Tuliskan dua permainan yang membutuhkan kekompakan



PORTAL JEMBER Artikel ini terdapat pada Tema 8 kelas 2 SD atau MI Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017 terbitan dari Kemendikbud.

Adik-adik diminta untuk menuliskan contoh kegiatan bermain yang menunjukkan persatuan, hal ini terdapat pada materi Tema 8 kelas 2 SD atau MI halaman 15.

Saat melakukan kegiatan bermain terdapat beberapa yang menunjukkan persatuan dikarenakan membutuhkan kekompakan antar tiap pemain.

Tulisan ini juga dikutip dari KabarLumajang.com berjudul Tuliskan Contoh Kegiatan Bermain yang Menunjukkan Persatuan, untuk Materi Tema 8 Kelas 2 SD dan MI Halaman 15.

Baca Juga: Contoh 5 Kalimat Menggunakan Kata Ganti Tuhan, Materi Tema 8 Kelas 2 SD atau MI Halaman 7

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 1 SD MI Halaman 5, 7, 10, 14, Subtema 1 Tentang Peristiwa Siang dan Malam

Jika adik-adik mengalami kesulitan untuk menemukan contoh kegiatan bermain yang menunjukkan persatuan, bisa disimak di bawah ini.

Lantas, berikut ini contoh kegiatan bermain yang menunjukkan persatuan pada materi Tema 8 kelas 2 SD dan MI halaman 15.

Adik-adik bisa menyimak bacaan di bawah ini juga terkait permainan yang menunjukkan sikap persatuan.

Perhatikan kembali gambar Udin dan teman teman ketika bermain.

Baca Juga: Hak dan Kewajiban Warga Masyarakat Beserta Contoh Pelaksanaannya, Materi Tema 9 Kelas 4 SD dan MI Halaman 64

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 2 SD dan MI Halaman 79, 82, 84, 85, 86, 87 Subtema 2, Menjaga Keselamatan di Rumah

Udin dan teman-teman berbeda agama. Mereka selalu hidup rukun walaupun berbeda agama. Mereka menunjukkan sikap persatuan dalam keberagaman. Sikap mereka pantas untuk ditiru. Tahukah kamu contoh kegiatan bermain lainnya yang membutuhkan persatuan?

Tuliskan contoh kegiatan bermain yang pernah kamu lakukan yang menunjukkan persatuan!

Nama Kegiatan Bermain:

1. Bermain Kasti

2. Basket

3. Voli

4. Tarik Tambang

5. Sepak Bola

Permain tersebut karena pemainya terdiir dari beberapa orang dan membutuhkan kerja sama jadi setiap orang perlu bekerja sama dan bersatu.***

(Aprilia Tri Wahyu Ningrum/Kabar Lumajang)