Mengapa dalam permainan bola basket perlu menguasai gerak non lokomotor dan manipulatif

Lihat Foto

KOMPAS.com/GARRY ANDREW LOTULUNG

Pebasket putra Indonesia Valentino Wuwungan saat bertanding melawan pebasket India saat laga final bola basket 18th Asian Games Invitation Tournament di Hall Basket Senayan, Jakarta, Senin [12/2/2018]. Timnas basket Indonesia mengalahkan Timnas basket India dengan skor akhir 78-68 [21-20, 18-10, 19-15, 20-23].

KOMPAS.com - Contoh gerak lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif dapat ditemukan dalam olahraga bola basket. Misalnya, aktivitas gerak melempar dan menangkap bola setinggi dada dalam bola basket merupakan contoh gerak dasar manipulatif.

Dalam olahraga bola basket terdapat berbagai gerakan. Mulai dari berjalan, berlari, melempar dan menangkap bola, hingga menembakkan bola ke dalam keranjang.

Gerakan-gerakan dalam bola basket tersebut dapat dibedakan menjadi gerak dasar lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif.

Apa yang dimaksud dengan gerak lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif?

Baca juga: Gerak Lokomotor, Non-lokomotor, dan Manipulatif dalam Permainan Kasti

Pengertian gerak lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif

Gerak lokomotor

Dikutip dari Bobo.Grid.id, pengertian gerak lokomotor adalah suatu gerakan berpindah tempat.

Dalam gerak lokomotor, bagian tubuh tertentu bergerak atau berpindah tempat. Misalnya berjalan, berlari, dan melompat.

Gerak non-lokomotor

Gerak non-lokomotor adalah suatu gerakan yang tidak disertai dengan perpindahan tempat. Artinya, bagian tubuh tertentu melakukan gerakan tetapi posisi tubuh tetap berada di tempatnya.

Contoh gerak non-lokomotor adalah menggelengkan kepala, membungkuk, dan menganyunkan lengan.

Baca juga: Kombinasi Gerak Lokomotor dan Manipulatif dalam Sepak Bola

Gerak manipulatif

Gerak manipulatif benyak ditemui dalam aktivitas olahraga, khususnya yang menggunakan bola seperti bola basket atau sepak bola.

Pengertian gerak manipulatif adalah adalah gerakan yang melibatkan penguasaan pada sebuah objek atau benda. Gerak manipulatif juga bisa melibatkan suatu alat.

Apa saja gerakan lokomotor, non lokomotor, dan manipulatif dalam olahraga bola basket? [Designed by brgfx / Freepik]

Bobo.id - Olahraga basket termasuk ke dalam permainan olahraga bola besar, teman-teman.

Dalam olahraga bola besar seperti bola basket, juga ada teknik yang merupakan kombinasi dari gerakan lokomotor, non lokomotor, dan manipulatif.

Apa teman-teman bisa menyebutkan apa saja gerakan lokomotor, non lokomotor, dan manipulatif dalam olahraga bola basket?

Yuk, kita cari tahu!

Pengertian dan Contoh Gerak Dasar Lokomotor, Non Lokomotor, dan Manipulatif

Dalam pelajaran Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan [PJOK], kita mendapatkan materi tentang pengertian gerak dasar lokomotor, non lokomotor, dan manipulatif.

Gerak lokomotor adalah gerakan berpindah tempat, di mana bagian tubuh tertentu bergerak atau berpindah tempat.

Misalnya gerakan berjalan, berlari, melompat, memanjat dan merayap.

Nah, kalau gerakan non lokomotor adalah gerakan yang tidak disertai dengan perpindahan tempat.

Misalnya gerakan membungkuk, memutar, menendang, menghindar, meliuk, dan mengayun.

Baca Juga: Gerakan Lokomotor, Non Lokomotor, dan Manipulatif dalam Olahraga Bola Voli

Page 2

Apa saja gerakan lokomotor, non lokomotor, dan manipulatif dalam olahraga bola basket? [Designed by brgfx / Freepik]

Kalau gerak manipulatif adalah gerakan yang melibatkan penguasaan pada sebuah objek atau gerak yang melibatkan suatu alat.

Misalnya menangkap, melempar, memukul, menggiring, dan memantulkan bola.

Kombinasi gerak lokomotor, non lokomotor, dan manipulatif dalam sebuah permainan olahraga diperlukan untuk menguasai teknik tertentu dalam olahraga itu.

Apa Saja Gerakan Lokomotor, Non Lokomotor, dan Manipulatif dalam Olahraga Bola Basket?

Dalam permainan bola basket, ada banyak teknik yang dilakukan pemain, teman-teman.

Misalnya ada passing atau melempar bola dan dribbling atau menggiring bola.

Yuk, cari tahu gerakan apa saja dalam bola basket yang termasuk gerak lokomotor, non lokomotor, dan manipulatif!

1. Gerak Dasar Lokomotor dalam Olahraga Bola Basket

Kita melakukan beberapa gerak lokomotor dalam bola basket, yaitu:

- berjalan dan berlari maju, mundur, atau menyamping saat mengejar bola maupun mengejar lawan

- meloncat dan melompat saat akan melemparkan bola ke ring atau ke pemain lain

Gerakan berjalan dan berlari juga bisa dikombinasikan dengan gerakan melompat dan meloncat, teman-teman.

Baca Juga: Contoh Gerakan Lokomotor, Non Lokomotor, dan Manipulatif pada Olahraga Bulu Tangkis dan Tenis Meja

Page 3

Apa saja gerakan lokomotor, non lokomotor, dan manipulatif dalam olahraga bola basket? [Designed by brgfx / Freepik]

2. Gerak Dasar Non Lokomotor dalam Olahraga Bola Basket

Dalam basket, ada juga gerak non lokomor, beberapa di antaranya:

menekuk kaki dan membungkuk

- berdiri dan mengayunkan lengan

- menarik dan mengayunkan lengan saat mengoper bola

3. Gerak Dasar Manipulatif dalam Olahraga Bola Basket

Selain itu, olahraga basket juga memiliki gerak manipulatif yang melibatkan obyek, yaitu bola.

Contoh gerak manipulatif dalam bola basket misalnya:

- menggiring dan mengoper bola

- menangkap dan melempar bola

- menggiring dan menembak bola

- mengoper dan menembak bola

Baca Juga: Gerakan Lokomotor, Non Lokomotor, dan Manipulatif dalam Olahraga Bola Kasti

Yuk, lihat video ini juga!

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa, dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Caranya melalui: www.gridstore.id/

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik [e-Magz] yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com

Page 4

Youtube/Majalah Bobo

Gerak Lokomotor dalam Olahraga Voli

Bobo.id - Apakah teman-teman pernah bermain olahraga bola voli? Olahraga ini dimainkan oleh dua regu yang masing-masing terdiri dari 6 pemain.

Olahraga voli juga dimainkan dengan menggunakan sebuah bola. Bola itu harus dipukul sampai melewati net dan masuk ke daerah lawan.

Baca Juga: Gerakan Lokomotor, Non Lokomotor, dan Manipulatif dalam Olahraga Bola Voli

Nah, dalam pelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan, kita mengenal ada gerakan lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif.

Kali ini, kita cari tahu contoh gerak dasar lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif dalam olahraga permainan bola voli, yuk!

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa, dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan Majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids, dan Album Donal Bebek. Caranya melalui: www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik [e-Magz] yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com

1. bagaimana cara mengiring bola dengan kaki bagian luar?2. jelaskan cara melakukan servis atas?3. jelaskan cara bermain voli dengan peraturan sederha … na? cepat besok mau dikumpul​

salah satu jenis servis dalam bulu tangkis adalah a servis panjang B lob C bet​

1.apakah gerak dasar dari permainan ular ularan2.apakah gerak dasar dari permainan lompat kanguru3.apakah gerak dasar dari permainan halang rintang4.a … pakah gerak dasar dari permainan Gobag sodor5.apakah gerak dasar dari permainan Sunda Manda tolong jawab kk Abang soalnya besok mau dikumpulin plissss​

salah satu jenis servis dalam bulu tangkis adalah A.lob B.bet C.kasti bantuu jawabb​

bagaimana cara memberi aba aba lenggang dalam gerak jalan??

Sebutkan ketrampilan gerak yang di kembangkan dalam permainan bola voli​

Tujuan variasi gerak menekuk siku dan mengayun lengan yang dikombinasikan dengan memukul kok keras ke area lapangan lawan adalah

plissssss banget bantu kaka² ade²​

tolong di jawab kak besok di kumpul​

teknik lemparan bola menggunakan dua tangan dari arah bawah pada bola basket di sebut...a. hook passb. baseball passc.side arm passd. bounce passtujua … n melakukan dribbling dengan bola tinggi adalah untuk...a. menerobos pemain lawanb. melakukan serangan cepatc. mengatur tempo permainan ketika penjagaan musuh longgard. awalan melakukan lay up shoot​

Video yang berhubungan

Bài mới nhất

Chủ Đề