Cara mengganti warna background repost story ig Android

Cara Mengganti Background Story Instagram Android – Instagram masih menjadi salah satu aplikasi berbagi foto dan video yang cukup banyak digunakan para muda-mudi. Keseruan menggunakan Instagram sendiri memang begitu menarik, karena seperti yang kita ketahui bahwa Instagram memiliki sejumlah fitur menarik didalamnya.

Salah satu fitur yang cukup menarik tersebut adalah fitur efek atau filter yang bisa kita gunakan ketika ingin membuat story Instagram dengan begitu banyak macam pilihan. Bahkan jika kita mau, kita juga bisa dengan mudah membuat filter di Instagram sesuai dengan keinginan dan kreativitas yang kita miliki.

Daftar Isi

  • Cara Mengganti Background Story Instagram Android Terbaru
    • Hal yang Perlu Disiapkan
      • 1. Instal SwiftKey Keyboard
      • 2. Buka Aplikasi SwiftKey Keyboard
    • Cara Ganti Background Story Instagram Android

Bicara mengenai story Instagram, mungkin kita pernah melihat ada teman atau orang yang kita follow bisa membagikan story di Instagram dengan tampilan belakang atau backgroud yang begitu menarik. Mungkinkah itu fitur baru Instagram atau memang ada trik dan cara mengganti background Story Instagram Android ?

Bagi kalian yang belum mengetahuinya, secara default Instagram hanya memiliki satu backgroud warna saja bisa kita buat yang tentu akan membuat bosan untuk sebagian besar orang. Dengan begitu disini sudah jelas bahwa menambah backgroud di story Instagram android membutuhkan aplikasi bantuan.

Cara Mengganti Background Story Instagram Android Terbaru

Cara mengganti warna background repost story ig Android

Lalu apa aplikasi yang dapat membantu kita sebagai pengguna android untuk menambah atau mengganti background insta story tersebut ? dan bagaimana cara mengganti background story Instagram android tersebut ? Nah untuk mengetahuinya silahkan kalian simak hingga akhir panduan yang akan tigasiku.com sampaikan berikut ini.

Hal yang Perlu Disiapkan

Cara mengganti warna background repost story ig Android

Sebelum kita mulai melangkah pada panduan lengkapnya, ada baiknya kalian siapkan terlebih dahulu aplikasi pendukung yang akan kita gunakan kali ini. Yang dimana aplikasi pihak ketiga yang akan kita gunakan utuk membantu merubah background story Instagram adalah SwiftKey Keyboard.

1. Instal SwiftKey Keyboard

Seperti diatas kami sampaikan, kalian diharuskan untuk download dan instal SwiftKey Keyboard lewat Google Play Store. Dimana aplikasi ini dapat kalian unduh secara gratis dan tidak akan membuat berat HP kalian.

2. Buka Aplikasi SwiftKey Keyboard

Setelah kalian berhasil mendownload dan menginstal aplikasi tersebut silahkan buka dan berilah izin saluran aplikasi dengan cara menggesernya kearah kanan. Setelah itu silahkan lanjutkan ke tahapan selanjutnya.

Cara Ganti Background Story Instagram Android

Apabila kalian sudah selesai dengan persiapan diatas, maka kalian sudah siap untuk menuju ke tahapan selanjutnya yaitu tahapan untuk mengganti background Story Instagram tersebut. Untuk mengetahuinya bagaimana caranya, silahkan lihat dibawah ini.

1. Pertama silahkan kalian buka aplikasi Instagram yang ada pada HP kalian, kemudian cari postingan orang lain yang ingin kalian jadikan sebagai story. Setelah itu silahkan kalian tap ikon share dan pilih Tambahkan Postingan ke Story Anda.

Cara mengganti warna background repost story ig Android

2. Kalian pun akan dihadapkan pada tampilan seperti berikut ini. Yang dimana pada tampilan ini kalian akan di hadapkan pada dua pilihan share yaitu dalam bentuk gambar saja dan juga dalam bentuk feed lengkap dengan caption yang ada. Silahakn kalian pilih sesuai dengan keinginan.

Cara mengganti warna background repost story ig Android

3. Setelah itu untuk bisa mengubah background silahkan kalian tap ikon abjad yang ada pada pojok kanan atas, lalu silahkan tap ikon + yang ada di pojok kiri huruf Qwerty. Otomatis akan muncul beberapa menu, nah pada menu tersebut silahkan pilih ikon pinset dan klik pada sajian buat yang ada dibagian pojok kanan.

Cara mengganti warna background repost story ig Android

4. Setelah itu kalian hanya perlu memasukan foto yang ingin kalian jadikan sebagai background story Instagram tersebut. Sampai disini silahkan cari dan temukan background yang ingin digunakan dan tap kirim.

5. Sebagai informasi tambahan, kalian juga dapat mengatur ukuran gambar backgroud tersebut sesuai dengan keinginan.

6. Sementara untuk meletakan gambar tersebut dibagian belakang postingan, silahkan ketup saja postingan tersebut, nanti akan secara otomatis postingan berpindah ke bagian depan dengan latar belakang yang sudah kalian pilih.

Cara mengganti warna background repost story ig Android

Seperti itulah kiranya cara mengganti background story Instagram android yang dapat kalian lakukan dengan memanfaatkan aplikasi pihak ketiga bernama SwifKey Keyboard. Bagaimana cukup mudah bukan ? Silahkan kalian praktekan langsung apabila ingin menggunakan background sesuai dengan selera kalian pada saat kalian membuat story Instagram.

Bagaimana cara mengubah warna background story IG?

Cara terakhir yaitu mengubah background IG Story dengan rona warna..
Unggah atau ambil foto di Stories..
Ketuk ikon Pena..
Pilih rona warna yang kamu inginkan dari opsi yang tersedia untuk menggunakan alat penetes warna..
Ketuk ikon highlight..

Bagaimana cara repost Story IG Seperti iPhone?

Cara Repost Story IG Seperti iPhone.
Langkah 1: Siapkan Background yang di Inginkan. ... .
Langkah 2: Pilih Stories yang Hendak di Repost. ... .
Langkah 3: Tambahkan Template Gambar. ... .
Langkah 4: Tambahkan Detail Stories. ... .
Langkah 5: Post Stories..

Bagaimana cara repost video Instastory?

Berikut cara repost IG Story dari postingan atau feed IG:.
Buka foto, video, atau reels Instagram..
Pilih konten yang ingin di repost..
Pilih ikon gambar pesawat kertas yang berada di bagian bawah foto..
Ikon tersebut sejajar dengan likes dan komentar..
Kemudian pilih Add post to your story (tambahkan ke cerita anda).

Bagaimana cara mengganti background?

Nah, begini cara menggunakannya:.
Buka dulu situs remove.bg..
Unggah foto yang akan diedit dengan cara klik "Select a Photo"..
Jika sudah terunggah, maka background foto bisa secara otomatis terhapus..
Jika ingin download background foto yang baru, klik opsi Edit..
Lalu, pilih warna background yang diinginkan..