Fasilitas umum yang disediakan pemerintah untuk masyarakat di bidang pendidikan antara lain

Arti definisi/pengertian fasilitas umum adalah fasilitas yang diadakan untuk kepentingan umum. Contoh dari fasilitas umum [fasum] adalah seperti jalan, angkutan umum, saluran air, jembatan, fly over, under pass, halte, alat penerangan umum, jaringan listrik, banjir kanal, trotoar, jalur busway, tempat pembuangan sampah, dan lain sebagainya.Arti definisi/pengertian fasilitas sosial adalah fasilitas yang diadakan oleh pemerintah atau pihak swasta yang dapat dimanfaatkan oleh masyarakat umum dalam lingkungan pemukiman. Contoh dari fasilitas sosial [fasos] adalah seperti puskemas, klinik, sekolah, tempat ibadah, pasar, tempat rekreasi, taman bermain, tempat olahraga, ruang serbaguna, makam, dan lain sebagainya.Jika kita lihat dari pengertian yang ada memang sepertinya tidak jauh berbeda. Menurut kamus besar bahasa indonesia, fasum dan fasos memiliki arti yang berbeda. Menurut saya pribadi fasum adalah fasilitas dasar yang dibutuhkan manusia untuk hidup, sedangkan fasos adalah fasilitas yang dibutuhkan masyarakat untuk melakukan berbagai aktivitas sosial kemasyarakatan. Arti definisi dan perbandingan antara fasum dan fasos ini lebih mengarah kepada pendapat pribadi. Jadi mohon maaf apabila ada yang kurang atau ada yang salah. Kurang lebihnya mohon maaf, terima kasih.Fasilitas umum dan fasilitas sosial adalah milik bersama yang harus dijaga dan dirawat dengan baik agar bisa selalu dimanfaatkan secara maksimal untuk jangka panjang. Warga masyarakat dapat saling bahu-membahu untuk membangun dan atau memperbaiki fasum fasos sendiri jika memang sangat diperlukan tanpa bergantung kepada pemerintah. Tanpa adanya fasilitas umum dan fasilitas sosial yang memadai akan membuat hidup menjadi lebih sulit.

Fasilitas umum maupun fasilitas sosial buatan pemerintah yang dirusak orang-orang yang tidak bertanggung jawab akan merugikan masyarakat secara umum. Fasum dan fasos yang disediakan oleh pemerintah dibiayai oleh dana yang sebagian besar didapat dari pajak dan retribusi. Pajak dan retribusi dikumpulkan oleh pemerintah dari masyarakat, sehingga fasilitas umum dan fasilitas sosial merupakan milik masyarakat umum.

Beranda » Profil Desa » Fasilitas Umum

Seringkali kita mendengar istilah fasilitas sosial – fasilitas umum [fasos dan fasum] untuk menggambarkan fasilitas yang bisa digunakan publik. Dalam peraturan tentang fasilitas sosial, tak ditemukan istilah fasos dan fasum. Fasum dan fasos adalah  istilah untuk prasarana lingkungan, utilitas umum dan fasilitas sosial yang dipendekkan menjadi fasos fasum untuk mempermudah penyebutannya.

Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia Online, yang dimaksud dengan fasilitas sosial adalah fasilitas yang disediakan oleh Pemerintah atau swasta untuk masyarakat misalnya, sekolah, klinik dan tempat ibadah. Sedangkan yang dimaksud fasilitas umum adalah fasilitas yang disediakan untuk kepentingan umum, misalnya jalan dan alat penerangan umum Adapun pengertian prasarana adalah kelengkapan dasar fisik lingkungan yang memungkinkan lingkungan perumahan dan permukiman dapat berfungsi sebagaimana mestinya. Sarana adalah fasilitas penunjang yang berfungsi untuk penyelenggaraan dan pengembangan kehidupan ekonomi,sosial dan budaya. Sedangkan utilitas adalah sarana penunjang untuk pelayanan lingkungan.

Sarana Prasana

Jalan Desa Kalangan  terdiri beberapa jenis yakni jalan provinsi, kabupaten, jalan desa dan jalan dukuh. Masing-masing jalan memiliki panjang dan kewenangan yang berbeda apabila terdapat kerusakan sehingga membutuhkan perbaikan. Jalan kabupaten menjadi milik kabupaten sehingga apabila membutuhkan perbaikan menjadi tanggung jawab dari pihak Kabupaten,hal yang sama dengan jalan desa dan dukuh yang menjadi kewenangan desa dan dukuh apabila membutuhkan perbaikan. Total panjang jalan Kabupaten sepanjang 2 kilometer dan 19 kilometer memiliki status jalan desa.

 Panjang masing-masing jalan di Desa Kalangan sepanjang 13 kilometer adalah jalan aspal/beton dengan 8 kilometer jalan berada dalam kondisi baik, 2 kilometer dalam kondisi sedang dan 3 kilometer dalam kondisi rusak.

Tempat Ibadah

Desa Kalangan yang mayoritas  beragama Islam, Masjid dan Mushola merupakan bangunan wajib yang harus ada di desa, Desa Kalangan sendiri memiliki 5 masjid dan 14 surau atau musholla

Sarana Kesehatan

Didalam setiap desa tentunya memiliki polindes atau puskesmas desa yang menjadi pusat kesehatan masyarakat Desa Kalangan memiliki 1 Pusat Kesehatan Masyarakat Pembantu  [Puskesmas Pembantu] dengan  kondisi yang sangat layak digunakan untuk pelayanan pertama kesehatan. Desa Kalangan memiliki 1 polklinik dengan 1 perawat.

Sarana Pendidikan

Salah satu aspek yang seharusnya mendapat perhatian utama oleh setiap pengelola pendidikan adalah mengenai fasilitas pendidikan. Sarana pendidikan umumnya mencakup semua fasilitas yang secara langsung dipergunakan dan menunjang dalam proses pendidikan, seperti: Gedung, ruangan belajar/kelas, alat-alat atau media pendidikan, meja, kursi, dan sebagainya. Sedangkan yang dimaksud dengan fasilitas/prasarana adalah yang secara tidak langsung menunjang jalannya proses pendidikan, seperti: halaman, kebun/taman sekolah, jalan menuju ke sekolah. Desa Kalangan memiliki 2 lembaga pendidikan setingkat TK/ sederajat, 1 buah Sekolah Dasar Negeri, 1 buah Sekolah Dasar Inpres, 2 sekolah dasar swasta Islam,  1 lembaga pendidikan SLTP/MTS dan 1 buah SMK.

Sarana Olahraga

Perkembangan Desa selama 6 tahun, mengingat bahwa Pemuda adalah tulang punggung bangsa maka peningkatan Sumber Daya Manusia [SDM] di Desa Kalangan perlu untuk ditingkatkan, yakni melalui pembinaan-pembinaan yang diantaranya organisasi kepemudaan [Karang Taruna], pelatihan ketrampilan kerja dan lain-lain.

Selain itu Pemerintah Desa memandang perlu membenahi dan menfasilitasi kegiatan-kegiatan pemuda, dengan cara pengadaan dan pemeliharaan sarana olah raga yang ada di Desa. Dalam bentuk tabel, berikut jumlah sarana olahraga di Desa Kalangan

No

URAIAN

Th2013

Th2014

Th2015

Th2016

Th2017

Th2018

Jumlah

Jumlah

Jumlah

Jumlah

Jumlah

Jumlah

1

2

3

4

5

6

7

8

9

Lapangan Sepak Bola

Lapangan Bola Volly

Lapangan Basket

Lapangan Bulu Tangkis

Lapangan Tenis Meja

Lapangan Futsal

Fitnes/Sanggar Senam

Kolam Renang

Lapangan Tenis

1

3

-

1

-

2

-

-

-

1

3

-

1

-

2

-

-

-

1

3

-

1

-

2

-

-

-

1

3

-

1

-

2

-

-

-

1

3

-

1

-

2

-

-

-

1

3

-

1

-

2

-

-

-

Sebutkan tiga manfaat keberagaman karakteristik di lingkungan keluarga​

biografi termasuk jenis teks a fiksi B nonfiksi C cerita D dramajawaban yang bener jangan ada kata maaf klo salah​

Nina merawat tanaman tomat dengan baik. Hasil panen buah tomat melimpah. Buah tomat yang dipanen Nina semuanya terlihat segar, tidak ada yang busuk at … au rusak. Nina membagikan sebagian buah tomat kepada tetangga. Tetangga Nina senang dan mengcapkan terima kasih. Tulislah 3 kalimat pujian yang sesuai dengan cerita tersebut! 1. ………………………………………………………………………………………. 2. ………………………………………………………………………………………. 3. ……………………………………………………………………………cepetan mau kirim ke guru​

Mengapa sikap di skriminasi tidak mencerminkan sikap menghargai keberagaman karakteristik brainly​

2. Doni bekerja sebagai seorang desainer di pabrik tas. jelaskan tugas doni​

helppppp;] No ngarang NO GOOGLE ! REPORT!JAWAB SEMUA NOMOR​

paragraf berikut untuk soal nomor 3-5hujan hujan es adalah hujan berbentuk butir-butir es yang turun ke bumi. hujan es terjadi karena arus udara yang … mengandung uap air bergerak secara vertikal mencapai udara yang paling tinggi. keadaan tersebut membuat air suhu udara akan turun 0°C akibatnya, uap air yang berada di udara akan berubah cepat menjadi kristal-kristal es dan jatuh ke permukaan bumi menjadi hujan es. sebagian kristal-kristal tersebut akan mencair sebelum sampai ke permukaan bumi.3. peristiwa awal dalam paragraf tersebut adalah...a. hujan es turunb. pergerakan uap airc. perubahan suhu udarad. pembentukan kristal es4. peristiwa dalam paragraf tersebut diakhiri dengan...a. pergerakan uap airb. mencairnya kristal esc. kristal es turun ke bumid. pembentukan kristal es5. pernyataan yang sesuai dengan paragraf tersebut adalah...a. kristal es terbentuk pada suhu 0°C.b. hujan es terjadi karena suhu bumi mencapai 0°Cc. hujan es akan mencair sebelum mencapai bumi.d. uap air akan bergerak ke daratan dan membentuk kristal es​

menceritakan tentang apa cerita fiksi asal-usul kota Madiun​

buatlah satu mata pencaharian penduduk cepettt kakkkk

hujan salju terjadi karena siklus air berlangsung panjang. peristiwa ini dimulai dari adanya sinar matahari yang menyebabkan air laut menguap. uap air … yang terbentuk akibat proses tersebut akan mengalami sublimasi. proses sublimasi membuat uap air berubah menjadi awan yang mengandung kristal es. awan akan bergerak menuju daratan. Awan tersebut akan mengalami presipitasi atau turun hujan dalam bentuk salju.1. Peristiwa awan terjadinya hujan salju adalah...a. sublimasib. presipitasic. penguapan air lautd. pembentukan kristal es2. urutan peristiwa dalam paragraf tersebut adalah...a. penguapan , sublimasi , pembentukan kristal es , presipitasi.b. penguapan , sublimasi , pergerakan awan ke daratan , presipitasi.c. sublimasi , pergerakan awan ke daratan , pembentukan kristal es , presipitasi.d. penguapan , pergerakan awan ke daratan , pembentukan kristal es , presipitasi.​

Video yang berhubungan

Bài Viết Liên Quan

Bài mới nhất

Chủ Đề