5 karakter anime terkuat sepanjang masa 2022

Karakter Terkuat di Anime Foto: IMDb

Karakter terkuat di anime yang bisa mengalahkan banyak lawan berhasil membuat cerita semakin seru. Sebagai hiburan yang diminati, anime kerap menampilkan cerita tak biasa, yang didukung dengan sederet karakter unik di dalamnya.

Beberapa tokoh dalam serial anime Jepang ini berhasil menjadi karakter terkuat, lho. Punya kemampuan luar biasa, dan tak tertandingi kira-kira siapa saja ya karakter terkuat di anime?

Langsung aja kita simak daftar berikut ini seperti dikutip dari Screenrant. Check this out!

Karakter Terkuat di Anime

1. Saitama (One Punch Man)

Karakter Terkuat di Anime, Saitama Foto: Myanimelist

Siapa yang tidak tahu dengan tokoh kepala plontos satu ini? Menjadi karakter utama dalam One Punch Man, Saitama memiliki kemampuan yang sudah tidak diragukan lagi di dunia anime.

Setelah melalui tiga tahun pelatihan yang ketat, ia dapat menahan pukulan apa pun dan mengalahkan musuh mana pun dengan satu serangan saja.

Namun, kekuatan tak terkalahkan ini membuat Saitama tertekan dan serial ini mengeksplorasi kekosongan yang mengikuti pencapaian tujuan seumur hidup para tokohnya.

2. Eren Yeager (Attack On Titan)

Karakter Terkuat di Anime, Eren Yeager Foto: Viu

Eren Yeager adalah karakter anime yang sangat kuat dengan kemampuan berubah menjadi Titan setinggi 15 meter. Lebih dari itu, ia juga dapat memimpin legiun Titan dengan kekuatan Titan Pendiri di dalam dirinya.

Dengan menggunakan kemampuan tersebut, ia dapat membawa kehancuran hanya dengan perintah sederhana dengan menyuruh ribuan Titan setinggi 50 meter untuk beraksi.

Itulah yang membuat Eren menjadi salah satu karakter terkuat di anime.

3. Naruto Uzumaki (Naruto)

Karakter Terkuat di Anime, Naruto Uzumaki Foto: IMDb

Menjadi ninja favorit banyak orang, Naruto Uzumaki memiliki kekuatan yang tidak diragukan lagi. Kendalinya atas Rubah Ekor Sembilan memberinya kekuatan yang mustahil, juga kemampuan untuk membentuk monster besar dari chakra membuatnya semakin kuat.

Ditambah lagi hubungannya dengan monster berekor lain yang memungkinkan ia menggunakan setiap elemen chakra dan bahkan menggabungkannya untuk kehancuran yang lebih besar.

Dengan segala kemampuan yang dimilikinya, tak heran jika Naruto menjadi karakter terkuat dalam anime.

4. Son Goku (Dragon Ball)

Karakter Terkuat di Anime, Son Goku Foto: Myanimelist

Seniman bela diri terkuat di semua anime, sudah pasti Son Goku. Ia merupakan petarung terkuat di semua alam semesta dalam anime Dragon Ball.

Dengan bentuk Ultra Instinct yang diperolehnya, ia bisa mengalahkan petarung mana pun selama bisa memanfaatkan kekuatan tersebut. Bahkan di luar itu, jika ia menghadapi musuh yang cukup kuat untuk waktu lama, dia berisiko untuk menghancurkan seluruh alam semesta sebagai tambahannya.

5. Kaguya Otsutsuki (Naruto)

Karakter Terkuat di Anime, Anime, Kaguya Otsutsuki Foto: IMDb

Dikenal sebagai Dewi Kelinci, Kaguya adalah salah satu penjahat terkuat dalam seri Naruto. Bahkan ia juga berhasil masuk ke dalam daftar karakter wanita terkuat dalam anime.

Bisa membaca pikiran, memanipulasi ingatan, menjelajah ruang angkasa, dan mengendalikan elemen, Kaguya juga mampu menyembuhkan lukanya sendiri. Semua kemampuan yang dimilikinya, membuatnya hampir tidak bisa dikalahkan hingga menjadi karakter terkuat di anime.

Itu dia beberapa karakter terkuat di anime dengan segala kemampuan di luar nalar yang dimilikinya. Adakah tokoh favoritmu dalam daftar di atas?

Karakter anime paling overpowered senantiasa memberikan kejutan dalam setiap aksi mereka. Kehadiran mereka pun juga sangat dinantikan para penggemar anime. (Foto: Maou Gakuin Wiki - Fandom)

Karakter anime paling overpowered itu ada banyak. Bahkan, di satu serial, ada yang punya terlalu banyak karakter overpowered ini. Meski begitu, di antara yang terkuat, tentu ada yang lebih kuat. Itulah yang terjadi.

Karakter overpowered di anime ini sering mengejutkan penggemar dengan besarnya kekuatan mereka. Aksi mereka juga dinantikan karena sangat menghibur dan memberikan tontonan yang menarik. Tak salah jika sebagian karakter overpowered ini selalu dinantikan kehadirannya di layar.

Menentukan karakter yang paling overpowered tidaklah mudah. Terlebih, serial seperti Dragon Ball punya karakter yang kekuatannya di atas rata-rata sebagian besar karakter anime secara umum. Tapi, dengan menilik serial yang populer dan jadi favorit penggemar, maka melihat karakter paling overpowered pun jadi lebih terbuka. Siapa saja karakter anime paling overpowered sepanjang masa berdasarkan serial populernya? Simak ulasannya berikut ini!

Baca Juga: 5 Anime Summer 2022 yang Wajib Masuk Daftar Nonton Kamu!

10. Sosuke Aizen — Bleach

5 karakter anime terkuat sepanjang masa 2022


Foto: Otakukart

Aizen adalah contoh terbaik bagaimana penampakan seorang penjahat anime. Dia mendefinisikan arti antagonis sempurna dengan memutar seluruh plot serial ini di sekitarnya. Bahkan, setelah bersama kelompok Ichigo, dia tidak diperhatikan selama waktu yang sangat lama.

Menyusun rencana dan pengkhianatan demi menjadi raja surga selalu membuatnya berada di depan para musuhnya. Aizen mengejutkan semua orang dengan rencananya itu. Maka, tidak salah salah dia adalah salah satu karakter anime tercerdas sepanjang masa. Aizen juga sangat kuat. Dia juga abadi sehingga tidak bisa dibunuh.

9. Rimuru Tempest — That Time I Got Reincarnated as a Slime

5 karakter anime terkuat sepanjang masa 2022

Foto: CBR

Sebelum bereinkarnasi ke dunia fantasi sebagai lendir, Rimuru Tempest adalah seorang pria normal bernama Satoru Mikami yang bekerja di sebuah perusahaan kontrak umum. Awalnya, dia diberi kemampuan normal seperti bertahan hidup tanpa makanan dan air serta kekuatan regenerasi. Tapi, setelah dia mendapatkan kemampuan Predator, hidup Rimuru mulai menarik.

Kemampuan barunya ini membuatnya bisa menyerap kemampuan makhluk lain dan menggunakannya. Dengan bantuan kemampuan ini, dia jadi nyaris tidak bisa bisa dikalahkan karena Rimuru mendapatkan kemampuan semua orang yang dia temui dan mengubah kemampuan itu menjadi miliknya. Ini membuatnya jadi unggul di serial ini.

8. Alucard — Hellsing

5 karakter anime terkuat sepanjang masa 2022


Foto: Pinterest

Dari semua vampir anime yang ada, Alucard disebut sebagai yang terkuat. Di dunia gelapnya, Alucard sudah ada selama hampir 400 tahun. Selama itu pula, dia telah banyak membunuh baik manusia dan vampir.

Karakter Terkuat di anime siapa?

Zeno Sama adalah karakter terkuat di anime. Bahkan, ia dijuluki sebagai karakter terkuat dalam dunia anime lho. Ia adalah penguasa tertinggi di Dragon Ball Multiverse. Dengan kekuatannya, ia bisa menghapus seluruh semesta.

Siapa Raja Iblis Terkuat di anime?

Salah satu raja iblis terkuatnya yaitu Muzan Kibutsuji yang memiliki kekuatan paling super sehingga sulit dimusnahkan.

Anime apa yang susah dibunuh?

7 Karakter Anime yang Susah Dibunuh.
Hidan (Naruto) ... .
2. Ryuk (Death Note) ... .
Kars (Jojo's Bizzare Adventure) ... .
4. Ban (The Seven Deadly Sins) ... .
Saitama (One Punch Man) ... .
6. Alucard (Hellsing) ... .
7. Kyubey (Puella Magi Madoka Magica).

Siapa yang paling cepat di anime?

1. Saitama (One Punch Man)