Apakah yang dimaksud kerukunan dalam perbedaan?

Indonesia terdiri dari berbagai suku, ras, adat, agama. Perbedaan tersebut menjadi kekeyaan bangsa yang perlu dibina dan terus dilestarikan. Perbedaan tidak dijadikan sebagai pengjalang untuk bersatu dan bukan penghalang untuk hidup rukun. Kita bisa hidup berdampingan dengan tetangga yang berbeda agama, berbeda suku, berbeda bahasa daerah. Salah satu budaya daerah adalah tarian berbagai tarian dengan berbagai pola lantai dimiliki oleh indonesia.

Video

Bài mới nhất

Chủ Đề