Kayu yang seringkali digunakan sebagai bahan dasar pembuatan topeng adalah kayu

Berikut adalah jenis kayu yang digunakan dalam pembuatan topeng kayu batik, kecuali.. A. Sengon B. Albasia C. Jenetri D. Mahoni E. Jati

Alat dan bahan pembuatan kerajinan topeng

Mengutip dari bukuKriya Kayu Tradisional (2019) karya Martono, alat dan bahan pembuatan topeng sangatlah beragam, sebagai berikut:

  • Bahan pembuatan topeng

Untuk bahan baku pembuatan topeng yang diketahui seperti, kertas atau bubur kertas, karton, dan jenis kayu yang ringan, lunak, serta tidak mudah pecah.

Siapkan bahan berupa pewarna untuk mewarnai hasil kerajinan topeng nantinya. Pewarna ini bisa menggunakan cat air, cat poster atau lainnya.

  • Alat pembuatan topeng
  1. Alat pembuatan topeng, yaitu:
  2. Gergaji jika menggunakan bahan kayu
  3. Gunting jika menggunakan bahan kertas atau karton
  4. Lem
  5. Bor
  6. Amplas
  7. Pensil
  8. Spidol

Cara pembuatan kerajinan topeng

Cara pembuatan kerajinan topeng berbahan dasar kayu dengan kertas tentunya berbeda. Berikut penjelasannya:

  • Topeng dari kertas

Cara membuta kerajinan topeng dari kertas, yakni:

  1. Membuat sketsa terlebih dahulu untuk mempermudah pembuatan topeng.
  2. Potonglah sketsa tersebut mengikuti bentuknya.
  3. Kemudian tempelkan potongannya pada kertas karton agar lebih kuat dan tidak mudah rusak.
  4. Pada tahap akhir pembuatan topeng bisa diberikan warna atau hiasan lain yang dibutuhkan.

Baca juga: Kerajinan Keramik: Pengertian dan Teknik Pembuatannya

  • Topeng dari kayu

Cara membuat kerajinan topeng dari kayu, sebagai berikut:

  1. Potong terlebih dahulu kayu sesuai yang dibutuhkan
  2. Mulai mengukir bentuk topeng sesuai kebutuhan
  3. Setelah diukir, kayu tersebut harus dipahat sehingga membentuk topeng yang diinginkan
  4. Agar hasilnya rapi dan bersih, amplas bagian kayu yang telah dipahat hingga hasilnya halus.
  5. Pada tahap akhir pembuatannya, berilah warna yang sesuai.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Mengenal Kerajinan Topeng Kayu dan Lem untuk Pembuatannya

By
Prima Nur
-
18 July 2018
0
2331
Share on Facebook
Tweet on Twitter
Kayu yang seringkali digunakan sebagai bahan dasar pembuatan topeng adalah kayu

Salah satu produk kerajinan kayu yang dimiliki Indonesia adalah kerajinan topeng kayu. Topeng merupakan produk budaya berbagai etnis di negara ini, bahkan di seluruh dunia. Hampir tiap kebudayaan memiliki warisan berbentuk topeng. Kini, aneka topeng tersebut banyak digunakan sebagai souvenir. Seperti apa penjelasan kerajinan ini dan mengapa perlu lem yang tepat untuk membuatnya? Simak penjelasannya di bawah ini.

Dari Meksiko, Eropa, sampai Indonesia, manusia telah mengenal yang namanya topeng. Di Jawa, Anda akan dengan mudah menemukan beberapa perayaan yang memanfaatkan benda ini. Misalnya saat pentas jatilan dan reog. Dalam sebuah kostum, para penari melakukan tarian tradisional. Di antara beberapa penari tersebut memakai topeng untuk memperkuat karakter mereka. Ada topeng untuk hanuman, topeng untuk barongan, dan masih banyak lagi. Topeng, dengan demikian, telah dipakai sebagai salah satu alat untuk menampilkan suatu pertunjukkan budaya.

Baca Juga : jenis kerajinan dari bahan kayu

Apabila kita lihat dari pemakaiannya sendiri, secara umum topeng banyak dipakai untuk: