Dalam permainan lempar kelereng terdapat kombinasi gerak

Kata Pengatar

Puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan
Yang Maha Esa, yang atas berkat dan rahmat-Nya
kepada penulis, sehingga Buku Tematik Siswa
Sekolah Dasar Kelas III ini yang ditulis berlandas
tumpu pada KI dan KD kurikulum 2013 dapat
diselesaikan dengan tepat waktu.

Buku ini dirancang sebagai syarat bagi penulis untuk
memenuhi tugas mata kuliah Pengembangan Bahan
Ajar Digital, sehingga dalam pengembangannya buku
ini dilengkapi dengan media digital seperti teks,
gambar, serta video yang dapat diakses melalui
aktivitas memindai QR Code. Hal ini dilaksanakan
dengan tujuan memudahkan para pembaca.

Semoga buku tematik siswa sekolah dasar kelas III
semester II ini dapat digunakan dengan baik dan
benar. Demi kebaikan isi buku ini, penulis sangat
terbuka untuk menerima setiap saran yang
membangun.

Atas perhatiannya, penulis ucapkan terima kasih.

Penulis

Daftar Isi iii
xii
Kata Pengantar
Daftar Isi 1
18
Tema 5 43
Permainan Tradisional

Bab I
Olah Raga Tradisional

Bab II
Permainan Tradisional

Bab III
Melestarikan Permainan dan Olahraga
Tradisional

Sumber Gambar

PETA KONSEP

Bahasa Indonesia

3.5
Menggali informasi dari teks
permainan/ dolanan daerah dengan
bantuan guru atau teman dalam

bahasa lisan dan tulis.
4.5

Mendemonstrasikan teks permainan/
dolanan daerah secara mandiri dalam

bahasa Indonesia lisan dan tulis.

SBdP PJOK

3.5 3.2
Mengenal makna seni budaya
dengan bahasa daerah setempat. Mengenal konsep gerak
kombinasi pola gerak dasar
4.17 lakomotor dalam berbagai
Menceritakan makna karya bentuk permainan /dolanan
seni budaya dengan bahasa
tradisional.
daerah setempat.
4.2

Mempraktikan kombinasi pola
gerak dasar lakomotor sesuai
konsep dalam berbagai bentuk

permainan/ dolanan
tradisional.

Belajar itu menyenangkan.
Jika kamu melakukannya

dan menyamakannya
dengan bermain.

Tujuan Pembelajaran

Kamu menjadi tahu informasi teks
olahraga dan permainan tradisional.

Kamu bisa menghasilkan karya
seni budaya sederhana pada
olahraga dan permainan
tradisional.

Kamu bisa melakukan kombinasi
gerak dasar non lakomotor
dalam olahraga dan permainan
tradisional.

Kamu dapat melestarikan permainan
dan olahraga tradisional.

Bab I
Olahraga Tradisional

Indonesia memiliki banyak olahraga yang
berasal dari daerah daerah.

Permainan itu disebut olahraga tradisional.
olahraga tradisional adalah olahraga yang sudah

ada sejak dahulu dan sering dimainkan.
Olahraga tradisional juga membuat tubuh sehat

dan memiliki nilai budaya.
Pencak silat, sepak takraw, dan benjang
merupakan contoh olahraga tradisional.

11

Pencak silat adalah olahraga seni 2
bela diri yang berasal dari
melayu.
Namun saat ini pencak silat
terkenal di banyak daerah.
Pencak silat memiliki banyak
jurus bergantung dari
kebudayaan daerah asalnya.

Sepak Takraw adalah olahraga
bola tradisional yang berasal
dari sulawesi selatan.
Bola sepak takraw terbuat dari
rotan.
Pemain sepak takraw hanya
boleh memindahkan bola
memakai kaki.
sepak takraw dimainkan
oleh 3 pemain dalam kelompok.

Benjang adalah olahraga seni
bela diri yang berasal dari
masyarakat ujung berung.
Benjang sering dimainkan dengan
iringan musik seperti gendang,
kecrek, terompet dan lagu sunda.

2

Ayo MAeymobLaactaihan
1. Apakah itu olahraga tradisional?

2. Mengapa pencak silat merupakan salah satu
olahraga tradisional?

3. Bagaimana cara memainkan sepak takraw?

4. Apakah perbedaan pencak silat dan benjang ?

3 23

AAypoakMahemkabmaucasuka bermain ?
Permainan apa yang sering kamu mainkan
bersama teman kamu ?
Berilah nama dan tanda centang untuk setiap
permainan yang sering kamu mainkan bersama
teman kamu !

4

DAiysokuMseikmanbadceangan teman kamu !
Bagaimana perasaan mu saat bermain lompat tali?

Apakah kesulitan yang kamu alami saat bermain
lompat tali?

Bagaimana kamu dapat mengatasi kesulitan itu,
saat bermain lompat tali?

5 25

Ayo Membaca
Ayo Lakukan

Kreasi Karet Lompat Tali

1. Sediakan 50 gram banyaknya buah karet
gelang untuk setiap warna
(merah, kuning, dan hijau).

2. Tentukan posisi aturan warna karet kamu !
- Urutan warna karet gelang
- Banyaknya karet gelang pada
setiap warna.

- Variasi antara urutan
warna dengan banyaknya
warna pada karet gelang
Tahukah kamu !
Dalam membuat
kreasi karet lompat
tali yang kamu
lakukan
menggunakan teknik
merajut sederhana.

66

Apa nama permainan lompat tali didaerahmu?a

Ayo Membaca
Pagi itu, butet dan temannya
sedang bermain dihalaman rumah.
Percakapan saat bermain
Ujang : selanjutnya siapa yang bermain?
Retno : sekarang bagian butet, ujang.
Ujang : butet, sekarang kamu lompat dibagian mana?
Butet : iya ujang, sekarang aku lompat

dibagian pinggang.
Retno : baiklah butet, ujang mari samakan

talinya kebagian pinggang.
Ujang : baik, retno.
Butet, ujang, dan retno pun bermain
dengan saat senang.

7 27

Ayo MeAmyobaBcealajar

Lompat Tali

Lompat tali adalah permainan tradisional yang
membutuhkan tali saat dimainkan.

Tali dalam permainan lompat tali disusun
Menggunakan karet agar tidak melukai kulit

pemain saat melompat.
Permainan Lompat tali dimainkan

oleh lebih dari 3 orang.

Permainan dimulai dengan pemain menentukan
Siapa yang menjaga dan melompat.

Pemain haruslah melompat dengan ketinggian
Tertentu.

Bila pemain berhasil saat melompat
dengan ketinggian yang rendah,

maka tali akan dinaikan oleh penjaga untuk
dilompati pemain hingga pemain yang melompat

lelah dan tidak mampu melewati tali,

Pemain yang melompat dinyatakan kalah
dan digantikan menjadi pemain penjaga.

88

Ayo MAeymobLaactaihan

Tuliskanlah pengalaman mu saat menjadi penjaga
dan menjadi pemain yang melompat saat
bermain lompat tali bersama teman mu.

Penjaga Pelompat

9 29

Ayo Belajar 10

Pencak Silat

Pencak silat adalah olahraga seni bela diri
kebudayaan asli indonesia yang sudah berkembang
sejak zaman dahulu.

Walaupun Pencak silat berasal dari daerah
melayu tetapi ada Pencak Silat dari daerah
Minang, Kalimantan, dan juga Jawa.

Zaman dahulu pencak silat diajarkan secara turun
temurun. Kerajaan majapahit dan sriwijaya adalah
salah satunya.

Pencak silat memiliki banyak gerakan jurus yang
berbeda beda tergantung daerah asalnya.
Cimande dan cikalong adalah jurus
yang terkenal dari jawa barat .

Umumnya, gerakan pencak silat terdiri dari
lompat, tendang dan langkah.
Keunikan olahraga pencak silat telah dikenal
sampai ke luar negeri sehingga pencak silat
sering dipertandingkan dalam acara acara
olahraga.
sejak tahun 1987, Pencak Silat telah
dipertandingkan di Sea Games.

10

Temukan setiap gerakan jurus dasar yang
tepat dibawah ini !

Posisi menendang

Ayo Diskusi Posisi melangkah
membentuk
segitiga

Posisi kuda kuda

Posisi badan tegap

11 141

Ayo BereAksypoeBriemlaejnar

Sepak Takraw

Sepak takraw adalah olahraga bola
tradisional.
Olahraga ini berasal dari Sulawesi Selatan.
Jumlah pemain dalam sebuah permainan
adalah tiga orang untuk masing-masing regu.

Bola sepak takraw terbuat dari rotan yang
dililit sebanyak 9-11 lilitan.
Walaupun menggunakan bola, pemain tidak
diperbolehkan memegang bola.
Pemain hanya diperbolehkan memindahkan
bola untuk melintasi net dengan kaki. Pemain
juga hanya boleh menggunakan kaki mereka
untuk mengoper bola.

Keunikan olahraga sepak takraw telah dikenal
hingga ke luar negeri.
Sepak Takraw sudah dilombakan antarnegara
Asia.

Pada tahun 2013, Indonesia memperoleh
medali emas pada perlombaan ASEAN Sepak
Takraw Turnamen.

12 12

Gerakan-gerakan dalam permainan 153
Sepak Takraw mirip dengan
gerakan seni bela diri.

Ada beberapa teknik dasar Sepak
Takraw.

Sepak sila yaitu
menyepak bola
dengan kaki bagian
dalam.

Sepak kuda yaitu
menyepak bola
dengan punggung
kaki.

Sepak cungkil yaitu
menyepak bola
dengan menggunakan
jari kaki.

Menapak yaitu menyepak bola
dengan menggunakan telapak kaki.

Gerakan Main kepala yaitu
memainkan bola dengan
menggunakan kepala.

13

Ayo Berkreasi Tulis dan ceritakan pengalaman
kamu saat melakukan teknik dasar
Ayo Latihan
bermain sepak takraw.

14 164

Lembar Kreasi Benjang

Benjang adalah olahraga seni bela diri

tradisional yang berasal dari ujung berung.

Benjang berfungsi sebagai kegiatan persaudaraan

warga pada jaman dahulu.

Benjang sering dimainkan oleh anak lelaki.

Pemain olahraga benjang haruslah memiliki

Hobi dan keberanian yang kuat.

Ada beberapa gerakan dasar pada olahraga

benjang yaitu gerakan dogong,

gerakan saraden, dan gerakan ibing.

Olahraga benjang sering dimainkan
dengan iringan musik seperti gendang,
kecrek, terompet dan lagu sunda
sering disebut sebagai benjang helaran.

Tarian Bela diri Iringan musik

Benjang helaran menggabungkan iringan musik

dengan tarian binatang hingga pagi dan sore.

Biasanya olahraga benjang sering

Dilakukan pada malam hari.

Pemain yang tidak bisa membela diri dalam

Keadaan terlentang, maka pemain dinyatakan kalah.

15 175

Ayo Pikirkan 16
Ayo Latihan

Jawablah pertanyaan ini !
1. Apakah itu olahraga benjang?

2. Bagaimana cara bermain genjang?

3. Apa itu benjang helaran?

4. Apa perbedaan olahraga seni bela diri
antara pencak silat dan benjang?

16

Ayo Belajar
Banyak olahraga tradisional yang digemari
masyarakat. Namun, sekarang banyak yang
melupakan olahraga tradisional.
Banyak orang lebih tertarik melakukan
olahraga modern. Sehingga olahraga
tradisional perlu dilestarikan.
Kamu dapat berdiskusi dengan teman mu,
Tuliskan masalah masalah saat melestarikan
olahraga tradisional !

17 1107

Bab II
Permainan Tradisional

Indonesia memiliki beragam permainan tradisional
yang menarik.
Setiap daerah mempunyai ciri khasnya masing masing.
Ingatkah kamu permainan kelereng, ular naga,
atau gobak sodor? Permainan itu hanya sebagian
dari permainan tradisional yang ada diIndonesia.
Selain membuat tubuh sehat dan
memiliki nilai budaya,
permainan tradisional pun sangatlah menyenangkan
untuk dilakukan.

18 18

Ayo Membaca

Setiap hari perayaan, selalu diadakan lomba
yang berisi permainan tradisional untuk
memeriahkan acara.

Ibu : nak, apakah kamu tahu
hari ini tanggal berapa?
Retno
Ibu : hari ini tanggal 15 agustus bu.
: wah, apakah kamu tahu sebentar
Retno
Ibu lagi kita akan memperingati hari apa?
: hari kemerdekaan 17 agustus, bu !
: benar sekali nak, baiklah ibu akan
memasangkan bendera terlebih dahulu.

1119

Apakah kamu pernah mengikuti 17 agustus?
Bagaimana perasaan mu saat mengikuti 17 agustus?

I7 agustus adalah hari kemerdekaan Indonesia. 20
Aku selalu merayakannya dengan upacara
disekolah dan perlombaan didaerah tempat
tinggal ku.
Banyak permainan yang kulihat dan
aku ikuti seperti balap karung,
kelereng, tarik tambang.
Permainan itu sangat menyenangkan.
Aku sangat semangat untuk
memenangkan setiap perlombaan
yang ku mainkan.

Tak lupa, aku akan selalu mengajak
teman temanku yang lain untuk bermain
bersama dengan ku.

20

Ayo Latihan
Diskusikan dengan temanmu!
1. Apakah yang dimaksud permainan tradisional ?

2. Apa saja macam macam permainan
tradisional ?

3. Apakah hubungan permainan tradisional
di acara 17 agustus ?

1211

Ayo Membaca

Ujang, retno dan butet sedang mengikuti lomba 22
balap karung dilapangan.
Mereka sangat bersemangat untuk
memenangkannya, ternyata butet yang
memenangkan perlombaan balap karung ini.

Retno : selamat butet !
Butet : terimakasih retno
Ujang: butet bagaimana caramu dapat

mencapai garis akhir?
Butet : aku hanya mempercepat loncatan

ku
Retno : aku sudah melakukan itu, tapi aku

malah terjatuh.
Ujang : apakah kau ingin memberi tahu

kami cara bermainnya?
Butet: boleh saja.

22

Ayo Belajar

Balap Karung

Balap karung adalah permainan tradisional yang
terdiri dari 4-6 pemain.
Para pemain memasukan kakinya sampai
pinggang untuk berlomba mencapai garis akhir
duluan.

Balap karung memerlukan karung tepung
sebagai alas pemain saat bermain, sebaiknya
pemain menggunakan karung yang sesuai dengan
tinggi dan lebar badannya.

Sebelum bermain, pemain berdiri di garis atau
kolom yang sudah ditandai dengan kapur tulis
sambil menunggu aba aba.

Peraturan dalam permainan balap karung,
pemain sebaiknya tidak mendorong atau
menutupi jalan pemain lain dan tidak boleh
melepaskan karung hingga mencapai garis akhir.

jika terdapat pemain yang melakukan
pelanggaran maka pemain dikeluarakan
dari permainan balap karung.

.

1213

Cara bermainnya;
1. Setiap pemain masuk dan berdiri

didalam karung dengan tangan
memegang kedua ujung karung agar
tidak turun.
2. Semua pemain berdiri di garis start.
3. Pada hitungan ketiga atau saat peluit
berbunyi, setiap pemain berlomba
mencapai garis akhir dengan melompat
menggunakan karungnya
4. Pemain yang mencapai garis akhir lebih
dulu adalah pemenangnya

24 24

Ayo Latihan
1. Apa yang dimaksud balap karung?
2. Berapa banyak pemain dalam permainan

balap karung?
3. Bagaimana cara butet dapat menjadi menang

saat bermain balap karung?
4. Tuliskan pengalaman mu saat bermain

balap karung bersama teman kamu? mu?

1215

Ayo Belajar

Tarik Tambang

Tarik tambang adalah permainan antar
regu yang memerlukan kekuatan dan
kekompakan.

Permainan ini melibatkan 5 atau lebih
pemain dengan dua regu bertanding dari dua sisi
berlawanan.
Semua pemain memegang erat sebuah tali tambang
dan terdapat garis pembatas menggunakan kapur
ditengah kedua regu tersebut.

Regu yang tertarik melewati garis pembatas akan
dinyatakan kalah.

Permainan ini terletak pada kekuatan tarik dan 30
pertahanan tumpuan kaki di tanah.

26

Tuliskan bagaimana cara kamu dan regu kamu
dapat menang saat bermain tarik tambang
dengan lawan regu kamu?

1217

Ayo Membaca 32

Hias Sepeda

Dipagi hari retno bermain
bersama ujang dihalaman rumah.
Tak lama kemudian butet datang
menghampiri mereka dengan
sepeda yang sudah dihiasi.

Retno : Wah butet, indah sekali
sepedamu!

Ujang : Untuk apa kamu menghias
sepeda mu butet?

Butet : Terimakasih, aku menghiasnya
untuk dapat mengikuti lomba
17 agustus besok.

Retno: Siapa yang menghias sepedamu butet?
Butet : Yang menghias sepeda ku adalah aku

danjuga ayahku.
Ujang : Wah, keren sekali. Aku jadi ingin mengikuti

perlombaan hias sepeda, besok.
Retno : Iya, mari ujang kita menghiasi sepeda

kita juga agar dapat bersama sama mengikuti
perlobaan hias sepeda besok.

Retno dan ujang pun bergegas pulang kerumah untuk
Memberitahu ayah dan ibunya bahwa retno dan ujang
juga ingin mengikuti perlombaan hias sepeda besok.

28

Ayo Lakukan

Cara Membuat Hiasan Sederhana

1. Lipatlah kertas minyak berwarna

Merah dan putih menjadi 4 lipatan. Bahan dan alat

2. Potonglah lah setiap garis lipatan yang diperlukan :

pada kertas minyak berwarna - 1 lembar kertas

merah dan putih secara lurus. minyak berwarna

3. Lipatlah kembali setiap hasil merah dan putih.

lipatan yang telah dipotong - 2 tusuk lidi

pada kertas minyak berwarna panjang.

merah dan putih. - Lem

4. Lalu potong kembali sedikit kertas - Gunting

minyak minyak berwarna pada

sisi luar.

5. Lalu berilah sedikit lem pada

kertas minyak berwarna merah dan putih

di sisi sebelahnya yang tidak terpotong

6. kemudian, tempelkan dan putarkan

kertas minyak berwarna putih

dibagian bawah pada lidi panjang.

7. Sesudah itu, lanjutkan dengan tempelkan

dan putarkan kertas minyak berwarna merah

dibagian atasnya hingga bagian ujung.

12219

8. Eratkan kembali dan keringkan lem hingga
kertas minyak dan lidi menyatu.

9. Lakukan kembali langkah langkah tersebut
untuk membuat sepasang hiasan.

10. Hasil dari sepasang hiasan ditempelkan
dibagian depan sepeda menjadi antena
sepeda.

Ayo Latihan

1. Bagaimana perasaan kamu saat
menghias sepeda?

2. Tempelkan foto kamu dengan sepedamu !

3. Ceritakan kepada temanmu, pengalaman 34
kamu saat mengikuti lomba hias sepeda ?

30

Temukan kata benda yang sering kamu
jumpai saat mengikuti 17 agustus !

abfghi khul I
ke r u p u k c e r o

n o tu u t u o nb t
m i g a r rq ec o t
p a n j a t o rme x
p i p i n a n g bu l
t o pd e k n b y h h
ebgghudt hgh
fgosrj fkoi n
h u u a j k i h mi n
Iykakekj l og
k t bwu s u j g j b
l g n q o wj n j k o
o n f rl d ea f e g
mj o th r h u h d t
b h u ae g t I t s y
e j t l n h g k h wh
a k e i mr v l n g i
fkgt t bal onj
z l s g r j I mu n f

1311

Ayo Latihan
Tuliskan pengalaman mu,
saat mengikuti 17 agustus ditempat tinggal kamu ?
Dan ceritakan isi pengalaman,
kamu kepada teman kamu !

32 36

Ayo Belajar

Apakah kamu pernah bermain kelereng?

Kelereng

Kelereng adalah mainan berbentuk bola kecil
yang terkenal diseluruh dunia.
Permainan kelereng juga sering dijumpai
saat mengikuti 17 agustus ditempat mu.
Kelereng terbuat dati batu atau tanah liat.
Kelereng sering dimainkan anak anak.
Waktu terbaik untuk bermain kelereng,
Keika cuaca cerah.

Setiap pemain membawa 2 buah kelereng,
kelereng pertama dikumpulkan dalam satu lingkaran.

2363

Kumpulan kelereng kemudian dilempar dengan 11
kelereng lain yang kita miliki hingga
ke luar dari lingkaran.

Permainan kelereng memiliki banyak
Manfaat. Salah satunya adalah melatih
semangat berkompetesi dan sikap sportif.
Bermain kelereng juga melatih gerakan tangan
Untuk melempar ke arah yang tepat. Selain itu.
dengan bermain kelerang bersama sama, akan
banyak teman yang kita dapatkan.

Ayo Lakukan

1. Kumpulkan kelereng yang dibawa oleh anggota
kelompok diatas tanah.

2. Posisi setiap anggota kelompok harus berselang
seling berjongkok untuk pemain.

3. Peganglah sendok dengan 2 tangan
dengan posisi lurus.

4. Berdirilah membentuk sebuah garis.
5. Pastikan posisi tangan tidak terlalu jauh

dan dapat menerima kelereng yang diberikan
temanmu dengan mudah.
6. Pindahkan kelereng dari satu anggota
ke anggota lainnya. Anggota yang semula
berjongkok boleh berdiri dan merubah posisi
setelah menerima kelereng

34

7. Bila kelereng jatuh, permainan harus
diulang dari awal.

8. Pemenangnya adalah kelompok yang
memindahkan seluruh kelereng dengan
waktu yang cepat

Tahukah kamu !
Kamu telah melakukan gerak dasar

non lakomotor seperti memutar
badan, mengayun, menekuk,
mengangkat tangan, dan

membungkuk.

2385

Ayo Latihan
1. Apa itu permainan kelereng?
2. Sebutkan manfaat dari permainan kelereng?
3. Bagaimana cara bermain permainan kelereng?
4. Tuliskan informasi penting yang perlu

teman sebangkumu ketahui dari pengalaman mu
saat bermain balap karung bersama teman mu?

36 11

Ayo Belajar

Permaianan tradisional apalagi yang pernah
kamu mainkan ?

Margala

Margala adalah permaianan khas masyarakat
sumatera utara yang dimainkan dikawasan danau
toba. Margala selalu dimainkan pada terang bulan
pada jaman raja batak terdahulu.

Permainan margala merupakan permainan gobak
sodor yang membutuhkan kelincahan dari para
pemainnya juga tidak boleh tersentuh oleh lawan
mainnya.

Margala memiliki bentuk yang terdiri dari 3 garis
horizontal dan 3 garis vertikal yang membentuk 4
kotak , itulah yang dijadikan arena permainan
margala.

1317

Cara bermainnya;

1. Carilah teman mu untuk membentuk
sebuah tim.

2. Lalu ketua kedua tim bersuit untuk
mengetahui posisi menjadi tim penjaga
dan pembobol.

3. Terdapat satu orang lawan yang
berkesempatan menjaga dititik terdepan
dan belakang atau titik horizontal dan
vertikal.

4. Lawan akan berusaha masuk dengan cara
yang cepat juga menggangu para
penjaga agar tiap anggota dapat
memasuki tiap garisnya.

5. Jangan biarkan badan anda tersentuh
oleh pihak penjaga, jika tersentuh
maka tim yang menjaga menang dan
permainan bergantian posisi.

38 38

Ayo Latihan
1. Apa itu permainan margala?
2. Berapa peran tim yang ada di permainan margala?
3. Apa saja peraturan dalam bermain margala?
4. Sebutkan langkah bermain permainan margala?
5. Ceritakan pengalaman mu saat menjadi

tim pembobol dan penjaga?

1319

Ayo Belajar 40

Ular Naga

Ular naga adalah satu permainan tradisional
Yang dimainkan secara
berkelompok.

Ular naga biasanya
dimainkan anak anak
dijakarta
pada sore hari
di lapangan
atau halaman rumah.

Ular naga memburuhkan
5-10 pemain yang
tangkas berbicara
karena daya tarik permainan
ular tangga adalah dalam dialognya.

Terlebih dahulu, para pemain menentukan 2
Orang menjadi petugas gerbang
dengan suit atau hompimpa.
Selebihnya para pemain yang tidak terpilih
Berbaris berjalan mengitari
gerbang sambil menyanyikan
sebuah lagu.

40

Nyanyikanlah lagu ini bersama teman mu!

Lagu permainan ular tangga

Ular naga panjangnya bukan kepalang
Menjalar-jalar selalu kian kemari
Umpan yang lezat, itu yang dicari
Kini dianya yang terbelakang

Setelah gerbang tertutup, seorang yang berjalan
paling belakang akan ditangkap
oleh gerbang.

Lalu terjadi dialog antara induk naga
dan gerbang, untuk menyuruh pemain
yang tertangkap memilih antara 2
pilihan dan ditempatkan dibelakang
Salah satu gerbang.

Lalu permainan dilajut hingga induk
kehabisan anak dan permainan selesai.

1411

Buatlah pertanyaan untuk temanmu dengan tepat.
Buatlah pertanyaan dari penjelasan permainan ular naga
diatas.

Tukarkan pertanyaan dengan pertanyaan temanmu.

Pertanyaan 1 Pertanyaan 2

Pertanyaan 3 Pertanyaan 4

42 42

Bab III
Melestarikan Permainan
Tradisional

Permainan tradisional haruslah dilestarikan
karena memiliki manfaat dan kebiasaan
kebiasaan baik bagi bangsa.
Dengan kita melestarikan permainan
Tradisional, kita juga ikut menunjukan
dan mempertahankan Ciri khas
dan kekayaan budaya masing -
masing daerah.
Mari kita terus memainkan dan
menciptakan permainan
tradisional khas bangsa kita

43 43

Festival daerah adalah acara untuk 44
memperingati hari penting pada suatu
daerah. Berbeda dengan 17 agustus yang
akan dirayakan oleh semua daerah,
perayaan festival tiap daerah akan
diadakan secara berbeda beda sesuai
daerahnya masing masing.

Daerah bali selalu mengadakan festival
rare yang sering diadakan di denpasar
untuk merayakan hari nasional anak,
begitupun di jawa dan sumatera akan
memiliki nama dan hari yang berbeda
beda untuk setiap acara festival
daerah.

Di festival daerah hampir
sama dengan hari
kemerdekaan indonesia,
akan selalu ada permainan
dalam acara berlaku
di tiap daerahnya,

kemungkinan bisa
berbeda nama ataupun
berbeda cara bermainnya.

44