Cara mengganti profil grup WA di iPhone

Update terbaru pada 23 Januari 2020 pukul 03:33 oleh Kholid Rafsanjani .

Anda mungkin ingin memperbarui atau mengedit profil WhatsApp Anda. Aplikasi perpesanan yang cukup terkenal ini, memungkinkan Anda untuk memperbarui foto profi, nama akun, kolom info, dan status. Anda dapat melakukannya secara mudah, karena artikel berikut ini akan membantu Anda mengedit informasi profil WhatsApp.

Cara mengganti profil grup WA di iPhone

  • Mengedit Profil WhatsApp di Android
  • Mengedit Profil WhatsApp di iOS/iPhone

Mengedit Profil WhatsApp di Android

Untuk mengubah foto profil, buka aplikasi WhatsApp, kemudian ketuk tombol menu, dan pilih menu Setelan. Selanjutnya, ketuk pada bagian foto profil Anda dan klik ikon bergambar kamera. Anda dapat memperbarui foto profil WhatsApp menggunakan foto dari memori ponsel, mengambil foto baru, atau menghapus foto yang sedang digunakan.

Selain mengubah foto profil, Anda juga dapat mengubah nama dan info akun WhatsApp. Untuk melakukannya, cukup buka aplikasi WhatsApp, ketuk tombol Menu > Setelan. Ketuk pada kolom nama untuk mengubah nama akun. Pada kolom info, Anda dapat menambahkan informasi mengenai akun WhatsApp Anda.

Terakhir, Anda dapat memperbarui status WhatsApp Anda untuk berbagi informasi atau gambar ke daftar kontak Anda. Anda cukup membuka aplikasi WhatsApp dan pergi ke bagian Status. Ketuk ikon Status yang bersimbol lingkaran dan tanda +. Status WhatsApp dapat Anda perbarui menggunakan foto, video, atau teks yang dapat disesuaikan.

Mengedit Profil WhatsApp di iOS/iPhone

Sama seperti metode pada perangkat Android, Anda juga dapat mengedit profil WhatsApp untuk perangkat iOS. Anda dapat mengubah foto profil, mengedit nama dan info akun, serta membuat status melalui aplikasi WhatsApp.

Untuk mengganti foto profil, buka WhatsApp > Pengaturan. Berikutnya ketuk pada foto profil Anda dan pilih menu Edit. Pilih foto baru yang ingin digunakan sebagai foto profil WhatsApp Anda.

Cara mengganti profil grup WA di iPhone

Selanjutnya, jika Anda ingin mengubah nama dan info akun, buka aplikasi WhatsApp dan masuk ke menu Pengaturan. Ketuk foto profil Anda dan masukkan info terbaru Anda pada kolom yang tersedia.

Terakhir, untuk memperbarui status WhatsApp Anda, buka menu Status atau melalui ikon bergambar lingkaran dan tanda +. Anda akan diminta menambahkan foto atau video baru dan teks yang ingin dibagikan melalui fitur Status WhatsApp. Setelah itu, klik tombol kirim atau panah ke kanan untuk membagikan status WhatsApp Anda.

Image: © Pixabay.

Lihat Juga

  • Profil wa iphone
  • Foto profil wa iphone - Jawaban terbaik
  • Pp wa iphone - Jawaban terbaik
  • Download nada dering wa iphone - How-To - Ponsel dan Smartphone
  • Kontak wa iphone tidak muncul - How-To - Ponsel dan Smartphone
  • Nada dering wa iphone - How-To - Ponsel dan Smartphone
  • Cara forward gambar dan tulisan di wa iphone - How-To - Ponsel dan Smartphone
  • Cara online wa tapi terlihat offline di iphone - How-To - Ponsel dan Smartphone

Dokumen ini berjudul « Cara Edit Profil WhatsApp di Android dan iOS », dipublikasikan oleh pihak CCM di bawah lisensi Creative Commons. Anda dapat menyalin, menggunakan, dan memodifikasi konten halaman ini berdasarkan syarat dan ketentuan yang telah ditetapkan oleh lisensi ini. Mohon tetap mencantumkan nama CCM (id.ccm.net) pada publikasi Anda.

Fitur utama WA adalah membuat group.

Didalam group tersebut, semua anggota bisa saling chat satu sama lain. Di dalam sebuah group WA ada seorang Group Admin.

Baca juga: Cara Mute Chat Group Whatsapp

Nah, jika Kamu merupakan seorang admin atau anggota yang baru saja bergabung, cara setting group Whatsapp di bawah ini perlu Kamu ketahui.

  • Android
    • Setting Grup
    • Ganti Nama
    • Ganti Icon
    • Ganti Deskripsi
  • iPhone
    • Setting Grup
    • Ganti Nama
    • Ganti Icon
    • Ganti Deskripsi

Android

Sebenarnya, setiap peserta group bisa untuk mengatur, mengganti subjek, edit icon, deskripsi atau mengirim pesan.

Tetapi admin berhak menentukan untuk mengubah setelan bahwa hanya dirinya atau orang tertentu saja yang bisa melakukan perubahan pada group.

Bagaimana caranya?

1. Pengaturan Group WA

Berikut ini cara mengganti info group Whatasapp :

Baca juga: Cara Keluar dan Hapus Group WA

Sedangkan, cara mengubah pengaturan group untuk mengirim pesan adalah di bawah ini :

Jika memang Kamu seorang peserta yang tidak bisa mengirim pesan. Bisa langsung mengetuk admin group dan melakukan chat pribadi dengannya. Bagaimana mudah kan?

2. Ganti Subjek Group

Subjek adalah nama sebuah group.

Jika Kamu adalah seorang admin, maka bisa melakukan langkah-langkah di bawah ini :

Baca juga: Cara Buka WA Web

3. Ganti Icon Group

Kamu juga bisa mengubah foto profil sebuah group loh. Caranya adalah :

4. Ganti Deskripsi Group

Kamu juga bisa mengubah atau menambahkan deskripsi group :

Baca juga: Tambah dan Kick Orang di Group WA

Jika Kamu tidak menemukan beberapa menu di atas. Itu artinya admin tidak mengizinkan orang lain mengubah apapun dari group. Bilang ke admin terlebih dahulu apabila ada saran untuk perbaikan group.

iPhone

Tidak kalah mudahnya kok, setting group WA di iphone bisa Kamu lakukan dengan memperhatikann penjelasan di bawah ini :

1. Pengaturan Group WA

Cara mengganti profil grup WA di iPhone

Berikut ini cara mengubah pengaturan untuk edit info group :

  • Buka chat group lalu klik subjeknya
  • Alternatif lain adalah geser ke kiri nama group di tab chat.
  • Kemudian pilih info group
  • Klik pengaturan group (ikon roda)
  • Klik edit info group (ikon pena)
  • Pilih semua peserta atau admin yang bisa mengedit info group

Baca juga: Cara Share Live Location WA

Cara mengubah pegaturan untuk mengirim pesan :

  • Buka chat group lalu klik subjeknya
  • Alternatif lain adalah geser ke kiri nama group di tab chat.
  • Kemudian pilih info group
  • Klik pengaturan group (ikon roda)
  • Pilih kirim pesan
  • Izinkan admin atau semua peserta group yang bisa mengirimpesan

2. Ganti Subjek Group

Cara mengganti profil grup WA di iPhone

Subjek adalah nama dari sebuah group WA.

Berikut cara mengganti subject group Whatsapp :

  • Buka chat group lalu klik subjeknya
  • Alternatif lain adalah geser ke kiri nama group di tab chat.
  • Kemudian pilih info group
  • Ketuk subjek group
  • Masukkan subjek baru
  • Ingat, jangan lebih dari 25 karakter ya

Baca juga: Cara Forward Pesan WA

Kamu bisa memberi nama group yang unik atau dilengkapi dengan emoji yang bisa membangkitkan semangat peserta group.

Misalkan “Pasti Sukses”, “Sarjana Cumlaude”, “Acara Berhasil” atau yang lainnya.

3. Ganti Icon Group

Cara mengganti profil grup WA di iPhone

Begini tutorial mengganti icon group WA :

  • Buka aplikasi Whatsapp
  • Buka chat group lalu klik subjeknya
  • Alternatif lain adalah geser ke kiri nama group di tab chat.
  • Kemudian pilih info group
  • Klik kamera
  • Pilih ambil foto, pilih foto, cari di web atau atur ulang ikon

Baca juga: Cara Menghapus Pesan WA

4. Ganti Deskripsi Group

Cara mengganti profil grup WA di iPhone

Begini cara mengedit deskrip group :

  • Buka aplikasi Whatsapp
  • Buka chat group lalu klik subjeknya
  • Alternatif lain adalah geser ke kiri nama group di tab chat.
  • Kemudian pilih info group
  • Ketik deskripsi group
  • Kemudian simpan
  • Selesai

Baca juga: Cara Archive Pesan WA

Bagaimana mudah kan melakukan setting group Whatsapp? Jika Kamu merupakan seseorang yang berperan aktif dalam sebuah group, misal ketua, sekretaris atau bendahara.

Lebih baik memegang peran utama (menjadi admin group) untuk memudahkan koordinasi dan memberikan pengumuman kepada semua anggota.

Dengan tetap memperhatikan kode atik, atau peraturan (jika ada).

Bagaimana cara mengganti profil di WhatsApp?

Buka WhatsApp > ketuk Opsi lainnya > Setelan. Ketuk foto profil. Ketuk Galeri untuk memilih dari foto yang sudah ada atau Kamera untuk mengambil foto baru. Jika Anda telah memiliki foto profil, Anda dapat Hapus foto.

Bagaimana cara mengganti admin di grup WA?

Cara mengubah setelan admin grup.
Ketuk Setelan grup > Edit info grup..
Pilih untuk mengizinkan Semua peserta atau Hanya admin yang dapat mengedit info grup..
Ketuk OKE..

Apa arti pp di WhatsApp?

Misal foto profil si A dan si B di WhatsApp sama-sama pakai foto yang sama. pp sendiri berasal dari kata photo profile yang artinya foto profil.

Bagaimana cara membuat grup di WhatsApp?

Anda dapat membuat grup WhatsApp dengan jumlah peserta hingga 256 peserta. Buka WhatsApp > ketuk Opsi lainnya > Grup baru. Alternatif lainnya, ketuk Chat baru > Grup baru. Cari atau pilih kontak yang ingin Anda tambahkan ke grup.