrade hingga 10.3.1.

2. BlakBerry Q10

Produk ini dirilis tahun 2013 silam dengan mengusung desain qwerty-touchscreen.

Ya, produk ini telah dilengkapi dengan layar touchscreen berukuran 3.1 inci dengan tambahan keyboard qwerty.

Spesifikasi yang ditawarkan cukup menggoda, yaitu dengan RAM 2GB serta kamera utama 8MP.

Sayangnya, produk ini masih menggunakan BlackBerry OS 10 loh.

(BACA: SMSin: Cara Kirim SMS Gratis Tanpa Pulsa Ke Semua Operator GSM)

3. BlackBerry Z30

Menurut tim Nextren, produk yang satu ini merupakan produk yang paling disayangkan.

Bagaimana tidak, produk ini masih berjalan dengan OS BlackBerry 10.2 yang bisa diupgrade ke versi 10.3.1.

Padahal secara tampilan, BlackBerry Z30 ini punya desain dan spesifikasi yang keren.

Ya, pabrikan telah menyematkan layar berukuran 5 inci tipe Super AMOLED, RAM 2GB, serta kapasitas baterai 2880 mAh.

Andai saja, produk ini telah benar-benar berjalan di OS Android pasti bakal jadi hape yang paling direkomendasikan.

4. BlackBerry Z3

BlackBerry Z3 kini hanya dijual ratusan ribu saja di berbagai platform toko online tanah air.

Meski begitu, spesifikasi yang ditawarkan tak bisa dianggap remeh nih.

Pasalnya, pabrikan telah menyematkan RAM 1.5GB, layar 5 inci, kamera 5MP, dan baterai berkapsitas 2500 mAh.

Sayangnya, produk ini masih menggunakan OS BlackBerry 10.2.1 nih.

(BACA: Spesifikasi dan Harga Hape Samsung On7 Prime yang Rilis di India)

Sebagai infromasi, sesuai dengan pengumuman resmi WhatsApp, bahwa hape OS BlackBerry 10 ke bawah tak bisa lagi menggunakan layanan aplikasi WhatsApp ini. Sayang banget ya ? (*)

Apakah masih ada paket BlackBerry?

Terkait penutupan layanan BlackBerry secara global, maka seluruh paket BlackBerry dari XL akan ditutup per tanggal 1 November 2021. Dengan ditutupnya paket BlackBerry, maka pelanggan tidak dapat lagi membeli, memperpanjang, atau menggunakan paket BlackBerry.

Apakah BlackBerry Messenger masih bisa digunakan?

BBM berhenti beroperasi di 31 Mei 2019 karena sudah ditinggalkan penggunanya. Dalam sejarahnya, BBM pernah jadi layanan messaging idola, salah satu tulang punggung ponsel BlackBerry di masa kejayaannya. BBM dilahirkan BlackBerry sewaktu perusahaannya masih bernama Research in Motion (RIM).

Kenapa BlackBerry ditutup?

Goodbye BlackBerry, Akibat Persaingan yang Keras Jadi Alasan Perusahaan Ini Tutup Usia. ZONABANTEN.com - Resmi pada 4 Januari 2022 kemarin, BlackBerry mengumumkan perangkatnya tidak akan berfungsi lagi. Gadget yang pernah menjadi primadona dikalangan pecinta smartphone ini telah tutup usia untuk selamanya.

Paket bb untuk apa?

Dengan paket ini, pelanggan akan dapat menggunakan BBM (BlackBerry Messenger), Browsing, Push Email, Social Network (Facebook,Twitter). Tarif yang berlaku untuk prabayar sudah termasuk PPN, sedangkan untuk pascabayar belum termasuk PPN. Tarif ini berlaku mulai Januari 2013.