Mengapa harga dell alienware mahal

Jakarta - Meski dibandrol dengan harga yang cukup tinggi, Dell mengatakan bahwa stok barang dari kedua seri Alienware yang dipasarkan di Indonesia ludes terjual.

Dell, menghadirkan Alienware di Indonesia dengan 2 varian yakni, M15x dan M17x. Kedua notebook itu pun dilengkapi dengan 'dapur pacu' yang cukup hebat sehingga diharapkan dapat memuaskan hasrat bermain para gamer.

Sebut saja Alienware M17x yang merupakan jajaran tertinggi dari notebook Alienware. Hadir dengan 2 kartu grafis Nvidia GeForce GTX 280M dengan modus Scalable Link Interface (SLI), Intel Core 2 Extreme Quad, ditambah dengan kapasitas hardsik sebesar 1 TeraByte (TB) yang dikonfigurasikan dengan modus Raid 1.

Spesikasi yang cukup tinggi memang, bahkan terkesan 'mubazir' jika digunakan untuk memainkan game sekelas DoTA. Selain menawarkan notebook dengan performa tinggi, Dell juga menawarkan Alienware dengan tampilan yang sangat bagus, jadi tidak heran jika kemudian harga yang dipatok untuk produk ini juga cukup tinggi.

Alienware M15x dibandrol dengan kisaran harga USD 2,299 dan Alienware M17x dengan harga USD 3,299. Meski dipatok dengan harga yang cukup tinggi, namun Dell mengatakan bahwa antusiasme masyarakat terhadap notebook tersebut cukup tinggi. Bahkan semenjak kedatangan pertama notebook tersebut di Indonesia pada bulan Desember 2009 silam, stoknya sudah habis terjual.

"Animo masyarakat terhadap notebook ini melebihi apa yang kami bayangkan, bahkan  pengiriman pertama notebook ini habis terjual," papar Rudi Sumadi, Business Development Director Consumer Business Dell Indonesia, di Senayan Trade Center, Jumat, (8/1/2010).

Meski mengklaim telah sukses menjual habis stok pertama pengadaan notebook Alienware, namun Dell tidak berani mengumbar berapa unit yang telah mereka jual.

"Untuk angkanya kami belum bisa menyebutkan, yang jelas pada shiping pertama semuanya sudah habis terjual," tambah Rudy. (eno/faw)

Harga Dell Alienware 14 CT06 – Dell Alienware adalah salah satu laptop yang paling cocok dalam urusan gaming. Laptop Dell selalu menghadirkan laptop gaming yang memberikan kesan berbeda. Pabrikan Amerika Serikat ini mampu menawarkan pengalaman gaming yang sangat mewah. Banyak fitur khusus yang diberikan oleh laptop ini. Diantaranya adalah software AlienAdrenaline yang dapat anda hidupkan dalam mode gaming, Anda dapat menentukan berbagai profil unik yang nantinya akan terasa sangat berbeda bila Anda menggunakan game dari laptop tersebut. Baterai pada laptop ini juga tergolong sangat awet, ini akan sangat berguna bila Anda sedang asyik memainkan game akan tetapi jauh dari sumber listrik.

Dalam urusan desain, hmm saya sulit bagaimana untuk mendeskripsikannya. Laptop ini terbuat dari bahan-bahan pilihan. Dibuat dari bahan alumunium yang pasti memiliki kualitas yang sangat baik. Desain fisik juga sangat berbeda dengan laptop pada umumnya. Desain atas laptop ini mirip dengan moncong supercar, dengan logo alien yang memiliki mata menyala di bagian atas. Bagian badan yang tebal, menandakan bahwa hardware pada laptop ini memiliki kualitas yang baik. Memiliki sistim pendingin yang baik pula. Akan selalu memastikan bahwa laptop ini tidak akan memiliki suhu panas berlebih. Untuk lebih jelasnya dalam hal desain fisik, biarlah gambar yang menjelaskan.

Mengapa harga dell alienware mahal
Mengapa harga dell alienware mahal
Mengapa harga dell alienware mahal
Mengapa harga dell alienware mahal

Untuk hal performa, Dell Alienware 14 CT06 mempercayakan dapur pacu produknya kepada Intel® Core™ i7-4710MQ yang memiliki kecepatan overcloking sampai dengan 3.5GHz. Laptop ini juga memiliki besaran RAM yang cukup besar, yakni 8GB DDR3L yang dapat memberikan Anda pergerakan yang sangat cepat tanpa ada lag yang berarti. Untuk bidang penyimpanan, memang tidak terlalu besar karena laptop ini hanya memberikan kapasitas penyimpanan sebesar 500GB.

Bidang grafis, nah tak perlu diragukan lagi. Dell Alienware 14 CT06 mengusung layar dengan ukuran 14″ Full HD serta dengan resolusi layar sebesar 1920×1080. Belum cukup dengan itu, laptop ini juga memiliki kartu grafis Nvidia® Geforce™ GTX765M GDDR5 sebesar 2GB. Dan satu lagi fitur yang terdapat dalam layar laptop ini, yang belum pernah saya jumpai pada laptop lainnya. Yakni kualitas layar Anti Glare, yang memungkinkan Anda akan masih bisa melihat gambar di layar dengan jelas meskipun terkena terik matahari secara langsung. Masih banyak lagi fitur keren dari laptop ini. Akan tetapi dengan semua yang akan Anda dapat, Anda juga harus membayar cukup mahal. Mari kita lihat spesifikasi lengkap dan harganya dibawah ini.

Spesifikasi Dell Alienware 14 CT06 Gaming

Tipe Grafis Nvidia® Geforce™ GTX765M – 2GB GDDR5
Ukuran Layar 14″ Full HD dan Anti Glare
Resolusi Layar 1920×1080
OS Windows 7 64 bit
CPU Intel® Core™ i7-4710MQ (2.5-3.5GHz)
Memori/RAM 8GB DDR3L 1600 MHz SDRAM
Drive Optik DVD RW
Speaker Stereo
Touch Screen Tidak
Harddisk 500GB
Koneksi Bluetooth 4.0, Ethernet, Wireless N
Slot USB 3.0, HDMI, Mini VGA, RJ-45, SD Card Reader , 1x Mic, 2x output Audio
Ukuran Produk 25.9 x 33.8 x 3.8 cm
Berat 2.4 Kg
Garansi 1 Tahun

Harga Dell Alienware 14 CT06 Gaming Terbaru!

Harga Baru: Rp. 18.500.000,-

Untuk Spesifikasi dan Harga Arena Laptop memberi rating:

Mengapa harga dell alienware mahal

Laptop ini adalah laptop kelas atas yang tidak salah jika memiliki harga yang tinggi pula, karena juga memiliki kualitas dan performa yang baik. Demikian yang dapat Arena Laptop ulas dalam artikel Spesifikasi dan Harga Dell Alienware 14 CT06 Gaming. Laptop Dell kategori Gaming yang merupakan laptop gaming terbaik pada saat ini.

Apa kelebihan Alienware?

Kelebihan Alienware M15 R5 Ryzen Edition.
Desain keren dan premium. ... .
Layar QHD 240Hz 100 persen DCI-P3 color gamut. ... .
Performa gaming kencang. ... .
Keyboard nyaman. ... .
Audio bertenaga. ... .
Alienware Command Center memudahkan akses ke beragam fitur..

Berapa harga laptop Alienware?

Harga terbaik untuk Dell Alienware 15 di Indonesia adalah Rp 18.999.000.

Alienware milik siapa?

Pada bulan Februari 2005, Dell muncul pertama kali dalam daftar "Perusahaan yang Paling Disegani' yang dikeluarkan oleh Majalah Fortune. Pada tanggal 23 Maret 2006, Dell membeli perusahaan pembuat perangkat keras komputer Alienware.

Alienware merek apa?

Liputan6.com, Jakarta - Dell Technologies baru saja meluncurkan laptop terbarunya, yakni Alienware M-Series dan Dell G-Series di Asia Selatan dan pasar berkembang Asia lainnya, termasuk di Indonesia.