Kenapa orang meninggal matanya ke atas

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

Show

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

AsSAJIDIN.Com -–  Ada anggapan yang menyebutkan bahwa mereka yang meninggal dengan mata tertutup adalah orang yang meninggal dengan tenang tanpa penyesalan. Sebaliknya, mereka yang meninggal dengan mata terbuka disebabkan oleh hidupnya yang tidak tenang atau dihantui berbagai kesalahan masa lampau.

Karena alasan inilah kebanyakan orang akan langsung berusaha menutup mata milik mereka yang sudah meninggal, termasuk dengan memberikan koin agar matanya tetap tertutup. Sebenarnya, apa penyebab ada orang yang meninggal dengan mata tertutup dan yang terbuka ini?

Pakar kesehatan menyebut kondisi mata saat meninggal ini sebagai ptosis. Ptosis terjadi saat seseorang kehilangan nyawanya dan ditandai dengan jatuhnya kelopak mata bagian atas. Biasanya, hal ini terjadi pada mereka yang meninggal karena stroke atau penyakit lainnya yang bisa mempengaruhi saraf pada sekitar mata. Selain itu, ptosis juga bisa terjadi pada mereka yang meninggal dengan spontan. Ptosis sendiri bisa membuat mata tertutup seluruhnya, mata tertutup sebagian, hingga mata tertutup pada satu sisi saja.

Dalam sebuah penelitian, disebutkan bahwa 63 persen orang yang meninggal menutup matanya. Kondisi ini juga dikaitkan dengan sistem saraf pusat pada tubuh mengingat menutupnya mata juga dipicu oleh kontraksi pada otot dan kelopak mata dan melibatkan ribuan serabut saraf. Hanya saja, untuk beberapa kasus, kondisi saraf atau otot-otot pada sekitar mata ini tidak bekerja dengan semestinya sehingga seseorang pun akan meninggal dengan kondisi mata yang masih terbuka.

Menurut Islam
Ustadz Masudi HS kepada jemaah Salat Subuh Masjid Al Jiahd Banjarmasin, dikutip dari banjarmasin.com. jenazah dengan mata terbuka itu bukan hal aneh, apalagi negatif.

Bahkan, menurutnya, Rasulullah pernah menemui seorang syuhada perang yang meninggal dengan mata terbuka, dia adalah suami dari Ummi Salamah, seorang janda miskin dengan anak sebelas yang kemudian dinikahi Rasulullah.
“Menurut Rasulullah, mata jenazah yang terbuka itu pertanda ketika sakratul maut dia melihat bagaimana ruhnya terpisah dari raga,” ujar Ustadz Masudi.
Tentu saja, cara berpisah ruh itu berbeda-beda. Ada yang indah hingga jenazahnya tersenyum, tapi ada pula yang mengerikan hingga mata terbelalak seram.
Lalu Rasulullah menutup mata jenazah itu, sambil berdoa kepada Allah memohonkan agar arwah ini mendapat tempat yang lapang di sisi-NYA dan diampuni segala dosa-dosanya.

Melihat adanya fakta ini, kita tidak perlu mengait-ngaitkan tentang kematian seseorang yang tenang atau tidak saat melihat seseorang meninggal dengan mata tertutup atau mata terbuka. bukankan berbaik sangka adalah lebih baik? (*/sumber: doktersehat.com)


harianmerapi.com - Kematian sebagai keniscayaan. Orang yang meninggal akan dijumpai mata melihat ke atas.

Mata melihat ke atas pada orang meninggal ini tidak hanya pada orang-orang nonmuslim, tetapi juga pada orang muslim.

Meski begitu banyak pula dijumpai orang meninggal seperti tidur. Kelopak matanya menutup rapat.

Baca Juga: Penceramah Yahya Waloni Bebas Setelah 5 Bulanan Jalani Hukuman Akibat Kasus Ujaran Kebencian

Habib Novel Alaydrus mencoba membongkar rahasia orang meninggal mata melihat ke atas.

Keterangan dari Habib Novel Alaydrus dapat dilihat pada tayangan di kanal YouTube Habib Novel Alaydrus yang diunggah 23 Desember 2021, dengan judul 'Tips Memakai Kekuatan Ruh ; Habib Novel Alaydrus.

Orang yang meninggal dengan mata melihat ke atas disampaikan Habib Novel Alaydrus karena ada suatu sebab yakni melihat suatu hal tertentu.

Baca Juga: PKS Belum Putuskan Capres yang Akan Diusung, Tapi Siap Jalin Komunikasi dengan Partai Lain, Ini Alasannya

Dalam menjelaskan orang meninggal mata melihat ke atas, Habib Novel Alaydrus merujuk pada Al-Habib Abu Bakar bin Abdullah bin Thalib Al-Athos rahimahullah radhiyallahu ‘anhu.

Halaman:

1

2

3

Selanjutnya

Editor: Hudono

Tags

  • orang meninggal

  • rahasia

  • Habib Novel Alaydrus

  • rahasia orang meninggal

  • mata melihat ke atas

Artikel Terkait

  • Kekuatan Budi Pekerti Salah Satu Kunci Utama Keberhasilan Syiar Islam

  • Gelar Pengajian Maulid Nabi Muhammad SAW, Warga Kalasan Berharap Selalu Meneladani Sifat dan Ajaran Rasulullah

  • Pengajian Ustadz Abdul Somad: 4 Pesan Nabi Nuh Sebelum Meninggal, di Antaranya Mengucapkan La ilaha illallah

  • Pengajian Gus Mus, Perbuatan Baik Meski Kecil Akan Dibalas Allah

  • Pengajian Gus Mus Terbaru Membahas Sedekah Tidak Harus Berupa Harta Benda, Berikut Caranya

Terkini

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

Ceramahnya memukau ibu-ibu di Kota Solok, inilah perempuan mulia menurut Abdul Somad

Minggu, 6 November 2022 | 10:30 WIB

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

Terus memikirkan umat, Nabi Muhammad SAW jadi Rasul paling sibuk di akhirat

Rabu, 2 November 2022 | 06:20 WIB

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

Kisah gaib, penghuni terakhir neraka yang masuk surga, tetap saja ingkar janji kepada Allah

Kamis, 27 Oktober 2022 | 06:15 WIB

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

Peringatan Hari Santri Nasional 2022, santri wajib hapal menyanyikan Mars Hari Santri Nasional, berikut lirikn

Selasa, 18 Oktober 2022 | 11:15 WIB

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

15 ucapan Selamat Hari Santri 2022, kata-kata penuh makna dan menyentuh jiwa, bagus untuk caption di medsos

Selasa, 18 Oktober 2022 | 11:00 WIB

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

16 untaian ucapan Selamat Maulid Nabi Muhammad SAW 2022, paling syahdu untuk caption Instagram, FB dan WA

Kamis, 6 Oktober 2022 | 06:25 WIB

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

Maulid Nabi Muhammad SAW, berikut mukjizat Rasulullah, di antaranya punya ilmu menghilang dan menidurkan musuh

Kamis, 29 September 2022 | 06:00 WIB

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

Sihir memang nyata, berikut penjelasan ulama dalam mengatasi sihir dengan sihir

Selasa, 27 September 2022 | 07:50 WIB

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

Rupanya hipnotis termasuk meminta bantuan pada jin, berikut fatwa ulama

Selasa, 27 September 2022 | 07:16 WIB

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

Wisata religi, ziarah kubur ke makam Ki Bang Kuning, mertua Sunan Ampel sang pencetak raja-raja Islam

Senin, 26 September 2022 | 07:45 WIB

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

Anda merasa kesulitan dalam kehidupan? Tidak usah bingung atau kalut, cukup ucapkan ini....

Sabtu, 24 September 2022 | 10:40 WIB

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

Yakin tak ingin Puasa Asyura? Berikut dalil dan pendapat ulama tentang Puasa 10 Muharram pada Senin 8 Agustus

Jumat, 5 Agustus 2022 | 15:19 WIB

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

Puasa sunah 9 dan 10 Muharram jatuh Minggu dan Senin, ini niat puasa Tasua dan Asyura serta keistimewaannya

Jumat, 5 Agustus 2022 | 13:57 WIB

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

Sejarah 10 Muharram dalam Islam, perbanyak amalan untuk memperingati Hari Asyura

Senin, 1 Agustus 2022 | 07:00 WIB

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

Memperingati 10 Muharram, Hari Asyura sangat istimewa

Senin, 1 Agustus 2022 | 06:00 WIB

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

Urutan nama-nama bulan dalam kalender Islam

Kamis, 21 Juli 2022 | 07:33 WIB

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

1 Muharram 1444 Hijriyah jatuh pada hari apa?

Kamis, 21 Juli 2022 | 07:10 WIB

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

Dari Hewan Kurban Idul Adha, Bagian Ini yang Dimakan Dahulu oleh Nabi Muhammad

Rabu, 6 Juli 2022 | 08:30 WIB

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

Hendak Berkurban di Idul Adha, Ternyata Ada Sunnah untuk Puasa

Rabu, 6 Juli 2022 | 06:30 WIB

Kenapa orang meninggal matanya ke atas

Nabi Muhammad Tertawa Saat Prosesi Haji Wada', Penyebabnya Melihat Setan Kesal

Selasa, 5 Juli 2022 | 20:30 WIB

Kenapa saat mau meninggal matanya ke atas?

Diungkapkan Ustaz Abdul Somad, kematian adalah berpisahnya ruh dari jasad. Ketika seseorang dicabut nyawanya oleh malaikat maut, maka ruhnya akan keluar lewat atas (kepala), sehingga ia kaget melihat keluarnya ruh tersebut. Sehingga matanya pun melotot.

Kenapa meninggal dalam keadaan mata terbuka?

Terkadang seseorang meninggal dengan mata terbuka. Ketidakmampuan seseorang dalam menutup mata dapat disebabkan oleh kondisi vegetatif atau mati otak. Kondisi vegetatif ini merupakan salah satu tanda cedera otak yang biasanya diakibatkan oleh kecelakaan, cedera olahraga, dan kekerasan.

Bagaimana rasa sakit sakaratul maut?

Rasa sakit yang dirasakan selama sakaratul maut seperti menghujam jiwa dan menyebar ke seluruh anggota tubuh, sehingga bagi orang yang sedang sekarat merasakan bahwa dirinya ditarik-tarik dan dicabut dari setiap urat nadi, urat syaraf, persendian, dan dari setiap akar rambut serta kulit kepala hingga kaki.”

Mengapa orang meninggal harus ditutup?

Para ulama' menjelaskan bahwa hikmah dari ditutupnya seluruh jasad jenazah adalah agar tidak tersingkap tubuh dan auratnya yang telah berubah setelah meninggal dunia.