Teman kalian berbeda agama sikap kalian adalah

Indonesia adalah tempat yang ideal buat umat beragama, karena semua agama pada dasarnya ambil alih dalam perjuangan kemerdekaan dan semua agama mengajarkan kebaikan, walaupun dalam perspektif yang berbeda

Tak jarang memang kita punya teman yang berbeda agamanya dari kita, beberapa kita jumai saat berada di sekolah umum,tempat les, di tempat pekerjaan , maupun teman dari kecil. Hal ini sangatlah lumrah dan wajar terjadi.
Lalu bagaimana kita bersikap terhadap mereka? Yuk kita bahas lebih detail

7. Menghormati antar agama

Wajib bagi kita untuk menghormati keyakinan hidup orang lain, dengan saling menghormati akan timbul rasa saling mengerti.

6. Tidak Menghina

Tidak ada yang suka dihina, begitu juga kita. Ketika seseorang menghina suatu agama, berarti ia merendahkan agama dan keyakinan yang telah dipegang orang tersebut, dan secara tak langsung itu menghina orangnya.

5. Tidak menganggap agama kita paling benar.

Tentu ketika saya meyakini sebuah agama, contohnya saja islam. Saya akan yakin bahwa islam itu benar. Tetapi dengan keyakinan tersebut, tentu saya tidak boleh mengatakan bahwa agama selain islam itu salah . Hal itu tentu akan memancing permusuhan dan pertengkaran.

4.Saling diskusi tentang kebaikan agama

"Kami kalo di islam itu begini lho".... "Oh kalo kami di kristen itu begini" .... Saling diskusi tentang value [nilai] kebaikan dari agama masing masing, karena sekali lagi, hampir tidak ada agama yang mengajarkan keburukan .
Dengan diskusi seperti ini, saya yakin hubungan pertemanan kalian bisa lebih erat walaupun berbeda agama.

3. Saling tolong menolong

Jika ada teman kita yang kesusahan, kita harus membantu tanpa memandang agamanya. Karena sejatinya manusia tidak bisa hidup tanpa bantuan orang lain. Contoh kecilnya saja ikan yang kita makan, kita tak pernah bertanya apa agama orang yang mengambil ikan tersebut dari laut bukan?

2. Hidup rukun

Kerukunan antar umat beragama adalah salah satu pesan dari 'Bhinneka tunggal ika' , berbeda beda tapi tetap satu. Jika ada yang susah maka dibantu, jika lagi senang, maka berbagi. jangan mengganggu tetapi sebaliknya, saling melengkapi dan membantu.

1. Bertoleransi

Inti dari semua poin diatas adalah bertoleransi. Kita manusia sebagai makhluk sosial haruslah saling bantu membantu dalam kehidupan sehari hari, tetapi batasan tersebut diatur tiap agama, Misalnya kita boleh saja saling membantu memperbaiki rumah ibadah yang terkena bencana alam, tetapi kita tentu tak boleh ikutan beribadah dengan alasan toleransi.

Dengan toleransi, kita menjalankan perintah agama, yaitu berbuat baik pada tiap makhluk hidup dan perintah pancasila dari poin 1 sampai 5.

Oke teman teman, Artikelnya sampai disini dulu, terimakasih udah membaca dan berkunjung.. Semoga bermanfaat

0 penilaian0% menganggap dokumen ini bermanfaat [0 suara]

2K tayangan1 halaman

  • , aktif

Bagaimana Sikapmu Terhadap Teman yang Berbeda Agama?

TRIBUNPADANG.COM - Bagaimana sikapmu terhadap teman yang berbeda agama?

Pertanyaan tersebut di atas merupakan materi Tema 8 Kelas 4 SD/MI, Pembelajaran 4 Subtema 2, halaman 99.

Subtema 2 berjudul Keunikan Daerah Tempat Tinggalku, bagian dari Tema 8 Daerah Tempat Tinggalku, Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 edisi revisi 2017.

Berikut kunci jawaban Tema 8 Kelas 4 halaman 99:

3. Bagaimana sikapmu terhadap teman yang berbeda agama?

Jawaban:

Sikap terhadap teman berbeda agama. Saya akan menghargai dan menghormati teman saya tersebut, misalnya dengan cara mempersilakan beribadah sesuai ajaran agamanya.

Di suatu tempat kerja seringkali kita jumpai banyak pekerja dengan berbagai spesialisasinya, sebagai contoh di rumah sakit. Di rumah sakit ada dokter, perawat, ahli gizi, satpam, sopir, dan juru masak.

Demikian juga spesialisasi pekerjaan di sekolah. Di sekolah ada pekerja sebagai guru, petugas perpustakaan, satpam, dan tukang kebun, atau orang yang membersihkan sekolah.

Pekerja dan pekerjaan pada suatu tempat kerja tentu beragam. Bukan hanya pekerja dan pekerjaan, siswa di sebuah sekolah tentu juga beragam.

Ada siswa yang suka berolah raga, ada siswa yang suka menari, ada siswa yang suka sains, ada siswa yang suka menggambar, ada anak yang suka membaca, dan masih banyak lagi.

Setiap siswa juga mempunyai karakter yang berbeda. Ada anak yang pemalu, ada anak yang pendiam, ada anak yang berani, dan masih banyak lagi. Keragaman siswa pada suatu sekolah hendaknya disikapi secara positif.

[TribunPadang.com]

Sumber: Tribun Padang

Ilustrasi. Bagaimana sikapmu terhadap teman yang berbeda agama? pada Tema 8 kelas 4 SD dan MI. /buku.kemendikbud.go.id

KabarLumajang.com – Halo adik-adik kelas 4 semuanya! Kali ini kita akan belajar mengenai bagaimana sikap kita ketika ada teman yang berbeda keyakinan

Pada materi pembelajaran kali ini berasal dari buku Tematik Tema 8 kelas 4 SD dan MI halaman 99 subtema 2 pembelajaran 4.

Kalian kerjakanlah pertanyaan ini, bagaimana sikapmu terhadap teman yang berbeda agama? Kerjakan sesuai pengetahuanmu mengenai sikap tersebut.

Baca Juga: Apakah yang dimaksud konsumsi dan konsumen? Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 4 SD dan MI Halaman 87

Jika kalian kurang memahami materinya silahkan simak artikel ini untuk membantu kalian memahami materi di atas. Simaklah hingga tuntas agar kalian paham

Berdasarkan Buku Tematik Tema 8 kelas 4 SD dan MI tentang Daerah Tempat Tinggalku Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017 terbitan Kemendikbud.

Setiap pembahasan dari materi dikutip dari alumnus Universitas Negeri Jember Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan [FKIP] Faisma Isnaini R.A., S.Pd.

Baca Juga: Apakah yang Dimaksud Distribusi dan Distributor? Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 4 SD dan MI Halaman 87

Ayo Berlatih

Pada masyarakat Indonesia harus ditanamkan sikap toleransi dalam kebhinekaan sehingga dapat hidup berdampingan secara damai dan saling menghargai di antara keragaman suku bangsa, agama, adat istiadat dan bahasa. Oleh karena itu, sikap kita kepada teman yang berbeda agama adalah saling menghargai.  

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.  

Grace Eirin Jumat, 4 Maret 2022 | 07:30 WIB

Sikap yang baik terhadap adanya perbedaan agama. [Hakan Nural/Unsplash]

Bobo.id - Di Indonesia, ada 6 agama yang diakui negara secara resmi, yaitu Islam, Kristen, Katolik, Hindu, Budha, dan Konghucu. 

Keenam agama tersebut hidup saling berdampingan dan saling membantu jika satu sama lain ada yang kesusahan.

Nah, pasti kamu juga punya teman bermain atau teman sekolah yang berbeda agama. 

Perbedaan tersebut bukan menjadi penghalang bagi kita menciptakan kerukunan antar umat beragama. 

Justru, perbedaan dapat membantu kita belajar tentang pentingnya sikap toleransi. 

Sikap toleransi harus dimiliki oleh semua orang supaya terhindar dari adanya perpecahan akibat perbedaan. 

Sikap toleransi membantu masyarakat untuk mewujudkan persatuan dan kesatuan. 

Pada pelajaran tematik kelas 4 SD tema 8, teman-teman akan belajar tentang sikap yang baik terhadap teman berbeda agama. 

Yuk, simak di sini!

Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 4 SD Tema 7, Bagaimana Sikap Toleransi terhadap Keberagaman dalam Kehidupan Masyarakat?

Page 2

Page 3

Hakan Nural/Unsplash

Sikap yang baik terhadap adanya perbedaan agama.

Bobo.id - Di Indonesia, ada 6 agama yang diakui negara secara resmi, yaitu Islam, Kristen, Katolik, Hindu, Budha, dan Konghucu. 

Keenam agama tersebut hidup saling berdampingan dan saling membantu jika satu sama lain ada yang kesusahan.

Nah, pasti kamu juga punya teman bermain atau teman sekolah yang berbeda agama. 

Perbedaan tersebut bukan menjadi penghalang bagi kita menciptakan kerukunan antar umat beragama. 

Justru, perbedaan dapat membantu kita belajar tentang pentingnya sikap toleransi. 

Sikap toleransi harus dimiliki oleh semua orang supaya terhindar dari adanya perpecahan akibat perbedaan. 

Sikap toleransi membantu masyarakat untuk mewujudkan persatuan dan kesatuan. 

Pada pelajaran tematik kelas 4 SD tema 8, teman-teman akan belajar tentang sikap yang baik terhadap teman berbeda agama. 

Yuk, simak di sini!

Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 4 SD Tema 7, Bagaimana Sikap Toleransi terhadap Keberagaman dalam Kehidupan Masyarakat?

Video yang berhubungan

Bài Viết Liên Quan

Bài mới nhất

Chủ Đề