Apakah iPhone 8 bisa iOS 16?

  • Home
  • Gadget

Apakah iPhone 8 bisa iOS 16?

Jum'at, 12 Agustus 2022 - 12:44 WIB

loading...

Apakah iPhone 8 bisa iOS 16?

iPhone yang bisa update ke iOS 16 akan mendapatkan banyak benefit dari OS terbaru tersebut. Foto: dok Apple

A A A

JAKARTA - iPhone yang bisa update ke iOS 16 penting diketahui. Sehingga pengguna bisa tahu apakah iPhone yang mereka gunakan bisa update ke iOS 16 terbaru atau tidak.

iOS 16 dan iPadOS 16 sudah diumumkan pada WWDC, yakni acara khusus developer Apple pada 7 Juni 2022 silam.

Apple akhirnya merilis iOS 16 beta untuk publik mulai 11 Juli 2022. Peluncuran terbatas ini sengaja agar developer/pengembang aplikasi bisa menyesuaikan aplikasi mereka di iOS baru Apple.

Kapan iOS 16 rilis dan bisa diunduh? Apple memang belum mengumumkan jadwal resminya. Tapi, biasanya akan dilakukan pada akhir September 2022 mendatang. Namun, Apple sempat mengatakan pada Bloomberg bahwa mereka menunda peluncuran iPad OS 16 hingga Oktober 2022.

Nah, pertanyaannya, apakah iPhone yang sedang Anda gunakan sekarang sudah mendukung iOS 16? Nah, berikut adalah daftar iPhone yang sudah bisa mengunduh iOS 16 saat dirilis ke publik/umum dalam waktu dekat:

1. iPhone 13
2. iPhone 13 mini
3. iPhone 13 Pro
4. iPhone 13 Pro Max
5. iPhone 12
6. iPhone 12 mini
7. iPhone 12 Pro
8. iPhone 12 Pro Max
9. iPhone 11
10. iPhone 11 Pro
11. iPhone 11 Pro Max
12. iPhone XS
13. iPhone XS Max
14. iPhone XR
15. iPhone X

BACA JUGA: Harga dan Spesifikasi Galaxy Z Flip4 5G dan Galaxy Z Fold4 5G, Termurah Rp14 Juta!

16. iPhone 8
17. iPhone 8 Plus
18. iPhone SE (generasi kedua atau lebih tinggi)

(dan)

  • aplikasi iphone
  • ios 16
  • apple ios 16
  • iphone ios 16

Berita Terkait

Apakah iPhone 8 bisa iOS 16?

Apakah iPhone 8 bisa iOS 16?

Berita Terkini More

Apakah iPhone 8 bisa iOS 16?

44 menit yang lalu

Apakah iPhone 8 bisa iOS 16?

1 jam yang lalu

Apakah iPhone 8 bisa iOS 16?

1 jam yang lalu

Apakah iPhone 8 bisa iOS 16?

2 jam yang lalu

Apakah iPhone 8 bisa iOS 16?

2 jam yang lalu

Apakah iPhone 8 bisa iOS 16?

3 jam yang lalu

Jakarta -

Ada banyak fitur baru yang diberikan Apple pada iOS 16. Sayangnya tidak semua perangkat kebagian update sistem operasi ini, minimal iPhone 8.

Kondisi ini berbeda dari iOS 15. Kala sistem operasi ini dirilis 2021 silam, semua iPhone yang menjalankan iOS 14 bisa melakukan upgrade.

Saat ini ada beberapa perangkat yang sebelumnya mendapatkan iOS 15 tidak dapat memperbarui ke iOS 16. Apple tidak menjelaskan kenapa iPhone tersebut tidak mendapatkan pembaruan tersebut.

Daftar iPhone yang Kebagian iOS 16

  • iPhone 8
  • iPhone 8 Plus
  • iPhone X
  • iPhone XS
  • iPhone XS Max
  • iPhone XR
  • iPhone 11
  • iPhone 11 Pro
  • iPhone 11 Pro Max
  • iPhone 12
  • iPhone 12 mini
  • iPhone 12 Pro
  • iPhone 12 Pro Max
  • iPhone 13
  • iPhone 13 mini
  • iPhone 13 Pro
  • iPhone 13 Pro Max
  • iPhone SE generasi ke-2
  • iPhone SE generasi ke-3

Daftar iPhone yang Tidak Kebagian iOS 16

  • iPhone 6s
  • iPhone 6s Plus
  • iPhone 7
  • iPhone 7 Plus

Fitur Baru iOS 16

Apakah iPhone 8 bisa iOS 16?
Lock Screen iOS 16 Foto: Apple

Lock Screen Baru

Dengan iOS 16, pengguna dapat menyesuaikan Lock Screen, mengedit sejumlah besar elemen desain default untuk antarmuka yang lebih personal. Selain itu, ada juga beberapa widget utilitas yang menurut Apple memiliki jutaan cara untuk menggabungkannya. Perlu dicatat bahwa kita dapat membuat beberapa Layar Kunci dan beralih bolak-balik sesuai dengan kebutuhan kita.

"Ini pembaruan terbesar yang pernah ada untuk layar kunci, membayangkan kembali cara kerjanya," kata Craig Federighi, Senior Vice President of Software Engineering at Apple.

Pengguna bisa menggunakan lock screen dari koleksi wallpaper. Agar tak menutupi lock screen, Apple memindahkan notifikasi di bagian bawah.

Halaman selanjutnya: Fitur baru lainnya >>>

Apakah iPhone 8 dapat iOS 16?

JAKARTA, investor.id - Apple, raksasa produk teknologi global asal Amerika Serikat, akhirnya merilis sistem operasi (operating system/OS) teranyarnya, yaitu iOS 16. OS sudah tersedia dan bisa diunduh dan dipasang untuk perangkat pintar mulai dari seri iPhone 8 hingga iPhone terbaru, yakni seri iPhone 14.

iOS 16 bisa untuk iPhone apa saja?

iOS 16 tersedia secara gratis untuk iPhone 8 atau model iPhone yang lebih baru. Artinya, OS ini juga bisa berjalan di iPhone X series, iPhone 8 Plus, iPhone SE Gen 2 dan sebagainya. iPhone 14 series sebagai iPhone keluaran terbaru juga kebagian iOS 16.

iPhone 8 sampai iOS berapa?

Ponsel ini juga dibekali sistem operasi iOS 11 yang bisa di-upgrade ke iOS teranyar.

iOS 16 minimal iPhone berapa?

Apple resmi meluncurkan sistem operasi terbaru iOS 16 pada Senin (12/9). Namun tidak semua iPhone dapat diupdate ke iOS 16, melainkan hanya iPhone 8 dan generasi berikutnya.