Kue tart harvest tahan berapa lama

Lihat Foto

PIXABAY/JUTTAZEISSET

ilustrasi cake

KOMPAS.com - Hidangan kue seperti kue tart ulang tahun biasanya tak bisa langsung habis karena ukuran yang besar.

Sisa kue umumnya akan disimpan di dalam kulkas agar bisa disantap di lain hari. 

Ada beberapa jenis kue yang wajib disimpan di kulkas, tetapi ada juga kue yang tidak perlu disimpan di kulkas dapat disimpan di suhu ruang.

Baca juga: Beli Frozen Food, Bagaimana Cara Simpan yang Baik? 

Ketahui cara menyimpan kue yang tepat agar tekstur kue tidak berubah keras dan rasanya berkurang. 

Tak hanya itu, menyimpan kue dengan benar juga mengurangi kontaminasi bau makanan lain di kulkas.

Berikut ini cara menyimpan kue yang benar berdasarkan jenis kue dilansir dari The Kitchn:

1. Cara menyimpan kue polos yang belum dipotong

Kamu bisa membungkus rapat seluruh bagian kue dengan plastic wrap atau plastic zip top. Kemudian simpan kue tersebut di suhu kamar. Kue polos ini akan bertahan selama satu minggu.

Jika kue berbahan dasar minyak, daya simpannya akan lebih lama satu atau dua hari dibanding kue berbahan dasar mentega.

Kamu bisa menyimpan kue di lemari pembeku [freezer], agar masa penyimpanan kue bertahan lama lebih dari seminggu.

Baca juga: Apa Penyebab Makanan Cepat Basi? Begini Cara Simpan yang Baik

2. Cara menyimpan frosting cake

Kamu tidak perlu membungkus frosting cake pada saat menyimpannya, sebab frosting pada kue sendiri juga berfungsi sebagai pelindung kue.

We’ve detected that JavaScript is disabled in this browser. Please enable JavaScript or switch to a supported browser to continue using twitter.com. You can see a list of supported browsers in our Help Center.

Help Center

Suara.com - Simpan Kue Tart di Kulkas, Amannya Sampai Berapa Hari Ya?

Kue tart atau whole cake kerap diboyong untuk melengkapi acara ulang tahun, anniversary, dan syukuran. Kue ini biasanya berukuran besar dan mayoritas berisi krim.

Ukurannya yang besar dan krimnya yang manis membuat kue ini sulit sekali dihabiskan dan membutuhkan banyak waktu. Alhasil, biasanya konsumen lebih pilih menyimpan di kulkas.

Lalu, berapa lama maksimal penyimpanan kue tart di kulkas?

Baca Juga: Membaca Kepribadian dari Kue Favorit, Begini Karakter Pecinta Red Velvet

Tessa Andriani selaku Brand Manager BreadTalk Indonesia mengatakan, kue tart breadtalk yang tanpa bahan pengawet tidak boleh dibiarkan di lemari pendingin lebih dari tiga hari.

"Kalau yang whole cake tahan tiga hari, tapi harus langsung disimpan di lemari es. Jadi kalau misalmya dibawa suhu ruang itu sampai 3 jam, kalau di lemari pendingin maksimal di 3 hari di lemari es," ujar Tessa dalam acara peluncuran Breadtalk Festival di Blok M Plaza, Jakarta Selatan, Senin [30/9/2019]

Tessa mengatakan kesalahan yang sering dilakukan konsumen ialah karena menganggap kue tart masih enak disimpan di lemari pendingin lebih dari tiga hari, mereka banyak yang abai dan tidak sadar jika kualitas kue sudah berkurang.

Ilustrasi kue tart. [Shutterstock]

"Nggak ada [yang berbahaya] cuman kita kualitas 100 persen, kaya beli daging di supermarket kita nggak bawa tas pendingin dibawa pulang jalan-jalan dulu kan itu juga udah persentasenya nggak sempurna lagi," jelas Tessa

"[Kue] ulang tahun 3 hari kedepan masih enak, kadang kalau simpen ke kulkas bisa sampe seminggu ah masih enak-enak aja. Cuman kalau kita punya spesialis juga kita udah cek kalau misalnya saran dari kami maksimal 3 hari," lanjutnya.

Baca Juga: Makan Kue Bulan Tiap Hari, Darah Pria Ini Keruh dan Berwarna Putih Susu

Tessa mengumpamakan kue tart seumpama minuman probiotik yang ramai di pasaran harus disimpan berdasarkan suhu yang tepat, karena jika tidak bakteri baiknya akan berkurang.

Video yang berhubungan

Bài mới nhất

Chủ Đề