Mengapa persatuan dan kesatuan sangat penting bagi bangsa Indonesia Halaman 109

Mengapa persatuan dan kesatuan sangat penting bagi bangsa Indonesia Halaman 109

TRIBUNPADANG.COM- Mengapa persatuan dan kesatuan sangat penting bagi bangsa Indonesia?


Simak arti penting Persatuan dan Kesatuan Indonesia yang menjadi bagian tugas tema 2 kelas 6 halaman 109-110


Persatuan dan kesatuan sangat penting bagi bangsa Indonesia karena dengan persatuan dan kesatuan, kita mampu menghadapi penjajah dan akhirnya meraih kemerdekaan.


Baca juga: Kunci Jawaban Buku Tema 2 Kelas 6 Halaman 113, 114, 115 Subtema 3 Pembelajaran 2


Baca juga: Kunci Jawaban Buku Tema 2 Kelas 6 Halaman 117: Permainan Rangku Alu


Contoh sikap yang mencerminkan persatuan dan kesatuan dalam kehidupan sehari-hari di antaranya adalah


(1) menghormati teman yang berbeda agama, daerah, suku, golongan maupun ras.


(2) Saling bergotong royong misalnya mebersihkan lingkungan.


(3)Tidak mengejek teman yang berbeda status ekonomi.


TRIBUNPADANG.COM - Mengapa persatuan dan kesatuan sangat penting bagi bangsa Indonesia?


Pernyataan di atas merupakan soal Buku Tematik Tema 2 Kelas 6 Halaman 109 dan 110.


Berikut ini telah tersedia kunci jawaban Buku Tematik yang ditujukan bagi orang tua sebagai panduan dalam mengawasi anak belajar di rumah.


Bagi para siswa diharapkan dapat mencari jawaban sendiri.


Baca juga: Mengenal Jenis-jenis Teks Biografi


Baca juga: Bagaimana Cara Menulis Teks Biografi? Berikut Unsur-unsur dan Strukur Penulisannya


Baca juga: Belajar Menulis Teks Biografi, Berikut Pengertian dan Ciri-cirinya


Baca juga: Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 6 Halaman 109, 110, 114, 115, Pembelajaran 2 Subtema 3 Bersatu Kita Teguh


Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 6 Halaman 109 dan 110


Jawab pertanyaan berikut!


1. Apa makna ‘Bersatu Kita Teguh’ seperti yang dikatakan Edo di atas?


Bersatu Kita Teguh bmakna menyatunya berbagai unsur dan perbedaan yang ada menjadi suatu kesatuan yang utuh dan serasi sehingga muncul suatu kekuatan.


2. Mengapa persatuan dan kesatuan sangat penting bagi bangsa Indonesia?


Persatuan dan kesatuan sangat penting bagi bangsa Indonesia karena dengan persatuan dan kesatuan, kita mampu menghadapi penjajah dan akhirnya meraih kemerdekaan


3. Berikan tiga contoh sikap yang mencerminkan persatuan dan kesatuan dalam kehidupan sehari-hari!


Contoh sikap yang mencerminkan persatuan dan kesatuan diantaranya adalah (1) menghormati teman yang berbeda agama, daerah, suku, golongan maupun ras. (2) Saling bergotong royong misalnya mebersihkan lingkungan. dan (3)Tidak mengejek teman yang berbeda status ekonomi.


Diskusikan jawaban-jawabanmu dengan teman di kelompokmu! Tulislah suatu cerita tentang manfaat persatuan dan kesatuan berdasarkan pengalamanmu. Ceritamu harus memuat:


1.  Kejadian yang menimpamu


2. Manfaat persatuan dan kesatuan


3. Tempat kejadian dan waktu


Persatuan dan kesatuan sangat bermanfaat dalam kehidupan sehari-hari. Salah satu contoh sikap yang menerapkan tentang persatuan dan kesatuan adalah saat membersihkan rumah bersama-sama. Pada hari minggu kemarin saya, ayah, ibu dan adik bergotong royong membersihkan lingkungan rumah.


Kegiatan berogotng-royong membersihkan rumah memberi beberapa manfaat seperti: lingkungan rumah menjadi bersih sehingga baik untuk kesehatan tubuh kita/ Selain itu lingkungan sekitar menjadi indah dan enak untuk dipandang. Dengan adanya gotong royong tersebut juga dapat mempererat hubungan dalam satu keluarga.


Sikap yang menerapkan persatuan dan kesatuan juga dapat diterapkan dilingkungan mana saja selain dirumah seperti disekolah,di jalan raya, di lingkungan masyarakat dan masih banyak lagi. Kita diwajibkan untuk menerapkan sikap dan sifat persatuan dan kesatuan dimana saja.


Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) harus tetap kita pertahankan. Hal ini sesuai dengan amanat Undang-Undang Dasar 1945 dan Pancasila. Zaman boleh berganti, pemerintahan boleh berubah, namun persatuan dan kesatuan bangsa harus tetap terjaga utuh.


Baca selengkapnya di sini

Menjaga persatuan dan kesatuan bangsa merupakan kewajiban seluruh rakyat Indonesia karena negara kita terdiri atas berbagai suku, agama, dan ras. Persatuan dan kesatuan merupakan hal yang sangat penting, baik dalam rangka merebut, mempertahankan, maupun mengisi kemerdekaan.

‘Bersatu Kita Teguh’ mengandung makna menyatunya berbagai unsur dan perbedaan yang ada menjadi suatu kesatuan yang utuh dan serasi sehingga muncul suatu kekuatan.

Bangsa Indonesia telah membuktikan bahwa dengan persatuan dan kesatuan, kita mampu menghadapi penjajah dan akhirnya meraih kemerdekaan.

Kunci Jawaban tema 2 kelas 6 Sd halaman 109

Jawab pertanyaan berikut!

1. Apa makna ‘Bersatu Kita Teguh’ seperti yang dikatakan Edo di atas?

Jawaban:

Makna ‘Bersatu Kita Teguh’ seperti yang dikatakan Edo adalah menyatukan berbagai perbedaan untuk membentuk satu kesatuan yang kuat.

2. Mengapa persatuan dan kesatuan sangat penting bagi bangsa Indonesia?

Jawaban:

Indonesia kaya akan keberagaman, maka persatuan dan kesatuan sangat penting guna mencapai tujuan bangsa Indonesia.

3. Berikan tiga contoh sikap yang mencerminkan persatuan dan kesatuan dalam kehidupan sehari-hari!

Jawaban:

- Tidak memilih-milih teman karena berbeda agama suku dan ras

- Membantu teman yang kesusahan

- Menghargai perbedaan yang dimiliki orang lain.

Kunci Jawaban tema 2 kelas 6 Sd halaman 110

Tulislah suatu cerita tentang manfaat persatuan dan kesatuan berdasarkan pengalamanmu. Ceritamu harus memuat:

• kejadian yang menimpamu

• manfaat persatuan dan kesatuan

• tempat kejadian dan waktu

Jawaban:

Saat itu sedang masuk musim penghujan, tepatnya bulan November. Rumah temanku kebetulan berada dekat dengan aliran sungai besar yang berada di seberang desa. Malam itu hujan sangat lebat, bahkan hampir 2hari berturut-turut. Karena sebab itu, air sungai pun tidak bisa menampung luapan air kiriman dari daerah pegunungan. Akhirnya banjir pun tidak bisa terelakkan.

Rumah temanku ikut terdampak banjir bersama 3 desa lainnya. Mereka pun mengungsi selama 3 hari, karena setelah air surut rupanya banjir tersebut membawa lumpur yang tebal hingga masuk kedalam rumah. Beberapa warga kota yang tidak terdampak banyak yang berinisiatif untuk membantu baik dalam konsumsi, pakaian dan bantuan tenaga untuk membersihkan.

Akhirnya lingkungan perlahan mulai bersih dari puing-puing dan lumpur. walaupun tidak sedikit juga barang yang terendam lumpur, namun perlu disyukuri karena masalah ini bisa diseleseikan dengan cepat. Begitulah manfaat dari persatuan dan kesatuan yang ditunjukkan. Saling membantu dan bergotong-royong untuk ikut membantu teman atau saudara kita yang sedang kesulitan.