Contoh gerakan yang mengandung pola gerak berpindah loncat berguling dan keseimbangan adalah

Lihat Foto

KOMPAS.com/GARRY LOTULUNG

Averyl Baline Mattahati [13], saat berlatih secara daring melalui aplikasi di rumahnya di Lengkong Gudang Timur, Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten, Jumat [26/5/2020]. Di tengah Pandemi Covid-19, atlet Averyl Baline Mattahati yang tergabung dengan Gavrila Gymnastics Club Jakarta tetap berlatih secara daring untuk menjaga kebugaran tubuh.

KOMPAS.com - Senam lantai terbagi menjadi dua jenis, yaitu senam lantai menggunakan alat dan tanpa alat.

Pengertian senam tanpa alat adalah jenis senam lantai yang dilakukan di atas matras tanpa menggunakan alat bantu lain.

Mengutip buku Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan [2010] karya Yusup Hidayat, Shindu Cindar Bumi, dan Rizal Alamsyah, berikut jenis dan pola gerak dominan dalam senam lantai tanpa alat.

Sementara pengertian pola gerak dominan dalam senam adalah suatu gerakan dasar untuk semua keterampilan gerak senam dan seringkali terlihat.

Baca juga: Unsur-unsur Gerakan Senam Lantai

Jenis Senam Lantai Tanpa Alat

Apa saja pola gerak dominan senam lantai? Berikut merupakan jenis senam lantai tanpa alat adalah:

  • Sikap lilin
  • Guling depan
  • Guling belakang
  • Guling lenting
  • Handstand dan headstand
  • Kayang
  • Loncat harimau

Jika melihat jenis senam lantai dan pengertian pola gerak dominan dalam senam, gerakan seperti memutar, beguling, mengayun, melompat, bertumpu, dan mendarat akan banyak terlihat.

Baca juga: Senam Lantai: Pengertian, Jenis, Ragam Gerakan, dan Manfaatnya

Pola Gerak Dominan Senam Lantai Tanpa Alat

Sikap lilin

Mengutip Bobo.Grid.id, sikap lilin adalah olahraga senam lantai dengan posisi berbaring telentang di atas matras.

Posisi kedua tangan menyangga punggung pada sisi badan, kemudian kedua kaki merapat dan diluruskan ke atas, seperti lilin. Pola gerak dominan dalam sikap lilin ini adalah kombinasi gerak bertumpu dan keseimbangan.

Guling depan

Guling depan atau forward roll adalah gerakan mengguling atau menggelinding ke depan secara membulat.

Baca juga: Gerakan Roll dalam Senam Lantai

Pada gerak guling depan anggota badan yang lebih dahulu menyentuh matras setelah tangan yaitu tengkuk. Pola gerak dominan dalam guling depan adalah tumpuan, putaran, dan pendaratan.

ItzBluzeOG @ItzBluzeOG

May 2021 1 588 Report

1. Berikut merupakan contoh gerak yang mengandung pola gerak keseimbangan, berpindah, tolakan dan mendarat adalah ... *

a. Loncat kangkang
b. Bergantung di palang tunggal
c. Meniti di atas balok keseimbangan
d. Loncat jongkong

2. Otot yag dominan digunakan dalam sikap gantung tubuh, yaitu otot ... *

a. Kaki
b. Pinggang
c. Punggung
d. Lengan

3. Pendaratan sikap gantung tubuh menggunakan .. *

a. Kaki terkuat
b. Kaki kanan
c. Kaki kiri
d. Kedua kaki

4. Rintangan yang dilewati saat melakukan loncat kaki ... *

a. Palang tunggal
b. Peti lompat
c. Gelang-gelang .
d. Balok keseimbnagan

5. Rangkaian geral awal loncat kangkang adalah ... *

a. Melayang
b. Menolak
c. Lari
d. Mendarat

6. Sikap awal melakukan gerak gantung tubuh dan mengayun pada palang tunggal adalah ... *

a. Meloncat ke atas
b. Berdiri tegak dibawah palang tunggal
c. Melakukan lari .
d. Melangkah dan loncat

7. Pendaratan disaat melakukan loncat jongkok kaki harus ... *

a. Satu kaki
b. Kaki kiri
c. Kaki kanan .
d. Dua kaki

8. Di saat mendarat pada gerakan loncat jongkok kaki harus ... *

a. Terbuka lebar
b. Rapat
c. Jinjit
d. Mengeper

9. Loncat kangkang dan loncat jongkok menggunakan alat ... *

a. Matras
b. Peti dan matras
c. Kasur
d. Balok titian

10. Pada saat melakukan loncat kangkang pandangan ... *

a. Kesamping
b. Ke atas
c. Ke depan .
d. Ke bawah

11. Mengangkat salah satu kaki dan mendatar di tempat yang berbeda dari awal disebut ... *

a. Melangkah
b. Melompat
c. Meloncat
d. Mengayuh

12. Perbedaan senam ritmik dengan senam yang lainnya adalah ... *

a. Irama
b. Gerakan
c. Tujuan
d. Latihan

13. Gerakan irama harus memadukan gerakan dengan ... *

a. Langkah
b. Ayunan
c. Lompatan .
d. Irama

14. Pandangan pada saat gerak berirama adalah menghadap ke ... *

a. Depan
b. Kanan
c. Kiri .
d. Menunduk

15. Berikut merupakan gerak dasar berirama adalah ... *

a. Mengguling
b. Melangkah
c. Menggantung .
d. Melayang

16. Hitungan dalam senam berirama adalah ... *

a. 1 – 10
b. 1 – 9
c. 1 – 8
d. 1 – 12

17. Gerakan lutut pada setiap gerakan berirama adalah ... *

a. Tegak
b. Mengeper
c. Biasa
d. Diam

18. Manfaat kebugaran jasmani adalah ... *

a. Membuat malas belajar
b. Meningkatkan stamina
c. Berat badan menurun .
d. Tubuh menjadi lemah

19. Gerakan untuk melatih utut otot kaki adalah ... *

a. Push Up
b. Lari cepat
c. Gerobak dorong .
d. Gerakan mengayun lengan

20. Berikut ini yang bukan gerak dasar bermain rounders adalah ... *

a. Melempar bola
b. Memukul bola
c. Menangkap bola
d. Mengontrol bola

adeniainsanfitria

Jawaban:

1. B

2. D

3. A

4. B

5. C

6. D

7. D

8. D

9. B

10. C

11. A

12. B

13. D

14. A

15. B

16. C

17. B

18. B

19. A

20. A

Penjelasan:

smoga membantu[^_^]

8 votes Thanks 7

More Questions From This User See All

ItzBluzeOG May 2021 | 0 Replies

Beberapa hari belakangan ini, hujan mengguyur Sebagian besar wilayah di Indonesia. Udara terasa dingin dan lembab. Dalam kondisi seperti ini, enaknya kita makan dan minum yang hangat. Mengapa demikian? Karena dengan mengkonsumsi makanan / minuman hangat akan membuat tubuh kita juga menjadi hangat. Ini dikarenakan ada perpindahan kalor dari makanan ke dalam tubuh kita. Untuk menjaga /makanan minuman tetap hangat, kita bisa menyimpannya dalam wadah yang mampu menahan kalor. Salah satu benda yang mampu menahan kalor adalah termos. Di bawah ini dilampirkan teks dengan judul “Sejarah Termos”. Bacalah dengan baik agar kalian bisa memahami isinya. Setelah membaca teks, tugas kalian adalah membuat peta konsep tentang teks tersebut. Buatlah kalimat tanya dan jawabannya terkait isi teks kemudian tuliskan pada peta konsep berikut: Answer

ItzBluzeOG May 2021 | 0 Replies

Perpindahan kalor secara konveksi ditunjukkan pada gambar.. Answer

ItzBluzeOG May 2021 | 0 Replies

Suhu adalah besaran yang menyatakan A.Derajat suatu benda B.Besar kecilnya sumber energi C.Titik panas suatu benda D.Derajat panas suatu zat Answer

ItzBluzeOG May 2021 | 0 Replies

Please jawab ya dan jangan salah... Answer

ItzBluzeOG May 2021 | 0 Replies

7. Lagu Cing Cangkeling adalah contoh lagu....... * a. slendro b. mayor c. minor d. pelog Answer

ItzBluzeOG February 2021 | 0 Replies

Diketahui air terjun memiliki debit air sebesar 300 l/detik. Berapa banyak air yang mampu dipindahkan air terjun tersebut selama 1,5 menit? Answer

Recommend Questions

aisya009 May 2021 | 0 Replies

apa yg dimaksud dengan daya tahan

Anggrainilili118 May 2021 | 0 Replies

Kegiatan anak yang dapat mendukung tingkat kebugaran adalah......

broer34 May 2021 | 0 Replies

jenis olah raga apa yg pantas di usia 55

aulia3389 May 2021 | 0 Replies

posisi lutut kaki ditekuk menempel di tanah adalah posisi kaki pada gerakan? tolong dijawab ya!!

asrul568 May 2021 | 0 Replies

Berikut ini merupakan contoh otot yang bekerja secara sadar dan tidak sadar yang dituliskan secara berturut-turut adalah

nuna177 May 2021 | 0 Replies

bola yang digunakan dalam permainan tenis meja terbuat dari

ratu1278 May 2021 | 0 Replies

1.Tuliskan macam-macam cara melempar bola dalam permainan kasti.2.Tuliskan macam-macam cara menangkap bola dalam permainan kasti.3.Tuliskan macam-macam cara memukul bola dalam permainan kasti.4.Jelaskan cara melempar dan menangkap bola dalam permainan kasti.5.Jelaskan cara memukul bola dalam permainan kasti.6.Tuliskan gerakan-gerakan permainan bulu tangkis

indra4246 May 2021 | 0 Replies

macam macam pukulan dalam permainan bulu tangkis antara lain

reynaldy45 May 2021 | 0 Replies

kesalahan kesalahan yang terjadi pada saat melakukan gerakan teknik dasar dalam permaianan sepak bola adalah

viasofie2035 May 2021 | 0 Replies

Gerakan bersumbu pada salah satu kaki disebut ... A.passing. C.lay up. B.shooting. D.pivot

Video yang berhubungan

Bài mới nhất

Chủ Đề