Cara hapus akun terkait di gmail

Cara Menghapus akun Google Gmail di HP Android – Gimana sih cara hapus akun google di HP? Bagi sebagian pengguna baru yang menggunakan Smartphone Android. Pastinya ada yang masih belum tahu caranya hapus akun Google yang terhubung dengan akun Gmail.

Perlu kalian ketahui juga, ketika kalian logout akun Gmail di HP sendiri. Akun tersebut masih ada, kalian masih bisa mengaksesnya lewat browser web, atau kalian masih bisa menghubungkan kembali di HP kalian.

Akan tetapi, kalian akan kehilangkan akses pada aplikasi dan beberapa konten yang kalian beli lewat Google Play Store, ketika kalian mengeluarkan akun Gmail di HP. Kalian juga akan kehilangkan akses ke email, kontak, foto, kalender, dan beberapa data akun lain yang masih terhubung dengan akun Gmail tersebut.

Jadi maksud menghapus disini, artinya kita hanya menghapus akses yang terkait akun saja, dari perangkat HP Android yang sedang kita gunakan.

Catatan : Cara di bawah bisa kalian terapkan untuk beberapa tipe atau merk HP Android. Seperti : Samsung, Huawei, Xiaomi, Oppo, Vivo dan lain sebagainya.

Berikut tutorial menghapus salah satu akun gmail di android :

1. Cara Hapus Akun Gmail di HP Android

cara menghapus akun gmail

Berikut ini cara menghapus akun google di hp:

  1. Langkah pertama buka menu Settings di HP Android kalian.
  2. Selanjutnya kalian pilih Accounts and Backup.
  3. Kemudian piih Accounts.
  4. Jika kalian menyimpan lebih dari 1 atau banyak akun Gmail.
  5. Kalian bisa pilih salah satu akun Gmail, yang ingin dihapus [aksesnya] di HP Android kalian.
  6. Setelah itu kalian tinggal pilih tombol Remove account > lalu pada jendela konfirmasi kalian pilih sekali lagi Remove account.
Menghapus akun Google [Gmail] di HP

2. Cara Hapus Akun Gmail dari Jarak Jauh [Remote]

Jika kalian telah kehilangkan perangkat Android, atau dijual ke orang lain. Kalian masih bisa menghapus akun Google [Gmail] yang terhubung, dengan perangkat tersebut dari jarak jauh, atau secara remote lewat PC / Laptop. Berikut caranya :

Menghapus perangkat yang terhubung akun Google

Berikut cara hapus akun google di laptop/pc:

  1. Kunjungi situs web Google account.
  2. Selanjutnya di bagian sebelah kiri pilih Security.
  3. Lalu kalian scroll pilih Manage devices.
  4. Kemudian pilih perangkat Android yang sedang kalian gunakan.
  5. Berikutnya pilih tombol Sign out.
  6. Setelah itu pada jendela konfirmasi pilih sekali lagi Sign Out.
  7. Secara teknis, cara ini digunakan hanya untuk log out akun Google dari perangkat Android kalian saja.
  8. Jadi untuk benar-benar menghapus akun Google yang terhubung di HP sepenuhnya. Kalian harus menggunakan cara yang pertama.

Itulah dia artikel tentang bagaimana cara menghapus akun google di HP Android. Semoga bisa membantu kalian.

Baca juga : 

  • Cara melihat password yang tersimpan di Google Chrome Android
  • Cara melihat password instagram yang tersimpan di HP Android
  • Cara Ganti Foto Profil Gmail di HP Android

Tech Enthusiast dan Blogger sejak 2014, dengan background Ilmu Komputer. Sangat menyukai hal-hal tentang teknologi komputer, internet, dan HP Android, main game. Senang berbagi informasi gratis dan berguna untuk semua orang, lewat Teknoding.com. Connect me: Instagram | LinkedIn

Bagaimana cara menghapus situs yang terhubung ke Gmail?

Berhenti login dengan Google.
Di ponsel atau tablet Android Anda, buka aplikasi Setelan di perangkat Anda Google. Kelola Akun Google Anda..
Di bagian atas, ketuk Keamanan..
Di bagian "Login ke situs lain", ketuk Login dengan Google..
Ketuk aplikasi atau layanan yang ingin Anda hapus. Hapus akses..

Cara melihat akun apa saja yang terhubung dengan Gmail?

Melihat perangkat yang memiliki akses akun.
Buka Akun Google Anda..
Di panel navigasi kiri, pilih Keamanan..
Di panel Perangkat Anda, pilih Kelola semua perangkat..
Anda akan melihat perangkat yang saat ini Anda gunakan untuk login ke Akun Google Anda atau yang telah digunakan beberapa minggu terakhir..

Bagaimana cara mengeluarkan email dari perangkat lain?

Opsi logout.
Di ponsel atau tablet Android, buka aplikasi Gmail ..
Di kanan atas, ketuk foto profil Anda..
Ketuk Kelola akun di perangkat ini..
Pilih akun..
Di bagian bawah, ketuk Hapus akun..

Apa itu akun pihak ketiga?

Akun pihak ketiga atau yang biasa disebut sebagai rekening loro adalah rekening dimana bank mengirimkan dana valuta asing ke bank lain untuk kredit ke rekening bank ketiga, atau yang biasa disebut sebagai "milik mereka". Praktik ini jarang digunakan, biasanya hanya digunakan jika ada pembiayaan sindikasi yang kompleks.

Bài mới nhất

Chủ Đề