Proses penyesuaian unsur-unsur kebudayaan yang berbeda sehingga mencapai suatu keserasian disebut

Merdeka.com - Mungkin kamu sering mendengar kata Integrasi Nasional. Sekarang kita akan membahas tentang detail integrasi nasional. Integrasi nasional adalah penyatuan atau pembauran suatu bangsa sehingga menjadi satu kesatuan yang utuh. Itu adalah pengertian secara umum, ada juga pengertian secara politis dan antropologis.

Integrasi nasional secara politis adalah penyatuan berbagai kelompok budaya dan sosial dalam kesatuan wilayah nasional yang membentuk identitas nasional. Kalau secara Antropologi, integrasi nasional adalah proses penyesuaian di antara unsur-unsur kebudayaan yang berbeda sampai mencapai suatu keserasian fungsi dalam kehidupan masyarakat.

Nggak cuma itu, integrasi juga punya syarat-syarat yang harus dilakukan supaya integrasinya berhasil. Apa aja ya? Let's see!

1. Anggota masyarakat merasa kalau mereka bisa dan berhasil mengisi kebutuhan masing-masing orang

2. Terciptanya kesepakatan bersama mengenai norma-norma dan nilai sosial yang dilestarikan dan dijadikan pedoman.

3. Norma-norma dan nilai-nilai sosial itu dijadikan aturan pasti dalam melakukan integrasi sosial

Pada UUD tahun 1945 sudah dijelaskan bahwa setiap warga negara punya hak dan kewajiban yang harus dilakukan dengan sebaik-baiknya. Jangan sampai kamu melanggar batasan hakmu tanpa melakukan kewajiban. Kamu juga nggak boleh melanggar hak orang lain karena bisa menimbulkan perseteruan.

Bangsa Indonesia harus bisa menunjukkan popularitasnya sebagai negara yang kuat, mandiri, dan tangguh. Namun, negara Indonesia juga harus tetap menjalankan kemitraan dengan negara lain, saling menghormati, saling meguntungkan, menghargai hak dan kewajiban masing-masing. Hubungan bangsa Indonesia harus seimbang sehingga nggak terjadi ketidakadilan.

Nah, sekarang kamu sudah tahu kan apa yang dimaksud integrasi nasional dan syarat-syarat integrasi? Kamu bisa belajar bersama temanmu ataupun belajar sendiri. Tertarik untuk belajar lebih lanjut soal ini, kan?

Proses penyesuaian diantara unsur-unsur kebudayaan yang berbeda sehingga mencapai suatu keserasian fungsi dalam kehidupan masyarakat merupakan arti intregasi secara …. A. Antropologis; B. Politis; C. Sosiologis; D. Ekonomis; E. Budayatis.

INI JAWABAN TERBAIK 👇

Jawaban yang benar diberikan: bunne8257

jawaban:

c. sosiologis

Penjelasan:

Integrasi sosial dimaknai sebagai proses penyesuaian di antara unsur-unsur yang saling berbeda dalam kehidupan masyarakat sehingga menghasilkan pola kehidupan masyarakat yang memilki keserasian fungsi.

Jawaban yang benar diberikan: NabilaPutri3824

jawaban:

arti integrasi secara antropologis

Jawaban yang benar diberikan: nur1934

jawaban:

38.e. Memperoleh kedaulatan negara

39.c. 27 ayat 1 UUD 1945

40.c. Sosiologis

Jawaban yang benar diberikan: dimasdi994

jawaban:

A. antar pologis

Penjelasan:

semoga membantu ya

Jawaban yang benar diberikan: dika5842

jawaban:

Integrasi Antroplogis

Penjelasan:

Proses penyesuaian diantara unsur unsur kebudayaan yang berbeda sehingga mencapai suatu keserasian fungsi dalam kehidupan masyarakat, merupakan maksud integrasi nasional dalam arti antropologis 

Semoga membantu ya 🙂

Jawaban yang benar diberikan: 10977

Penjelasan:

Integrasi adalah sebuah sistem yang mengalami pembauran hingga menjadi suatu kesatuan yang utuh. Integrasi berasal dari bahasa inggris “integration” yang berarti kesempurnaan atau keseluruhan. Integrasi sosial dimaknai sebagai proses penyesuaian di antara unsur-unsur yang saling berbeda dalam kehidupan masyarakat sehingga menghasilkan pola kehidupan masyarakat yang memilki keserasian fungsi

Jawaban yang benar diberikan: zahraKy86

Proses penyesuaian di antara unsur-unsur kebudayaan yang berbeda sehingga mencapai suatu keberhasilan fungsi dalam kehidupan masyarakat adalah pengertian integrasi secara sosial.

Pembahasan

Integrasi berasal dari bahasa inggris “Integration” yang berarti kesempurnaan atau keseluruhan. Integrasi sosial dimaknai sebagai proses penyesuaian di antara unsur-unsur yang saling berbeda dalam kehidupan bermasyarakat sehingga menghasilkan pola kehidupan masyarakat yang memiliki keserasian fungsi. Integrasi sosial ialah yang jika dikendalikan, disatukan, atau dikaitkan satu sama lain itu adalah unsur-unsur sosial atau kemasyarakatan.

Suatu integrasi sosial di perlukan agar masyarakat tidak bubar meskipun menghadapi berbagai tantangan, baik berupa tantangan fisik maupun konflik yang terjadi secara sosial budaya.

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang pengertian integrasi sosial

2. Materi tentang contoh Integrasi sosial

3. Materi tentang perbedaan reintegrasi dengan integrasi sosial

Detil jawaban  

Kelas: 11

Mapel: Sosiologi

Bab: Bab 3 – Konflik dan Integrasi Sosial

Kode: 11.20.3

Kata Kunci: integrasi sosial, integrasi, unsur kebudayaan

Jawaban yang benar diberikan: ayuwitdiya234

Budaya yang berbeda seperti papua ataw adat jawa ataw balibagaimana agar kita bisa menyatukan ada yg berbedapara tokoh masyarakat harus diadakan acara seperti cari bakat

agar mereka bisa mencintai kebudayaan

Jawaban yang benar diberikan: sarhy031

Proses penyesuaian diantara unsur unsur kebudayaan yang berbeda sehingga mencapai suatu keserasian fungsi dalam kehidupan masyarakat, merupakan. maksud intergrasi nasional dalam arti antropologis 

semoga membantu ya 

Dhafi Quiz

Find Answers To Your Multiple Choice Questions [MCQ] Easily at cp.dhafi.link. with Accurate Answer. >>


Ini adalah Daftar Pilihan Jawaban yang Tersedia :

  1. Politis
  2. Politik
  3. Antropologis
  4. Harfiah
Klik Untuk Melihat Jawaban

Apa itu cp.dhafi.link??

Kuis Dhafi Merupakan situs pendidikan pembelajaran online untuk memberikan bantuan dan wawasan kepada siswa yang sedang dalam tahap pembelajaran. mereka akan dapat dengan mudah menemukan jawaban atas pertanyaan di sekolah. Kami berusaha untuk menerbitkan kuis Ensiklopedia yang bermanfaat bagi siswa. Semua fasilitas di sini 100% Gratis untuk kamu. Semoga Situs Kami Bisa Bermanfaat Bagi kamu. Terima kasih telah berkunjung.

Proses penyesuaian diantara unsur-unsur kebudayaan yang berbeda sehingga mencapai suatu keserasian fungsi dalam kehidupan masyarakat. Merupakan deskripsi makna dari integrasi nasional secara?

  1. Politis
  2. Ekonomis
  3. Sosial Budaya
  4. Antropologis
  5. Sosiologis

Jawaban: D. Antropologis.

Dilansir dari Ensiklopedia, proses penyesuaian diantara unsur-unsur kebudayaan yang berbeda sehingga mencapai suatu keserasian fungsi dalam kehidupan masyarakat. merupakan deskripsi makna dari integrasi nasional secara antropologis.

Video yang berhubungan

Bài Viết Liên Quan

Bài mới nhất

Chủ Đề