Jelaskan arti penting persatuan dan kesatuan bagi masyarakat

Sarah Nafisah Jumat, 12 Maret 2021 | 10:37 WIB

Cari Jawaban Soal Kelas 6 Tema 9 Subtema 1: Apa Pentingnya Persatuan dan Kesatuan untuk Diri Sendiri, Masyarakat, dan Bangsa? [Gambar oleh truthseeker08 dari Pixabay ]

Bobo.id - Materi belajar buku tematik kelas 6, tema 9, subtema 1, kurikulum 2013 kita belajar mengenai Keteraturan yang Menakjubkan.

Salah satu materinya adalah tentang persatuan dan kesatuan bangsa. Sebelumnya Bobo sudah menjelaskan tentang makna persatuan dan kesatuan.

Namun, apakah teman-teman sudah tahu apa pentingnya persatuan dan kesatuan untuk diri sendiri, masyarakat, dan Bangsa Indonesia?

Kalau belum, cari tahu kunci jawabannya di sini, yuk!

Baca Juga: Cari Jawaban Soal Kelas 6 Tema 9 Subtema 1: Makna Persatuan dan Kesatuan Bangsa

Pentingnya Persatuan dan Kesatuan Bangsa Indonesia

1. Pentingnya Persatuan dan Kesatuan Bagi Diri SendiriBagi diri sendiri, persatuan dan kesatuan mengandung arti bahwa setiap keinginan dan kepentingan pribadi harus disesuaikan dengan mengutamakan kepentingan orang banyak. Menghargai semangat persatuan memiliki arti penting bagi diri sendiri, di antaranya yaitu:- Mengembangkan sikap tenggang rasa dan saling menghargai dalam hidup bermasyarakat.

- Memperkuat persatuan di dalam keluarga yang bisa memengaruhi semangat persatuan di masyarakat.

Page 2

Page 3

Gambar oleh truthseeker08 dari Pixabay

Cari Jawaban Soal Kelas 6 Tema 9 Subtema 1: Apa Pentingnya Persatuan dan Kesatuan untuk Diri Sendiri, Masyarakat, dan Bangsa?

Bobo.id - Materi belajar buku tematik kelas 6, tema 9, subtema 1, kurikulum 2013 kita belajar mengenai Keteraturan yang Menakjubkan.

Salah satu materinya adalah tentang persatuan dan kesatuan bangsa. Sebelumnya Bobo sudah menjelaskan tentang makna persatuan dan kesatuan.

Namun, apakah teman-teman sudah tahu apa pentingnya persatuan dan kesatuan untuk diri sendiri, masyarakat, dan Bangsa Indonesia?

Kalau belum, cari tahu kunci jawabannya di sini, yuk!

Baca Juga: Cari Jawaban Soal Kelas 6 Tema 9 Subtema 1: Makna Persatuan dan Kesatuan Bangsa

Pentingnya Persatuan dan Kesatuan Bangsa Indonesia

1. Pentingnya Persatuan dan Kesatuan Bagi Diri Sendiri

Bagi diri sendiri, persatuan dan kesatuan mengandung arti bahwa setiap keinginan dan kepentingan pribadi harus disesuaikan dengan mengutamakan kepentingan orang banyak.

Menghargai semangat persatuan memiliki arti penting bagi diri sendiri, di antaranya yaitu:

- Mengembangkan sikap tenggang rasa dan saling menghargai dalam hidup bermasyarakat.

- Memperkuat persatuan di dalam keluarga yang bisa memengaruhi semangat persatuan di masyarakat.

unsplash,com - pentingnya persatuan dan kesatuan bagi bangsa Indonesia

Semakin hari kita semakin disadarkan betapa pentingnya persatuan dan kesatuan bagi bangsa Indonesia. Saat banyaknya berita penuh hoax atau pesan yang ingin memecah belah yang beredar, seharusnya kita kembali lagi pada prinsip persatuan bangsa.

Makna pentingnya persatuan dan kesatuan bagi bangsa Indonesia adalah untuk mengindari konflik serta perpecahan antargolongan masyarakat. Hal ini wajar terjadi karena Indonesia terdiri dari berbagai macam suku bangsa, bahasa, adat istiadat dan kebudayaan.

Persatuan berasal dari kata satu yang berarti utuh, tidak pecah belah, persatuan mengandung pengertian disatukannya berbagai macam corak yang beraneka ragam menjadi satu kebulatan.

Secara sederhana, dapat diartikan bahwa hal-hal yang beraneka ragam itu, setelah disatukan, akan menjadi sesuatu yang serasi, utuh dan tidak saling bertengkar antara satu dengan yang lain. Persatuan dan kesatuan jelas tertulis dalam sila ke-3 Pancasila yang berbunyi “Persatuan Indonesia”. Persatuan Indonesia dalam Pancasila berarti bahwa Bangsa Indonesia tidak boleh terpecah dan harus terus bersatu.

3 Arti dan Makna Pentingnya Persatuan dan Kesatuan bagi Bangsa Indonesia

  • Kesadaran Bhinneka Tunggal Ika dalam Bingkai NKRI

Bhinneka Tunggal Ika adalah sebagai pemersatu, perekat berbagai budaya dari suku bangsa di Indonesia. Di dalam UUD 1945 menjelaskan bahwa Lambang Negara Indonesia adalah Garuda Pancasila dengan semboyan “Bhinneka Tunggal Ika”.

Salah satu upaya untuk menjaga​ persatuan Negara Kesatuan Republik Indonesia adalah dengan menghormati keberagaman suku bangsa. Keanekaragaman suku bangsa tersebut adalah kekayaan bangsa Indonesia yang harus kita jaga dan lestarikan.

  • Mewujudkan Cita-cita Negara Kesatuan Republik Indonesia

Tujuan persatuan dan kesatuan adalah untuk mewujukan cita-cita bersama dalam bingkai Negara Kesatuan Republik Indonesia [NKRI] seperti yang tercantum di dalam pembukaan UUD 1945 alenia keempat, yaitu:

  1. Melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia,

  2. Memajukan kesejahteraan umum,

  3. Mencerdaskan kehidupan bangsa, dan

  4. Ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan sosial.

  • Memupuk Semangat Nasionalisme

Semangat nasionalisme merupakan suatu sikap pemahaman dari individu, kelompok dan masyarakat sebagai suatu bangsa yang memiliki keselarasan kebudayaan dan wilayah.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia [KBBI], nasionalisme adalah paham atau suatu ajaran untuk mencintai bangsa dan negara sendiri. Saat ini, yang dimaksud dengan nasionalisme tidak lagi harus ikut angkat senjata, tapi dapat diwujudkan dalam bentuk yang lain, seperti mengharumkan nama bangsa dengan berprestasi dalam bidang olah raga, seni, budaya, penguasaan ilmu pengetahuan, dan sebagainya. [DNR]

Page 2

Video yang berhubungan

Bài mới nhất

Chủ Đề