Penggunaan fungsi GZ pada PHP

Kecik Framework

> PayPal: ![][//www.paypal.com/cgi-bin/webscr?cmd=_donations&business=dony_cavalera_md%40yahoo%2ecom&lc=US&item_name=Dony%20Wahyu%20Isp&no_note=0¤cy_code=USD&bn=PP%2dDonationsBF%3abtn_donateCC_LG%2egif%3aNonHostedGuest] > > Rekening Mandiri: 113-000-6944-858, Atas Nama: Dony Wahyu Isprananda

Merupakan framework dengan satu file system yang sangat sederhana, jadi ini bukan merupakan sebuah framework yang kompleks, tapi anda dapat membangun dan mengembangkan framework ini untuk menjadi sebuah framework yang kompleks. Framework ini mendukung MVC sederhana dimana anda masih harus mengcustom beberapa code untuk mendapatkan MVC yang kompleks, untuk Model hanya sebatas men-generate perintah SQL untuk INSERT, UPDATE dan DELETE saja, jadi untuk code pengeksekusian SQL nya tersebut silakan dibuat sendiri dengan bebas mau menggunakan library database manapun. Framework ini juga mendukung Composer, jadi bisa memudahkan anda untuk menambahkan sebuah library dari composer.

Nama 	: Framework Kecik
Pembuat : Dony Wahyu Isp
Versi 	: 1.1.0
Kota 	: Palembang

Cara Cepat Memulai

Langkah Pertama | Langkah Kedua | Langkah Ketiga | Langkah Keempat

Lebih Dalam

Mengenal Lebih Dalam | Header | Route | Config | Assets | Request | MVC | Controller | Middleware | Model | View | Url | Template

Langkah Pertama

top

Install composer pada sistem operasi anda, jika belum terinstall anda dapat mendownload melalui link Composer, setelah melakukan download dan installasi, selanjutnya anda perlu membuat file composer.json dengan isi file berikut ini.

{
    "require": {
        "dnaextrim/kecik": "1.1.*@dev"
    }
}

Selanjutnya jalankan perintah berikut ini pada console/cmd

composer install		

Tunggu beberapa menit hingga semua berjalan tanpa error.

Langkah Kedua

top

Buatlah sebuah file index.php atau apapun dengan tuliskan code dibawah ini:

Bài mới nhất

Chủ Đề