Bagaimana cara rukuk bagi orang yang shalat dengan duduk?

Liputan6.com, Jakarta - Sholat merupakan tiang agama. Bagi umat muslim, wajib melaksanakan sholat di tengah kondisi apa pun.

Baik saat kondisi sakit pun selama masih berakal dan sudah baligh, sholat wajib dikerjakan. Allah SWT memberi keringanan kepada orang sakit untuk tetap menjalankan sholat.

BACA JUGA: Jadwal Sholat DKI Jakarta, Jawa dan Seluruh Indonesia Hari Ini Selasa 3 Januari 2023

BACA JUGA: Jadwal Sholat DKI Jakarta, Jawa dan Seluruh Indonesia Hari Ini Senin 2 Januari 2023

BACA JUGA: Imam Sholat Membaca Bismillah Keras, Lirih atau Tak Basmalah, Ini Penjelasannya

Tata cara sholat bagi orang sakit, berbeda dengan gerakan sholat pada umumnya. Tercantum dalam kitab suci Al-Quran, surah Al-Baqarah ayat 185, Allah berfirman: Allah menghendaki kemudahan bagimu, dan tidak menghendaki kesukaran bagimu.

Baca Juga

  • Arti Bacaan Sholat Lengkap dari Niat Hingga Salam, Pahami Rukunnya
  • Hati Menjadi Tenang, 5 Keutamaan Sholat Tepat Waktu
  • Backpacker Bisa Tunaikan Sholat di Alam, Begini Ketentuannya

Berikut dirangkum dari Merdeka, Kamis (7/10/2021), mengenai tata cara sholat bagi orang sakit.

Orang yang sedang sakit diberi kemudahan dalam sholat, dimulai dari cara wudhu dapat diganti dengan tayamum, begitu juga dengan gerakan sholat yang lebih ringan.

Selain itu, orang yang sedang sakit diperbolehkan pula untuk mengerjakan sholat dengan jama taqdim, seperti menggabungkan sholat zuhur dan ashar di waktu zuhur tiba.

 

* Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Belajar Mengenalkan Sholat Kepada Sang Buah Hati Lewat Animasi Ini

**Gempa Cianjur telah meluluhlantakkan Bumi Pasundan, mari bersama-sama meringankan penderitaan saudara-saudara kita di Cianjur dengan berdonasi melalui: rekening BCA No: 500 557 2000 A.N Yayasan Pundi Amal Peduli Kasih. Bantuan akan disampaikan dalam bentuk sembako, layanan kesehatan, tenda, dll. Kepedulian kita harapan mereka.

2 dari 4 halaman


Sholat Posisi Duduk

Bagaimana cara rukuk bagi orang yang shalat dengan duduk?

Perbesar

Ilustrasi Sholat, Ibadah (Photo created by rawpixel.com on freepik)

Syarat melakukan sholat dalam posisi duduk, jika seseorang tidak sanggup berdiri. Seseorang dapat melakukannya dengan duduk layaknya duduk di antara dua sujud atau duduk sambil meluruskan kaki sambil menghadap kiblat. Posisi sholat duduk tergantung pada sakit yang di derita.

Berikut tata cara sholat posisi duduk:

  • Mengerjakan gerakan rukuk dengan duduk membungkuk sedikit, gerakan tangan layaknya sholat biasa.
  • Cara mengerjakan sujud, bisa dengan sujud biasanya. Kecuali bagi yang sholat dengan meluruskan kaki, gerakan sujud dapat dilakukan dengan lebih bungkuk dari pada gerakan rukuk sebelumnya.

 

Advertisement

3 dari 4 halaman


Sholat Posisi Tidur

Syarat melakukan sholat dalam posisi tidur, dapat dilakukan jika orang sakit tidak dapat mengerjakan sholat dengan duduk. Dilakukan dengan posisi tidur terlentang, wajah menghadap kiblat dan posisi bantal lebih tinggi.

Berikut tata cara sholat posisi tidur:

Cara mengerjakan rukuk cukup dengan menggerakan kepala sedikit menekuk. Cara mengerjakan sujud, sama seperti dengan sholat posisi duduk. Kepala lebih ditekukkan ke dalam dari gerakan rukuk sebelumnya. 

Penulis:

Alicia Salsabila

4 dari 4 halaman


Infografis 5 Saran Dokter untuk Penyintas Covid-19

Bagaimana cara rukuk bagi orang yang shalat dengan duduk?

Perbesar

Infografis 5 Saran Dokter untuk Penyintas Covid-19. (Liputan6.com/Abdillah)

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Advertisement

Enam+

00:00

VIDEO: Hati-Hati, Jangan Sembarang Bikin Konten Prank

Enam+

00:00

VIDEO: The Power of Komunitas, Aksi Bersama Bantu Sesama

Enam+

00:00

VIDEO: Bukan Gaji, Gen Z Pilih Ini Saat Kerja

  • Bagaimana cara rukuk bagi orang yang shalat dengan duduk?

    sholat

    Ibadah

    Sholat adalah rukun Islam kedua berupa ibadah kepada Allah SWT yang wajib dilakukan oleh setiap muslim.

    Bagaimana cara ruku orang yang melaksanakan shalat dengan duduk?

    Bertakbir dan bersedekap sama seperti saat mengerjakan shalat pada umumnya. Untuk ruku'nya, cukup dengan menundukkan kepala sedikit, dan kedua tangan diluruskan ke arah lutut. Untuk cara sujudnya dengan menundukkan kepala lebih banyak daripada ketika ruku'.

    Bagaimana cara shalat dalam keadaan duduk?

    Cara duduk yang paling utama adalah dudukiftirasy, yaitu duduk dengan cara meletakkan punggung kakki kiri menyentu tanah seraya menduduki telapak kaki tersebut, serta menegakkan kaki yang kanan dengan menyentuh telapak jarinya pada lantai.

    Bagaimana gerakan rukuk dan sujud bagi orang yang salat dengan duduk?

    Sholat Posisi Duduk.
    Mengerjakan gerakan rukuk dengan duduk membungkuk sedikit, gerakan tangan layaknya sholat biasa..
    Cara mengerjakan sujud, bisa dengan sujud biasanya. Kecuali bagi yang sholat dengan meluruskan kaki, gerakan sujud dapat dilakukan dengan lebih bungkuk dari pada gerakan rukuk sebelumnya..

    Bolehkah shalat sambil duduk di kursi?

    Sholat posisi duduk juga bisa dilakukan di atas kursi. Dalam hal ini, orang yang masih mampu melakukan rukuk dan sujud sempurna, maka harus melakukan gerakan tersebut sebagaimana mestinya.