Buku panduan dosen pengampu pak pdf

Buku Panduan Dosen Pembelajaran Pendidikan Anti Korupsi yang diterbitkan oleh Biro Kerjasama dan Komunikasi Publik Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia Seperti kita ketahui, korupsi merupakan salah satu permasalahan bangsa yang mesti ditangani serius, salah satunya dengan cara meningkatkan kesadaraan masyarakat untuk tidak melakukan tindak pidana korupsi sedini mungkin, jika tidak tindak pidana korupsi akan menghancurkan sendi-sendi kehidupan bernegara dan berbangsa. Dapat dibayangkan negara yang besar, yang terdiri dari 17 ribu pulau lebih, terbentang dari Sabang hingga Merauke, memiliki sumber daya alam yang melimpah, sumber daya manusia yang besar serta berbagai potensi lainnya dari bangsa ini tidak dapat dimanfaatkan dengan baik guna meningkatkan kesejahteraan bangsa Indonesia akan tetapi justru disalahgunakan oleh segelintir putra dan putri Indonesia yang bermental korup untuk mengambil keuntungan untuk kepentingan pribadi maupun golongan. Pemerintah dengan jelas dan tegas telah menolak untuk menjadi Negara yang lemah dengan melakukan reformasi sistem penegakan hukum yang bebas korupsi, bermartabat dan terpercaya. Pemerintah memprioritaskan pemberantasan korupsi dengan konsisten dan terpercaya. Selain itu KPK sebagai lembaga independen yang dibentuk secara khusus untuk menangani tindak pidana korupsi tidaklah dapat bekerja sendiri melawan korupsi, diperlukan upaya nyata dari berbagai pihak guna memberantas korupsi. Oleh karena itu sebagai langkah nyata mendukung pemberantasan korupsi, Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi menerbitkan buku Panduan Dosen Pembelajaran Pendidikan Anti Korupsi untuk Perguruan Tinggi, dengan diterbitkannya buku tersebut diharapkan akan memberikan angin segar dalam upaya membentengi generasi muda khususnya mahasiswa sebagai calon pemimpin masa depan

  • Penyusunan proposal buku ajar ber-ISBN mengikuti sistimatika yang terdapat pada panduan lengkap dan dapat dilihat atau diunduh pada tautan ini.
  • Program ini diperuntukkan bagi Dosen Tetap yang memiliki NIDN atau NIDK dan diprioritaskan belum pernah menulis buku ajar.
  • Jumlah judul buku ajar pada tahun anggaran 2022 dialokasikan 57 [Lima Puluh Tujuh] judul untuk seluruh Program Studi.
  • Pengusulan proposal dilakukan setelah mendapat persetujuan dari pimpinan jurusan [validasi pada Lembar Pengesahan];
  • Jumlah judul yang diusulkan dari masing-masing prodi minimal 6 [enam] judul untuk dikompetisikan di tingkat program studi masing-masing;
  • Buku ajar ditulis oleh Dosen Pengampu Mata Kuliah yang bersangkutan di tiap program studi;
  • Buku ajar hasil review harus mendapat validasi dari pimpinan jurusan terkait konten/materi buku ajar.
  • Judul buku ajar yang diusulkan SELAIN MATA KULIAH MKWU;
  • Buku ajar yang diusulkan baik dari judul maupun isi materinya belum pernah dibiayai selama 3 [tiga] tahun terakhir dan belum memiliki ISBN dan/atau tidak sedang dalam pengusulan dana dari sumber lain;
  • Jumlah halaman minimal 60 halaman;
  • Buku ajar yang akan disusun harus sesuai dengan kompetensi yang tertuang dalam RPS, mengadopsi metode Project Based Learning, Case Studies serta relevansi atau kajian yang ada dalam penelitian atau PkM yang dilakukan oleh dosen pengusul.
  • Jumlah dana hibah per judul termasuk didalamnya biaya pencetakan dan penerbitan buku, biaya reviewer proposal dan isi buku ajar dapat dilihat pada surat edaran yang dikeluarkan oleh P4M.
  • Dosen dan mahasiswa wajib menggunakan buku ajar yang sudah tersedia.

Untuk mengunduh template / formulir pada buku ajar, silahkan klik pada tautan dibawah ini :

  • FM-235 ed.A Rev.0 – SURAT PERNYATAAN PENULIS BUKU AJAR
  • FM-238 ed.A. Rev. 0 – Template Modul Ajar Untuk Mata Kuliah Teori
  • FM-239 ed.A. Rev. 0 – Template Lembar Kerja Praktikum Mata Kuliah Praktek
  • FM-337 ed.A. Rev. 0 – LEMBAR PENILAIAN PRAKTIKUM MAHASISWA
  • FM-334 ed.A. Rev. 0 – Biodata Penulis Buku Ajar

Klik pada tautan iniuntuk melihat Sistematika Proposal Buku Ajar.

Klik pada tautan ini untuk mengunduh ….. Panduan Buku Ajar yang berlaku saat ini.

Buku Panduan Buku Ajar

Bài mới nhất

Chủ Đề