Cara mengaktifkan kartu Indosat yang hilang tanpa ke grapari

Kapanlagi Plus - Kartu SIM seluler yang aktif bisa digunakan untuk menikmati beragam layanan dan fitur. Berbeda dengan kartu yang mati atau hangus, ada pembatasan bahkan pemblokiran akses untuk sejumlah layanan. Namun tenang, pasalnya ada cara mengaktifkan kartu Indosat yang sudah mati, di masa tenggang atau belum diregistrasi.

Ada beberapa penyebab mengapa kartu Indosat dapat hangus ataupun terblokir. Salah satunya yakni belum diregistrasi ataupun sudah terlewat masa tenggang. Sedangkan cara mengaktifkan kartu Indosat dapat disesuaikan dengan penyebab kartu hangus, terblokir, ataupun mati.

Pasalnya cara mengaktifkan kartu Indosat memiliki langkah berbeda tergantung pada penyebab dan alasan mengapa kartu bisa mati, hangus atau terblokir. Adapun penjelasan tentang cara mengaktifkan kartu Indosat dapat kalian simak melalui ulasan di bawah ini. Berikut cara mengaktifkan kartu Indosat telah dirangkum kapanlagi.com dari berbagai sumber.

1. Cara Mengaktifkan Kartu Indosat Baru dan Lama

Cara mengaktifkan kartu Indosat yang hilang tanpa ke grapari

(credit: pexels.com)

Mengaktifkan kartu SIM seluler perlu dilakukan untuk semua provider. Cara mengaktifkan kartu seluler tersebut yakni dengan registrasi kartu SIM. Pasalnya, registrasi kartu menjadi persyaratan untuk pengguna ponsel bisa menikmati layanan dan fitur. Baik pengguna baru atau pengguna lama, sama-sama perlu mengaktifkan kartu Indosat. Nah, jika kalian belum tahu cara mengaktifkan kartu Indosat berikut ini ulasan lengkapnya yang perlu diketahui. Berikut ini cara mengaktifkan kartu Indosat baru dan lama

1. Cara Mengaktifkan Kartu Indosat Baru

Bagi pengguna baru, cara mengaktifkan kartu Indosat cukuplah mudah. Namun perlu diketahui bahwa pengguna perlu menyiapkan persyaratan untuk mengaktifkan kartu. Adapun langkah mudah cara mengaktifkan kartu Indosat baru sebagai berikut.

- Pertama buka menu pesan di HP kalian.

- Lalu buat SMS baru dengan format NIK#Nomor KK#. Contohnya, 345733839#3748939#.

- Kirim ke nomor 4444.

- Tunggu hingga mendapatkan pemberitahuan melalui SMS dari operator.

- Jika sukses, maka nomor kalian berhasil diaktifkan dengan registrasi kartu Indosat baru.

3. Cara Mengaktifkan Kartu Indosat Lama

Sedangkan untuk pengguna lama, cara mengaktifkan kartu Indosat juga tak kalah praktis. Persyaratannya sama dengan cara mengaktifkan kartu Indosat baru. Di antaranya yakni menyiapkan nomor identitas kependudukan (NIK) serta nomor kartu keluarga (KK). Berikut ini cara mengaktifkan kartu Indosat lama.

- Pertama buka menu pesan di HP kalian.

- Selanjutnya buat SMS baru dengan format ULANG#NIK#Nomor KK#. Contohnya, ULANG#25353737#3833838#.

- Kirim SMS ke nomor 4444.

- Tunggu hingga mendapatkan pemberitahuan oleh operator.

- Jika sukses, maka kartu Indosat berhasil kalian aktifkan dengan registrasi kartu.

Itulah cara mengaktifkan kartu Indosat dan cek status masa aktif dan masa tenggang. Semoga dengan ulasan di atas dapat memudahkan untuk mengaktifkan kartu Indosat berdasarkan penyebab kartu tidak bisa digunakan.

Cara mengganti kartu indosat hilang dengan nomor yang sama, Baiklah pemirsa blog tentangwebsites, siapa saja anda yang kebetulan pernah kehilangan nomor yang notabene operator Indosat, ternyata nomor indosat tersebut bisa saja kita aktifkan kembali walaupun toh nanti nomor yang lama (yang hialng) tadi masih aktif namun nomor lama bisa di non aktifkan saja karena kita tidak tahu di mana keberadaannya kini. jadi anggap kartu yang hilang tidak akan pernah ketemu lagi.

Sebelum lebih lanjut saya bahas tentang cara mengganti kartu nomor indosat yang hilang dengan nomor yang sama, ada baiknya anda simak terlebih dahulu yang telah saya ceritakan dengan kasus yang sama, yaitu Cara mengembalikan kartu telkomsel yang hilang dengan nomor yang sama, ternyata jika anda tahu teknis cara mengurus sim card indosat hilang, maka lumayan mudah.

Cara mengaktifkan kartu Indosat yang hilang tanpa ke grapari


Artinya anda bisa saja ganti kartu im3 dengan nomor yang sama, padahal kartu sim yang memiliki nomor operator Indosat tadi hilang dan tidak anda temukan juga, biasanya anda yang kehilangan hanphone atau ponsel tentu akan kehilangan juga kartu indosat kesayangan anda, dari sini anda boleh saja menyesal karena kehilangan sebuah handphone kesayanagan, munkin karena ketelodoran dan jadikan sebagai pelajaran jangan sampai terulang lagi, namun jangan langsung panik masalah karti nomor indosat anda, karena bisa anda aktifkan kembali. Baiklahlangsung saja demikianlah langkah-langkah untuk mengaktifkan kartu Indosat seperti im3, mentari

Cara mengembalikan kartu indosat yang hilang dengan nomor yang sama

Sebenarnya cukup simpel, cara tersebut, yaitu silahkan anda datangai Galeri Indosat terdekat di sekitar kota anda. namun sebelum anda ikuti panduan ini lebih lanjut, maka anda harus tahu terlebih dahulu apa saja yang perlu di persiapkan sebelum anda datang ke galeri Indosat di wilayah anda berada, di antaranya adalah syarat-syarat untuk mengaktifkan kembali nomor indosat yang hilang tadi

Syarat ganti kartu indosat yang hilang

  • Hafal nomor kartu, jika anda lupa dan tidak tahu ya bagaimana mau di urus
  • Kartu identitas anda, seperti KTP atau SIM anda, jika dulunya anda registrasi kartu indosat mengunakan nama yang berbeda, artinya bukan anda maka silahkan anda bawa orang tersebut yang telah anda gunakan Namanya untuki registrasi kartu baru dulu.

1. Jadi langkah pertama setelah anda persiapkan syarat-syarat di atas, maka silahkan anda datangi galeri Indosat untuk menceritakan masalah anda tentang kehilangan kartu indosat anda kepada customer service, Galeri indosat tidak semua daerah ada, jika lokasi anda sudah terbilang kota, kemungkinan sudah tersedia galeri Indosat tersebut, jadi sailahkan anda tanya-tanya kepada orang-orang conter dan cari.

2. Kemudain jika anda telah berada di lokasi Galeri indosat, maka silahkan anda ceritakan saja permasalahan anda bahwa anda kehilangan kartu dan ingin memiliki nomor yang sama, nantinya customer servise akan paham apa yang harus di lakukan, bilang saja "saya kehilangan kartu indosat saya, dan ingin memiliki kartu dengan nomor yang sama"

3. Dan silahkan anda tunggu pihak customer nantinya akan bertanya beberapa hal, biasanya, nomor-nomor yang sering di kunjugi, dan lainnya. jangan takut dan grogi yang penting kedua syarat di atas sudah anda miliki.

4. Setelah pihak customer selesai cek-in nomor yang hilang tadi dan mengetahui atas nama siapa registrasi dulunya, dan anda nantinya akan di mintai tanda tangan sebagai persetujuan, nomor lama anda akan di nonaktifkan dan anda akan di kasih kartu indosat baru dengan nomor yang sama, yaitu nomor yang hilang tadi. selesai

Mudah bukan, demikianlah tadi panduan untuk mengganti kartu indosat yang hilang dengan nomor yang sama, semoga bermanfaat, jika kartu anda adalah operator telkomsel silahkan anda simak juga Cara mengembalikan kartu telkomsel yang hilang dengan nomor yang sama


Tweet

Subscribe to receive free email updates:

Berapa biaya membuat kartu Indosat yang hilang?

Indosat Care on Twitter: "@d_tu7uh Biaya ganti kartu prabayar dengan alasan hilang dan rusak Rp.5000. untuk anggota Indosat Community Gratis.

Bagaimana cara mengembalikan kartu Indosat yang hilang?

Setelah semua persyaratan dilengkapi, berikut ini cara mengaktifkan nomor Im3 yang hilang di Gerai Indosat tanpa merubah nomor:.
Datanglah ke Gerai Indosat terdekat..
Ambil Nomor Antrian..
Isi Formulir Perubahan Layanan (biasanya dikasih sama satpam yang jaga)..
Tunggu dipanggil sama customer service..

Berapa biaya mengaktifkan kembali kartu Indosat?

Biaya yang dikenakan saat melakukan aktivasi kartu Indosat sebesar Rp 35.000, untuk biaya administrasi Rp 10.000 dan isi pulsa kartu Indosat di gerai tersebut Rp 25.000. Jika kartu Indosat Anda mati karena belum registrasi ulang nomor Indosat dengan nomor NIK dan KK tidak perlu ke gerai service center.

Apakah kartu yang hilang bisa diganti dengan nomor yang sama?

Bisa, tapi jangan lama-lama, paling lama 2 bulanan setelah kartu hilang, karena jika melewati masa tenggang itu, nomor akan dianggap mati dan direproduksi ulang lalu dijual ke orang lain.