Fungsi sorting data ada pada tab

Daftar isi

  • 1 Apabila kita ingin menyaring data pada tabel sesuai kebutuhan kita pada Microsoft Excel maka tool apa yang kita klik?
  • 2 Apa itu sort Excel?
  • 3 Apa yang dimaksud data sort?
  • 4 Bagaimana cara sort di Excel?
  • 5 Bagaimana langkah membuat list baru dalam Advanced fills pada excel?

Menyaring dengan pencarian: Pilih tab Data, kemudian klik perintah Filter. Sebuah panah drop-down akan muncul di sel header untuk setiap kolom. Catatan: Jika Anda sudah menambahkan filter untuk lembar kerja Anda, Anda dapat melewatkan langkah ini. Klik panah drop-down untuk kolom yang ingin Anda filter.

Apa itu sort Excel?

Fungsi Sort pada excel berfungsi untuk mengurutkan data mulai dari nilai yang terendah hingga tertinggi atau sebaliknya. Sementara fungsi Filter pada excel berfungsi untuk memilih data tertentu yang ingin ditampilkan, tanpa perlu menghapus sisanya.

Apa fungsi filters?

Fungsi FILTER memungkinkan Anda memfilter rentang data berdasarkan kriteria yang ditetapkan.

Apa yang dimaksud data sort?

Pembahasan. Secara umum, sort merupakan metode untuk mengurutkan sekumpulan data. Fitur sorting ini umumnya digunakan pada software pengolah angka seperti Microsoft Excel dan Google Sheet. Penggunaan sorting dapat dilakukan untuk mengurutkan angka maupun alphabet.

Bagaimana cara sort di Excel?

Bagaimana cara mengurutkan di Excel?

  1. Pilih satu sel dalam kolom yang ingin Anda urutkan.
  2. Pada tab Data, dalam grup Urutkan & Filter, klik. untuk melakukan pengurutan naik (dari A ke Z, atau angka terkecil ke terbesar).
  3. Klik. untuk melakukan pengurutan menurun (dari Z ke A, atau angka terbesar ke terkecil).

Apa itu filter advance?

Setelah anda belajar penggunaan autofilter pada excel ada satu fitur yang dinamakan advane filter dan sangat sering digunakan ketika bekerja dengan data excel. Advance filter adalah fasilitas tambahan pada autofilter yang digunakan untuk menyaring data dan menampilkan data dengan kriteria yang kompleks. advance filter …

Bagaimana langkah membuat list baru dalam Advanced fills pada excel?

Jawaban: 1.Klik pada baris yang Anda inginkan di kotak List entries dan tekan tombol Enter untuk membuat baris baru. Ketik tambahannya. Ulangi langkah ini sampai selesai.

"Ad Blocker" terdeteksi

Untuk kenyamanan bersama, mohon nonaktifkan "Ad Blocker" anda.

Sorting

Sort adalah fasilitas di Microsoft Excel untuk mengurutkan data. Menu sort ada di Ribbon Menu, tab Home, group Editing, ada di posisi paling kanan dari tab Home.

Fungsi sorting data ada pada tab

Misal ada data seperti gambar dibawah

Fungsi sorting data ada pada tab

Bagaimana cara mengurutkan data penjualan berdasarkan total penjualan tertinggi ke total penjualan terendah.

Langkah untuk mengurutkan data adalah sebagai berikut:

Membuat range data yang akan diurutkan
Range yang dibuat adalah range untuk semua data bukan hanya range data total penjualan saja.Untuk kasus ini adalah range A1:N21

Klik menu Sort & Filter, kemudian pilih Custom Sort

Fungsi sorting data ada pada tab

Akan muncul dialog seperti gambar dibawah

Fungsi sorting data ada pada tab

Check My data has headers jika range data pada langkah pertama mempunyai header, jika tidak mempunyai header uncheck.

Pada bagian Column menentukan kolom yang dijadikan acuan untuk mengurutkan data. Pilih kolom Total.

Fungsi sorting data ada pada tab

Pada bagian Sort On ada 4 pilihan

  • Values untuk mengurutkan data berdasarkan nilai yang ada dicell
  • Cell Color untuk mengurutkan data berdasarkan warna cell
  • Font Color untuk mengurutkan data berdasarkan warna font
  • Cell Icon untuk mengurutkan data berdasarkan cell icon

Fungsi sorting data ada pada tab

Pada bagian order ada 3 pilihan

  • Smallest to largest (Ascending)
  • Largest to smallest (Descending)
  • Custom list

Fungsi sorting data ada pada tab

Untuk kasus ini pilih Largest to smallest.

Jika masih ada kriteria lain untuk mengurutkan data maka klik add level, tambahan kriteria ini berlaku jika kriteria level pertama mempunyai data yang sama maka pengurutan data akan menggunakan kriteria level kedua.

Jika semua setting sudah selesai kemudian klik OK

Hasilnya seperti gambar dibawah

Fungsi sorting data ada pada tab

Apa fungsi dari sorting data?

Fungsi SORT disediakan untuk mengurutkan data dalam larik. Jika ingin mengurutkan data dalam kisi, sebaiknya gunakan fungsi SORTBY karena lebih fleksibel. SORTBY akan mematuhi penambahan/penghapusan kolom karena merujuk pada rentang, sedangkan SORT merujuk pada nomor indeks kolom.

Apa fungsi sort pada Excel?

fungsi sort pada aplikasi excel adalah untuk mensortir sebuah data baik itu angka dari 0 s/d 9 atau 9 s/d 0 dan hurup dari A-Z atau Z-A. istilah lainnya dari sort adalah ada ascending dan descending. Sedangkan fungsi filter pada aplikasi excel adalah untuk memilih data sesuai data yang disaring yang diinginkan.

Apa fungsi dari Sort dan sorting pada aplikasi Microsoft Excel?

Sort and filter ialah fitur di Ms. Excel yang berfungsi untuk melakukan pengurutan data dari kecil ke besar atau sebaliknya.

Apa yang dimaksud dengan sorting?

Pengurutan (Sorting) adalah proses pengurutan data yang sebelumnya disusun secara acak sehingga tersusun secara teratur menurut aturan tertentu.