Berapa harga produk gas kita pgn

Produk & Layanan Kami

Salah satu peran kami dalam melayani kebutuhan energi masyarakat Indonesia adalah penyediaan GasKita, Energi Terjangkau yang Aman dan Praktis untuk keperluan rumah tangga dan usaha kecil Anda.

GasKita Pelanggan Rumah Tangga

GasKita hadir untuk memenuhi kebutuhan energi di rumah Anda dalam penyediaan gas bumi untuk kegiatan memasak makanan favorit keluarga, pemanas air, pengering pakaian serta peralatan gas lainnya untuk keluarga tercinta.

GasKita Pelanggan Kecil

GasKita juga hadir sebagai pilihan sumber energi baik bagi usaha kecil Anda seperti rumah sakit, tempat ibadah, rumah makan, perkantoran dan kegiatan komersial sejenisnya.

Berapa harga produk gas kita pgn

Peruntukan Gas Anda

Rumah

Selain digunakan untuk memasak, gas bumi juga dapat dimanfaatkan untuk pemanas air (water heater) keperluan mandi atau mencuci piring. Gas bumi juga dapat digunakan untuk mesin pengering pakaian (dryer).

Peruntukan Gas Anda

Rusun/Apartemen

Selain digunakan untuk memasak, gas bumi juga dapat dimanfaatkan untuk pemanas air (water heater) keperluan mandi atau mencuci piring. Gas bumi juga dapat digunakan untuk mesin pengering pakaian (dryer).

Peruntukan Gas Anda

Tempat Kuliner

Gas bumi digunakan untuk keperluan kegiatan usaha kecil seperti memasak beraneka ragam makanan untuk tempat kuliner. Penggunaannya yang mudah dan praktis sangat membantu Pelanggan di sektor usaha ini.

Peruntukan Gas Anda

Fasilitas Kesehatan

Sektor usaha jasa fasilitas kesehatan, seperti rumah sakit, menggunakan gas bumi untuk memasak, pengering, dan pemanas air.

Peruntukan Gas Anda

Layanan Sosial

Bagi lembaga layanan sosial seperti panti asuhan dan panti wreda. Gas bumi dapat digunakan untuk kebutuhan dapur dalam menyiapkan masakan serta kebutuhan air hangat bagi penghuni panti.

Peruntukan Gas Anda

Perkantoran

Energi baik gas bumi dapat digunakan pemanfaatannya untuk kegiatan memasak di dapur dan kantin perkantoran, kebutuhan air hangat/panas serta penerangan dan pendingin ruangan pada sektor usaha perkantoran yang berskala kecil.

Peruntukan Gas Anda

Penginapan

Energi baik gas bumi dapat digunakan pemanfaatannya untuk kegiatan memasak di dapur dan restoran penginapan, kebutuhan air hangat/panas serta penerangan dan pendingin ruangan pada sektor usaha penginapan yang berskala kecil.

Peruntukan Gas Anda

Tempat Ibadah

Penggunaan gas bumi PGN yang nyaman dan mudah membantu dalam aktivitas memasak di dapur serta kebutuhan energi lainnya seperti air hangat/panas pada tempat peribadatan.

  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5

5 Langkah Berlangganan Gas

Pengisian Formulir Berlangganan Gas

Formulir berlangganan gas dapat diperoleh melalui PGN Contact Center 1500 645, kantor area PGN terdekat, download disini atau melalui online registration.

5 Langkah Berlangganan Gas

Survey Lokasi

Petugas PGN menghubungi calon pelanggan untuk melakukan verifikasi, pengumpulan data dan mendiskusikan rencana kebutuhan calon pelanggan.

5 Langkah Berlangganan Gas

Penandatanganan Perjanjian

Calon pelanggan dan PGN akan menandatangani perjanjian jual beli gas setelah seluruh proses evaluasi berlangganan gas selesai dilakukan.

5 Langkah Berlangganan Gas

Penyiapan Infrastruktur Penyaluran Gas

PGN selanjutnya akan menyiapkan infrastruktur gas mulai dari jaringan pipa induk sampai dengan stasiun pengukur gas dilokasi pelanggan, sedangkan calon pelanggan melakukan pembangunan pipa instalasi dalam serta persiapan peralatan yang akan menggunakan gas.

5 Langkah Berlangganan Gas

Pelaksanaan Gas In

Gas In adalah pengaliran gas ke peralatan milik pelanggan yang menggunakan gas dan dilakukan setelah seluruh proses selesai dilakukan.

DOWNLOAD

Berapa harga produk gas kita pgn

Melalui tiga langkah mudah, temukan betapa hematnya pengeluaran Anda apabila beralih menggunakan EnergiBaik PGN.

Membayar GasKita Semakin Mudah & Cepat

Pelanggan Rumah Tangga

Melalui ATM, pembayaran online di teller Bank, Go-Tagihan, Tokopedia, Mitra Tokopedia, Shopee, LinkAja, Alfamart, Alfamidi, Pegadaian, PT Pos, dan Payment Point Online Bank (PPOB).

DOWNLOAD

Apa Kata Mereka ? v

"Saya menjadi pelanggan PGN kurang lebih sudah 2 tahun. Selama menggunakan gas PGN ini tidak ada kendala sama sekali. Dari kebocoran gas atau kebakaran sampai selama 2 tahun ini kita jalan (menggunakan gas bumi) belum ada (kejadian) sampai sekarang. Gasnya sehari-hari digunakan untuk proses memasak lontong. Alasan memilih Gas Bumi PGN karena ramah lingkungan dan juga hemat"

"Sejak menggunakan gas bumi PGN di bulan Maret 2016, terbukti menunjang sekali dalam kehidupan rumah tangga kami. Gas bumi praktis, layanan dari petugas PGN yang setulus hati, dan pengeluaran kami menjadi lebih hemat. Kami sangat puas. PGN Mantap"

Ketentuan Umum

Penjelasan dalam Ketentuan Umum mengatur mengenai syarat-syarat dan ketentuan pelaksanaan penyerahan gas yang harus dipatuhi dan mengikat secara hukum bagi PGN dan Pelanggan.

KLIK DISINI

Berapa tarif gas PGN 2022?

Harga BBG Rp4.500 ini naik Rp1.400 dari harga sebelumnya Rp3.100 per lsp. Harga jual tersebut berlaku sejak 1 Mei 2022. Keputusan ini tertuang dalam Kepmen ESDM Nomor 82 Tahun 2022 tentang Harga Jual Bahan Bakar Gas yang digunakan untuk Transportasi.

Berapa harga gas PGN per m3?

Harga jual gas disesuaikan menjadi Rp 4.250/m3 (RT-1 dan PK-1) dan Rp 6.000/m3 (RT-2 dan PK-2). PGN menindaklanjuti ketetapan Pemerintah tersebut dengan melakukan penyesuaian harga jual gas mulai 1 Agustus 2021 (yang akan ditagihkan mulai September 2021).

Berapa harga gas bumi untuk rumah tangga?

Penyesuaian harga terdiri atas : Rumah Tangga-1 (RT-1) Rp. 4.250/m3 (empat ribu dua ratus lima puluh Rupiah per meter kubik). Rumah Tangga-2 (RT-2) Rp. 6.000/m3 (enam ribu Rupiah per meter kubik). Pelanggan Kecil-1 (PK-1) Rp. 4.250/m3 (empat ribu dua ratus lima puluh Rupiah per meter kubik)

PGN pakai gas apa?

Apabila pelanggan berlokasi jauh dari jalur pipa distribusi gas bumi, PGN dapat melayani menggunakan moda non pipa yaitu Compressed Natural Gas (CNG) atau Liquefied Naturan Gas (LNG). Gas bumi juga lebih handal.