Apabila jari-jari kelengkungan sebuah cermin cekung 20 cm jarak fokus cermin tersebut adalah

Soal No. 1

Sebuah cermin cembung memiliki jari-jari kelengkungan 16 cm. Jika jarak bayangan ke cermin 6 cm dan tingginya 4 cm, maka tentukan jarak benda ke cermin, perbesaran bayangan, dan tinggi benda!

Jawab:

Diketahui:

R = 16 cm berarti f = 8 cm [karena f separoh dari R]

s' = - 6 cm

h’ = - 4 cm

Ditanyakan:

s = ?

M = ?

h = ?

Penyelesaian:

Perbesaran bayangan dapat dihitung seperti berikut :

Tinggi benda dapat dicari sebagai berikut :

Soal No. 2

Cermin cembung mempunyai panjang fokus 10 cm. jika jarak benda dari cermin cembung adalah 20 cm, maka tentukanlah : Gambar pembentukan bayangan, jarak bayangan dan perbesaran bayangan

Pembahasan
Diketahui :

fokus[f] = -10 cm [Fokus cermin cembung negatif karena berada di belakang cermin atau titik fokus cermin cembung tidak dilalui cahaya atau bersifat maya]

Jarak benda [s] = 20 cm

Ditanya : pembentukan bayangan, jarak benda dan perbesaran bayangan?

Jawab :

Gambar pembentukan bayangan benda :

Jarak bayangan :

Perbesaran bayangan :


Soal No. 3

Sebuah benda diletakkan di depan cermin cembung sejauh 20 cm yang jarak fokusnya 30 cm. Letak

dan sifat bayangan yang dibentuk cermin tersebut adalah....

A. 60 cm di depan cermin, maya, tegak

B. 60 cm di belakang cermin, nyata, tegak

C. 60 cm di depan cermin, nyata, tegak

D. 12 cm di belakang cermin, maya, tegak

E. 12 cm di depan cermin, nyata, tegak

Pembahasan
Diketahui :

f = − 30 cm

s = 20 cm

Ditanya S’ ...?

jawab :

Atau dengan cara berikut :

s' bertanda negatif artinya maya, tegak dan Jaraknya 12 cm di belakang cermin. Jawaban D.

Soal No. 4

Sebuah benda setinggi 3 cm berada pada jarak 5 cm di depan cermin cembung dengan fokus 5 cm. Tentukan:

a. jarak bayangan

b. perbesaran

c. tinggi bayangan

d. sifat bayangan

e. lukisan jalannya sinar


Penyelesaian:

Diketahui:
h = 3 cm

s = 5 cm

f = -5 cm


Ditanyakan:
a. s' = . . .?

b. M = . . .?

a. h' = . . .?

d. Sifat bayangan = . . .?

e. Jalannya sinar = . . .?

Jawab:

a. jarak bayangan

b. perbesaran bayangan

c. tinggi bayangan

d. sifat bayanganya : maya, tegak, diperkecil

e. jalannya sinar

Soal No. 5

Sebuah benda ditempatkan lima puluh centimeter di depan cermin cembung yang mempunyai titik pusat kelengkungan cermin 50 cm. Tentukan jarak bayangan ke cermin dan perbesaran bayangan yang terjadi.

Jawab:

Diketahui:

S = 50 cm

R = - 50 cm , maka f = -25 cm

Ditanyakan:

s' = ?

M = ?

Penyelesian:

Jadi, jarak bayangan ke cermin adalah 16,67 cm dan perbesaran bayangannya adalah 0,33 kali.

Soal No. 6

Sebuah cermin cembung ditempatkan di tikungan jalan. Ketika terdapat benda yang jaraknya 2 m dari cermin, bayangan yang terbentuk 1/16 kali tinggi benda. Jarak fokus cermin adalah...

A. 2/15 m

B. 2/17 m

C. 5/8 m

D. 15/2 m

E. 17/2 m

Pembahasan
Diketahui :

s = 2 m

M = 1/16

s' = − 1/16 × 2 = − 2/16 = − 1/8 m [Tanda minus diberikan karena bayangan cermin cembung maya.]

Ditanya Jarak fokusnya [f] ?

Jawab :



Soal No. 7

Sebuah benda setinggi 9 cm diletakkan 25 cm di depan sebuah cermin cembung yang jarak fokusnya 10 cm. Tentukan letak bayangan benda, tentukan pembesaran bayangan, dan tentukan tinggi bayangan benda.

Jawab:

Diketahui:

h = 9 cm

s = 25 cm

f = - 10 cm

Ditanyakan:

s' = ?

M = ?

h’ = ?

Penyelesian:

Jarak bayangan benda dapat dihitung sebagai berikut :

Perbesaran bayangan benda adalah :

Tinggi bayangan benda adalah :

Soal No. 8

Sebuah benda diletakkan 60 cm di depan cermin cembung yang memiliki jarak fokus 30 cm. Hitunglah jarak bayangan, perbesaran bayangan, dan sifat bayangan yang terbentuk!

Jawab

Diketahui: 

f = -30 cm

s = 60 cm.

Ditanya : S', m, sifat bayangan?

Jawab :

Menghitung Jarak Bayangan

Menghitung Perbesaran Bayangan

Menentukan Sifat Bayangan

Jarak bayangan [s’] bernilai negatif menunjukkan bahwa bayangan bersifat Maya, sedangkan perbesaran yang nilainya kurang dari 1 menunjukkan bahwa bayangan diperkecil. Untuk mengetahui posisi bayangan benda apakah tegak atau terbalik dapat kita lakukan dengan menggambar proyeksi sinar benda tersebut dengan mengikuti sifat sinar istimewa seperti pada gambar berikut.

Dari data-data di atas, sifat bayangan yang terbentuk dapat disimpulkan yaitu maya, tegak, diperkecil.

Soal No. 9

Sebuah benda diletakkan 30 cm didepan cermin cembung. Jika jari-jari kelengkungan cermin 30 cm, maka perbesaran bayangan benda yang terbentuk adalah...

A. 1/2 kali

B. 1/3 kali

C. 1/4 kali

D. 3/4 kali

Pembahasan

Diketahui:

R = 30 cm, maka f = -15 cm

S = 30 cm

Ditanya: M = ...?

Jawab:

Hitung jarak bayangan.

Menghitung perbesaran bayangan:

jadi jawaban yang benar adalah Jawaban: C

Soal No. 10

Sebuah benda dengan tinggi 5 cm diletakkan 8 cm di depan cermin cembung. Jika fokus cermin cembung 12 cm, maka tinggi bayangan yang terbentuk adalah...

Pembahasan

Diketahui:

h = 5 cm

S = 8 cm

F = - 12 cm

Ditanya: h’ = ....?

Jawab :

Hitung terlebih dahulu jarak bayangan.

Hitung perbesaran bayangan:

Hitung tinggi bayangan:

Soal No. 11

Sebuah benda diletakkan di depan cermin cembung sejauh 15 cm. Jika jarak fokus cermin tersebut 30 cm. Hitunglah jarak dan sifat bayangan benda tersebut.

Pembahasan

Diketahui:

S = 15 cm

F = - 30 cm

Ditanya: S’ dan sifat bayangan.

Jawab:

Sifat bayangannya : bayangan terletak dibelakang cermin dengan sifat maya dan tegak.

Soal No. 12

Sebuah benda diletakkan 2 m didepan cermin cembung. Jika perbesaran bayangan yang terjadi 1/2 kali  dan bayangan bersifat maya maka jarak fokus cermin tersebut adalah...

Pembahsan

Diketahui:

S = 2 m

M = 1/2

Ditanya: F

Jawab

Hitung terlebih dahulu jarak bayangan:

Menghitung fokus cermin cembung

Tanda negatif artinya fokus berada di belakang cermin [ciri-ciri cermin cembung]

Video yang berhubungan

Bài mới nhất

Chủ Đề