Bagaimana cara mematikan iPhone tanpa tombol power?

Pasalanya di iPhone seri X ini, apple tidak lagi memberikan tombol fisik home atau touch id seperti iPhone seri sebelumnya. Pada iPhone seri X hanya ada tombol power dan volume saja. Fungsi menekan tombol power pun berganti fungsi menjadi mengaktifkan Siri.

Pada iPhone X, apple menambahkan fitur Face ID yang berfungsi sebagai sensor untuk membuka kunci keamanan iPhone. Apakah face id bisa berfungsi untuk menonaktifkan hp iPhone? tentu saja tidak.

Berbeda dengan iPhone versi sebelumnya, iPhone X, XR, XS dan XS Max memiliki cara lain untuk mematikannya, yaitu menekan tombol kombinasi yang harus ditekan secara bersamaan.

Sebenarnya ini sangat mudah dan sederhana untuk dilakukan, namun bagi pengguna baru apalagi pertama kalinya menggunakan iPhone, hal ini cukup membingungkan.

Walaupun mematikan iPhone x jarang sekali dilakukan, ada baiknya kamu mengetahui cara untuk mematikannya bukan.

Dilain waktu, mungkin saja saat kamu pergi ke luar dalam waktu yang cukup lama, kamu ingin menonaktifkannya agar bisa sedikit menghemat baterai iPhone.

Cara Mematikan iPhone X, XR, XS dan XS Max

Cara yang pertama yang bisa kamu lakukan untuk menonaktifkan hp iPhone x adalah dengan cara menekan tombol power. Ada 2 tombol fisik yang harus kamu tekan secara bersamaan yaitu tombol power dan tombol volume.

Berikut adalah cara mematikan iPhone X:

Bagaimana cara mematikan iPhone tanpa tombol power?
  1. Pertama nyalakan iPhone.
  2. Tekan dan tahan tombol samping dan tombol volume (volume atas atau volume bawah) secara bersamaan.
  3. Akan muncul penggeser "slide to power off".
  4. Lalu tarik penggeser, tunggu 30 detik hingga iPhone mati.

Adapun untuk menyalakannya iPhone seri X, tekan dan tahan tombol samping hingga logo Apple muncul di layar. Kemudian masukan pin sandi untuk membuka iPhone.

Baca Juga : Cara Restart iPhone

Cara Mematikan iPhone X tanpa Tombol Power

Selain menggunakan tombol fisik, kamu juga bisa menonaktifkan hp iPhone x lewat pengaturan. Cara ini juga bisa menjadi alternatif jika tombol power atau tombol volume hp kamu rusak dan tidak berfungsi.

Penasaran bagaimana caranya? Langsung saja ikuti langkah-langkahnya di bawah ini.

  1. Buka aplikasi Pengaturan, lalu pilih General.
  2. Gulir ke bawah sampai menemukan Shut Down.
  3. Bagaimana cara mematikan iPhone tanpa tombol power?

  4. Akan muncul slide to power off, geser ke kanan untuk mematikan iPhone.
  5. Bagaimana cara mematikan iPhone tanpa tombol power?

Untuk menyalakannya iPhone x, tekan dan tahan tombol samping hingga logo Apple muncul di layar. Kemudian masukan pin sandi untuk membuka iPhone.

Akhir Kata

Itulah langkah-langkah cara mematikan iPhone X, XR, XS dan XS Max yang bisa kamu ikuti, ada dua cara yang bisa kamu lakukan gunakan cara yang menurut kamu mudah dilakukan, ya.

Sebenarnya ada 1 cara lagi, yaitu lewat AssistiveTouch. Tapi 2 cara di atas menurut saya sudah cukup dan paling mudah. Oh iyaa, cara ini juga bisa dilakukan untuk iPhone versi terbaru, seperti iPhone 11 dan 11 Pro.

MEMPERMUDAH.ID – Pada dasar nya untuk mematikan layar hp iphone harus menggunakan tombol. Hal ini juga sama seperti ponsel android seperti biasa nya. Namun meskipun demikian kita juga bisa mematikan layar hp iphone tanpa tombol power. Cukup mengaktifkan fitur assistive touch di layar hp iphone. Maka kita sudah bisa mematikan layar hp iphone tanpa menekan tombol power.

Nah seperti judul postingan kita di atas, Kali ini kami akan membahas Cara Mematikan Layar HP iPhone Tanpa Tombol Power. untuk mematikan layar hp iphone tanpa tombol power sangat lah mudah. Sudah kami sampaikan tadi bahwa kita dapat mengaktifkan fitur assistive touch. Fitur ini memiliki banyak fungsi untuk pengguna hp iphone. Diantara nya seperti kembali ke home screen, mengunci layar, mengaktifkan Siri, dan masih banyak lagi.

Ohiya karena fitur satu terdapat di pengaturan iphone. Sehingga kita tidak perlu lagi menginstall aplikasi tambahan. Oke baiklah dari pada penasaran. Ayo langsung saja kita bahas cara nya di bawah ini !!

1. Silahkan buka aplikasi Pengaturan di iPhone (iOS)

Bagaimana cara mematikan iPhone tanpa tombol power?

Cara Mematikan Layar HP iPhone Tanpa Tombol Power 1

2. Setelah itu sobat masuk ke menu Aksesibilitas

Bagaimana cara mematikan iPhone tanpa tombol power?

Cara Mematikan Layar HP iPhone Tanpa Tombol Power 2

3. Maka akan muncul beberapa fitur seperti di bawah ini. Pilih Sentuh > AssistiveTouch

Bagaimana cara mematikan iPhone tanpa tombol power?

Cara Mematikan Layar HP iPhone Tanpa Tombol Power 3

4. Kemudian silahkan aktifkan deh fitur AssistiveTouch nya

Bagaimana cara mematikan iPhone tanpa tombol power?

Cara Mematikan Layar HP iPhone Tanpa Tombol Power 4

5. Nah sekarang sobat sudah bisa mematikan layar atau kunci layar hp iphone tanpa tombol power

Bagaimana cara mematikan iPhone tanpa tombol power?

Cara Mematikan Layar HP iPhone Tanpa Tombol Power 5

Sekian dulu artikel Mempermudah.ID mengenai “Cara Mematikan Layar HP iPhone Tanpa Tombol Power“. Sebelumnya kami mohon maaf jika ada kesalahan baik dalam penulisan atau hal lainnya. Silahkan bagikan artikel ini ke akun sosial media milik sobat jika bermanfaat. Atau sobat juga dapat membaca artikel kami lainnya mengenai Cara Menghapus/Uninstall Aplikasi Tanpa Password PIN di iPhone

Bagaimana cara mematikan iPhone tanpa tombol power?

Mempermudah.ID adalah salah satu situs website yang membahas seputar smartphone dan internet. Disini kamu dapat menemukan informasi seputar smartphone, aplikasi, games, media sosial, dan internet terbaru. Semua artikel yang dibagikan disini menurut opini dan pendapat penulis. Tolong hubungi kami melalui menu Contact Us. Jika ada pertanyaan yang ingin kamu tanyakan kepada kami.

Bagaimana cara mematikan iPhone tanpa tombol?

Cara Mematikan iPhone 12 Tanpa Tombol Power.
Buka Pengaturan atau Settings..
klik opsi Umum atau General..
Gulir layar ke paling bawah..
Setelah itu klik Matikan..
Secara otomatis HP tersebut akan mati..

Bagaimana cara mematikan iPhone yang hang?

Tekan dan tahan salah satu tombol volume dan tombol samping hingga penggeser daya mati ditampilkan. Tarik penggeser, lalu tunggu 30 detik hingga perangkat mati. Jika perangkat Anda terhenti atau tidak merespons, mulai ulang paksa perangkat Anda.

Kenapa iPhone tidak bisa power off?

iPhone yang tidak bisa dimatikan umumnya disebabkan oleh bug pada sistem. Hal ini menyebabkan iPhone tidak bisa merespon apapun dan pada akhirnya termasuk tidak bisa dimatikan juga. Nah, untuk mengatasinya kalian hanya perlu me-restart iPhone secara paksa, dalam arti mematikan iPhone dan menyalakannya kembali.

Kenapa iPhone tiba tiba tidak bisa disentuh?

Penyebab layar iPhone macet Terdapat debu atau cairan di permukaan layar iPhone. Mengisi daya dengan menggunakan cas yang bermasalah atau rusak. Layar iPhone tidak bisa disentuh juga bisa disebabkan karena memakai screen guard yang terlalu tebal, sehingga mengganggu responsivitasnya.