Cara menggunakan mysql backup and restore

Membuat backup (cadangan) database perlu dilakukan sebelum instal ulang server atau untuk berjaga-jaga bila terjadi sesuatu yang tidak diinginkan.

Backup sebenarnya bisa kita lakukan melalui Phpmyadmin dengan cara mengekspor semua database.

Tapi bagaimana kalau kita belum menginstal Phpmyadmin di Server?

Tenang…

Kita masih bisa melakukan backup melalui command line.

Caranya gimana?

Silahkan disimak:

Cara Backup Semua Database

Kita bisa backup database MySQL dengan perintah

mysqldump -u username -p -A > cadangan.sql
5. Perintah ini akan membuat kode SQL. Kode SQL yang dihasilkan, dapat kita simpan ke dalam file
mysqldump -u username -p -A > cadangan.sql
6 sebagai backup.

Selain file SQL, perintah

mysqldump -u username -p -A > cadangan.sql
5 juga bisa menyimpan backup dalam bentuk CSV dan XML.

1. Backup Skema dan Datanya

Buka terminal dan ketik perintah berikut ini

mysqldump -u username -p --all-databases > cadangan.sql

atau:

mysqldump -u username -p -A > cadangan.sql

Kode tersebut akan menghasilkan sebuah file bernama

mysqldump -u username -p -A > cadangan.sql
8. File tersebut berisi kode SQL yang dapat kita impor ke server MySql.

Jangan lupa untuk mengganti

mysqldump -u username -p -A > cadangan.sql
9 dengan username database anda, misalnya
mysqldump -u username -p --all-databases --no-data > cadangan.sql
0.

2. Backup Skema Saja

Bila ingin membuat cadangan struktur databasenya saja, nda bisa menambahkan argumen

mysqldump -u username -p --all-databases --no-data > cadangan.sql
1 atau
mysqldump -u username -p --all-databases --no-data > cadangan.sql
2.

Contoh:

mysqldump -u username -p --all-databases --no-data > cadangan.sql

atau:

mysqldump -u username -p -A -d > cadangan.sql

Maka semua data tidak akan ikut dicadangkan.

Untuk membuat cadangan dari server remote, tambahkan argumen

mysqldump -u username -p --all-databases --no-data > cadangan.sql
3 untuk menyatakan alamat IP host-nya.

Contoh:

mysqldump -u root -h 182.168.1.2 -p -A > cadangan.sql

Cara Backup Routine dan Trigger

Routine dan trigger tidak ikut ter-backup secara otomatis.

Karena itu…

Jika di databasemu ada routine (prosedur dan fungsi) dam Trigger, kita bisa backup dengan menambahkan argumen

mysqldump -u username -p --all-databases --no-data > cadangan.sql
4 (atau
mysqldump -u username -p --all-databases --no-data > cadangan.sql
5) dan
mysqldump -u username -p --all-databases --no-data > cadangan.sql
6.

Contoh:

mysqldump -u username -p db_name --routines > db_backup.sql

Atau bisa juga:

mysqldump -u username -p db_name -R > db_backup.sql

Nah untuk backup trigger, tinggal tambahkan saja argumen

mysqldump -u username -p --all-databases --no-data > cadangan.sql
6.

Contoh:

mysqldump -u username -p db_name --routines --triggers > db_backup.sql

Cara Backup Database Spesifik

Kita juga bisa menentukan database dan tabel yang akan di-backup.

Caranya?

Kita tinggal tambahkan

mysqldump -u username -p --all-databases --no-data > cadangan.sql
8 Lalu diikuti nama databasenya.

Contoh:

mysqldump -u username -p --database db_kantor > db_kantor_2020_backup.sql

Atau bisa juga langsung seperti ini:

mysqldump -u username -p db_kantor > db_kantor_2020_backup.sql

Kita juga bisa menentukan tabel yang akan di-backup secara spesifik dengan cara menuliskan nama tabelnya setelah database.

Contoh:

mysqldump -u username -p -A > cadangan.sql
0

Atau bisa juga langsung seperti ini:

mysqldump -u username -p -A > cadangan.sql
1

Cara Restore Database

Nah untuk mengembalikan (restore) database yang sudah kita backup.. Kita bisa impor file SQL yang sudah dibuat.

Import bisa dilakukan melalui Phpmyadmin atau aplikasi serupa.

1. Restore Semua Database

Jika ingin mengembalikan semua database yang sudah dicadangkan, maka kita bisa menggunakan perintah berikut.

mysqldump -u username -p -A > cadangan.sql
2

Maka semua kode SQL yang ada di dalam file

mysqldump -u username -p -A > cadangan.sql
8 akan dieksekusi dan hasilnya tentu sesui dengan backup yang kita buat.

2. Restore Satu Datbase

Jika kita ingin mengimpor database secara spesisfik, maka kita bisa tuliskan nama databasenya.

Contoh:

mysqldump -u username -p -A > cadangan.sql
3

Akhir Kata…

Nah itulah cara backup dan restore database MySQL dengan menggunakan perintah di command line.

Jika kamu ingin mempelajari lebih lanjut tentang perintah-perintah ini, kamu bisa membaca dokumentasinya di:

Bagaimana Cara kapan digunakan dari backup dan recovery database?

Proses backup dilakukan sebelum terjadi kerusakan atau kehilangan data karena kesalahan manusia atau terjadi bencana. Sementara proses recovery atau pemulihan data dapat dilakukan apabila data terhapus, bahkan untuk data yang sudah tidak ada di recycle bin.

Apa itu backup dan restore database?

Secara prinsip, restore memang hampir sama dengan backup yang memiliki tujuan untuk menyelamatkan data. Bedanya, jika backup ini cara kerjanya dengan cara menduplikasi atau menyalin data, sedangkan restore yang bertugas mengembalikan data maupun sistem sama seperti pada keadaan awalnya.

Langkah membackup database?

Panduan Mudah Backup Data di Hard Drive Eksternal.
Hubungkan hard drive eksternal pada perangkat PC..
Klik ikon “Start”.
Pilih opsi “Settings”.
Wizard Settings akan ditampilkan, klik “Update & Security”.
Klik tab pada menu “Backup”.

Apa fungsi dari restore database?

Restore Database berfungsi untuk mengembalikan data pada program sesuai pada file backup yang diinginkan. PENTING : Buatlah database baru sebelum melakukan restore database, karena jika sudah telanjur restore maka database tidak bisa dikembalikan lagi pada posisi sebelumnya.