Contoh Kliping TENTANG kondisi geografis dan KEHIDUPAN sosial budaya negara di Asia Tenggara

Kondisi Sosial Budaya Masyarakat Papua Papua mula-mula ditemukan pelaut Portugis, Jorge de Meneses pada tahun 1526, men

1,834 1,069 588KB Read more

Sarah Nafisah Kamis, 5 Agustus 2021 | 09:00 WIB

Kondisi geografis negara-negara ASEAN yang memengaruhi kegiatan ekonomi. [asean.usmission.gov]

Bobo.id - Apakah teman-teman sudah tahu kondisi geografis negara-negara ASEAN yang memengaruhi kegiatan ekonomi?

Materi ini ada pada Buku Tematik "Selamatkan Makhluk Hidup" Kurikulum 2013 untuk kelas 6 SD.

Nah, sekarang kita simak pembahasan dan kunci jawabannya, yuk!

Baca Juga: Cari Jawaban Soal Kelas 6 Tema 7 Subtema 1: Peran Indonesia di ASEAN dalam Bidang Ekonomi

Kondisi Geografis Negara ASEAN: Indonesia

Indonesia merupakan negara kepulauan yang terdiri atas pulau-pulau besar dan kecil. Jumlah pulau yang terdapat di Indonesia adalah 16.056 pulau.

Pulau-pulau besarnya antara lain Pulau Sumatra, Pulau Jawa, Pulau Kalimantan, Pulau Sulawesi, dan Pulau Papua.

Ketampakan alam yang ada di Indonesia terdiri dari pegunungan, gunung, laut, sungai dan danau.

Pegunungan tertinggi di Indonesia terdapat di Papua, yaitu Pegunungan Sudirman dengan puncaknya yang tertinggi bernama Puncak Jaya yang ketinggiannya 4.884 meter.

Sungai terpanjangnya adalah Sungai Kapuas [Kalimantan] sedangkan danau yang terbesar adalah Danau Toba [Sumatra Utara].

Indonesia terletak di daerah khatulistiwa sehingga iklimnya adalah tropis.

Page 2

Page 3

asean.usmission.gov

Kondisi geografis negara-negara ASEAN yang memengaruhi kegiatan ekonomi.

Bobo.id - Apakah teman-teman sudah tahu kondisi geografis negara-negara ASEAN yang memengaruhi kegiatan ekonomi?

Materi ini ada pada Buku Tematik "Selamatkan Makhluk Hidup" Kurikulum 2013 untuk kelas 6 SD.

Nah, sekarang kita simak pembahasan dan kunci jawabannya, yuk!

Baca Juga: Cari Jawaban Soal Kelas 6 Tema 7 Subtema 1: Peran Indonesia di ASEAN dalam Bidang Ekonomi

Kondisi Geografis Negara ASEAN: Indonesia

Indonesia merupakan negara kepulauan yang terdiri atas pulau-pulau besar dan kecil. Jumlah pulau yang terdapat di Indonesia adalah 16.056 pulau.

Pulau-pulau besarnya antara lain Pulau Sumatra, Pulau Jawa, Pulau Kalimantan, Pulau Sulawesi, dan Pulau Papua.

Ketampakan alam yang ada di Indonesia terdiri dari pegunungan, gunung, laut, sungai dan danau.

Pegunungan tertinggi di Indonesia terdapat di Papua, yaitu Pegunungan Sudirman dengan puncaknya yang tertinggi bernama Puncak Jaya yang ketinggiannya 4.884 meter.

Sungai terpanjangnya adalah Sungai Kapuas [Kalimantan] sedangkan danau yang terbesar adalah Danau Toba [Sumatra Utara].

Indonesia terletak di daerah khatulistiwa sehingga iklimnya adalah tropis.

Ditulis oleh Edy Pariawan Rabu, 21 Juli 2021 Edit

Bagaimana kabar kalian hari ini? Semoga kalian semua selalu dalam keadaan sehat ya.

Ingat di masa pandemi ini agar anak-anak selalu menerapkan protokol kesehatan agar terhindar dari Covid-19. Ingat selalu menerapkan 5M [Memakai masker, Menjaga jarak, Mencuci tangan dengan sabun pada air mengalir, Menjauhi kerumunan, dan Mengurangi mobilitas]

Hari ini kita akan melanjutkan pembelajaran Tema 1 [Selamatkan Makhluk Hidup] dengan materi kondisi geografis dan kehidupan sosial budaya negara ASEAN. Simak penjelasannya berikut ini ya! silahkan kalian catat hal-hal penting dari materi ini!


Perhatikan peta kawasan ASEAN berikut!

ASEAN adalah sebuah organisasi internasional yang beranggotakan negara-negara di Kawasan Asia Tenggara. Negara-negara ini bersatu karena adanya persamaan letak geografis dan kemiripan budaya. Kepentingan yang sama dalam memajukan pertumbuhan ekonomi, sosial budaya, serta menjaga keamanan kawasan menjadi dasar pertimbangan para tokoh-tokoh dunia pendiri ASEAN. 

Pada tahun 1967 ASEAN berdiri atas dasar Deklarasi Bangkok. Saat itu, tokoh-tokoh dari lima negara yang terlibat dalam diskusi menjadi pencetus dan pendiri organisasi ini. Lima negara yang menjadi anggota pertama ASEAN di tahun 1967 adalah Indonesia, Malaysia, Thailand, Singapura, dan Filipina

Para utusan dari kelima negara tersebut, yang sekaligus merupakan tokoh-tokoh pendiri ASEAN, adalah Adam Malik [Indonesia], Tun Abdul Razak [Malaysia], Thanat Khoman [Thailand], S. Rajaratnam [Singapura], dan Narciso Ramos [Filipina].

Saat ini ada sepuluh negara yang menjadi anggota ASEAN. Berdasarkan urutan waktu bergabungnya, negara anggota ASEAN tersebut adalah:

  • lima negara pendiri, yaitu Indonesia, Malaysia, Thailand, Singapura, Filipina, yang bergabung pada tanggal 8 Agustus 1967.
  • Brunei Darussalam, bergabung pada tanggal 7 Januari 1984.
  • Vietnam, bergabung pada tanggal 28 Juli 1995.
  • Laos dan Myanmar, bergabung pada tanggal 23 Juli 1997.
  • Kamboja, bergabung pada tanggal 30 April 1999

Nah, anak-anak setelah kalian memahami sejarah terbentuknya ASEAN, kita akan lanjutkan untuk mempelajari kondisi geografis negara-negara ASEAN dan kehidupan sosial  budayanya.

Negara-negara di Asia Tenggara umumnya memiliki kondisi geografis yang sama. Akan tetapi, kesamaan kondisi geografis tersebut tidak menjamin kehidupan sosial budayanya pun sama.

Letak geografis Asia Tenggara berada diantara 3 perairan yaitu:

  • Samudra Hindia dan Teluk Benggala di sebelah barat
  • Laut Cina Selatan di utara, dan 
  • Samudra Pasifik di timur
Wilayah Asia Tenggara dibagi menjadi dua wilayah daratan, yaitu

  • Daratan Berbentuk Semenanjung. Wilayah yang berbentuk semenanjung adalah Myanmar, Thailand, Laos, Kamboja, Vietnam, dan wilayah Malaysia bagian barat.
  • Daratan Berbentuk Gugusan Kepulauan. Wilayah yang berbentuk gugusan kepulauan adalah Filipina, Indonesia, Singapura, Brunei Darussalam, dan wilayah Malaysia bagian timur.

Sebagian besar kawasan Asia Tenggara beriklim tropis dengan curah hujan tinggi dan suhu udara panas. Hutan tropisnya kaya akan flora dan fauna. Hutan menghasilkan kayu dan rotan. Hanya Myanmar bagian utara yang beriklim subtropis. Hampir semua negara di kawasan Asia Tenggara memiliki wilayah laut. 

Laut banyak memberikan manfaat terkait sumber daya alam, yaitu: 

  • ikan dan hasil laut lainnya, 
  • jalur transportasi air, 
  • objek wisata, dan 
  • bahan tambang, seperti minyak dan gas bumi.

Berikut kondisi kehidupan sosial budaya negara-negara ASEAN.

Untuk menambah pemahaman kalian terkait materi kondisi geografis dan kehidupan sosial budaya negara ASEAN, silahkan cermati video berikut ini!

Video Materi Kondisi Geografis dan Kehidupan Sosial Budaya Negara ASEAN

Demikian materi terkait kondisi geografis dan kehidupan sosial budaya negara ASEAN. Selamat belajar anak-anak. Semoga sukses.

Video yang berhubungan

Bài mới nhất

Chủ Đề