Berikut ini yang bukan merupakan makanan sehat adalah

Jakarta -

Ada sejumlah kriteria makanan sehat yang perlu kita penuhi agar tubuh dan mental berfungsi dengan baik. Makanan memang menunjang berbagai kegiatan, tak hanya sebagai solusi rasa lapar.

Berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 41 Tahun 2014 tentang Pedoman Gizi Seimbang, gizi yang seimbang adalah susunan pangan sehari-hari yang mengandung zat gizi dalam jenis serta jumlah yang sesuai dengan kebutuhan tubuh, serta memperhatikan prinsip keanekaragaman pangan, aktivitas fisik, perilaku hidup bersih dan memantau berat badan secara teratur dalam rangka mempertahankan berat badan normal demi mencegah masalah gizi.

Baca juga: Bangsa yang Pertama Kali Membawa Bir ke Nusantara, Ini Asal Usulnya

Sebutkan Kriteria Makanan Sehat...

Merangkum dari buku Biologi SMA/MA Kelas XI Diknas serta Buku Kantong Biologi SMA, berikut ini syarat atau kriteria makanan sehat:

1. Higienis, yakni tidak mengandung kuman sumber penyakit

2. Bergizi, mengandung karbohidrat, lemak, protein, mineral, dan vitamin yang cukup

3. Berkecukupan, memenuhi kebutuhan tubuh di usia dan kondisi tertentu

4. Mudah dicerna

5. Tidak mengandung bahan pengawet atau pewarna buatan

Baca juga: Siswa Pemegang KJP Plus Bisa Beli Pangan Murah, Begini Alurnya
  • 7 kriteria makanan tidak sehat

Adapun menurut buku Cara Hidup Sehat karya Erma Hanifah, di bawah ini adalah ciri dari makanan tidak sehat.

1. Makanan dengan zat pewarna

2. Makanan yang mengandung bahan pengawet

3. Makanan dengan bahan pengawet berbahaya

4. Makanan dengan kadar gula tinggi

5. Makanan mengandung kadar garam tinggi

6. Makanan tertentu yang mentah/tidak matang

7. Makanan yang dibakar

Cara menerapkan gizi seimbang. Klik selanjutnya...




[nah/pay]

Video

Bài mới nhất

Chủ Đề