Lagu apa yang lagi hits saat ini?

14 Daftar Lagu Dangdut Koplo Terbaru Banyuwangi pada Tahun 2022 /Bayu/Pexels/Andrea Piacquadio

Table of Contents

  • Lagu Dangdut Terpopuler
  • 1. Mendung Tanpo Udan – Ndarboy Genk
  • 2. Mama Muda – Yasmin Alena
  • 3. Sakit Gigi – Happy Asmara
  • 4. Goyang Dua Jari – Sandrina
  • 5. Lagi Syantik – Siti Badriah
  • 6. Bang Jono – Zaskia Gotik
  • 7. Sayang – Via Vallen
  • 8. Sambalado – Ayu Ting Ting
  • 9. Jaran Goyang – Nella Kharisma
  • 10. Sakitnya Tuh Disini – Cita Citata
  • Artikel Menarik Lainnya:
  • Video liên quan

KABAR BESUKI – 14 daftar lagu dangdut koplo khas daerah Banyuwangi ini bisa jadi teman kamu untuk menjalankan aktivitas pagimu.

Banyuwangi sendiri sekarang di industri permusikan sudah mengalami pengembangan yang baik, dengan ditandai beberapa penyanyi-penyanyi baru yang berbakat mulai bermunculan.

Lagu-lagu mereka juga banyak sekali yang enak didengarkan, dan biasa dimainkan sambil menikmati rutinitas di sela-sela pekerjaan, atau sekedar dinyanyikan oleh teman-teman.

Sebagaimana dilansir Kabar Besuki dari kanal YouTube Calon Direktur, pada Selasa, 22 Maret 2022, yang mengunggah daftar lagu-lagu koplo terbaru Banyuwangi pada tahun 2022.

Baca Juga: 21 Lagu Terbaru Banyuwangi Dinyanyikan oleh Artis Daerah, Syahiba Saufa Salah Satunya

>
  1. Percumo
  2. Nggudo Ati
  3. Lungsuran Panggonane
  4. Tanpo Loro
  5. Dami Kemambang
  6. Tanpo Riko
  7. Gemantunge Roso
  8. Kari Sukete
  9. Alum
  10. Kesucian Ati
  11. Jodo Wong Liyo
  12. Tau Tatu
  13. Pisah
  14. Iki Ananne Isun

Baca Juga: 25 Daftar Lagu Pop Indonesia yang Bisa Temani Kamu Saat Galau, Dengerin Sekarang Juga!

Lagu-lagu ini dinyanyanyikan dan juga dipopulerkan oleh penyanyi-penyanyi top Banyuwangi, dari Syahiba Saufa, Denata, Nadya Jesika, Sela Silvina, dan Diki Kurnia.***

INDOZONE.ID - Sebagai warga Indonesia, wajar saja jika kita punya banyak penyanyi dangdut yang menghasilkan lagu-lagu dangdut terbaik.

Lagu dangdut masa kini umumnya mengusung aransemen musik sentuhan koplo atau remix yang asyik untuk didengarkan.

Banyak pula lagu dangdut lawas yang dinyanyikan kembali dengan versi terbaru oleh musisi tanah air.

Hal inilah yang membuat lagu dangdut terus populer di berbagai kalangan, baik bagi orang tua maupun bagi anak muda.

Lagu Dangdut Terpopuler

Lagu dangdut terpopuler selalu mendapat tempat spesial di hati masyarakat Indonesia.

Berikut ini Indozone bagikan rekomendasi lagu dangdut terpopuler dari yang lawas sampai terbaru.

1. Mendung Tanpo Udan – Ndarboy Genk


Awakdewe tau duwe bayangan Besok yen wes wayah omah-omahan Aku moco koran sarungan

Kowe blonjo dasteran

Kalau kamu mencari lagu dangdut yang lagi hits saat ini, "Mendung Tanpo Udan" jawabannya!

Lagu yang dibawakan oleh Ndarboy Genk ini, sukses menarik perhatian para pengguna media sosial seperti TikTok dan Instagram.

Walaupun musiknya bikin joget, sebenarnya makna lagu "Mendung Tanpo Udan" ini sedih banget, karena mengisahkan hubungan asmara yang telah lama terjalin tidak berakhir di pelaminan.

2. Mama Muda – Yasmin Alena


Aku mama muda, memang mama muda Seksi menggoda, janda beranak dua Aku mama muda, memang mama muda

Cantik menawan, muda dan pengalaman

Para pengguna TikTok pasti sudah enggak asing lagi dengan lagu Mama Muda yang viral sebagai backsound TikTok.

Dinyanyikan oleh Yasmin Alena, lagu dangdut terbaru ini menceritakan tentang seorang janda dengan anak dua yang pisah dengan suaminya.

Karena masih muda, janda ini tetap memiliki bentuk tubuh yang bagus sehingga disukai banyak pria.

3. Sakit Gigi – Happy Asmara


Daripada sakit hati Lebih baik sakit gigi ini

Biar tak mengapa

Sakit Gigi merupakan lagu dangdut lawas yang pertama kali dinyanyikan oleh Meggy Z tahun 1987.

Lagu ini dibawakan kembali oleh penyanyi dangdut Happy Asmara dengan versi remix yang rilis pada 29 Mei 2021.

Sesuai judulnya, Sakit Gigi memiliki makna tentang kisah asmara yang menyakitkan, sakit hatinya bahkan lebih parah daripada sakit gigi.

4. Goyang Dua Jari – Sandrina


Kalau kamu sendiri, kamu jangan sedih Jangan galau, jangan pusing, jangan dipikirin Ayo, kita happy-happy, kita goyang dua jari

Kanan, kiri, kanan, kiri, puter-puter jari

Goyang Dua Jari sempat hits di media sosial karena sering dijadikan backsound video TikTok.

Lagu dangdut yang dipopulerkan oleh Sandrina yang merupakan jebolan ajang pencarian bakat ini, juga melambungkan gerakan 'goyang dua jari'.

Dari musik dan liriknya sudah bisa ditebak, kalau lagu ini bermakna menghibur agar yang sedih atau galau jadi happy lagi.

5. Lagi Syantik – Siti Badriah


Hei, sayangku Hari ini aku syantik Syantik bagai bidadari

Bidadari di hatimu

Lagi Syantik yang dinyanyikan Siti Badriah termasuk lagu dangdut terpopuler yang bisa jadi rekomendasi playlist penyemangat hari-hari kamu.

Hingga saat ini, video musik "Lagi Syantik" di YouTube bahkan sudah ditonton 600 juta kali, hampir setara dengan penyanyi top internasional.

Enggak heran kalau banyak penggemar musik di berbagai penjuru dunia melakukan cover lagu ini.

6. Bang Jono – Zaskia Gotik


Eh-eh-eh-eh, Bang Jono Kenapa kau tak pulang-pulang? Pamitnya pergi cari uang

Tapi kini malah menghilang

"Bang Jono" milik Zaskia Gotik bisa jadi salah satu lagu dangdut yang enak buat karaoke, nih!

Liriknya yang unik ditambah dengan irama musiknya yang seru, tentu bikin siapa saja yang mendengarkan ikutan bergoyang.

Lagu yang dirilis di tahun 2014 ini bercerita tentang seorang suami yang tidak bertanggung jawab untuk menafkahi keluarganya.

7. Sayang – Via Vallen


Sayang Opo kowe krungu jerite atiku Mengharap engkau kembali Sayang Nganti memutih rambutku

Rabakal luntur trenosku

"Sayang" adalah single pertama dari album musik milik Via Vallen yang diluncurkan pada bulan Januari 2018 lalu.

Meski liriknya berbahasa Jawa, lagu dangdut ini tetap diminati banyak kalangan, mulai dari yang muda hingga yang tua.

Menurut penciptanya, lagu ini ternyata diangkat berdasarkan kisah cintanya dengan sang kekasih yang merupakan wanita asal Belanda.

8. Sambalado – Ayu Ting Ting


Sambala, sambala-bala sambalado Terasa pedas, terasa panas Sambala, sambala-bala sambalado

Mulut bergetar, lidah bergoyang

Diambil dari album Kamu Kamu Kamu tahun 2107, "Sambalado" menjadi lagu dangdut yang makin mempopulerkan nama Ayu Ting Ting.

"Sambalado" bercerita tentang kisah cinta yang pedas seperti sambalado dan cuma bikin sakit hati.

Tempo musiknya yang up beat juga membuat lagu ini asyik dijadikan backsound untuk nge-dance.

9. Jaran Goyang – Nella Kharisma


Apa salah dan dosaku sayang Cinta suciku kau buang-buang Lihat jurus yang kan ku berikan

Jaran goyang - jaran goyang

Bagi kamu yang sedang mencari lagu dangdut koplo, dengarkan saja "Jarang Goyang" single dari Nella Kharisma.

Dilihat dari liriknya, Jaran Goyang mengisahkan tentang mantra cinta yang bisa menaklukan hati seseorang.

Mantra Jaran Goyang ini berkembang di masyarakat Suku Osing yang menetap di Banyuwangi, Jawa Timur.

10. Sakitnya Tuh Disini – Cita Citata


Sakitnya tuh di sini, di dalam hatiku Sakitnya tuh di sini, melihat kau selingkuh Sakitnya tuh di sini, pas kena hatiku

Sakitnya tuh di sini, kau menduakan aku

Lagu dangdut "Sakitnya Tuh Disini" yang dipopulerkan oleh Cita Citata langsung melejit begitu dirilis pada tahun 2014.

Lagu ini menjadi satu dari enam single yang terdapat pada mini album pertama karya Cita Citata yang juga bertajuk Sakitnya Tuh Disini.

Perpaduan lirik yang unik dan musik dangdut dengan sentuhan elektro house, bikin lagu ini enak didengar kapan saja.

Nah, itu dia rekomendasi lagu dangdut terpopuler dari yang lawas sampai terbaru. Mana nih lagu dangdut yang sering kamu dengarkan?

Artikel Menarik Lainnya:

Ditulis oleh Jaka - Rabu, 08 Juni 2022, 20:05

Mau downlod lagu dangdut terbaru yang asyik buat dipakai joget? Nih, Jaka punya kumpulan musik dangdut terbaru 2022 buat referensi!

Lagu apa yang sedang populer saat ini?

A. Lagu Pop Populer 2021.
Terlukis Indah-Rizky Febian feat Ziva Magnolya. ... .
2. Tentang Dirimu-Raisa. ... .
3. Bagaimana Kalau Aku Tidak Baik-Baik Saja-Judika. ... .
4. Ingkar-Tulus. ... .
Pesan Terakhir-Lyodra. ... .
6. Hadapi Berdua-Tiara Andini. ... .
7. Hari Bahagia-Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah..

Apa judul lagu yang lagi viral di TikTok 2022?

Lagu TikTok viral 2022 yang pertama adalah lagu "Hati-Hati di Jalan" dari Tulus yang jadi bagian dari album "Manusia" (2022). Kamu pasti sering melihat teman-temanmu mengaku mendengarkannya berulang-ulang kali dalam sehari. Saking viralnya, lagu ini berhasil jadi trending topic di Twitter dan masuk FYP TikTok.

Apa judul lagu terbaru 2022?

Berikut beberapa list atau daftar lagu pop Indonesia terbaru 2022:.
Rizky Febian – Hingga Tua Bersama..
Keisya Levronka – Tak Ingin Usai..
Tulus – Hati-hati di Jalan..
Lyodra – Pesan Terakhir..
Tiara Andini – Janji Setia..
Arvian Dwi – Ajarkan Aku..
Fabio Asher – Rumah Singgah..
Mahalini – Kisah Sempurna..

Lagu yang enak didengar apa ya?

Rekomendasi Lagu Enak Didengar.
Left and Right - Charile Puth ft. Jung Kook BTS..
Seperti Kisah - Rizky Febian..
P.S I LOVE YOU - Paul Partohap..
As It Was - Harry Styles..
A Day That Feels Better - Pamungkas..
THE SHADE - Rex Orange County..
F Yo Love Song - AGNEZ MO..
Peter Pan Was Right - Anson Seabra..