Beda susu php dan soya

ASI adalah makanan terbaik bagi bayi. Meskipun anak memiliki alergi susu sapi, hal tersebut bukan berarti Anda tidak dapat memberikan ASI eksklusif untuknya. Namun demikian, memang diperlukan usaha dan pengorbanan lebih dalam hal ini.

Agar dapat tetap memberikan ASI kepada sang buah hati, Anda harus memantang susu sapi, produk turunannya, dan makanan yang terbuat dari susu sapi dan produk turunannya tersebut. Contoh makanan yang perlu Anda hindari adalah keju, mentega, yoghurt, krim, dan makanan lain yang terbuat dari bahan makanan tersebut.

Anda tidak perlu menjalankan pantangan tersebut seterusnya. Setelah enam bulan, Anda dapat mencoba mengonsumsi susu sapi dan produk turunannya. Jika anak tidak alergi setelah meminum ASI, berarti ia sudah toleran terhadap susu sapi.

Namun jika masih timbul gejala alergi setelah ia mengonsumsi ASI tersebut, maka proses pantangan tersebut perlu dilanjutkan hingga enam bulan ke depan, dan seterusnya.

Anak yang alergi susu sapi juga dapat mengonsumsi susu hipoalergenik –dapat berupa susu formula hidrolisat ekstensif atau susu formula asam amino. Kekurangan susu tersebut adalah selain harganya yang mahal, rasanya pun tidak senikmat susu formula sapi biasa. Namun Anda tidak perlu khawatir. Bayi yang telah berusia enam bulan ke atas dapat mengonsumsi susu formula soya sebagai alternatifnya.

Di samping rasanya yang lebih nikmat, harga susu formula soya juga lebih ringan di kantong. Kualitasnya pun tidak kalah dengan susu formula sapi pada umumnya. Susu formula soya dilengkapi dengan berbagai vitamin, mineral, dan nutrisi yang dibutuhkan untuk menunjang tumbuh kembang anak yang optimal.

Pertumbuhan fisik dan perkembangan otak dari anak yang mengonsumsi susu formula soya telah teruji tidak kalah dengan anak yang mengonsumsi susu sapi. Oleh karena itu, susu formula soya dapat menjadi alternatif yang baik bagi anak yang memiliki alergi susu sapi

Bagaimana jika anak alergi terhadap susu sapi? Jangan khawatir, Anda tetap dapat memenuhi kebutuhan gizinya dengan susu soya sebagai alternatif susu sapi. KALBE Nutritionals, bekerja sama dengan Morinaga Research Center Jepang, menyajikan rangkaian produk Morinaga yang cocok bagi anak dengan alergi susu sapi. Rangkaian produk Morinaga terdiri dari:

  1. Morinaga Soya MoriCare+ Prodiges

Morinaga Chil Kid Soya (1-3 tahun) dan Morinaga Chil School Soya (3-12 tahun) merupakan susu pertumbuhan bergizi berbahan dasar isolat protein kedelai tanpa penambahan laktosa, untuk mengatasi gejala alergi susu sapi pada anak yang sudah didiagnosis alergi susu sapi.

  1. Morinaga P-HP MoriCare+ Prodiges

Morinaga Chil Kid P-HP merupakan susu pertumbuhan bergizi untuk anak usia 1-3 tahun, yang dapat mengurangi risiko alergi bagi anak yang berbakat alergi. Morinaga Chil Kid P-HP mengandung protein susu sapi yang telah diolah secara enzimatik, sehingga lebih mudah dicerna dan mengurangi reaksi hipersensitivitas serta risiko alergi bagi anak yang memiliki riwayat alergi.

  1. Morinaga Platinum MoriCare+ Prodiges

Morinaga Chil Kid Platinum MoriCare+ Prodiges (1-3 tahun) dan Morinaga Chil School Platinum MoriCare+ Prodiges (3-12 tahun) merupakan susu pertumbuhan yang hadir dengan sinergi nutrisi tepat MoriCare+ Prodiges. Dilengkapi dengan Faktor Kecerdasan Multitalenta yang mengoptimalkan penyimpanan memori, berpikir, berbicara, dan gerakan sadar; Faktor Pertahanan Tubuh Ganda yang meningkatkan daya tahan tubuh sehingga tidak mudah sakit; serta Faktor Tumbuh Kembang Optimal yang membantu untuk menjaga kepadatan tulang dan gigi.

Morinaga Gold terdiri dari Morinaga Chil Kid Gold (1-3 tahun) dan Morinaga Chil School Gold (4-12 tahun). Kandungan nutrisinya terdiri dari kolin, asam lemak esensial AAL, zat besi, prebiotik laktulosa, laktoferin, vitamin A, vitamin C, dan vitamin E, sehingga dapat mengoptimalkan kecerdasan anak sekaligus meningkatkan sistem kekebalan tubuhnya. 

Saat menyadari Si Kecil mengalami alergi susu sapi, tentu Bunda perlu segera mengatasi alergi pada Si Kecil dengan mencari produk susu pengganti. Tapi saat sudah mendapatkan rekomendasi susu formula yang tepat untuk Si Kecil yang alergi susu sapi, yaitu Morinaga Soya, Bunda malah kesulitan membedakan antara Chil Kid P-HP, Chil Kid Soya, dan Chil School Soya, serta mana yang tepat untuk Si Kecil? Nah, agar nggak bingung lagi, baca yuk artikel ini.

Susu Aman dan Sehat untuk Si Kecil Alergi Susu Sapi

Beda susu php dan soya

Jika saat ini Bunda bertanya-tanya, ada tidak sih susu yang khusus untuk mengatasi alergi susu sapi pada Si Kecil? Jawabannya tentu saja. Salah satunya, produk susu dari Morinaga Soya. Sebagai brand yang peduli dengan kebutuhan para Bunda dan Si Kecil, Morinaga selalu berinovasi dengan menyediakan produk yang bisa membantu Bunda memenuhi asupan gizi dan nutrisi yang lengkap untuk Si Kecil dengan alergi susu sapi.

Dengan misi Important Step toward Better Nutrition, Healthy Life, Morinaga Research Centre Japan, Morinaga terus berinovasi melakukan penelitian berbagai manfaat ASI dan nutrisi penting yang dibutuhkan Si Kecil sehingga mengalami pertumbuhan dan perkembangan yang lebih baik.

Pengalaman selama 90 tahun, mendorong Morinaga soya menciptakan 3 produk terbaik untuk Si Kecil yang punya alergi susu agar memiliki Kecerdasan Multitalenta, Pertahanan Tubuh Ganda, dan Tumbuh Kembang yang Optimal. Ketiga produk tersebut, yaitu:

  • Morinaga Chil Kid P-HP MoriCare+Triple Bifidus.
  • Morinaga Chil Kid Soya MoriCare+ Triple Bifidus
  • Morinaga Chil School Soya MoriCare+ Triple Bifidus

Perbedaan antara Chil Kid P-HP, Chil Kid Soya, dan Chil School Soya

Beda susu php dan soya

Untuk memudahkan Bunda membedakan antara ketiga produk susu Morinaga Soya, Bunda cukup mengingat 3 nama ini saja, yaitu Chil Kid P-HP, Chil Kid Soya, dan Chil School Soya. Ketiga jenis susu ini juga memiliki kandungan yang kurang lebih sama, yaitu:

  • Mengandung AA & DHA, kolin, Omega-3 dan Omega-6, zat besi, vitamin B12 untuk membantu Si Kecil memiliki Kecerdasan Multitalenta.
  • Diperkaya Triple Bifidus, Serat Pangan, Nukleotida, serta vitamin A, C, E, dan zinc, untuk Ketahanan Tubuh Ganda.
  • Agar Si Kecil mengalami Tumbuh Kembang Optimal, Chil Kid P-HP diperkaya asam amino esensial, kalsium, vitamin D, 14 vitamin dan 9 mineral.

Jadi, apa sih perbedaan Chil Kid P-HP, Chil Kid Soya, dan Chil School Soya? Secara lengkap, simak perbedaan ketiganya, di bawah ini:

1. Morinaga Chil Kid P-HP MoriCare+Triple Bifidus (Chil Kid P-HP)

Beda susu php dan soya

Chil Kid P-HP adalah susu formula pertumbuhan untuk Si Kecil berusia 1-3 tahun dan memiliki risiko alergi. Chil Kid P-HP mengandung protein susu sapi yang mudah dicerna, dengan kualitas 100% protein whey terhidrolisa parsial, sehingga aman dikonsumsi Si Kecil yang memiliki risiko alergi susu sapi.

Untuk meningkatkan daya tahan tubuh Si Kecil demi memiliki Ketahanan Tubuh Ganda, Chil Kid P-HP, memiliki:

  • Triple Bifidus yang merupakan gabungan 3 bakteri baik, yaitu Bifidobacterium longum BB536, Bifidobacterium breve M-16V, Bifidobacterium longum subsp. infantis M-63. Ini supaya Si Kecil memiliki fungsi kesehatan saluran pencernaan dan daya tahan tubuh yang optimal.
  • Serat Pangan (Prebiotik) GOS, yang berguna meningkatkan jumlah bakteri baik di saluran pencernaan.
  • Nukleotida untuk pematangan sel usus dan mendukung daya tahan tubuh Si Kecil.
  • Vitamin A, C, E, dan Zinc, yang berperan penting dalam mempertahankan keutuhan lapisan permukaan (saluran pencernaan, saluran pernafasan, mata dan kulit). Selain itu, berperan penting terhadap fungsi normal daya tahan tubuh.

Untuk penjelasan lebih lanjut tentang susu Morinaga Chil Kid P-HP, baca konten berikut ya: Manfaat Morinaga Chil Kid P-HP bagi Si Kecil dengan Risiko Alergi.

2. Morinaga Chil Kid Soya MoriCare+ Triple Bifidus (Chil Kid Soya)

Beda susu php dan soya

Chil Kid Soya merupakan susu formula pertumbuhan untuk Si Kecil yang berusia 1-3 tahun dan mengalami alergi susu sapi. Formulanya mengandung isolat protein kedelai dengan kualitas protein setara susu sapi, bebas alergen susu sapi, dan aman dikonsumsi Si Kecil yang alergi terhadap susu sapi. Chil Kid Soya cocok untuk Si Kecil yang menderita galaktosemia, intoleransi terhadap protein susu sapi, dan intoleransi terhadap laktosa.

Kandungan dan manfaat baik dalam Chil Kid Soya, yaitu:

  • Untuk Kecerdasan Multitalenta, Chil Kid Soya mengandung AA & DHA (asam lemak esensial rantai panjang yang penting dalam struktur dan perkembangan otak), kolin (untuk perkembangan sel syaraf dan memperkuat daya ingat), Omega-3 & Omega-6 (asam lemak esensial bahan pembentuk AA & DHA), zat besi (meningkatkan konsentrasi dan stimulasi kecerdasan), dan vitamin B12 (koenzim untuk pembentukan sel darah merah)
  • Agar Si Kecil memiliki Ketahanan Tubuh Ganda, Chil Kid Soya dilengkapi: Triple Bifidus (gabungan 3 bakteri baik untuk meningkatkan kesehatan kesehatan saluran pencernaan & mendukung daya tahan tubuh yang optimal), serat pangan (Prebiotik) FOS untuk meningkatkan jumlah bakteri baik di saluran pencernaan, nukleotida yang membantu pematangan sel usus, serta mengandung vitamin A, C, E, dan zinc.
  • Konsumsi Chil Kid Soya akan mendukung Si Kecil untuk mendapatkan Tumbuh Kembang Optimal berkat kandungan kalsium (untuk menjaga kepadatan tulang dan gigi), vitamin D (mendukung pertumbuhan tubuh dan penyerapan kalsium), Isolat Protein Kedelai (sumber protein esensial untuk pertumbuhan dan perkembangan Si Kecil), serta 14 vitamin dan 9 mineral.

Nah, itulah kandungan Morinaga Chil Kid Soya beserta manfaatnya untuk Si Kecil. Bunda tidak perlu takut jika Si Kecil bosan, sebab ada rasa vanila dan madu yang bisa Bunda berikan secara bergantian. Dapatkan sampel atau beli produknya di halaman berikut yuk: Susu Morinaga Chil Kid Soya untuk Bayi 1-3 Tahun

3. Morinaga Chil School Soya MoriCare+ Triple Bifidus (Chil School Soya)

Beda susu php dan soya

Chil School Soya adalah susu formula soya untuk Si Kecil berusia 3-12 tahun yang tidak cocok dengan susu sapi. Kandungan protein di dalam susu ini sudah pasti 100 protein susu soya dengan kualitas protein setara susu sapi, diperkaya L-Metionin, karnitin, asam amino esensial, serta vitamin, dan mineral.

Ayo Bunda, kenali Chil School Soya lebih dalam lagi pada halaman berikut: Susu Morinaga Chil School Soya untuk Anak 3-12 Tahun

Sekarang Bunda udah nggak bingung lagi kan, membedakan Chil Kid P-HP, Chil Kid Soya, dan Chil School Soya? Bunda bisa memilih salah satunya yang paling sesuai dengan kebutuhan Si Kecil.

Susu PHP itu untuk apa?

Mengenai pertanyaan Anda, susu PHP adalah susu mengandung Protein Hidrolisa Parsial, yang intinya, susu ini lebih nyaman dikonsumsi bagi mereka yang memiliki alergi susu karena proteinnya sudah dipecah-pecah. Susu dengan kandungan seperti ini, atau susu yang hipoalergenik tidak akan menyebabkanreaksi alergi.

Susu apa saja yang PHP?

Susu PHP ini pun cenderung aman untuk anak yang mengalami alergi protein susu sapi..
Morinaga Chil Kid P-HP. Morinaga Chil Kid P-HP. ( ... .
3. Enfagrow A+ Gentle Care. ... .
4. SGM Eksplor PHPro. ... .
Nestle NAN kid pHPro 3..

Susu Nutrilon PHP untuk apa?

Menurunkan Risiko Eksim Formula PHP bahkan dipercaya dapat mencegah timbulnya gejala eksim pada Si Kecil yang berisiko terkena eksim, misalnya anak yang orang tuanya memiliki riwayat eksim atau alergi.

BMT PHP untuk alergi apa?

Susu BMT P-HP merupakan susu formula yang dapat dan sering digunakan pada anak yang memiliki riwayat alergi pada susu.