Cara menggunakan cara membuat index php

Membuat website dinamis dengan PHP sangat menguntungkan ketika mempunyai banyak file PHP yang beraneka ragam.

Di dalam program PHP secara umum harus memanggil nama file php nya ketika ingin mengakses, hal ini akan menjadi static website dimana ketika membuat konten harus mengisi semua element yang di butuhkan.

Sebenarnya apa sih website dinamis itu ?

  • Apa itu Website Dinamis ?
  • Membuat Website Dinamis Sederhana
  • Uji Coba Website dinamis PHP dan CSS

Apa itu Website Dinamis ?

Website dinamis adalah suatu halaman website yang memiliki konten berubah-ubah. Contohnya pada sebuah halaman website mempunyai :

  • Menu
  • Sidebar
  • dan Konten

3 tata letak di atas memiliki tempat yang berbeda dan konten dapat berubah-ubah sedangkan sidebar dan menu tetap sama.

Dengan PHP membuat website dinamis sederhana dapat menghemat penulisan kode sehingga pekerjaan akan lebih cepat.

Untuk membuat website dinamis dengan PHP dan Tag HTML dapat menggunakan perintah kondisi, seperti switch maupun if.. else.. .

Membuat Website Dinamis Sederhana

Ketika kita membuat website dinamis maka tidak perlu memanggil nama file PHP yang di tuju namun menggunakan sebuah varian parameter.

Kita dapat memanfaat kan keyword GET untuk memanggil nilai pada sebuah URL.

Langsung saja kita buat contoh latihan nya.

Silahkan buat 4 file PHP dan 1 file CSS yang bernama :

  • index.php
  • about.php
  • blog.php
  • style.css

beranda.php

Beranda Kodingin

Ini merupakan halaman awal website dinamis Beranda

Website dinamis di bangun menggunakan PHP dan CSS

Terima kasih.

about.php

About Kodingin

Cara menggunakan cara membuat index php

Ini merupakan halaman awal website dinamis About

Website dinamis di bangun menggunakan PHP dan CSS

Terima kasih.

blog.php

Blog Kodingin

Ini merupakan halaman awal website dinamis About

Website dinamis di bangun menggunakan PHP dan CSS

Terima kasih.

style.css

body {
    background: purple;
    width: 500px;
    margin: 20px auto;
    color: white;
}

.header li {
    list-style: none;
    float: left;
    border: 1px solid white;
    margin-right: 5px;
    border-radius: 3px;
}

.header a {
    text-decoration: none;
    color: white;
    padding: 15px;
    margin: 2px;
    font-size: 20px;
}

.header,
.content,
.footer {
    width: 600px;
    overflow: hidden;
    margin: 10px;
}

.content {
    border: 1px solid white;
    padding: 10px;
    border-radius: 3px;
}

.footer a {
    text-decoration: none;
    color: rgb(190, 188, 188);
    font-weight: 100;
}

index.php




    Cara membuat Website dinamis dengan PHP dan CSS
    



    
  • Home
  • About
  • Blog
  • Perhatikan kode yang ada pada index.php. Terdapat 3 bentuk section yaitu :

    • heeader
    • content
    • footer

    Dimana header dan footer langsung di tuliskan di dalam file index.php.

    Sedangkan pada bagian class content terdapat perintah if else untuk memeriksa hasil dari parameter URL.

    Untuk menambil nilai parameter pada program PHP menggunakan perintah $_GET[‘page’], artinya ketika ada url dengan bentuk ?page={value} maka akan menghasilkan nilai yang ada.

    Perintah isset digunakan untuk memeriksa apakah ada parameter page. Apabila ada di proses dengan perintah terhadap isinya.

    Dalam contoh di atas menggunakan keyword include untuk memanggil file lainnya.

    Apabila tidak ada parameter page maka akan di melakukan include file dengan nama “beranda.php

    Di dalam index.php terdapat link menu dinamis untuk mengarahkan ke dalam parameter yang ada.

    Sebagai contoh ketika terdapat URL index.php?page=about, maka akan mengincludkan file about.php

    Sedangkan file CSS di atas digunakan agar tampilan website dinamis lebih menarik.

    Sekarang kita lakukan uji coba.

    Silahkan buka sesesui dengan nama projek yang di buat :

    contohnya : http://localhost/kodingin_tutorial/php-dinamis/

    Cara menggunakan cara membuat index php

    Sekarang silahkan klik menu about, atau langsung membuka URL contoh : http://localhost/kodingin_tutorial/php-dinamis/index.php?page=about.

    Cara menggunakan cara membuat index php

    Sekarang klik menu blog atau buka URL contoh : http://localhost/kodingin_tutorial/php-dinamis/index.php?page=blog

    Cara menggunakan cara membuat index php

    Perhatikan gambar di atas, terdapat menu dengan isi : home, about dan blog. Di mana tampilan menu tidak akan berubah.

    Baca Juga : Menggunakan Warna CSS pada tag HTML

    Sedangkan pada kotakan warna putih yang merupakan suatu konten berubah-ubah sesuai URL yang di akses.

    Artinya konten tersebut sekarang bersifat dinamis.

    Sekian Cara membuat Website Dinamis dengan PHP dan CSS. Semoga Bermanfaat.

    Langkah langkah membuat website dengan PHP?

    Nah, cara membuat website dengan PHP dari awal bisa dilakukan dengan langkah berikut:.
    Mempersiapkan software yang digunakan..
    Membuat file index. php..
    Membuat file style.css..
    Membuat file home.php..
    Membuat file about. php..
    Membuat file contact.php..
    Mencoba website di browser..

    Apa itu PHP Niagahoster?

    PHP (PHP: Hypertext Preprocessor) adalah sebuah bahasa pemrograman server side scripting yang bersifat open source. Sebagai sebuah scripting language, PHP menjalankan instruksi pemrograman saat proses runtime. Hasil dari instruksi tentu akan berbeda tergantung data yang diproses.

    Apa itu format file PHP?

    PHP adalah bahasa penulisan skrip open-source yang biasanya digunakan dalam pemrograman atau pengembangan website.

    Jelaskan apa yang dimaksud dengan PHP dan MySQL?

    PHP and MySQL merupakan kolaborasi antara bahasa pemrograman dan layanan database yang populer saat ini. Jumlah situs yang menggunakan PHP mencapai 78.9% (The Web Technology Surveys, 2019).