Sebutkan permainan yang menggunakan gerakan saling menarik dan mendorong

KABAR LUMAJANG - Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 edisi revisi 2017 untuk Kelas 2 SD dan MI berjudul Bermain di Lingkunganku.

Pada hari ini, kita akan belajar bagian subtema 3 Bermain di Lingkungan Sekolah pada pembelajaran ke-2.

Lebih tepatnya, kita akan membahas kunci jawaban kelas 2 SD dan MI halaman 130, kalian diminta untuk menceritakan langkah-langkah dalam Permainan Saling Dorong Bola.

Baca Juga: Apa yang dilakukan Beni bersama teman-temannya? Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 2 SD MI Halaman 122

Sebelum melihat kunci jawaban ini, alangkah baiknya jika adik-adik dapat mencoba untuk memahami dan menjawabnya sendiri.

Kunci jawaban ini juga dapat digunakan orang tua untuk memandu putra-putrinya dalam mengerjakan tugas sekolah.

Dikutip KabarLumajang.com dari alumnus Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Jember, Khuriyanah, S.Pd., berikut adalah kunci jawaban kelas 2 SD dan MI halaman 130.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 2 SD MI Halaman 123 dan 124, Jawablah Pertanyaan Berikut Berdasarkan Cerita

Kunci jawaban kelas 2 SD dan MI halaman 130.

Sebelum menjawab pertanyaan ini, sebaiknya adik-adik amati terlebih dahulu cara bermainan permainan saling dorong bola di halaman 127.

Ayo Menulis

Ceritakanlah langkah-langkah dalam permainan saling dorong bola!

- Sebelum permainan buatlah garis pembatas terlebih dahulu.
- Garis pembatas digunakan untuk menetapkan siswa yang menang dan siswa yang kalah.
- Permaian dilakukan oleh dua orang siswa.
- Siswa saling berhadapan sambil memegang bola.
- Pemain saling mendorong bola dengan tangan.
- Siswa yang melewati garis pembatas akan kalah.

Itulah kunci jawaban buku Tema 2 Kelas 2 SD atau MI halaman 130 tetap semangat belajar daring dirumah ya. Semoga bermanfaat.***

Disclaimer:
1. Konten ini dibuat sebagai referensi orang tua dalam membimbing anak dalam belajar, sebaiknya dijelaskan proses penemuan jawaban, bukan hasil akhir.

2. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa dan orang tua mengeksplorasi jawaban lebih baik.

3. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.