Apa yang menyebabkan terjadinya pergolakan dan pemberontakan PRRI adalah?

Adalah karena adanya ketimpangan antara keuangan pusat dan daerah yg merupakan penyebab munculnya pemberontakan PRRI/Permesta.

Semoga membantu n_n..Maaf klo jawabannya salah.

Adhy3159 @Adhy3159

May 2019 1 215 Report

Faktor ekonomi yang menyebabkan terjadinya pergolakan dan pemberontakan prri/permesta adalah

dwis212003 Verified answer Adalah karena adanya ketimpangan antara keuangan pusat dan daerah yg merupakan penyebab munculnya pemberontakan PRRI/Permesta.

Semoga membantu n_n..Maaf klo jawabannya salah.

3 votes Thanks 7

Recommend Questions

AlmaSabrina22720061 May 2021 | 0 Replies

pada zaman dahulu pertunjukan tari colek banyak dilakukan di...a.Rumah Juraganb.Jalan Kampung c.Rumah Belandad.Rumah liburan cerita dalam lenong betawi umumnya mengandung pesan....

mrifyal23 May 2021 | 0 Replies

Dewan konstituante yang dibentuk berdasarkan hasil pemilu yang pertama tahun 1955 mempunyai tugas

mimimi890 May 2021 | 0 Replies

jelaskan selat yg menghubungkan sumatera dan jawa

jihanhanifa59 May 2021 | 0 Replies

politik etis sering mendapat ejekan sebagai politik sarung tangan sutra. mengapa demikian?jelaskan!

Muhammadmansyur May 2021 | 0 Replies

daerah yang berada di bawah kekuasaan kerajaan majapahit meliputi sumatra jawa Kalimantan Sulawesi nusa tenggara maluku dan papua . pernyataan tersebut di paparkan oleh

nadia175356 May 2021 | 0 Replies

penjelasan bagaimana aqidah tanpa filsafat dan filsafat tanpa aqidah

said1622 May 2021 | 0 Replies

jelaskan bagaimana sikap masyarakat indonesia terhadap agama dan bagaimana langkah langkah membumikan islam di kampus

FikriArdjun3009 May 2021 | 0 Replies

Bentuk bentuk perubahan sosial dan budaya dalam konsep perubahan dan keberlanjutan dalam sejarah

fraansiskaa3667 May 2021 | 0 Replies

Nerikut ini yang bukan dampak negative dari penerapan revolusi hijau di indonesia adalah

RazanMI May 2021 | 0 Replies

kenampakan bayangan yang lebih kecil dari ukuran benda sebenarnya

Lihat Foto

//ikpni.or.id/

Pemberontakan PRRI/Permesta

KOMPAS.com – Pemerintahan Revolusioner Republik Indonesia [PRRI] adalah gerakan pertentangan antara pemerintah RI dan daerah. Gerakan ini muncul pada 1950 di Sumatera.

PRRI muncul karena ketidakpuasan di daerah terhadap kebijakan pemerintah pusat saat itu. Perlawanan PRRI dan upaya penumpasannya diyakini menimbulkan korban hingga puluhan ribu jiwa.

Latar belakang

Pascakemerdekaan, kondisi pemerintahan belum stabil. Kesejahteraan dan pembangunan di awal kemerdekaan masih sangat sulit.

Kesenjangan pembangunan di Pulau Jawa dan pulau-pulau lainnya memicu sentimen bahwa daerah "dianaktirikan". Sentimen ini kemudian melahirkan upaya-upaya revolusi di daerah.

Pada Agustus dan September 1956 beberapa tokoh dari Sumatera Tengah mengadakan rapat dan pertemuan di Jakarta. Pertemuan itu dilanjutkan dengan reuni 612 perwira aktif dan pensiunan Divisi Banteng pada 20-25 November 1956 di Padang.

Divisi IX Banteng adalah komando militer Angkatan Perang Republik Indonesia [APRI] yang dibentuk pada masa perang kemerdekaan [1945-1950] dengan wilayah Sumatera Tengah [Sumatra Barat, Riau, Jambi dan Kepulauan Riau].

Dalam reuni itu muncul aspirasi otonomi untuk memajukan daerah. Disetujui pula pembetukan Dewan Banteng yang dipimpin oleh Letkol Ahmad Husein, komandan Resimen IV dan tetorium I yang berkedudukan di Padang. 

Pada tanggal 20 Desember 1956, Letkol Ahmad Husein merebut kekuasaan Pemerintah Daerah dari Gubernur Ruslan Muljohardjo. Dalihnya gubernur yang ditunjuk pemerintah tidak berhasil menjalankan pembangunan daerah.

Letkol Ahmad Husein mengklaim Pemerintahan Revolusioner Republik Indonesia [PRRI] terbentuk sejak 15 Februari 1958.

Baca juga: Awal Berdirinya Gerakan Permesta

Tuntutan 

PRRI mengajukan tiga tuntutan kepada pemerintah pusat, yaitu:

  • Dibubarkannya Kabinet Djuanda 
  • Mohammad Hatta dan Sultan Hamengkubuwono IX membentuk pemerintahan sementara sampai pemilihan umum berikutnya akan dilaksanakan
  • Soekarno kembali pada posisi konstitusionalnya.

Tuntutan lain yang juga diajukan oleh PRRI yaitu terkait dengan masalah otonomi daerah dan perimbangan ekonomi atau keuangan yang terjadi antara pemerintah pusat dan daerah.

Pemerintah pusat dianggap tidak adil kepada para warga sipil dan militer soal pemerataan dana pembangunan.

Sehingga mereka menuntut agar pemerintah bisa bertindak lebih adil, khususnya pada pemerataan dana pembangunan di daerah. 

Faktor utama penyebab terjadinya pemberontakan PRRI-Permesta adalah?

  1. ketidakmampuan putra daerah bersaing dengan tokoh-tokoh dari pusat untuk memperoleh jabatan baik di tingkat pusat maupun tingkat daerah
  2. campur tangan Presiden Sukarno dalam urusan pemerintahan
  3. terjadinya konflik berkepanjangan di tubuh angkatan perang sehingga membuka peluang bagi daerah untuk memberontak
  4. perimbangan alokasi keuangan antara pemerintah pusat dan pemerintah daerah dianggap merugikan daerah
  5. kedudukan-kedudukan penting dalam pemerintah daerah diisi oleh pejabat dari pusat

Jawaban: D. perimbangan alokasi keuangan antara pemerintah pusat dan pemerintah daerah dianggap merugikan daerah

Dilansir dari Encyclopedia Britannica, faktor utama penyebab terjadinya pemberontakan prri-permesta adalah perimbangan alokasi keuangan antara pemerintah pusat dan pemerintah daerah dianggap merugikan daerah.

Kemudian, saya sangat menyarankan anda untuk membaca pertanyaan selanjutnya yaitu Cara yang dilakukan PKI untuk mengembangkan pengaruhnya adalah? beserta jawaban penjelasan dan pembahasan lengkap.

Video yang berhubungan

Bài mới nhất

Chủ Đề