Ceritakan pengalaman menghargai pendapat orang lain saat musyawarah

Ceritakan pengalaman menghargai pendapat orang lain saat musyawarah

Ceritakan pengalaman menghargai pendapat orang lain saat musyawarah

Ceritakan pengalaman menghargai pendapat orang lain saat musyawarah

Jawaban:

Contoh pengalaman menghargai pendapat orang lain saat musyawarah yaitu:

Saat musyawarah pada pemilihan tema penampilan kelas pada pentas seni sekolah. Setiap siswa diberikan haknya untuk mengeluarkan pendapatnya mengenai jenis penampilan yang akan ditampilkan dan juga diizinkan untuk mencalonkan diri atau mencalonkan teman yang akan menjadi perwakilan. Saya memberikan pendapat untuk menampilkan tari daerah karena akan tampak indah. Namun, teman saya ada yang tidak setuju karena menurutnya membutuhkan waktu yang lama untuk latihan sementara waktu menjelang tampil hanya 2 minggu saja. Saya menghargai pendapat dan sarannya karena saya berpikir logis akan sulit untuk menyiapkan tarian daerah selama 2 minggu. Akhirnya kami menggambil pilihan bersama untuk menyanyikan lagu daerah bersama-sama.

Pembahasan:

Di dalam bermusyawarah kita tetap harus memiliki tata krama termasuk sikap saling hormat dan menghargai perbedaan pendapat yang muncul. Karena tujuan utama musyawarah adalah untuk mendapatkan keputusan bersama demi kepentingan bersama. Musyawarah termasuk dalam sila ke-4 Pancasila.

2021-10-31
Tik.co.id
1 answers
1 votes
1

Ceritakan pengalaman menghargai pendapat orang lain saat musyawarah

1
31 Oktober 2021
Tik.co.id

Jawaban:

Contoh pengalaman menghargai pendapat orang lain saat musyawarah yaitu:

Saat musyawarah pada pemilihan tema penampilan kelas pada pentas seni sekolah. Setiap siswa diberikan haknya untuk mengeluarkan pendapatnya mengenai jenis penampilan yang akan ditampilkan dan juga diizinkan untuk mencalonkan diri atau mencalonkan teman yang akan menjadi perwakilan. Saya memberikan pendapat untuk menampilkan tari daerah karena akan tampak indah. Namun, teman saya ada yang tidak setuju karena menurutnya membutuhkan waktu yang lama untuk latihan sementara waktu menjelang tampil hanya 2 minggu saja. Saya menghargai pendapat dan sarannya karena saya berpikir logis akan sulit untuk menyiapkan tarian daerah selama 2 minggu. Akhirnya kami menggambil pilihan bersama untuk menyanyikan lagu daerah bersama-sama.

Pembahasan:

Di dalam bermusyawarah kita tetap harus memiliki tata krama termasuk sikap saling hormat dan menghargai perbedaan pendapat yang muncul. Karena tujuan utama musyawarah adalah untuk mendapatkan keputusan bersama demi kepentingan bersama. Musyawarah termasuk dalam sila ke-4 Pancasila.

Baca Juga : kunci jawaban tema 4

Baca Juga : kunci jawaban lks intan pariwara kelas 11

Post Sebelumnya : Dayu dan Meli dirawat di rumah sakit karena sakit diare Dayu minum obat setiap 4 jam sekali Meli minum obat setiap 8 jam sekali Berapa jam lagi Dayi dan Meli minum obat secara bersama sama

  • 1 answers