Cara ganti background foto di HP

Berikut ni adalah tutorial singkat cara membuat pas foto sendiri, mengganti background pas foto online di hp Android atau iPhone (iOS) tanpa install aplikasi tambahan.

Bagi kamu yang tidak mengerti Photoshop, Photoscape, ataupun aplikasi edit photo di smartphone Android dan iOS lainnya, tidak perlu khawatir. Jika tujuannya hanya ingin mengganti latar foto menjadi warna merah, biru, putih, kuning atau warna poloan lainnya, kamu tidak butuh semua aplikasi itu.

Nyatannya, jutaan orang bahkan tidak menyadari bahwa untuk mengganti background gambar/photo, cukup menggunakan webtool saja.

Sebuah website yang dibangun khusus untuk mengedit gambar atau photo. Mulai dari menghilangkan background foto, mengedit ukuran, menambahkan atau mengganti background dan lain sebagainya.

Cek juga: Cara Edit Foto Hilangkan Jerawat di HP Android

Dapat dengan mudah dilakukan disana, tanpa butuh keahlian khusus. Cukup gunakan tools yang ada, maka pas foto kamu siap di cetak. Penasaran? Berikut tutorial cara bikin pas foto sendiri.

Langkah 1: Cara Membuat Pas Foto Sendiri – Mengganti Background Foto di Smartphone Android/iPhone Tanpa Install Aplikasi

Untuk menjalankan tutorial ini, pastikan smartphone kamu terkoneksi dengan internet. Jika sudah ikuti langkah-langkah berikut ini.

1. Buka website REMOVE.bg menggunakan browser di hp kamu (Chrome, Opera Mini, Firefox, atau UC Browser).

2. Klik tombol Upload Image.

Cara ganti background foto di HP

3. Pilih file yang ingin di edit dari Gallery smartphone kamu.

4. Klik tombol Edit. Lalu Pilih tombol Color.

Cara ganti background foto di HP

6. Nah, silahkan sesuaikan warna latar/background foto tersebut dengan warna suka-suka kamu. Misalnya seperti ini.

Cara ganti background foto di HP

7. Jika masih ada sisa-sisa background yang tidak terhapu otomatis, kamu bisa gunakan Erase untuk menghilangkannya.

8. Jika sudah, klik tombol Download untuk menguduh gambar/foto yang sudah diedit tadi.

Cara ganti background foto di HP

Simak juga: 10+ Aplikasi Perekam Layar HP Android Paling Banyak Digunakan

Langkah 2: Cara Mengatur Ukuran Pas Foto Menjadi 2×3, 3×4 atau 4×6

Langkah selanjutnya adalah mengatur ukuran gambar pas foto tadi. Misalnya foto ingin dibuat menjadi 2×3, 3×4 atau 4×6.

Adapun ukuran foto 2×3, 3×4 dan 4×6 ini dihitungnya dalam senti. Sedangkan satuan komputer (juga dalam aplikasi editing), menggunakan satuan pixel (px).

Berikut perbandingannya:

Pas Foto dalam CM Pas Foto dalam Pixel (px) – 300 Dpi

Pas Foto dalam CMFoto dalam Pixel (px) – 300 Dpi2×3 cm260×320 Pixels3×4 cm330×450 Pixels4×6 cm450×660 Pixels

Nah, bagaimana cara mengedit ukuran pas foto menjadi ukuran 2×3, 3×4 atau 4×6 di hp Android/iPhone tanpa harus menggunakan aplikasi tambahan? Silahkan simak berikut ini.

1. Buka website ImageResizer.com di browser.

2. Klik tombol Select Image untuk mengupload foto dari gallery hp.

3. Pilih menu Crop terlebih dahulu.

4. Misalnya ingin membuat pas foto dengan ukuran 2×3, maka silahkan masukkan ukuran pixel di atas pada kolom.

  • Untuk kolom width isikan 260
  • Untuk kolom height isikan 320

Perhatian
Perhatikan kolom width dan height, jika ukuran yang kita masukkan seketika berubah, coba pindahkan kolom croppingnya ke tengah foto.

5. Klik/tap pada ikon gembok, hingga menjadi terkunci.

6. Nah, kamu tinggal sesuaikan bidang yang ingin diambil, dengan menggeser dan menarik (klik-tahan) bulatan-bulatan yang ada di sudut-sudut pas foto kamu.

7. Jika sudah pas, klik tombol Apply Crop.

8. Lalu klik tombol RESIZE, pada kolom Unit pilih cm. Pilih DPI 300.

9. Dan pada kolom width dan height berturut-tutur isikan 2 dan 3.

10. Lalu klik tombol Resize Image Now.

11. Terakhir, klik tombol Download Image.

Perhatikan gambar berikut ini:

Cara ganti background foto di HP

NEXT: 10+ Aplikasi Pembuat Animasi GIF Terbaik di Android & iPhone

Akhir Kata

Nah, demikian tutorial tentang cara mengganti background pas foto di hp Android/iPhone tanpa aplikasi tambahan. Semoba tutorial ini membantu.

Pnbtutor.id - Sebelumnya admin pernah share cara menghapus backround foto di Google Chrome. Pembahasan kali ini masih sama tentang edit foto secara online di Google Chrome, tanpa aplikasi dan bisa diedit melalui hp. Informasi berikut ini dengan paket lengkap.

Dimana, kamu bisa menghapus background foto menjadi transparan, mengganti background foto sesuai gambar yang diinginkan, memberi efek blur background foto dan mengganti background foto termasuk background untuk membuat foto KTP.

Dengan cara online, bisa memudahkan kamu mengganti background foto untuk keperluan apapun, sesuai background yang kamu inginkan. Untuk hasil foto yang maksimal, semua tergantung objek foto yang di ambil dan foto kamera yang kamu gunakan, semakin bagus kuliatas foto, maka hasilnya juga tidak akan kecewa.

Contohnya seperti gambar di bawah ini, dengan background pemandangan:

Apalagi cara mengganti background foto berikut ini tanpa menggunakan aplikasi. Cukup upload foto yang akan diganti backgroundnya, sesuaikan dengan background yang akan digunakan, jadi deh gak pake ribet harus edit ini itu.

Cara Mengganti Background Foto Tanpa Aplikasi

Nah, buat kamu yang ingin mencoba mengganti background foto di hp tanpa aplikasi, sekarang ada cara yang mudah, cepat dan tanpa ribet. Dengan situs online semua jadi lebih mudah.

Sedikit informasi bagi pengguna iPhone, jika foto yang digunakan format .heic kamu convert terlebih dahulu ke .jpg atau .png. Caranya bisa kunjungi situs ini.

Di sini admin akan praktekan melalui hp. Begini caranya:

Untuk mengganti background foto di hp tanpa aplikasi, langkah awal yang harus di lakukan adalah menghapus background foto terlebih dahulu.

  • Kunjungi situs Remove.bg.
  • Pilih Upload Image.
  • Pilih foto yang akan diganti backgroundnya.
  • Secara otomatis background foto akan terhapus.
  • Pilih Download HD jika ingin download foto tanpa background.

Setelah menghapus background foto selesai, sekarang kita akan mengganti background foto tersebut dengan latar belakang warna atau pemandangan. Bisa juga dengan menggunakan foto pemandangan sendiri.

  • Pilih Edit.

  • Pada bagian background terdapat 3 pilihan yaitu Blur, Photo dan Color.
  • Pilih salah satu yang akan digunakan untuk mengganti background foto.
  • Misal admin akan mengganti background pemandangan.
  • Jika sudah pilih ikon download pojok kanan atas.
  • Terakhir pilih Download Image.

Untuk menggunakan foto pemandangan yang ada di hp kamu, pilih upload background. Jika ada background yang tidak terhapus, kamu gunakan tool Erase/Restore agar terlihat lebih rapi. Selanjutnya disesuaikan saja.

Kekurangan dari situs ini cuma satu. Saat mengganti background foto dengan pemandangan atau warna, foto aslinya terlihat sedikit agak buram jika di zoom. Kalau kamu ingin foto dengan kualitas full HD download pada bagian menghapus background saja.

Selanjutnya tinggal kamu edit lagi dengan Kolase Foto - Edit Foto & Grid atau sejenisnya yang biasa kalian pakai untuk edit foto.

Bagaimana cara mengganti background foto di hp?

Buka browser di HP kamu..
Kunjungi laman Remove.bg..
Klik Upload Image > Pilih foto..
Setelah itu klik Edit..
Pilih warna background..
Bila sudah, klik Download Image..
Tunggu beberapa saat hingga file terunduh ke HP kamu..

Edit background foto pakai apa?

Aplikasi Ganti Background Foto Terbaik November 2022.
MagiCut. ... .
PicsKit Photo Editor. ... .
Photo Background Changer & Eraser. ... .
4. Emoji Background Changer. ... .
LightX. ... .
6. Ultimate Background Eraser. ... .
7. PhotoLayers. ... .
Auto Photo Cut Paste..

Bagaimana cara mengganti background dengan warna?

Masuk ke Desain > Warna Halaman. Pilih warna yang Anda inginkan di bawah Warna Tema atau Warna Standar. Jika Anda tidak melihat warna yang Anda inginkan, pilih Warna Lainnya, lalu pilih warna dari kotak Warna.

Bagaimana cara mengubah background foto online?

Simak caranya di bawah ini:.
Buka situs Remove.bg..
Pilih foto yang akan diedit..
Upload foto..
Setelah itu klik 'Edit'.
Pilih warna background..
Tunggu proses penggantian background..
Klik 'Download Image'.
Tunggu sampai file terunduh ke HP kamu..