Cara mengganti background gmail di hp

Anda dapat memilih tema untuk mengubah latar belakang Gmail Anda. Di komputer, Anda dapat membuat latar belakang: 

  • Dengan tema default.
  • Dengan tema mode gelap. 
  • Dengan tema lain yang tersedia.
  • Foto yang Anda upload. 

Penting: Untuk menghemat baterai dan mempermudah melihat pesan di perangkat seluler, ubah tema ke Mode gelap. 

Mengubah latar belakang

  1. Di komputer, buka Gmail.
  2. Di kanan atas, klik Setelan
    Cara mengganti background gmail di hp
      Lihat semua setelan
  3. Di samping Tema, klik Lihat semua. 
  4. Di jendela tema, pilih tema. 
    1. Untuk tema default, pilih Default. 
    2. Untuk Mode gelap, pilih Gelap. 
    3. Untuk tema yang telah diupload sebelumnya, pilih tema apa pun.
  5. Opsional: Buat perubahan pada tema. Di bagian bawah jendela tema,
    1. Untuk mengubah latar belakang teks, klik Latar Belakang Teks 
      Cara mengganti background gmail di hp
      .
    2. Untuk membuat sudut lebih gelap, klik Vinyet 
      Cara mengganti background gmail di hp
      .
    3. Untuk memburamkan tema latar belakang, klik Buramkan 
      Cara mengganti background gmail di hp
      .
  6. Klik Simpan.

Menetapkan foto sebagai latar belakang

Untuk memulai, pastikan Anda telah mengupload gambar yang ingin digunakan ke album baru atau yang ada di photos.google.com. Pelajari cara mulai menggunakan Google Foto.

  1. Di komputer, buka Gmail.
  2. Di kanan atas, klik Setelan
    Cara mengganti background gmail di hp
      Lihat semua setelan
  3. Di samping Tema, klik Lihat semua. 
  4. Di kiri bawah, klik Foto Saya
  5. Klik Unggulan, Foto Saya, atau Baru dipilih  pilih foto. 
  • Tips: Jika gambar Anda terlihat buram, coba foto berukuran lebih besar.
  1. Di kiri bawah, klik Pilih.
  2. Opsional: Buat perubahan pada tema. Di bagian bawah jendela tema,
    1. Untuk mengubah latar belakang teks, klik Latar Belakang Teks 
      Cara mengganti background gmail di hp
      .
    2. Untuk membuat sudut lebih gelap, klik Vinyet 
      Cara mengganti background gmail di hp
      .
    3. Untuk memburamkan tema latar belakang, klik Buramkan 
      Cara mengganti background gmail di hp
      .
  3. Klik Simpan

Artikel terkait

Mengubah gambar profil Gmail

Apakah ini membantu?

Bagaimana cara meningkatkannya?

Pernahkah Anda berniat mengganti background gmail android? Atau anda ingin merubah gambar latar belakang aplikasi gmail pada android dengan foto yang Anda inginkan. Jika pernah mungkin Anda akan kesulitan dan bingung sendiri. Karena pada aplikasi gmail android tidak ada setingan atau pengaturan untuk merubah dan mengganti background gmail. Wajar saja, jika sampai kapanpun anda tidak akan menemukan cara mengganti background gmail android pada aplikasi gmail. Ternyata rahasianya bukan pada aplikasinya, melainkan pada profil akun google Anda, yaitu pada akun google plus. Jadi yang perlu Anda lakukan adalah mengganti background profil google plus. Untuk lebih memperjelasnya, perhatikan contoh gambar berikut:

Cara mengganti background gmail di hp

Cara Mengganti Background Gmail Android – Tips Seputar Email

Mengganti Background Gmail Android dengan Profil Google+

Sebelum beranjak pada cara menganti background aplikasi gmail Android, contohnya sudah terlihat pada gambar 2. Jadi ini bukan mengganti tema Gmailnya, melainkan background header pada profil gmail. Untuk lebih lengkapnya berikut tahapannya:

  1. Masuk ke akun Google+ Anda. Jika Anda tidak mengetahui alamatnya, masuk ke gmail (disarankan dari PC). Klik foto profil di bagian pojok kanan atas, disitu akan muncul link bertuliskan “Profil Google+”.
  2. Klik link Profil Google+ sampai halaman Google+ Anda terbuka.
  3. Arahkan mouse pada gambar background di bagian atas, sampai muncul tombol “Ganti Latar / Change Background”.
  4. Ambil gambar yang Anda inginkan dan tunggu hingga proses upload gambar background selesai.

Ketahui Situs / Aplikasi yg Memiliki Akses ke Akun Google Anda

Setelah gambar latar belakang akun google plus terpasang, maka gambar ini akan otomatis terpasang pula pada aplikasi gmail Android Anda. Jika gambarnya masih belum muncul harap tunggu beberapa saat sampai nanti backgroundnya berubah sendiri. Atau Anda bisa paksa berhenti aplikasi Gmail androidnya dan jalankan kembali, maka otomatis gambar tersebut akan muncul pada aplikasi gmail android Anda. Masih berkaitan dengan tips seputar email, baca juga cara membuat signature email dengan desain cantik pada tulisan terpisah. Atau masih sekitaran gonta ganti background Anda juga bisa mencoba mengganti background new tab pada browser chrome. Demikian cara mengganti background gmail android kali ini, semoga bermanfaat.

Updated 15 Oktober 2018

Artikel Terkait

Cara mengganti background gmail di hp

Dean's Virtual Studio

Silahkan bagikan artikel ini jika bermanfaat dan Terima Kasih untuk tidak Copy Paste tanpa izin dan menghindari Plagiasi, dilindungi DMCA.

Ingin berlangganan artikel blog ini melalui Email? Masukan email Anda di bawah ini.

Cek email untuk konfirmasi

Bagaimana cara mengganti tema Gmail?

Penting: Mode gelap hanya tersedia di perangkat Android versi Q atau yang lebih baru..
Di ponsel atau tablet Android, buka aplikasi Gmail ..
Di kiri atas, ketuk Menu ..
Ketuk Setelan. Setelan umum..
Ketuk Tema..
Pilih Terang, Gelap, atau Default sistem..

Bagaimana cara mengganti profil akun google?

Menambahkan atau mengubah foto profil Anda.
Di ponsel atau tablet Android Anda, buka aplikasi Setelan. di perangkat Anda..
Ketuk Google Kelola Akun Google Anda. Info pribadi..
Pada "Info dasar", ketuk Foto. Anda mungkin diminta untuk login..
Ketuk Setel Foto Profil. ... .
Ketuk Setuju..

Langkah awal dipilih saat kita akan mengubah atau mengganti tema Padahal Aman Gmail adalah?

Mengaktifkan atau menonaktifkan tema Gmail.
Login ke Konsol Google Admin. ... .
Dari Halaman beranda konsol Admin, buka Aplikasi Google Workspace Gmail. ... .
Scroll ke bagian Tema..
Centang atau hapus centang kotak Izinkan pengguna memilih temanya sendiri..
Klik Simpan perubahan..