Shortcut pada excel beserta fungsinya

Sebutkan beberapa shortcut yang ada di Microsoft Excel beserta fungsinya! Ada cukup banyak shortcut pada Ms Excel yang bisa dicoba. Berikut AneIqbal sajikan beberapa di antaranya beserta fungsinya.

Dalam menggunakan program Microsoft Excel, ada istilah yang bernama shortcut. Shortcut ini secara sederhana dapat diartikan sebagai tombol cepat untuk mengakses fitur atau fungsi tertentu yang ada pada Ms Excel. Misalnya, seperti menebalkan huruf dan mengcopy isi sel.

Ms Excel menyediakan cukup banyak shortcut untuk kemudahan para penggunanya. Adanya shorcut dapat membantu pekerjaan secara lebih cepat dan efisien. Jadi, cukup disayangkan jika tidak memanfaatkan shortcut ini dengan maksimal.

Nah, untuk itu, ada baiknya Anda mengetahui beberapa shortcut yang cukup sering digunakan ketika mengoperasikan aplikasi Microsoft Excel.

  1. Ctrl + B, untuk menebalkan huruf pada suatu sel.
  2. Ctrl + U, untuk menggaris bawahi huruf pada suatu sel.
  3. Ctrl + I, untuk memiringkan huruf (italic) pada suatu sel.
  4. Ctrl + C, untuk mengcopy data suatu sel.
  5. Ctrl + X, untuk mengcut/memotong/mengambil data suatu sel untuk kemudian di-paste (Ctrl + V).
  6. Ctrl + V, untuk mempaste data suatu sel dari hasil Ctrl + C.
  7. Ctrl + S, untuk menyimpan perubahan pada suatu lembar kerja.
  8. Ctrl + O, untuk membuka file Excel yang sudah pernah dibuat sebelumnya.
  9. Ctrl + P, untuk mencetak lembar kerja.
  10. Ctrl + A, untuk menyeleksi seluruh sel yang ada dalam suatu sheet.
  11. Ctrl + N, untuk membuka file Excel baru.
  12. Ctrl + K, untuk menyisipkan/memasukkan link ke dalam suatu data sel.
  13. Ctrl + T, untuk memasukkan tabel pada range sel tertentu.
  14. Ctrl + H, untuk membuka fitur Find and Replace.
  15. (Fn +) F12, untuk menyimpan file dengan nama baru (Save as).

Cukup banyak kan shortcut yang ada pada Ms Excel? Tidak perlu dihapal namun cukup dicoba sesering mungkin supaya hapal secara otomatis di luar kepala. Anda yang sehari-harinya berkutat dengan Excel, ada baiknya menguasai semua shortcut di atas.

Baca juga: buat grafik di Excel

Jadi, jika ada pertanyaan, sebutkan beberapa shortcut yang ada di Microsoft Excel beserta fungsinya, Anda sudah bisa menjawabnya dan mungkin juga sudah bisa menguasainya.

Sekian penjelasan singkat kali ini dan semoga bisa menjawab pertanyaan Anda. Terima kasih sudah bersedia meluangkan waktunya untuk membaca hingga selesai.

Shortcut keyboard Ctrl + S untuk menyimpan workbook pada Excel. Foto: Shutterstock.com

Untuk mempermudah pekerjaan yang berkaitan dengan komputerseperti Excel, salah satunya dapat menggunakan shortcut keyboard. Adapun shortcut untuk menyimpan workbook pada Excel adalah Ctrl + S. Dengan menekan dua tombol tersebut secara bersamaan, dokumen Excel akan tersimpan dengan mudah.

Lebih dari itu, pintasan atau shortcutkeyboard memiliki berbagai perintah dengan fungsi masing-masing. Tentunya, keseluruhan jalan pintas pada papan tik tersebut ditujukan untuk memudahkan kita dalam mengerjakan berbagai dokumen. Berikut uraian selengkapnya.

Shortcut Keyboard

Menurut buku Belajar Otodidak MS Excel 2013 oleh Yudhy Tangkas Arif Setiawan, shortcut keyboard adalah tombol atau kombinasi tombol pada papan tik yang berfungsi sebagai pengganti serangkaian langkah untuk menjalankan berbagai fitur di suatu program. Misalnya pada Microsoft Word, Microsoft Excel, dan sebagainya.

Dengan memanfaatkan shortcut keyboard, hal itu dapat mengefisiensi waktu dan tenaga dalam mengerjakan sebuah dokumen.

Ilustrasi penggunaan shortcut keyboard pada Microsoft Excel. Foto: Unsplash.com

Daftar Shortcut Keyboard pada Microsoft Excel

Melansir laman smktibaliglobalsingaraja.sch.id, berikut daftar shortcut keyboard pada Microsoft Excel yang bisa kamu coba.

Shortcut Keyboard yang Sering Digunakan pada Microsoft Excel

  • Ctrl + S = Untuk menyimpan workbook secara langsung.

  • Ctrl + C = Untuk menyalin data secara langsung.

  • Ctrl + V = Untuk menempel data yang sudah disalin secara langsung.

  • Ctrl + W = Untuk menutup buku kerja atau workbook.

  • Ctrl + F4 = Untuk Menutup Excel.

  • Alt + F1 = Untuk membuat bagan (chart).

  • F1 = Untuk mengakses bantuan (help).

  • Ctrl + Z = Untuk membatalkan suatu proses terakhir secara langsung (undo).

  • Ctrl + Y = Untuk mengulangi perintah terakhir (redo).

  • Ctrl + F = Untuk menemukan secara langsung.

  • Ctrl + O = Untuk membuka workbook yang telah tersimpan.

  • Ctrl + N = Untuk membuat workbook baru.

  • Ctrl + P = Untuk mencetak.

  • Ctrl + F2 = Untuk mengalihkan ke opsi Print Preview.

  • F12 = Untuk membuat kotak dialog Save As.

Shortcut Keyboard untuk Memformat Sel

  • Ctrl + B = Untuk cetak tebal pada teks (Bold).

  • Ctrl + I = Untuk memiringkan teks (Italic).

  • Ctrl + U = Untuk mengisi garis di bawah teks (Underline).

  • Ctrl + A = Untuk memblok keseluruhan teks pada layar monitor.

  • Ctrl + D = Untuk menghapus secara langsung.

  • Ctrl + 9 = Untuk menyembunyikan baris yang dipilih.

  • Ctrl + 0 = Untuk menyembunyikan kolom yang dipilih.

  • Ctrl + 1 = Untuk membuka kotak dialog Format Cells.

  • Ctrl + $ = Untuk memformat mata uang secara langsung.

  • Ctrl + # = Untuk memformat tanggal secara langsung.

  • Ctrl + ! = Untuk memformat angka dua angka desimal.

  • Ctrl + ; = Untuk memunculkan tanggal sekarang.

  • Ctrl + : = Untuk memunculkan waktu atau pukul sekarang.

  • Ctrl + %, = Untuk memformat persentase secara langsung.

Shortcut Keyboard untuk Memilih Sel

  • Shift + Spasi, = Untuk memilih 1 deret baris.

  • Ctrl + Spasi = Untuk memilih 1 deret kolom.

  • Ctrl + Shift + Spasi = Untuk memilih seluruh sel di lembar kerja.

  • Ctrl sambil menyeret sebuah item atau sel = Untuk menyalin item atau data yang dipilih.

Shortcut Keyboard untuk Rumus

  • F4 = Untuk membuat fungsi absolut pada sel, misalnya, penggunaan fungsi $.

  • Ctrl + = Untuk memunculkan semua rumus secara langsung.

  • Ctrl + Shift + F3 = Untuk memberi nama sel yang aktif.

Shortcut Keyboard untuk Mengedit Sel

  • Shift + F2 = Untuk menambahkan atau mengedit komentar sel.

  • Ctrl + X = Untuk memotong sel atau data yang dipilih.

  • Esc = Untuk membatalkan entri di sel.

Itulah daftar shortcut keyboard pada Microsoft Excel yang bisa kamu aplikasikan. Semoga bermanfaat!

Apa saja shortcut di Excel?

Yuk, kita cari tahu..
CTRL + A: Memilih teks..
CTRL + B: Menebalkan teks..
CTRL + C: Copy (Menyalin teks).
CTRL + D: Membuka jendela Font Formatting..
CTRL + E: Format tulisan Center. ... .
CTRL + F: Menemukan kata di dalam file Word..
CTRL + G: Pindah ke halaman tertentu..
CTRL + H: Mengganti kata/kalimat dengan kata/kalimat lain..

Apakah fungsi shortcut shortcut yang ada didalam Excel?

Daftar shortcut Microsoft Excel.
Ctrl + W = Menutup lembar kerja..
Ctrl + O = Membuka lembar kerja..
Alt + H = Masuk ke tab beranda..
Ctrl + S = Menyimpan lembar kerja..
Ctrl + C = Menyalin pilihan..
Ctrl + V = Menempelkan pilihan..
Ctrl + Z = Membatalkan tindakan terbaru..
Hapus (delete) = Menghapus konten sel..

Apa itu shortcut dan fungsinya?

Shortcut keyboard merupakan kombinasi dua atau lebih tombol di keyboard yang berfungsi untuk memunculkan perintah tertentu. Umumnya shortcut keyboard dapat digunakan di berbagai program di Windows, mulai dari Microsoft Word, Excel, Google Chrome, hingga program lainnya.

Ctrl T Excel untuk apa?

Ctrl + T = Menampilkan Kotak dialog “Create Table” Ctrl + X = Memindahkan isi sel yang dipilih/ terseleksi. Ctrl + Minus (-) = Memunculkan kotak dialog "Delete Cell”