Berapa harga ganti nama di PUBG?

Gadgetren – PlayerUnknown’s Battlegrounds (PUBG) Mobile sekarang ini menjadi salah satu game favorit bagi sebagian pengguna perangkat seluler di dunia, dan secara khusus juga di Indonesia.

Berkat gameplay battle royale yang menantang, permainan yang dikembangkan dan diterbitkan secara terpisah dari permainan komputernya ini menjadi permainan dengan jumlah pemain yang telah mencapai angka 200 juta orang per 18 Desember 2018 lalu.

Namun tentu saja, capaian angka yang tidak sedikit tersebut, tidak hanya dipengaruhi oleh gameplay saja, tetapi juga disebabkan berbagai aspek lain, seperti keleluasaan untuk mengkostumisasi karakter, dari mulai wajah hingga pakaian yang digunakan.

Nah menariknya, selain pemain bisa mengganti tampilan karakter dengan sesuka hati, pemain ternyata juga bisa mengganti nickname atau nama julukan yang digunakannya dalam permainan yang mengadu 100 orang dalam satu pertandingan tersebut.

Cara Mengganti Nickname di PUBG Mobile

Berapa harga ganti nama di PUBG?

Sebelumnya, agar bisa mengganti nickname, pemain harus memiliki sebuah item yang disebut dengan Rename Card. Item ini dilambangkan sebagai sebuah kartu yang di dalamnya tercetak tulisan ID.

Baca Juga:

  • 5 Cara Mengatasi PUBG Mobile Biar Bisa Main di Perangkat yang Tidak Support

  • Kumpulkan Dan Tukarkan Kompas Emas Dengan Hadiah Menarik di Event The Voyage PUBG Mobile

  • Mau Chicken Dinner? Berikut Cara Mengatur Sensitivitas Kamera di PUBG Mobile yang Jadi Rahasia Pro Player

Item ini bisa diperoleh dengan mudah melalui Shop, khususnya pada bagian Treasures. Dalam hal ini, pemain harus mengeluarkan sejumlah uang asli karena harus membelinya dengan 180 Unknown Cash (UC), kecuali UC sudah bisa ditukar menggunakan Battle Coin (BC).

Setelah memperoleh item Rename Card, pemain dapat menggunakan item tersebut untuk mengganti nickname. Caranya, pemain dapat membuka Inventory dari halaman lobi permainan, dan masuk ke bagian paling bawah (kotak treasure).

Berapa harga ganti nama di PUBG?

Dari bagian tersebut, kemudian ketuk pada item Rename Card dan pilih tombol Use yang muncul pada kotak baru di sebelah kotak utama. Selanjutnya, pengguna dapat memasukkan nickname yang baru pada pop up Change Nickname yang muncul, dan klik OK.

Jika muncul dialog box yang mengingatkan untuk mengganti nickname ke nickname yang baru, maka konfirmasi dengan tombol OK sekali lagi. Dan jika berhasil, nickname akan berubah secara otomatis.

Namun jika mengalami kegagalan, pemain dapat melihat penyebabnya terlebih dahulu. Biasanya, kegagalan tersebut disebabkan oleh nickname yang akan digunakan telah digunakan oleh orang lain.

Dan karena item Rename Card tidak akan terpakai jika pergantian nickname mengalami kegagalan, pemain dapat mengulangi langkah-langkah mengganti nickname dari awal, namun dengan menggunakan nickname yang berbeda.

Advertisements

Advertisements

HEYRIAD.COM – Begini cara mudah dapat ID Card PUBG terbaru (ganti nama). Para gamer telah mengakui bahwa PUBG Mobile di Android adalah salah satu game Battle-style yang luar biasa. Untuk menjadi salah satu pemain PUBG Mobile, kamu bisa menggunakan akun media sosial mu seperti Facebook untuk mendaftar. Setelah berhasil mendaftar kamu akan memiliki akun PUBG dengan nama yang sama dengan akun yang kamu gunakan untuk mendaftar, dan disinilah masalahnya.



Tak sedikit pemain mungkin termasuk kamu yang ingin merahasiakan identitas aslinya atau yang ingin muncul dengan nama lain yang kebih keren dari nama akun sosial media mereka, jadi mereka berpikir untuk mengganti nama atau nickname meraka di PUBG. Untuk kamu yang juga ingin mengganti nama di PUBG, kamu bisa menggunakan yang namanya ID Card PUBG, tapi sayangnya ID Card ini tidak selalu tersedia. Tapi jangan khawatir, kami telah menyusun panduan cara mudah dapat ID Card PUBG (ganti nama) untuk kamu, berikut ini.

Berapa harga ganti nama di PUBG?


Cara Mudah Dapat ID Card PUBG (Ganti Nama)


1. Cek ID Card di Lobi

Kamu dapat mengecek kesediaan ID Card mu di sudut kanan atas layar lobi, silahkan lihat ID di info dasar. Disini kamu juga dapat melihat ID Karakter saat mengklik lencana di layar lobi dan mengakses Data kamu, pada tab Info Dasar. Jika kamu tidak menemukan ID Card disini, kamu bisa mengusahakannya dengan cara lain seperti cara nomor dua berikut.

2. Beli ID Card di Toko

Pergilah ke PUBG Mobile shop dan klik tab "Others", disitu kamu dapat menemukan opsi pembelian Kartu Ganti Nama. Harga untuk membeli satu ID Card atau Kartu Rename adalah 180 UC. Kamu bisa mendapatkan UC ini dengan membelinya dari Toko atau dari Elite Royale Battle Pass, yups membeli UC dengan uang asli.

3. Dapatkan ID Card dari Hadiah Misi

Baca juga:
15 Cara Mengatasi PUBG Mobile Sering Lag Patah Patah
10 HP Untuk Main PUBG Mobile Terbaik Tanpa Lag
10 Senjata Terbaik PUBG Mobile Dengan Damage tertinggi

Kamu juga dapat mengklaim ID Card atau Kartu Ganti Nama sebagai hadiah dari Progress Missions. Misi tersebut ada di level level 3, di level ini kamu harus bisa menambahkan teman ke dalam game. Misi selanjutnya ada di level 10, disini kamu diperintahkan untuk melengkapi semua misi di level sebelumnya yaitu misi di level 1 hingga 9.


Dengan cara – cara diatas kamu bisa mendapatkan ID Card dan menggunakannya untuk mengubah nickname akun PUBG mu. Untuk menggunakannya, kamu hanya perlu mengetikan ID nama baru pada kartu tersebut. OK, demikianlah cara - cara mudah dapat ID Card PUBG (ganti nama) yang bisa kamu coba, happy gaming !

Berapa harga ganti nama PUBG?

Pemain harus membeli rename card di toko dengan harga 180 Unknow Cahs atau UC untuk harga satu kartu.

Apakah di PUBG bisa ganti nama?

Cara ganti nama PUBG hanya perlu masuk ke aplikasinya. Setelah login, kamu bisa pilih menu Shop dan lihat beberapa item yang bisa dibeli. Kemudian, pilih Treasure dan ambil Rename Card. Buka game PUBG Mobile yang ada di HP kamu dan jangan lupa untuk login dengan memasukkan username serta password.

Berapa UC untuk ganti nama PUBG?

Ada dua hal yang harus diperhatikan sebelum menggunakan Rename Card. Pertama, item ini harus dibeli seharga 180 UC. UC bisa didapatkan dengan uang betulan, atau ditukar dengan Battle Coin. Kedua, ada kemungkinan perubahan nickname kamu bisa gagal.

Dimana beli kartu Ganti nama PUBG?

Cara Membeli Rename Card PUBG Mobile.
Buka Game. Pertama, kamu harus membuka PUBG Mobile terlebih dulu. ... .
Buka Shop. Setelah berada di halaman utama, kamu harus membuka menu shop. ... .
Buka Tab Treasure. Di menu shop, kamu harus masuk ke tab treasure. ... .
Pilih Item. ... .
Beli Rename Card..