Taktik permainan Bola Basket permainan individu

Taktik Pertahanan [Defensive]Berdasarkan jumlah pemain bertahan, taktik pertahanan dibagi menjadi:a. Individual [perorangan]Taktik pertahanan individual, meliputi:1. Menjaga pemain lawan yang memegang bola.2. Menjaga pemain lawan yang tidak memegang bola.3. Menjaga pemain khusus [pemain tinggi, shooter].4. Posisi dan cara membantu teman.5. Saat melakukan intercept/steal.b. Grup [2 atau 3 orang]Taktik pertahanan grup [2 atau 3 orang], meliputi:1. Menghadapi blocking [tidak melakukan switch].2. Melakukan switch [tukar jaga pemain lawan].c. Tim [5 orang]Taktik pertahanan tim [5 orang], meliputi:1. Penjagaan daerah [zone defence]Ada beberapa macam cara penjagaan zone, antara lain: 1 - 3 - 1; 1 - 2 - 2; 2 - 1 - 2; 3 - 2; dan 2 - 3, ada juga dengan zone press dengan posisi seperti di atas, baik dilakukan satu lapangan maupun setengah lapangan.

2. Penjagaan orang perorangan [man to man]Ada banyak cara penjagaan man to man, baik dengan pressing maupun biasa, baik dengan trap maupun tidak.3. Penjagaan kombinasi antara zone dan man to manContohnya:a. 1 orang man to man dan 4 orang zoneb. 2 orang man to man dan 3 orang zone.2. Taktik Penyerangan [Offensive]a. Serangan peroranganSetiap pemain lebih terbuka dalam menciptakan tembakan sendiri. Ia harus mengembangkan teknik untuk mematahkan pertahanan lawannya dengan cara:1. Langkah tusuk dan gerakan ke tepi- Pemain yang memegang bola melakukan pivot.- Melihat pemain penjaga lawan.- Langkah yang singkat dan cepat ke depan.- Terus maju ke depan melewati penahan dengan pantulan.

2. Langkah teknik dari tembakan melompat- Pemain yang memegang bola melakukan pivot.- Langkah yang singkat dan cepat.- Pemain yang dijaga ketat, mengambil langkah mundur untuk menembak sambil melompat.b. Teknik serangan timTeknik serangan tim dilakukan dengan cara:1. Pemain harus menyebar dengan rata dan jarak antarpamain harus sama.2. Pemain bergerak tanpa bola.3. Memantulkan bola untuk menerobos jala tembakan bebas.4. Hanya satu sistem serangan yang sesuai dengan bakat para pemain.c. Fast break [serangan kilat]Teknik serangan kilat dilakukan dengan cara:1. Pada saat lawan belum mantap bertahan.2. Memulai serangan kilat dan cepat.3. Melakukan passing jauh ke depan.Berdasarkan jumlah pemain penyerang, taktik penyerangan dibagi menjadi:a. Individual [perorangan]Aksi penyerangan seseorang dengan mempergunakan keterampilan individu yang dimilikinya, seperti passing, drible, shooting, dan lain-lain.

b. Grup [2 atau 3 orang]Penyerangan yang dilakukan oleh 2 atau 3 orang, baik dengan mempergunakan blocking/ screen maupun tidak.c. Tim [5 orang]1. Permainan cepat [fast break].2. Permainan bebas [free style].

3. Bermain dengan suatu pola penyerangan yang terencana.

Tags :

Related : Taktik pertahanan dalam bola basket

Sabtu, 24 September 2022, 21:10 WIB

Setiap tim Basket menggunakan taktik, baik saat bertahan dan menyerang [FOTO: CHARLIE NIEBERGALL/Reuters].

JAKARTA- Taktik pertahanan dan penyerangan permainan bola basket menjadi hal yang hendaknya dikuasai oleh para pemain. Hal tersebut diperlukan guna tim dapat meraih kemenangan. 

Basket merupakan salah satu olahraga yang dapat dimainkan secara berkelompok. Adapun olahraga ini dimainkan oleh dua regu yang masing-masing regu terdiri dari lima pemain. 

Baca Juga : Pola Pertahanan Bola Basket, Individu, dan Beregu 

Sudah menjadi keharusan jika meraih kemenangan tim diperlukan kerjasama dan taktik yang apik. Maka dari itu semua pemain memahami taktik pertahanan dan penyerangan permainan dalam bola basket. 

Berikut ini Sportstars.id akan berikan ulasan lengkap taktik pertahanan dan penyerangan permainan bola basket;

Baca Juga : 4 Pola Penyerangan Bola basket

Taktik pertahanan dalam permainan bola basket merupakan hal yang dilakukan bagi setiap pemain untuk menghalau para pemain lawan agar tidak dapat mencetak poin. 

Pertahanan atau defence dilakukan dengan cara pendekatan dan menahan lawan saat proses passing atau umpan bola yang dilakukan oleh pemain lawan. 

Baca Juga : Pola Permainan Bola Basket: Penyerangan dan Pertahanan

Defence juga dapat dilakukan untuk menahan bola agar tidak masuk ke dalam ring. Dimana hal itu akan menjadi tambahan poin bagi tim lawan. 

Taktik pertahanan yang dapat diterapkan oleh setiap tim antara lain, 2-1-2, 2-3, 3-2, l-2-2, dan 2-2-1. Setiap pola pertahanan tersebut memiliki keunggulan dan kelemahannya masing-masing. Maka dari itu, hendaknya para pelatih dan pemain berhati-hati dalam menerapkan strategi atau taktik pertahanan. 

Baca Juga : 10 Peraturan Permainan Bola Basket yang Wajib Diketahui Pemula 

Di sisi lain, penyerang atau offence adalah taktik yang digunakan dalam olahraga basket untuk menciptakan atau mencetak poin. Namun sebelum melakukan hal itu, ada taktik penyerangan yang hendaknya dipahami oleh seluruh elemen tim. 

Para pemain harus memahami dan menguasai teknik-teknik dasar seperti dribbling, passing, shooting dan lay up. Sementara itu strategi tim harus memahami teknik blocking atau screen inter passing.  

Adapun teknik lain yang perlu dipahami antara lain, fastbreak atau permainan cepat, freestyle atau permainan bebas dan pola penyerangan terencana. 

Demikian informasi mengenai taktik pertahanan dan penyerangan permainan bola basket. Semoga informasi ini bermanfaat bagi para pembaca setia Sportstars.id dimanapun berada.   

Editor : Hafid Fuad

23 Permainan Bola Besar Gambar 1.33 Sistem 3 : 2 : 1. Keterangan: Smash lawan dari posisi 3. • X 4, 3, 2 : melakukan block. • X 5 : pemain pertahanan tengah. • X 6 : pemain pertahanan belakang. Catatan: sistem ini digunakan untuk menghadapi smasher yang keras dan tajam, dan smasher sering melakukan plesing di daerah dekat. c Sistem 3 : 0 : 3, artinya tiga pemain melakukan block , lapangan tengah tidak dijaga dan tiga pe- main bertahan di daerah belakang. Gambar 1.34 Sistem 3 : 0 : 3. Keterangan: Smash lawan dari posisi 3 • X 4, 3, 2 : melakukan block • X 1, 6, 5 : pemain pertahanan belakang x 3 x 1 x 5 x 4 x 6 x 6 x 2 x 3 x 1 x 5 x 4 x 6 x 2 Menurut pendapatmu, bagaimana sistem pertahanan yang digunakan jika tiga pemain melakukan block, satu pemain bertahan di lapangan tengah, dan dua pemain bertahan di lapangan belakang?

2. Bermain dengan Taktik Individual

Taktik individual adalah siasat perseorangan dalam menggu- nakan kemampuan isik, taktik, dan mental dengan proses yang cepat untuk menghadapi problematik dalam mencari kemenang- an secara sportif. Oleh sebab itu, taktik individual dalam sistem penyerangan sangat besar andilnya dalam keberhasilan suatu tak- tik tim penyerangan regu bola voli. Taktik individual ditentukan oleh smasher yang bekerja sama dengan set-uper pengumpan. Melakukan penyerangan supaya produktif, ekonomis, dan efektif harus memperhatikan petunjuk-petunjuk sebagai berikut. Sumber: Dokumen Penerbit Sumber: Dokumen Penerbit Di unduh dari : Bukupaket.com 24 Olahraga SMP 2 a. Arahkan smash ke tempat pemain yang lemah dalam berta- han. b. Arahkan smash ke tempat yang kosong sesuai dengan sistem pola yang dipergunakan oleh regu lawan. c. Arahkan bola antara dua pemain defender. d. Sasaran smash ke tempat pemain bertahan yang sedang bergerak maju. e. Pukullah bola di atas pembendung yang lemah. f. Jalankan smash tipuan sesuai dengan kemampuan. g. Ganti-gantilah pukulan serangan sesuai dengan teknik yang telah dikuasai drive, plesing, dink, dan lain-lain.

3. Bermain dengan Taktik Kelompok

Taktik tim adalah suatu siasat yang dijalankan oleh satu regu dalam kerja sama untuk mencari kemenangan secara sportif. Taktik tim merupakan tujuan akhir dalam usaha mencapai prestasi maksi- mal. Oleh sebab itu, pola variasi dan tempo penyerangan berperan penting dalam taktik tim selain sistem-sistem di atas. Pola serang- an tinggi, pendek, cepat, lambat, variasi-variasi gerakan di dekat net, dinamika dari pemain, dan arah serangan bola, semuanya itu termasuk di dalam taktik tim penyerangan yang harus dimiliki suatu tim bola voli yang baik. Urutan dalam tindakan taktik dan strategi yang harus dilak- sanakan oleh setiap pemain dalam suatu tim bola voli adalah se- bagai berikut. a. Analisis situasi pertandingan melalui pancaindra sesuai dengan kondisi lawan yang sedang dihadapi. b. Merencanakan proses pemecahan mental dalam suatu tugas taktik yang akan dikerjakan. Dalam putusan ini, biasanya akal dan pikiran bekerja lebih menonjol dari unsur-unsur kejiwaan lainnya. c. Tindakan gerakan secara otomatis hasil keputusan yang diambil pada proses kejiwaan di atas. d. Mengevaluasi hasil taktik dan strategi tersebut untuk kema- juan tim bola voli.

4. Menggunakan Keterampilan yang Sesuai dengan Kebutuhan

Video yang berhubungan

Bài Viết Liên Quan

Bài mới nhất

Chủ Đề