Sebutkan juga dimana letak dari taskbar

Sebutkan juga dimana letak dari taskbar

Pada Laptop maupun PC Taskbar menjadi sebuah bagian yang tak bisa dipisahkan. Mengingat fungsinya yang cukup penting dan sangat membantu dalam penggunaan antarmuka. Namun apakah kalian sudah tau pengertian Taskbar dan cara settingnya terutama pengguna Windows. 

Nah disini lewat artikel ini, admin akan menjelaskan apa itu Taskbar, fungsinya dan bagai mana cara merubah setelan atau settingannya, agar menu ini dapat membantu kita semakin produktif.

Pengertian Taskbar

Taskbar adalah menu berupa garis vertikal memanjang dari ujung kanan ke ujung kiri yang terletak pada bagian bawah layar atau monitor.

Taskbar pertama kali diperkenalkan Windows yaitu pada Windows 95 dan kemudian disertakan pada semua versi Windows selanjutnya. Dalam perkembangannya di beberapa versi Windows hingga sekarang, desain dan tampilan taskbar selalu mengalami perubahan.

Fungsi Taskbar 

Fungsi Taskbar adalah menampilkan daftar Aplikasi atau Software yang sedang berjalan atau yang sedang dijalankan, sehingga memudahkan kita dalam me-manage Software yang sedang aktif. 

Tanpa menu ini bisa dibayangkan apa yang akan terjadi, tentu akan sangat kesusahan karena tidak ada petunjuk mengenai Software yang aktif. 

Selain itu Taskbar juga dapat digunakan untuk membuat Shortcut (Jalan Pintas), guna memudahkan mengakses Software yang sering digunakan. serta untuk menampilkan beberapa fitur yang cukup penting, seperti jam, indikator baterai jika pada laptop, dan lain sebagainya. 

Baca Juga: Cara Agar Layar Laptop Tidak Mati Sendiri Windows 10/11

Cara Settings Taskbar Windows 10

Pada Setelan Default Taskbar sebenarnya sudah cukup, namun jika ingin melakukan perubahan sendiri seperti memindahkan letaknya, menambah atau mengganti Shortcut yang sudah ada, dan lain sebagainya. Sehingga nantinya akan lebih mempermudah dalam pekerjaan atau hal lainnya. 

1. Cara Merubah Letak Taskbar

Pada setelan Default letak Taskbar pada bagian bawah monitor, berupa garis horizontal, jika ingin memindahkan pada bagian atas, samping kanan, atau samping kiri, maka Berikut caranya:

  • Klik Kanan pada area kosong Taskbar, kemudian pilih Taskbar Settings 

    Sebutkan juga dimana letak dari taskbar

  • Selanjutnya cari Taskbar Locations On Screen, lalu pilih sesuai keinginan 

    Sebutkan juga dimana letak dari taskbar

  • Dalam contoh disini admin memilih Right, dimana letak Taskbar berada pada sebelah kanan layar

    Sebutkan juga dimana letak dari taskbar


2. Cara Membuat Taskbar Menghilang Secara Otomatis

Maksudnya menghilang, jika kursor tidak diarahkan pada Taskbar, maka Taskbar secara otomatis akan menghilang. Keuntungan menggunakan setelan ini adalah dimana nanti ketika Taskbar menghilang tampilan layar akan terlihat Full. 

Berikut caranya:

  • Klik Kanan pada area kosong Taskbar, kemudian pilih Taskbar Settings 

    Sebutkan juga dimana letak dari taskbar

  • Selanjutnya Aktifkan Automatically hide the taskbar in desktop mode

    Sebutkan juga dimana letak dari taskbar

  • Maka secara otomatis Taskbar akan mengilang ketika kursor tidak diarahkan, dan akan muncul ketika kursor diarahkan ke letak Taskbar

    Sebutkan juga dimana letak dari taskbar

3. Menambah Atau Menghapus Shortcut Aplikasi

Sebutkan juga dimana letak dari taskbar

Jika kita ingin menambah atau mengganti Shortcut pada Taskbar, misal mengganti dengan aplikasi yang sering kita gunakan, sehingga nanti akan lebih mempermudah kita.

a. Menambah Shortcut Pada Taskbar 

Bila ingin menambahkan Shortcut dengan Aplikasi yang sering digunakan, misalnya Kalkulator, Ms word atau mungkin Aplikasi lainnya, berikut caranya:

  • Klik Start, lalu cari Aplikasi yang akan diletakkan pada Taskbar 
  • Selanjutnya Klik Kanan Aplikasi tersebut, lalu pilih more > Pin to taskbar

    Sebutkan juga dimana letak dari taskbar

  • Maka Aplikasi akan terdapat atau muncul pada Taskbar

b. Menghilangkan Shortcut Pada Taskbar 

Selanjutnya untuk menghilangkan Shortcut, yang mungkin terlalu banyak sehingga membuat tampilan atau mungkin untuk menggantinya dengan Aplikasi lain, berikut caranya: 

  • Klik kanan Pada Aplikasi Shortcut yang ingin di hilangkan pada Taskbar 
  • Lalu Klik unpin from taskbar 

    Sebutkan juga dimana letak dari taskbar

  • Secara otomatis Shortcut akan hilang

4. Memilih Shortcut Yang Berada Di Sebelah Kanan Taskbar 

Sebutkan juga dimana letak dari taskbar

Pada Bagian kiri Taskbar berisi Shortcut Aplikasi dan daftar Aplikasi yang sedang dijalankan, ditambah menu Start. 

Sementara pada sebelah kanan berupa Shortcut fitur Laptop atau PC, seperti Spiker, Wifi, indikator baterai dan lainnya.

Nah kita bisa memilih daftar fitur mana yang akan ditampilkan, berikut caranya:

  • Klik Kanan pada area kosong Taskbar, kemudian pilih Taskbar Settings

    Sebutkan juga dimana letak dari taskbar

  • Scroll ke bawah, lalu cari Notification area, kemudian Klik Turn system icons on or off

    Sebutkan juga dimana letak dari taskbar

  • Silahkan matikan fitur yang ingin dihilangkan pada Taskbar

    Sebutkan juga dimana letak dari taskbar


5. Memilih Shortcut Yang Ada Pada Hidden Icons

Sebutkan juga dimana letak dari taskbar

Shortcut Yang Ada Pada Hidden Icons, akan terlihat jika kita mengklik tanda panah ke atas pada Taskbar sebelah kanan. 

Nah Shortcut-Shortcut tersebut bisa juga dipilih mana yang akan ditampilkan, untuk lebih jelasnya berikut caranya: 

  • Klik Kanan pada area kosong Taskbar, kemudian pilih Taskbar Settings

    Sebutkan juga dimana letak dari taskbar

  • Scroll ke bawah, lalu cari Notification area, kemudian Klik Select which icons appear on the taskbar 

    Sebutkan juga dimana letak dari taskbar


  • Silahkan pilih Shortcut yang diinginkan 

    Sebutkan juga dimana letak dari taskbar

Cara Settings Taskbar Windows 11

Taskbar pada Windows 11 terjadi perubahan yang cukup berbeda jika di bandingkan dengan versi Windows sebelumnya, yaitu letak Shortcut atau daftar aplikasi berada di tengah.Ya Taskbar Windows 11 lebih ke masa kini tampilan-nya. 

Sebenarnya merubah pengaturan Taskbar Windows 11 juga hampir mirip dengan Windows 11, hanya saja tampilan menu pengaturan-nya berbeda. Hal tersebut dikarenakan Menu Settings Windows 11 mengalami perubahan tampilan dan tata letaknya. 

1. Merubah Posisi Taskbar Ke Sebelah Kiri Windows 11

Taskbar Windows 11 memiliki daftar Shortcut/aplikasi berada di posisi tengah, namun posisi tersebut dapat di rubah ke sebelah kiri seperti Taskbar pada Windows 10 atau dibawah-nya.

Berikut cara merubah-nya:

  • Klik Kanan Area Kosong Taskbar, Lalu pilih Taskbar Settings

    Sebutkan juga dimana letak dari taskbar


  • Klik Taskbar behaviors

    Sebutkan juga dimana letak dari taskbar


  • Pada Taskbar Alignment, pilih Left

    Sebutkan juga dimana letak dari taskbar

    Pilih Left jika ingin posisi Taskbar berada di sebelah kiri dan pilih center jika ingin berada ditengah.


  • Selesai
    Maka Secara Otomatis, Posisi Taskbar akan berada di sebelah kiri, seperti Taskbar pada versi Windows sebelum-sebelumnya.

2. Membuat Taskbar Menghilang Secara Otomatis

  • Klik Kanan Area Kosong Taskbar, Lalu pilih Taskbar Settings
  • Klik Taskbar behaviors

    Sebutkan juga dimana letak dari taskbar


  • Beri Checklist Pada Automatically Hide The Taskbar 

    Sebutkan juga dimana letak dari taskbar

3. Menambah Atau Menghapus Shortcut Aplikasi

Untuk menambah ataupun menghapus Shortcut aplikasi yang ada pada Taskbar Windows 11, caranya sama dengan seperti pada Windows 10 yang sudah di jelaskan diatas. 

4. Memilih Shortcut Yang Berada Di Sebelah Kanan Taskbar

  • Klik Kanan Area Kosong Taskbar, Lalu pilih Taskbar Settings
  • Klik Taskbar Corner Overflow

    Sebutkan juga dimana letak dari taskbar


  • Aktifkan Daftar Aplikasi Yang Ingin di Tampilkan

    Sebutkan juga dimana letak dari taskbar

Baca Juga: 3 Cara Menghapus History Di Laptop Windows 10

Itulah trik sederhana pengertian dan cara setting Taskbar Windows 10/11 yang bisa dilakukan dengan mudah. Dengan sedikit melakukan perubahan pada Taskbar mungkin akan membuat kita terbantu dan dapat meningkatkan produktivitas. Sekian terima kasih dan semoga membantu. 

Sebutkan juga dimana letak taskbar?

Biasanya, taskbar berada di bagian bawah desktop, tetapi Anda juga dapat memindahkannya ke salah satu sisi atau bagian atas desktop.

Apa itu Taskbar di komputer?

Taskbar adalah sebuah panel yang disediakan untuk memperlihatkan aplikasi yang sedang aktif pada sistem operasi. Semua aplikasi yang dijalankan, identitas aplikasi akan ditampilkan pada taskbar.

Manakah bagian yang disebut dengan desktop?

Desktop adalah tampilan layar utama dari sebuah PC atau media digital lainnya. Selain itu, beberapa orang percaya bahwa desktop adalah layar utama perangkat PC, menawarkan berbagai ikon aplikasi untuk mempermudah pekerjaan pengguna. Desktop ini biasanya muncul setelah Windows dijalankan.

Apa nama layar depan komputer?

Dekstop adalah istilah pada tampilan layar utama pada sistem operasi windows . Biasanya di dekstop ini orang menyimpan beberapa shortcut aplikasi dan dokumen agar mudah di akses.