Cara cetak ulang kartu informasi akun sscn 2021

Apakah anda mengalami masalah lupa mencetak Kartu Informasi Akun SSCN 2021? maka tidak perlu panik karena saya akan memberikan cara mengatasinya

Untuk melakukan pendaftaran seleksi CPNS terdapat beberapa persyaratan yang harus dipenuhi. 

Salah satu syarat terpenting yang harus dimiliki para pejuang calon CPNS adalah Kartu Informasi Akun SSCN.

Anda akan mendapatkan Kartu Informasi Akun SSCN ini setelah berhasil menyelesaikan proses pendaftaran.

Namun setelah menyelesaikan proses pendaftaran, ternyata anda lupa cetak Kartu Informasi Akun SSCN 2021. 

Lantas bagaimanakah cara mengatasi permasalahan tidak sengaja tersebut? Anda tidak perlu takut atau bahkan panik karena masih bisa mencetak ulang Kartu Informasi Akun SSCN yang sudah terdaftar.

Baca juga: Cara Mengisi Tanggal Lahir di SSCN Dengan Mudah dan Cepat

Anda bisa mengatasi permasalahan seperti ini dengan cara melakukan cetak ulang Kartu Informasi Akun SSCN yang sudah terdaftar. Anda dapat mengikuti langkah-langkahnya pada berikut ini.

  • Langkah pertama, login ke situs resmi pendaftaran SSCASN dengan cara klik link //daftar-sscasn.bkn.go.id/login
  • Login ke akun SSCASN dengan menggunakan NIK dan password akun SSCASN yang telah anda buat sebelumnya
  • Kemudian pada halaman biodata, isi semua data diri anda yang dibutuhkan dengan benar 
  • Setelah itu, pilih jenis seleksi yang akan anda ikuti
  • Pilih daftar formasi yang inginkan pada CPNS kali ini
  • Unggah semua dokumen yang dibutuhkan dan jangan lupa untuk memastikan tidak salah dalam mengunggah dokumen
  • Kemudian akan masuk tahap resume. Disini anda diminta untuk mengecek data yang dimasukkan telah terisi dengan benar dan jika terdapat kesalahan maka bisa mengubahnya dulu
  • Jika sudah memastikan semua data telah terisi dengan benar, maka pilih Akhiri Proses Pendaftaran
  • Setelah itu, klik tombol Cetak Kartu Informasi Akun untuk mengunduh kartu anda

Bagaimana sangat mudah bukan untuk cara mencetak ulang Kartu Informasi Akun SSCN 2021 bagi anda yang sebelumnya lupa mencetaknya. 

Cetak Kartu Informasi Akun SSCN 2021 — Kartu Informasi Akun SSCN 2021 merupakan salah satu syarat penting yang harus dimiliki oleh para pendaftar CPNS.

Selain syarat serdik atau str, anda juga wajib mencetak kartu informasi akun sscn 2021.

Anda bisa mendapatkan kartu informasi akun SSCN ini dengan menyelesaikan proses pendaftaran.

Ternyata masih ada beberapa orang yang bingung dengan cara mencetak kartu informasi akun SSCN 2021.

Anda yang ingin mengetahui cara mencetak ulang akun SSCn yang sudah terdaftar bisa menyimak tutorial yang kami berikan kali ini. 

Cetak Kartu Informasi Akun SSCN 2021

Cara mendapatkan kartu informasi akun SSCN 2021 sangat mudah. Anda tinggal melakukan pendaftaran di situs resmi bkn. Proses pendaftaran bisa Anda selesaikan dengan menginputkan seluruh data dan informasi yang diminta. 

Sebelumnya pastikan anda login terlebih dahulu

Login Website SSCASN

Setelah Anda menyelesaikan proses pendaftaran, maka akan muncul tombol Cetak Informasi Pendaftaran.

Anda bisa mengklik tombol Cetak Informasi Pendaftaran untuk mencetak akun SSCN milik Anda.

Cara Mencetak Akun SSCN 2021 yang Sudah Terdaftar

Tak perlu panik jika Anda lupa mencetak kartu informasi akun SSCN setelah Anda melakukan pendaftaran.

Anda bisa mencetak ulang kartu informasi SSCN yang sudah terdaftar. Berikut ini merupakan cara cetak kartu akun sscn 2021:

  1. Anda bisa login ke situs pendaftaran SSCASN dengan mengklik link //daftar-sscasn.bkn.go.id/login.
  2. Setelah itu, Anda bisa login dengan menggunakan NIK dan password dari akun SSCN Anda.
  3. Kemudian pada laman Biodata Anda perlu memasukkan detail data diri Anda, pastikan Anda memasukkan detail data diri Anda dengan benar.
  4. Setelah Anda mengisi Biodata dengan benar, maka masuk ke tahap selanjutnya untuk mengisi Jenis Seleksi yang Anda ikuti.
  5. Daftar formasi yang Anda inginkan pada CPNS 2021 kali ini.
  6. Unggah seluruh dokumen yang diminta, pastikan Anda tidak salah mengunggah dokumen.
  7. Selanjutnya Anda akan masuk ke tahap Resume. Pada tahap ini cek data yang sudah Anda unggah, bila terdapat kesalahan maka Anda bisa mengubahnya.
  8. Bila seluruh data dan dokumen sudah benar, maka klik tombol Akhiri Proses Pendaftaran.
  9. Tekan tombol Cetak Kartu Informasi Akun yang muncul untuk mengunduh informasi akun SSCN 2021 Anda.

Seperti itulah cara mencetak kembali kartu informasi akun SSCN yang bisa kami sampaikan pada kesempatan kali ini.

untuk lebih detailnya, anda bisa melihat gambar seperti berikut ini.

Cetak Kartu Informasi Akun SSCN 2021

Sekian, semoga tutorial cara mengatasi lupa cetak kartu SSCN 2021 di atas bisa berguna untuk Anda.

Jakarta -

Pendaftaran seleksi CASN, PPPK Guru, PPPK Non Guru 2021 sudah dibuka sejak 30 Juni 2021 lalu. Namun, ada beberapa pendaftar yang mengalami kendala lupa mencetak Kartu Informasi Akun SSCN 2021. Bagaimana cara mengatasinya?

Sebelum mencetak Kartu Informasi, pastikan pendaftar telah memiliki akun dan menyelesaikan langkah pendaftaran CASN secara benar dan lengkap melalui akun SSCASN.

Untuk pendaftar yang mengalami kendala lupa cetak kartu, bisa langsung melakukan cetak ulang Kartu Informasi Akun SSCN 2021 yang sudah terdaftar.

Dilansir dari laman resmi sscasn.bkn.go.id dan buku petunjuk pendaftaran SSCASN, berikut cara mengatasi lupa mencetak Kartu Informasi Akun SSCN 2021:

1. Silakan login ke situs resmi pendaftaran SSCASN dengan cara klik link //daftar-sscasn.bkn.go.id/login

2. Login ke akun SSCASN dengan menggunakan NIK dan password akun SSCASN yang telah dibuat

3. Cek lagi dengan teliti kelengkapan data pada halaman biodata yang sudah diisi. Jika ada yang terlewat bisa dilengkapi.

4. Pada bagian memilih jenis seleksi dan formasi CPNS yang diinginkan, pastikan telah sesuai

5. Cek data yang diunggah dengan teliti, seperti dokumen yang dibutuhkan

6. Pada tahap resume, cek kembali semua data yang telah dimasukkan. Jika masih ada yang salah, segera diubah

7. Jika semua data telah dipastikan telah diisi dengan benar, pilih Akhiri Proses Pendaftaran

8. Terakhir, klik tombol Cetak Kartu Informasi Akun untuk mengunduh kartu anda

Apabila hasil cetak kartu informasi SSCN 2021 tidak sesuai dengan data yang diisi, segera lakukan clear history/bersihkan riwayat pelacakan, cache, cookies, kemudian refresh browser yang dipakai.

Sementara itu, jika di kemudian hari kartu pendaftaran SSCN 2021 hilang, pendaftar bisa melakukan cetak ulang dengan cara login ke halaman daftar-sscasn.bkn.go.id/login dengan menggunakan NIK dan password yang telah dibuat, lalu tekan tombol Cetak Kartu Pendaftaran.

Untuk meminimalisir kendala selama proses seleksi CPNS, CASN PPPK Guru, dan PPPK Non Guru, pastikan pendaftar membaca informasi dalam buku panduan yang ada di laman //sscasn.bkn.go.id/ secara detail dan lengkap.

Itulah cara mengatasi lupa cetak Kartu Informasi Akun SSCN 2021. Semoga berhasil ya detikers!

Simak Video "Kasus Jilbab SMAN 1 Banguntapan, Gus Ulil: Ajaran Agama Tak Boleh Dipaksa"



[nwy/nwy]

Lagi nyari cara cetak kartu informasi akun SSCN 2021 untuk CPNS melalui situs SSCASN? Yuk simak artikel dari Sabilia kali ini untuk mengetahui bagaimana cara melakukannya.

Penasaran dengan apa itu arti Bad Credentials yang muncul di situs SSCSAN ketika melakukan pendaftaran CPNS 2021? Berikut ini adalah makna atau artinya serta bagaimana cara mengatasinya!

Pendaftaran CPNS 2021 telah dibuka! banyak sekali masyarakat Indonesia yang berpartisipasi dalam CPNS tahun ini. Pendaftaran CPNS 2021 sendiri dapat dilakukan secara daring atau online.

Namun, pendaftaran CPNS 2021 kerapkali menuai pertanyaan yang mungkin orang awam tidak pahami. Salah satunya seperti mengenai lampiran Serdik atau STR dan Bad Credentials.

Selain kedua itu, ternyata cukup banyak pula yang masih kebingungan dengan cara cetak kartu informasi akun SSCN 2021. Penasaran bagaimana caranya? Berikut ini adalah tutorialnya.

Cara Cetak Kartu Informasi Akun SSCN 2021

Cetak akun sendiri dapat dilakukan dengan menggunakan dua metode. Pertama ketika selesai melakukan pendaftaran atau setelah akun terdaftar. Begini jika kamu ingin unduh kartu informasi setelah pendaftaran.

  1. Langkah pertama, login atau masuk akun di situs SSCASN
  2. Masukan NIK serta kata sandi yang benar
  3. Lakukan proses pendaftaran
  4. Setelah selesai melakukan pendaftaran klik tombol Cetak Informasi Pendaftaran
  5. Klik tombol tersebut untuk mengunduh kartu informasi akun.

Cetak Kartu Informasi Akun SSCN yang Telah Terdaftar

Sebenarnya tidak ada perbedaan antara cara tadi dengan cara yang akan disampaikan berikut ini. Hanya saja, cara yang akan disampaikan kali ini akan disampaikan secara lebih detail.

Jika sebelumnya hanya dijelaskan gambaran umumnya saja. Kali ini Sabilia akan membahas bagaimana cara melakukan pendaftaran sampai mencetak kartu informasi SSCN 2021. Ini tutorialnya.

  1. Langkah pertama, login atau masuk akun di situs SSCASN
  2. Masukan NIK serta kata sandi yang benar
  3. Masuk pada menu Biodata Anda
  4. Isilah data diri pada laman Biodata ini dengan sebenar-benarnya
  5. Setelah selesai, kalian harus memilih Jenis Seleksi, pilihlah kategori yang kalian ikuti
  6. Seusai itu, daftar formasi yang ingin diikuti pada CPNS 2021
  7. Upload lampiran atau dokumen yang diharuskan
  8. Berikutnya, kalian akan dialihkan ke halaman Resume untuk mereview ulang data-data yang telah diunggah. Pastikan seluruh data tersebut telah terisi dengan benar
  9. Klik Akhiri Proses Pendaftaran, lalu ketuk tombol Cetak Kartu Informasi Akun.

Penutup

Nah itulah tadi bagaimana cara cetak kartu informasi akun SSCN 2021. Mudah-mudahan dapat bermanfaat. Apabila masih ada yang ingin ditanyakan, silahkan kontak kami melalui menu yang kontak ya!

Video yang berhubungan

Bài mới nhất

Chủ Đề