Mengapa manusia dilarang berbuat durhaka kepada orang tua jelaskan

Rabu, 22 Desember 2021 - 22:34 WIB

Al-Quran mengingatkan manusia agar sekali-kali tidak berkata Ah [uff] kepada orang tua atau bersikap kasar kepada keduanya. Foto ilustrasi/dok bimbinganislam

Orang tua adalah sosok yang wajib dihormati, terutama Ibu yang kedudukannya tiga kali lebih mulia dari ayah. Durhaka kepada orang tua dinyatakan sebagai orang yang berbuat maksiat, yang dosanya diletakkan pada urutan kedua, setelah mempersekutukan Allah.

Al-Qur'an mengingatkan kita agar sekali-kali tidak berkata "Ah" [Uff] kepada orang tua atau bersikap kasar kepada keduanya. Berikut peringatan Allah dalam Al-Qur'an:

وَقَضٰى رَبُّكَ اَلَّا تَعۡبُدُوۡۤا اِلَّاۤ اِيَّاهُ وَبِالۡوَالِدَيۡنِ اِحۡسَانًا‌ ؕ اِمَّا يَـبۡلُغَنَّ عِنۡدَكَ الۡكِبَرَ اَحَدُهُمَاۤ اَوۡ كِلٰهُمَا فَلَا تَقُلْ لَّهُمَاۤ اُفٍّ وَّلَا تَنۡهَرۡهُمَا وَقُلْ لَّهُمَا قَوۡلًا كَرِيۡمًا‏

"Dan Tuhanmu telah memerintahkan agar kamu jangan menyembah selain Dia dan hendaklah berbuat baik kepada ibu bapak. Jika salah seorang di antara keduanya atau kedua-duanya sampai berusia lanjut dalam pemeliharaanmu, maka sekali-kali janganlah engkau mengatakan kepada keduanya perkataan "ah" dan janganlah engkau membentak keduanya, dan ucapkanlah kepada keduanya perkataan yang baik." [QS. Al-Isra Ayat 23]

Dalam Tafsir Kementerian Agama dijelaskan beberapa alasan untuk tidak bersikap kasar kepada orang tua termasuk mengucapkan 'Ah". Berikut penjelasannya:

1. Kasih sayang dan usaha kedua ibu bapak telah dicurahkan kepada anak-anaknya agar mereka menjadi anak-anak saleh, dan terhindar dari jalan sesat. Maka sepantasnya kasih sayang mereka mendapat balasan terbaik dari anak-anak mereka yaitu dengan memperlakukan mereka dengan baik dan mensyukuri jasa mereka.2. Sejak masih bayi hingga dewasa, pertumbuhan dan pendidikan anak-anak menjadi tanggung jawab kedua orang tuanya. Maka seharusnya pula anak-anak menghormati dan berbuat baik kepada orang tuanya.3. Seorang anak tidak boleh mengucapkan kata kotor dan kasar meskipun hanya berupa kata "ah" kepada ibu bapaknya. Jika mendapati sikap yang kurang disenangi, hendaklah disikapi dengan sabar. Sebagaimana perlakuan kedua ibu bapaknya ketika merawat dan mendidiknya di waktu masih kecil.4. Seorang anak tidak boleh menghardik atau membentak kedua ibu bapaknya karena bentakan akan melukai perasaan keduanya. Larangan menghardik dalam ayat di atas adalah sebagai penguat dari larangan mengatakan "ah" yang biasanya diucapkan oleh seorang anak terhadap kedua ibu bapaknya pada saat ia tidak menyetujui pendapat mereka.5. Hendaklah anak mengucapkan kata-kata yang mulia kepada kedua ibu bapak. Kata-kata yang penuh hormat, yang menggambarkan adab sopan santun.6. Allah memerintahkan kaum Muslimin untuk mendoakan ibu bapak mereka, agar diberi limpahan kasih sayang Allah sebagai imbalan dari kasih sayang keduanya dalam mendidik mereka ketika masih kanak-kanak.Itulah sebabnya Allah meletakkan kewajiban berbuat baik kepada ibu bapak dan menjauhi sikap dan kata-kata kasar yang dapat menyakiti mereka.

Diriwayatkan dari 'Abdullah bin 'Umar bahwa sesungguhnya telah datang seorang laki-laki kepada Nabi meminta izin kepadanya, agar diperbolehkan ikut berperang bersamanya, lalu Nabi bersabda: "Apakah kedua orang tuamu masih hidup?" Orang laki-laki itu menjawab, "Ya." Nabi bersabda, "Maka berjihadlah kamu dengan berbakti kepada kedua orang tuamu." [Riwayat Imam Muslim dan Al-Bukhari]

Baca Juga: Selamat Hari Ibu! Berikut 5 Hadis Keutamaan Berbakti kepada Ibu

[rhs]

VIVA.co.id – Jika ditanyakan siapakah orang pertama yang Anda sayangi di dunia ini, pastilah kebanyakan orang akan menjawab orang tua. Ya, pada orang tua kitalah Allah menitipkan tanggung jawab besar untuk merawat dan mendampingi kita hingga dewasa.

Namun sayangnya, balasan yang didapatkan orang tua tak selalu manis, karena ada sebagian anak yang entah disengaja atau tidak justru membuatnya sakit hati.

Padahal durhaka pada orang tua merupakan satu perbuatan yang sangat diharamkan islam, bahkan ada banyak ancaman akan diterima akibat perbuatan tersebut. Tapi, mungkin tak semua orang tahu bahwa ada banyak bentuk durhaka pada orang tua, yang di antaranya:

Baca selengkapnya...

Jakarta -

Durhaka atau berani melawan orangtua adalah salah satu dosa besar. Banyak riwayat yang menjelaskan bahwa Allah SWT melaknat siapapun yang menyakiti hati orangtuanya.

Dikutip dari buku Du'a e Kumeil karangan Husein A. Rahim durhaka kepada orangtua atau uququl walidain artinya melanggar kewajiban terhadap orangtua.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia [KBBI] durhaka adalah ingkar terhadap perintah [Tuhan, orangtua, dan sebagainya].

Allah SWT telah memerintahkan kepada manusia untuk berbuat baik terhadap kedua orangtua terutama ibu. Ibulah yang sudah mengandung dan merawatnya hingga besar.

Sebagaimana dalam firman-Nya pada Q.S Al-Ahqaf ayat 15:

وَوَصَّيْنَا ٱلْإِنسَٰنَ بِوَٰلِدَيْهِ إِحْسَٰنًا ۖ حَمَلَتْهُ أُمُّهُۥ كُرْهًا وَوَضَعَتْهُ كُرْهًا ۖ وَحَمْلُهُۥ وَفِصَٰلُهُۥ ثَلَٰثُونَ شَهْرًا ۚ حَتَّىٰٓ إِذَا بَلَغَ أَشُدَّهُۥ وَبَلَغَ أَرْبَعِينَ سَنَةً قَالَ رَبِّ أَوْزِعْنِىٓ أَنْ أَشْكُرَ نِعْمَتَكَ ٱلَّتِىٓ أَنْعَمْتَ عَلَىَّ وَعَلَىٰ وَٰلِدَىَّ وَأَنْ أَعْمَلَ صَٰلِحًا تَرْضَىٰهُ وَأَصْلِحْ لِى فِى ذُرِّيَّتِىٓ ۖ إِنِّى تُبْتُ إِلَيْكَ وَإِنِّى مِنَ ٱلْمُسْلِمِينَ

Artinya: "Kami perintahkan kepada manusia supaya berbuat baik kepada ibu bapaknya. Ibunya mengandungnya dengan susah payah dan melahirkannya dengan susah payah [pula]. Mengandungnya sampai menyapihnya adalah tiga puluh bulan, sehingga apabila dia telah dewasa dan umurnya sampai empat puluh tahun ia berdoa: "Ya Tuhanku, tunjukilah aku untuk mensyukuri nikmat Engkau yang telah Engkau berikan kepadaku dan kepada ibu bapakku dan supaya aku dapat berbuat amal yang saleh yang Engkau ridhai; berilah kebaikan kepadaku dengan [memberi kebaikan] kepada anak cucuku. Sesungguhnya aku bertaubat kepada Engkau dan sesungguhnya aku termasuk orang-orang yang berserah diri."

Kedudukan ibu yang lebih mulia di atas bapak juga diriwayatkan oleh Bukhari dan Muslim.

عَنْ أَبِي هُرَيْرَةَ رَضِيَ اللَّهُ عَنْهُ قَالَ جَاءَ رَجُلٌ إِلَى رَسُولِ اللَّهِ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ فَقَالَ يَا رَسُولَ اللَّهِ مَنْ أَحَقُّ النَّاسِ بِحُسْنِ صَحَابَتِي قَالَ أُمُّكَ قَالَ ثُمَّ مَنْ قَالَ ثُمَّ أُمُّكَ قَالَ ثُمَّ مَنْ قَالَ ثُمَّ أُمُّكَ قَالَ ثُمَّ مَنْ قَالَ ثُمَّ أَبُوكَ

Dari Abu Hurairah Radhiyallahu anhu, ia berkata: Seorang lelaki datang kepada Rasulullah Shallallahu 'alaihi wa sallam , lalu bertanya: "Wahai Rasulullah, siapakah orang yang paling berhak mendapatkan perbuatan kebaikanku?" Beliau Shallallahu 'alaihi wa sallam menjawab, "Ibumu,"" lelaki itu bertanya lagi, "Kemudian siapa?" Beliau Shallallahu 'alaihi wa sallam menjawab, "Ibumu," Lelaki itu bertanya lagi, "Kemudian siapa?" Beliau Shallallahu 'alaihi wa sallam menjawab, "Ibumu," Lelaki itu bertanya lagi, "Kemudian siapa?" Beliau menjawab, "Bapakmu." [HR. Bukhari dan Muslim].

Bahkan Allah SWT juga telah memerintahkan untuk memperlakukan kedua orangtua dengan sebaik-baiknya. Dia juga melarang seorang anak menolak bahkan membentak ketika dimintai tolong orangtuanya terlebih saat mereka sudah berusia lanjut.

Klik halaman berikutnya

IchaNafra @IchaNafra

October 2018 2 839 Report

Mengapa durhaka kepada orang tua dilarang dalam agama islam? kemukakan secara rasional alasanmu!

noviiwulansari Karena orang tua adalah perantara allah kepada kita. artinya,murkanya orang tua adalah murka allah. mereka telah mengorbankan segala jiwa raga nya bagi kita maka dari itu, kita dilarang durhaka terhadap ortu

80 votes Thanks 141

Fery10 Karena orang tua adalah orang yang telah melahirkan kita, merawat kita, memberi kita apa kebutuhan dan keinginan semampu mereka hingga kita mandiri, kita mandiri saja masih mereka bantu, perjuangan mereka itu hingga mereka meninggal, sudah pasti Allah SWT melarang dengan "KERAS" terhadap orang yang durhaka terhadap orang tua. sudah dipastikan "neraka jahanam" tempatnya.
semoga membantu :]

14 votes Thanks 47

More Questions From This User See All

IchaNafra October 2018 | 0 Replies

Pernahkah kalian mendengar berita dari media eletronik atau media cetak mengenai seorang terpidana korupsi yang tertangkap sedang melakukan liburan di bali, atau terpidana korupsi yang memiliki salon sendiri, kulkas, alat pendingin ruangan, dan televisi di dalam lembaga permasyarakatan? hal ini tentunya sangat bertetangan dengan beberapa kasus pedana, seperti pencurian sandal atau seorang nenek yang dituduh mencuri pohon, yang harus menurungi masa kurungan tanpa fassilitas yang lebih. mungkin kalian mempunyai pertanyaan2 berkenaan dengan sistem hukum dan peradilan di indonesia? Answer

IchaNafra October 2018 | 0 Replies

Menurut analisismu, apakah sikap peserta didik/murid yang ada disekolahmu sudah bersikap baik terhadap guru? kemukakan hasil analisismu!! Answer

IchaNafra September 2018 | 0 Replies

1. ubahlah kedalam ukuran radian a. 30 derajat b. 45 derajat c. 150 derajat d. 210 derajat e. 315 derajat 2. ubahlah kedalam satuan derajat a. n/6 rad b. 4/3 pi rad c. 7/6 pi rad d. 5/12 pi rad e. 7/4 pi rad beserta jalannya!!!!! TERIMA KASIH :] SELAMAT MENGERJAKAN!!!!! ;] Answer

IchaNafra September 2018 | 0 Replies

1. sebutkan perbuatan tercela apa yang bisa orang lakukan pada saat orang lain tidak ada di sekitarnya.kemukakan mengapa hal tersebut dapat terjadi! Answer

IchaNafra September 2018 | 0 Replies

1. aktris/aktor yang telah menubah penampilan cara berpakainnya secara islami.kemudian,berilah kesimpulan tentang perubahan penampilan tersebut,apakah sudah mencerminkan sikap pribadi yang baik ataukah belum! berikan alasannya 2.akhir akhir inimuncul perdebatan tenntang penggunaan jilbab di kalangan polisi wanita[polwan] oleh mabes polri.ada pihak yang tidak menyetujui dengan rencana tersebut dengan alasan yang belum jelas.kemukakan pendapat kamu tentang hal tersebut! bagaimana dngan larangan di sejumlah perusaan atau dunia kerja terhadap pekerja yang berjilbab? berikan alasannya Answer

IchaNafra September 2018 | 0 Replies

Contoh kesalahan yang sering dilakukan seseorang dan upayanya agar kesalahan tersebut tidak terulang kembali Answer

IchaNafra September 2018 | 0 Replies

Tentukan nilai x dari persamaan berikut a. 2x+10=0 b. 2t=14 c. x+2=5 d. 2-3[1-2x]=5-2[2x+3] e. 2x-11/3+5=1+x/2-4 Answer

IchaNafra September 2018 | 0 Replies

Bagaimana cara kita menyikapi kehadiran allah swt pada saat kita sakit? apakah allah swt akan hadir dengan pertolongannya atau allah swt akan membiarkan kita dalam kesulitan Answer

IchaNafra August 2018 | 0 Replies

Komentarmu tentang kerajinan tekstil terebut1.kain songket2.dompet batik 3. tas laptop batik4.tempat tissue5.kain tapis lampung Answer

IchaNafra August 2018 | 0 Replies

LOGARITMA a. 3 log 1/2+3 log 54= b. 2 log 16 - 2 log 4= c. 2 log 7 + 2 log 160 - 2 log 35= d. log 1000 - log 10= e. tentukan nilai x dari 3 log 243= x beserta jalannya Answer

Recommend Questions

085735576247 May 2021 | 0 Replies

buatlah cerpen bahasa indonesia 1 lembar? tolong bantu ya.

eesterchandra62 May 2021 | 0 Replies

Stepa disebut dalam berbagai nama, seperti pampa [amerika selatan], prairi [amerika serikat], puspa [hongaria], dan veld [amerika selatan] Kata dari bahasa asing yg tidak mengalami penyesuaian yaitu... A. Stepa B. Pompa C. Prairi D. Veld

Asysyifa28 May 2021 | 0 Replies

Heat dalam bahasa indonesia adalah

nadiah241 May 2021 | 0 Replies

hujan malaikat yang dapat berubah wujud seperti sahabat Rasulullah Shallallahu alaihi wasallam yang bernama Dihyah al-kalbi adalah malaikat

sanaya4 May 2021 | 0 Replies

contoh surat pribadi kepada orang tua [ minta dikirim uang untuk biaya sekolah ]

nandaputriaisyah May 2021 | 0 Replies

Apa tujuan teks laporan hasil observasi

fazriilyas521ovcima May 2021 | 0 Replies

Tolongin saya dong. Semoga dapet poin ama pahala

fauzanmuzaki May 2021 | 0 Replies

bhs 2 doang plizzzzz point10

Pengguna Brainly May 2021 | 0 Replies

Apa bahasa arabnya... 7. Selimut itu di atas tempat tidur Teman teman yang menjawab pertanyaan ini aku follow. Jangan lupa jawabnya pakai tulisan arab!

Pengguna Brainly May 2021 | 0 Replies

Tulis nganggo aksara Jawa pitakonan iki kanthi trep! 1. GUSTI ALLAH 2. Sururi Akhmad 3. Universitas Indonesia

Video yang berhubungan

Bài mới nhất

Chủ Đề