Panduan e katalog 5.0

Sejak dirilisnya Katalog Elektronik Versi 5.0, maka banyak sekali update terbarunya baik itu fitur-fitur terbaru maupun cara penggunaannya. Direktorat Pengembangan Sistem Katalog sudah mempersiapkan user guide Prakatalog maupun e-Puchasing yang bisa digunakan oleh PP, PPK, Penyedia, dan distributor.
Petunjuk penggunaan ini dapat diunduh pada pada bpbjdemak-sirup pada menu di  User Guide e-Purchasing V.5, atau klik saja link dibawah ini untuk bisa mempelajarinya lebih lanjut.

  1. Tutorial Aplikasi e-Purchasing – Pejabat Pengadaan Membuat Paket


  2. Tutorial Aplikasi e-Purchasing – Penyedia Melakukan Negosiasi


  3. Tutorial Aplikasi E-purchasing – Pejabat Pengadaan Setuju Negosiasi


  4. Tutorial Aplikasi Epurchasing – Persetujuan Penyedia


  5. Tutorial Aplikasi Epurchasing – PP Menyetujui Paket


Daftar Tanya Jawab

Saat ini Katalog Elektronik telah terintegrasi dengan data NIE Alat kesehatan Kementerian Kesehatan. Jika data NIE pada saat pengisian data AKD/AKL produk Alat Kesehatan tidak dapat ditemukan / terdap... Selengkapnya

Aturan terbaru mengenai Katalog Elektronik adalah Peraturan Presiden No. 12 tahun 2021 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah dan Peraturan LKPP No. 9 tahun 2021 tentang Toko Daring dan Katalog Elek... Selengkapnya

Pada ePurchasing v.5, data satker menggunakan data satker yang terdapat dalam Sistem Informasi Rencana Umum Pengadaan [SiRUP]. Harap perbaharui data satker di SiRUP apabila memang belum pernah melakuk... Selengkapnya

Batasan Nilai Pengadaan ePurchasing untuk Pejabat Pengadaan adalah paling banyak Rp. 200.000.000,- [dua ratus juta rupiah], sedangkan untuk PPK adalah paling sedikit di atas Rp. 200.000.000,- [dua rat... Selengkapnya

Bila sudah login, PP/PPK dapat melakukan pembelian dengan cara klik tombol Beli yang ada pada masing-masing produk barang/jasa di eCatalogue. Pada bagian atas akan tampil Keranjang Pembelian, selanjut... Selengkapnya

Pastikan Metode Pemilihan pada RUP adalah ePurchasing dan sudah diumumkan di sirup.lkpp.go.id. Apabila Metode Pemilihan sudah benar [ePurchasing] dan sudah diumumkan di SiRUP, selanjutnya PP/PPK dapat... Selengkapnya

Pembatalan paket dapat dilakukan oleh Pemesan [pengguna yang membuat paket] dengan cara klik icon lingkaran di sebelah nomor & nama paket. Alasan pembatalan wajib diisi oleh pengguna.... Selengkapnya

Pastikan form sudah terisi semua dan dalam form tersebut tidak ada karakter kutip satu [ ' ] atau kutip dua [ " ] dalam form yang diisi.... Selengkapnya

PPK harus mengakses ePurchasing minimal 1 kali walaupun tidak melakukan proses persetujuan paket, tujuannya supaya data PPK tersebut tercatat dalam sistem ePurchasing.... Selengkapnya

Pelaksanaan ePurchasing wajib dilakukan untuk barang/jasa yang menyangkut pemenuhan kebutuhan nasional dan/atau strategis yang ditetapkan oleh Mentri, Kepala Lembaga, atau Kepala Daerah.... Selengkapnya

Apabila BUMN/BUMD/BLU/BLUD berminat untuk melakukan pengadaan barang/jasa melalui ePurchasing, Silakan mengajukan permohonan via surat yang ditujukan kepada Deputi Monitoring Evaluasi dan Pengembangan... Selengkapnya

Sebelum melakukan pengadaan barang/jasa melalui ePurchasing dengan menggunakan anggaran selainAPBN/APBD, harap konsultasi terlebih dahulu ke Deputi Bidang Pengembangan Strategi dan Kebijakan mengenai ... Selengkapnya

Berikut kemungkinan dari permasalahan yang dialami: 1. Koneksi terputus, silakan refresh browser dan input form kembali; 2. Hindari penggunaan tanda kutip 1 ['] atau kutip 2 ["] pada Form Paket; 3. Hi... Selengkapnya

Jaminan Pelaksanaan tidak diperlukan untuk pengadaan melalui ePurchasing.... Selengkapnya

Pembatalan paket dalam aplikasi ePurchasing dapat dilakukan oleh Pemesan [pengguna yang membuat paket] dengan cara klik icon lingkaran di sebelah nomor & nama paket. Alasan pembatalan wajib diisi oleh... Selengkapnya

Apabila penyedia sudah mempunyai akun penyedia yang pendaftarannya melalui LPSE, maka tidak perlu membuat akun baru untuk akses ke eKatalog/ePurchasing karena akun yang digunakan untuk mengakses eKata... Selengkapnya

Penyedia Barang/Jasa yang berminat untuk memasukkan barang/jasa kedalam Katalog Elektronik dapat menyampaikan usulannya kepada Kementerian/Lembaga/Pemerintah Daerah/Instansi Lainnya [K/L/PD]. Dalam ha... Selengkapnya

Sekretaris Jenderal/Sekretaris Kementerian/Sekretaris Utama/Sekretaris Daerah/Pimpinan Institusi pada Kementerian/Pimpinan Lembaga/Kepala Daerah/Pimpinan Institusi menyusun rencana kebutuhan barang/ja... Selengkapnya

Katalog Elektronik Nasional adalah Katalog Elektronik yang disusun dan dikelola oleh Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah. Katalog Elektronik Sektoral adalah Katalog Elektronik yang disu... Selengkapnya

Pimpinan Satuan Kerja [Satker] dapat menyampaikan usulan pencantuman barang/jasa di Kementerian yang menyelenggarakan Katalog Elektronik Sektoral. Pimpinan Satker menyusun rencana kebutuhan barang/jas... Selengkapnya


© 2022 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah [LKPP]

Langkah langkah e catalog?

Pendaftaran melalui aplikasi SPSE [pilih LPSE di kota terdekat cek informasi di inaproc.id].
Mendaftarkan email..
Menerima email konfirmasi pendaftaran..
Melakukan konfirmasi email pendaftaran..
Mengisi Form Pendaftaran..

Apakah e

12. Katalog Elektronik [E-Catalogue] adalah sistem informasi elektronik yang memuat daftar, jenis, spesifikasi teknis dan harga Barang/Jasa tertentu dari berbagai Penyedia Barang/Jasa Pemerintah. 13. E-Purchasing adalah tata cara pembelian Barang/Jasa melalui sistem katalog elektronik.

E

Pasal 26 ayat [7], baik pada Perpres 16/2018 maupun Perpres 12/2021 menyebutkan : Penyusunan HPS dikecualikan untuk Pengadaan Barang/Jasa dengan Pagu Anggaran paling banyak Rp10.000.000,00 [sepuluh juta rupiah], E-purchasing, dan Tender pekerjaanterintegrasi.

Apa itu sistem e

Jakarta – E-Katalog adalah aplikasi belanja online yang dikembengkan oleh Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Pemerintah [LKPP], aplikasi ini menyediakan berbagai macam produk dari pelbagai komoditas yang dibutuhkan oleh pemerintah.

Bài Viết Liên Quan

Toplist mới

Bài mới nhất

Chủ Đề