Kedudukan Presiden di era demokrasi liberal berbeda dengan era demokrasi terpimpin oleh karena

Doni Setyawan | September 16, 2018 | Soal Sejarah SMA |

Kedudukan presiden dan DPR yang tepat sesuai dengan sistem demokrasi parlementer pada masa Demokrasi Liberal [1950-1959] adalah… .

A. presiden sebagai pemimpin DPR dan Perdana Menteri sebagai pimpinan MPR

B. presiden sebagai pemimpin negara dan Perdana Menteri sebagai pimpinan bangsa

C. presiden sebagai pemimpin negara dan perdana menteri sebagai pimpinan pemerintahan

D. presiden sebagai pimpinan pemerintahan dan perdana menteri pimpinan negara

E. presiden sebagai pimpinan parlemen dan perdana menteri sebagai pemimpin pemerintahan

Pembahasan:

Indonesia pernah menerapkan sistem pemerintahan parlementer.

Sistem parlementer adalah sebuah sistem yang parlemen memiliki peranan penting dalam pemerintahan. Dalam hal ini parlemen memiliki wewenang mengangkat dan juga menjatuhkan Perdana Menteri. Dalam sistem parlementer, kepala pemerintahan dipegang oleh seorang pernana menteri, sedangkan kepala negara yang hanya symbol dipegang oleh presiden/kasiar/ratu. Jadi yang mengambil kebijakan dalam pemerintahan merupakan tugas dari Perdana Menteri. Sehingga para menteri bertanggunjawab kepada Perdana Menteri. Sedangkan Perdana Menteri sendiri bertanggungjawab kepada Parlemen. Sehingga bisa dikatakan bahwa kekuasaan eksekutif bertanggungjawab kepada legislative [parlemen].

Sistem parlementer di Indonesia diberlakukan setelah keluarnya maklumat pemerintah tanggal 14 november 1945. Pada awalnya berdasarkan sidang PPKI sistem pemerintahan Indonesia adalah Presidensial. Faktor yang menyebab berubahnya sistem presidensial menjadi parlementer adalah untuk mendapatkan dukungan dari negara negara pemenang Perang Dunia II dalam upaya memperjuangkan kedaulatan Indonesia sebagai negara yang merdeka. Hal ini dikarenakan negara negara pemenang perang dunia II sebagian besar menganut sistem parlementer.

Setelah pembubaran RIS dan kembali ke bentuk NKRI, Indonesia menggunakan sistem parlementer yang dikenal dengan Demokrasi Liberal [1950-1959]. sebagai kepala negara pada masa Demokrasi Liberal adalah Presiden yakni Presiden Soekarno. Sedangkan jabatan sebagai Perdana Menteri silih berganti antara lainn Moh Nastir, Sukiman, Ali Sastroamijoyo I, Burhanudin Harahap, Ali Sastroamijoyo II dan Djuanda. Setelah dikeluarkannya Dekrit Presiden 5 Juli 1959, berakhirlah Demokrasi Liberal dan berganti dengan Demokrasi Terpimpin.

********

Kunci Jawaban: Kedudukan presiden dan DPR yang tepat sesuai dengan sistem demokrasi parlemter pada masa Demokrasi Liberal [1950-1959] adalah… . C. presiden sebagai pemimpin negara dan perdana menteri sebagai pimpinan pemerintahan

Untuk materi lebih lengkap tentang PELAKSANAAN DEMOKRASI LIBERAL DI INDONESIA silahkan kunjungi link youtube berikut ini. Kalau bermanfaat jangan lupa subscribe, like dan share.. Terimakasih

Mari berlomba lomba dalam kebaikan. Semoga isi dari blog ini membawa manfaat bagi para pengunjung blog. Terimakasih

Bedanya Kepala Pemerintahan dan Kepala Negara.

Top 1: jelaskan tentang kedudukan presiden pada masa demokrasi terpimpin ...

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 104

Ringkasan: . Tolong bantu, makasih . Alasan negara Singapura melakukan perluasan wilayah negaranya dengan menimbun laut menjadi daratan[reklamasi], adalah……a. karena negara Singapura ingi. … n menjadi negara besarb. karena pertumbuhan penduduk Singpaura semakin berkurangc. karena pertumbuhan penduduk Singapura semakin bertambahd. karena penurunan angka kelahiran di negara Singapura​ helpp kakakkkarigato gozaimasu​ . Jelaskan konflik Serikat islam putih dan Serik

Hasil pencarian yang cocok: Presiden Sukarno percaya bahwa demokrasi liberal ala Barat tidak sesuai untuk situasi Indonesia. Sebagai gantinya, ia mencari sebuah sistem ... ...

Top 2: Pada masa berlakunya Demokrasi Liberal, kedudukan Presiden ...

Pengarang: roboguru.ruangguru.com - Peringkat 211

Ringkasan: Pada masa berlakunya Demokrasi Liberal kepala pemerintahan dipegang oleh perdana menteri, sedangkan kedudukan Presiden Soekarno hanya sebagai kepala negara, bukan sebagai kepala pemerintahan. Kedudukan Presiden Soekarno tersebut bersifat simbolis, yang berperan sebagai pemersatu bangsa berlangsung lama hingga Juli 1959. Pada masa berlakunya Demokrasi Liberal Presiden Soekarno praktis hanya berpangku tangan terhadap wewenang pemerintahan. Posisi inilah yang sering menyebabkan Presiden Soekarno di

Hasil pencarian yang cocok: Pada masa berlakunya Demokrasi Liberal, kedudukan Presiden Soekarno pernah disebut “presiden tukang stempel” karena.... ...

Top 3: PERBANDINGAN SISTEM POLITIK PADA MASA DEMOKRASI ...

Pengarang: repository.unej.ac.id - Peringkat 102

Ringkasan: JavaScript is disabled for your browser. Some features of this site may not work without it.

Hasil pencarian yang cocok: oleh A Makki — Kesimpulan dari penelitian ini adalah perbandingan pelaksanaan pemerintahan pada masa demokrasi liberal yaitu mengenai kedudukan Presiden ... ...

Top 4: kedudukan presiden dalam sistem pemerintahan - Neliti

Pengarang: media.neliti.com - Peringkat 190

Hasil pencarian yang cocok: oleh S Sudirman — Kata kunci: sistem pemerintahan presidensial, kedudukan presiden, hubungan presiden ... Politik Indonesia, Transisi menuju Demokrasi, Pustaka Pelajar, ... ...

Top 5: Apa Itu Demokrasi Liberal? Ini Sejarah hingga Masa Berakhirnya ...

Pengarang: detik.com - Peringkat 191

Ringkasan: Jakarta - Demokrasi adalah sebuah bentuk pemerintahan yang semua warga negaranya memiliki hak setara, dalam pengambilan keputusan.Sementara itu, demokratisasi diartikan sebagai proses menuju demokrasi. Dalam pemerintahan demokratis telah diterapkan asas-asas demokrasi, yaitu pengakuan partisipasi rakyat dalam pemerintahan dan pengakuan mengenai harkat dan martabat manusia.Menurut Kamus besar Bahasa Indonesia [KBBI], demokrasi didefinisikan sebagai bentuk atau sistem pemerintahan, dengan pola ga

Hasil pencarian yang cocok: 19 Nov 2021 — Dinamakan parlementer, karena pada masanya para kebinet memiliki tanggung jawab dan peran penting sebagai parlemen [DPR] di pemerintahan. Dalam ... ...

Top 6: BAB II PEMILIHAN PRESIDEN DAN WAKIL PRESIDEN SERTA SISTEM ...

Pengarang: dspace.uii.ac.id - Peringkat 160

Hasil pencarian yang cocok: oleh IS MAULANA · 2019 — Untuk membatasi kekuasaan Presiden yang kedudukannya sangat kuat, ... Demokrasi Pancasila era orde baru dan era reformasi. Awal periode. ...

Top 7: Spirit Hukum: A Brilliant Idea of The Champ

Pengarang: books.google.co.kr - Peringkat 332

Hasil pencarian yang cocok: Pada era demokrasi liberal Indonesia pernah menerapkan sistem parlementer, ... pada era demokrasi terpimpin kedudukan presiden sangat kuat dan bahkan ... ...

Top 8: Mengenal Demokrasi Terpimpin, Sistem Pemerintahan Era Soekarno

Pengarang: katadata.co.id - Peringkat 179

Ringkasan: Masa kepemimpinan Ir. Soekarno sebagai Presiden Republik Indonesia merupakan bagian dari sejarah bangsa yang amat penting. Pada saat menjadi kepala negara, Soekarno pernah mencoba beberapa sistem pemerintahan, salah satunya adalah demokrasi terpimpin.Sistem pemerintahan demokrasi terpimpin diawali sejak dikeluarkannya Dekrit Presiden tanggal 5 Juli 1959. Dekrit ini dianggap menandai kekuasaan Soekarno yang hampir tidak terbatas dan pemusatan kekuasaan berada di tangan Presiden Soekarno.Masa Dem

Hasil pencarian yang cocok: 16 Des 2021 — Sistem pemerintahan demokrasi terpimpin diawali sejak dikeluarkannya Dekrit Presiden tanggal 5 Juli 1959. Dekrit ini dianggap menandai ... ...

Top 9: Sejarah, Pengertian, dan Ciri Demokrasi Liberal di Indonesia

Pengarang: zenius.net - Peringkat 128

Ringkasan: Artikel ini membicarakan tentang demokrasi liberal yang pernah diterapkan di Indonesia pada kurun waktu 1950 hingga 1959 termasuk juga pengertian singkat dari demokrasi liberal itu sendiri.. Tak selamanya pemerintahan Indonesia dipimpin oleh seorang presiden. Kok bisa gitu? Di dalam suatu negara, ada yang namanya kepala pemerintahan dan juga ada yang namanya kepala negara. Dan selama lebih dari 70 tahun berdiri, ada kalanya pemerintahan Indonesia dipimpin oleh seorang Perdana Menteri alih-alih s

Hasil pencarian yang cocok: 20 Feb 2020 — Masa kepemimpinan kabinet Djuanda diakhiri saat Presiden Soekarno mengeluarkan dekrit presiden. Akhir Demokrasi Liberal. Era demokrasi liberal ... ...

Top 10: Sejarah Sistem Demokrasi Terpimpin Sukarno di Indonesia 1959-1965

Pengarang: amp.tirto.id - Peringkat 156

Ringkasan: tirto.id - Sejarah masa Demokrasi Terpimpin [1959-1965] di Indonesia terkait erat dengan Dekrit Presiden 5 Juli 1959. Sistem politik dan pemerintahan ini bersifat terpusat yang membuat kekuasaan Presiden Sukarno menjadi amat kuat.Sebelumnya, Indonesia menerapkan Demokrasi Liberal [1950-1959]. Namun, sistem ini tidak stabil, kabinet sering berganti yang akhirnya berdampak pada tidak dijalankannya program kerja kabinet sebagaimana mestinya Di masa Demokrasi Liberal, partai-partai politi

Hasil pencarian yang cocok: 31 Mar 2021 — Sistem politik dan pemerintahan ini bersifat terpusat ... ...

Video yang berhubungan

Bài mới nhất

Chủ Đề