Sebutkan 4 (macam) macam jenis barang bawaan tamu dan jelaskan

Ada beberapa jenis barang bawaan tamu yang lazim dibawa pada saat menginap di hotel yaitu:

  • Trunk :  sebuah tas atau koper besar untuk membawa pakaian dan perlengkapan lain seperti perlengkapan film.

Gambar 3.31. Trunk

  • Suitcase :  Digunakan saat perjalanan untuk membawa pakaian. Tas ini sering dikenal dengan koper pakaian. Suit case ada 2 macam yaitu : hard  suitcases terbuat  dari metal atau plastik, sedangkan soft suitcases terbuat dari kulit, kain atau kain kanvas.
  • Handbag [satchel] :  Sebuah jenis tas yang terbuat dari bahan yang lembut seperti kulit, plastik, kain, atau kanvas yang diberi lapisan didalamnya yang mana biasanya tas ini dibawa dengan cara menenteng. Tas ini biasanya untuk membawa barang-barang yang sifatnya ringan.

Gambar 3.32. Handbag

Gambar 3.33. hard suitcase

  • Briefcase : Bentuknya hampir sama dengan tas tangan, tas tangan ini biasanya digunakan untuk membawa dokumen.

Gambar Briefcase

  • Cosmetic  case  [beauty case, vanity case] : Tas untuk menyimpan berbagai peralatan kosmetika.

Gambar.3.34. Cosmetic case

  • Hat box : Tas untuk menyimpan atau membawa topi, bentuk tas ini umumnya menyerupai topi yang dibawa.
  • Haversack :  Tas ini terbuat dari kanvas, dikenal juga dengan tas tentara, tas untuk membawa pakaian dan atau makanan.
  • Valpak [val case] : Sejenis tas pakaian yang dapat dilipat, biasanya tas ini dapat digantungkan.
  • Traveling bag [houlder-bag] : Tas kecil atau sering disebut tas pundak, biasanya digunakan oleh para pendaki gunung.
  • Garment bag [valet bag, suit bag] : biasanya terbuat dari kulit, kain atau plastik. Tas ini biasanya untuk membawa baju jas, jaket, celana dsb dan bisa digantung di hanger.
  • Golf case : tas untuk membawa perlengkapan olah raga golf
  • Camera case : tas untuk membawa perlengkapan foto seperti camera body, lensa, flashes dsb.

TASYA AULIA CAMILLA [DIK III / I A ]27/09/2018Jenis jenis Barang Bawaan Tamu1.Traveling BagBerupa Tas jinjing dengan tali yang panjang2.Brief CaseTas yang digunakan untuk membawa dokumendokumen penting3.TrunkKoper berukuran besar baik beroda / tidak

Tamu yang menginap di hotel pasti membawa bermacam-macam barang bawaan. Oleh pihak hotel, barang-barang bawaan tamu dikelompokkan menjadi beberapa jenis. Berikut ini adalah jenis jenis barang yang umumnya dibawa oleh para tamu selama mereka menginap di hotel. Suitcase adalah kopor besar atau sedang. Biasanya digunakan untuk membawa pakaian tamu atau perlengkapan lain. Suitcase terdiri dari dua jenis, yaitu hard suitcase [terbuat dari metal atau plastik] dan soft suitcase [terbuat dari kulit, kain, atau kain kanvas] Briefcase adalah tas kantor untuk menyimpan dokumen dan alat tulis lainya. Briefcase mempunyai bentuk hampir sama dengan suitcase, namun biasanya digunakan oleh laki-laki. Tas ini biasanya digunakan untuk menyimpan dokumen, tiket, telepon seluler, surat-surat penting, uang, dan lain sebagainya. Ada yang menyebutnya travelling bag. Handbag adalah tas kecil dari kain atau plastik maupun kulit untuk membawa perlengkapan perjalanan sementara. Berupa tas kecil atau tas pundak. Digunakan oleh para pendaki gunung atau anak sekolah. Cara menggunakannya dengan menggantungkannya di pundak. Tas ini biasanya terbuat dari kulit, kain, atau platik. Tas ini digunakan untuk membawa baju, jas, jaket, dan celana. Garmen bag dapat digantung di hanger. Tas untuk membawa perlengkapan foto, seperti camera, lensa, flashes, dsb.

  • Payung Payung juga sering dibawa oleh tamu hotel.

  • Patung [Statue], Keramik [Ceramic], Pahatan [Carving]

Kotak yang dapat diisi dengan segala macam barang. Petugas harus memastikan bahwa barang-barang yang terdapat di dalam kotak tersebut bukan barang-barang yang dilarang untuk dibawa ke kamar.
  • Lukisan [Painting] yang sudah dibingkai atau yang masih digulung/dilipat.

Package adalah kotak dari karton untuk membawa barang yang mudah rusak, pecah, atau berbau. Golf set adalah tas yang berisi perlengkapan permainan golf seperti stick golf. Overcoat adalah jas panjang dari bulu-bulu binatang yang dipakai pada saat udara dingin [musim dingin]. Tas atau koper besar untuk membawa pakaian dan perlengkapan lain seperti perlengkapan film.
  • Cosmetic case [Beauty/Vanity case]
Tas untuk menyimpan berbagai peralatan kosmetik tas ini biasanya dibawa oleh wanita selama dalam perjalanan. Tas untuk menyimpan atau membawa topi. Bentuk tas ini menyerupai topi. Tas ini berbuat dari bahan-bahan yang ringan, seperti plastik, anyaman, dan kain. Tas/ransel kanvas untuk membawa pakaian dan atau makanan. Biasanya disebut dengan tas prajurit/tentara.

Video yang berhubungan

Bài Viết Liên Quan

Bài mới nhất

Chủ Đề